Anda di halaman 1dari 1

HIPERTENSI Tekanan darah tinggi (hipertensi)

adalah sebuah kondisi ketika D.PENCEGAHAN


tekanan darah terhadap dinding 1. Perhatikan gaya hidup
arteri terlalu tinggi hingga 2.Olahraga dan aktifitas fisik
menyentuh angka 140/90 dan 3.Menghilangkan stress
akan dianggap parah apa bila 4. Menjaga berat badan ideal (diet)
tekanan darah mencapai 180/120. 5.hindari makanan yg mengandung
garam
B. PENYEBAB
1.Obesitas atau kegemukan. E. PENGOBATAN
2.Kebiasaan merokok. Terapi dengan pemberian obat
3.Mempunyai orang tua hipertensi
antihipertensi terbukti dapat
NAMA : juita sriwahyuni (keturunan).
4.Faktor usia. menurunkan sistole dan mencegah
Nim : 111170030003
5.Stres. terjadinya stroke pada lansia usia 70
Makul : gerontik 6.Jarang melakukan olahraga atau
tahun atau lebih.
pola hidup sehat.
7.Minum minuman keras atau
minuman dengan kadar gula F. PERAWATAN
tinggi.
8.Mengkonsumsi makanan tidak 1.Ciptakan lingkungan yg nyaman
sehat seperti junk food. 2.istrahat yg cukup

C. TANDA DAN GEJALA


3.olahraga teratur
a. Mengeluh sakit kepala, pusing 4.hindari mengomsumsi
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN bahkan terasa berat di pundak
garam,alcohol dan kafein.
ANDINI PERSADA MAMUJU b. Lemas, kelelahan
c. Sesak nafas
TAHUN 2020
d. Gelisah
Apa itu hipertensi : e. Mual dan Muntah
f. Epistaksis
A. PENGERTIAN g. Kesadaran menurun

Anda mungkin juga menyukai