Anda di halaman 1dari 23

1

INTERVENSI EFEKTIF
PERTEMUAN 3 – PENGEMBANGAN ORGANISASI (INTERVENSI)
Leading question in this session : 2

 Mengapa kita membahas intervensi yang efektif di awal


perkuliahan ini?
 Bagaimana intervensi yang efektif?
 Bagaimana kita mendesain intervensi yang efektif?
 Hubungan antara masalah – intervensi (intervensi yang cocok untuk
masalah ttt)
FOUR APPROACHES TO ORGANIZATION EFFECTIVENESS
3

APPROACH DEFINITION WHEN USEFUL


An organization is effective to the extent The approach is preferred
that it …. when ….

GOAL Accomplishes its stated goals Goals are clear, time bound, and
ATTAINMENT measurable
SYSTEM It acquires needed resources A clear connection exists between
inputs and outputs

STRATEGIC All strategic constituencies are at least Constituencies have powerful


CONSTITUENCIES minimally satisfied influence on the organization, and
the organization must repond to
their demands
COMPETING The emphasis of the organization in the The organization is unclear about
VALUES four major areas (i.e. return on its own emphases, or changes in
investment, market share, new-product criteria over time are of interest
innovation, job security) matches
constituent preferences
Effectiveness Criteria 4

Memperoleh sumberdaya
Efisiensi (efektif dari sisi biaya)
Menghasilkan output
Melakukan fungsi-fungsi administratif dan teknik
Investasi
Menanamkan kode etik
Memuaskan keinginan anggota organisasi
Model Umum Perubahan yang Terencana 5

Planning and Evaluation and


Entering and
Diagnosing Implementing Institutionalizing
Contracting
Change Change
Definisi INTERVENSI dalam 6
Pengembangan Organisasi

SUATU RANGKAIAN KEGIATAN TERENCANA YANG


BERTUJUAN UNTUK MEMBANTU ORGANISASI
UNTUK MENINGKATKAN KINERJA DAN
EFEKTIVITASNYA
Prinsip Dasar Intervensi dalam Pengembangan Organisasi 7

 Aktivitas
PENINGKATAN
 Aksi
KINERJA & EFEKTIVITAS ORGANISASI
 Even

Hal penting:
 Desain intervensi harus didahului oleh proses diagnosis
yang cermat.
 Intervensi OD sangat bervariasi dan tergantung pada
spesifikasi permasalahan dan keunikan organisasi,
bersifat Tailor Made.
KRITERIA EFEKTIVITAS INTERVENSI 8

 FIT DENGAN KEBUTUHAN ORGANISASI, sehingga sangat tergantung


informasi yang valid, dukungan anggota organisasi ( dalam bentuk
pemilihan alternative dan pengambilan keputusan) dan komitmen
internal
 PENGETAHUAN TTG DAMPAK (OUTCOME), harus diketahui seberapa
efektif pilihan intervensi yang digunakan dengan mengkaji kekuatan dan
kelemahannya.
 KEMAMPUAN ORGANISASI DALAM MENGELOLA PERUBAHAN, ketika
intervensi ditetapkan maka manajemen harus yakin dan siap dengan
segala hal yang berkaitan dengan perubahan.
DISAIN INTERVENSI YANG EFEKTIF 9

Berkaitan dengan situasi perubahan


 Kesiapan untuk berubah
 Kemampuan untuk berubah
 Konteks budaya
 Kemampuan dari agen perubahan
DISAIN INTERVENSI YANG EFEKTIF 10

 Kesiapan untuk berubah


 Sensitivitas terhadap tekanan perubahan
 Ketidapuasan terhadap status quo
 Ketersediaan sumberdaya untuk mendukung perubahan
 Komitmen waktu
 Kemampuan untuk berubah
 Pengetahuan dan ketrampilan (memotivasi, memimpin, mengembangkan dukungan
politis, memelihara momentum)
 Sumberdaya dan system (infrastruktur: staf manajemen program, konsultan, model)
 Pengalaman Organisasi thd perubahan
DISAIN INTERVENSI YANG EFEKTIF 11

 Konteks budaya
 Budaya nasional
 Budaya local

 Kemampuan dari agen perubahan


 Pengalaman dan keahlian
DISAIN INTERVENSI YANG EFEKTIF 12

Berkaitan dengan target yang ingin


diubah
Isu Isu proses SDM
Isu Teknologi dan struktur
Isu sumber daya manusia
Isu Strategik
13
Intervensi terbagi dalam:

1. Intervensi human process (Proses sosial)


2. Intervensi teknostruktural
3. Intervensi Human Resource Management
(Pengelolaan SDM)
4. Intervensi Perubahan Strategik
TYPES OF OD INTERVENTIONS & ORGANIZATIONAL ISSUES
14
STRATEGIC INTERVENTIONS
Competitive & Collaborative Strategies
Organization Transformation

STRATEGIC ISSUES
What functions, product, services, markets
How to gain competitive advantage
How relate to environment
What values will guide organizational functioning

HUMAN RESOURCES
TECHOSTRUCTURAL TECHOSTRUCTURAL ISSUES HUMAN RESOURCES ISSUES
INTERVENTIONS
INTERVENTIONS • How to divide labor • How to attract competent
• Performance
• Restructuring • How to coordinate departments people
Management
Organizations • How to produce product or • How to set goals and reward
• Developing & Assisting
• Employee Involvement service people
Member’s
• Work Design • How to design work • How to plan and develop
people’s careers

HUMAN PROCESS ISSUES


How to communicate
How to solve problems
How to make decision
How to interact
How to lead

HUMAN PROCESS INTERVENTIONS


Individual, Interpersonal & Group Process Approach
Organization Process Approach
Human Process (Proses SDM) 15

Isu-isu Intervensi

 Konsultasi
Bagaimana
 Team building
 Komunikasi
 Resolusi konflik
 Memecahkan Persoalan
 Organization Confrontation
 Pengambilan Keputusan
Meeting
 Interaksi (dinamika kelompok)
 Intergroup Relationships
 Kepemimpinan
 Large-group Interventions
Technostructural (Teknologi / struktur) 16

Isu-isu Intervensi

Bagaimana
 Structural Design
 Membagi dan
menempatkan pekerja  Downsizing
 Koordinasi antar  Reengineering
departemen
 Employee Involvement
 Memproduksi produk atau
pelayanan  Work Design
 Desain pekerjaan
Human Resources Management (Pengelolaan SDM)
17

Isu-isu Intervensi

Bagaimana  Goal Setting


 Menarik SDM yg  Performance Appraisal
kompeten  Reward Systems
 Merancang tujuaan  Coaching and Mentoring
dan menghargai SDM
 Career Planning and
 Merencanakan dan Development
mengembangkan karir
karyawan
 Managing Work Force Diversity
 Employee Stress and Wellness
Strategic (Perubahan Stratejik) 18

Isu-isu Intervensi

Fungsi, produk, layanan,  Integrated Strategic Change


pemasaran  Mergers and Acquisitions
Bagaimana  Alliances and Networks
 Mendapatkan keuntungan  Culture Change
 Terhubung dengan  Self-designing Organizations
lingkungan
 Organization Learning and
Nilai2 apa yang mengarahkan Knowledge Management
fungsi2 organsasi
Types Of Human Process Interventions
19
And Unit Level Affected

INTERVENTIONS INDIVIDUAL GROUP ORGANIZATION

PROCESS CONSULTATION X

THIRD-PARTY INTERVENTION X X

TEAM BUILDING X

ORGANIZATION CONFRONTATION
X X
MEETING

INTERGROUP RELATIONS X X

LARGE-GROUP INTERVENTIONS X
Types Of Technostructural Interventions 20
And Unit Level Affected

INTERVENTIONS INDIVIDUAL GROUP ORGANIZATION

STRUCTURAL DESIGN X

DOWNSIZING X

REENGINEERING X X

PARALLEL STRUCTURE X X

HIGH-INVOLVEMENT
X X X
ORGANIZATIONS

TOTAL QUALITY MANAGEMENT X X

WORK DESIGN X X
Types Of Human Resources Management 21
Interventions And Unit Level Affected

INTERVENTIONS INDIVIDUAL GROUP ORGANIZATION

GOAL SETTING X X

PERFORMANCE APPRAISAL X X X

REWARD SYSTEMS X X

COACHING AND MENTORING X

CAREER PLANNING AND


X
DEVELOPMENT
Management and Leadership
X
development

MANAGING WORKFORCE DIVERSITY X X

EMPLOYEE STRESS & WELLNESS X


Types Of Strategic Interventions 22
And Unit Level Affected
INTERVENTIONS INDIVIDUAL GROUP ORGANIZATION

INTEGRATED STRATEGIC CHANGE X

MERGERS AND ACQUISITIONS


X
INTEGRATION

ALLIANCES X

NETWORKS X

CULTURE CHANGE X

SELF-DESIGNING ORGANIZATIONS X X

ORG. LEARNING & KNOWLEDGE MGT. X X


Memotivasi Perubahan 23

 Membangun kesiapan berubah (readiness to change)


 Meingkatkan Kepekaan organisasi akan tekanan untuk berubah
 Identifikasi kesenjangan antara standar yang diharapkan dan kondisi
actual
 Sampaikan harapan positif akan berubahan

 Menanggulangi Penolakan akan Perubahan (resistance to


change)
 Beri empati dan dukungan
 Komunikasi
 Libatkan karyawan/anggota dalam perencanaan dan
pengambilan keputusan

Anda mungkin juga menyukai