Anda di halaman 1dari 3

Nama: EKI SUDARNO Kelas: Ilmu Hukum E (Semester 7 Konsentrasi HTN)

NIM: 11720714807 Mata Kuliah: Ilmu Perundangan & Judicial Riview

Kesimpulan Materti Muatan Hierarki Peraturan Perundangan Hierarki atau tata urutan peraturan perundang-
undangan di Indonesia merujuk pada Pasal 7 ayat (1) Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang
Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan (UU No. 12 Tahun 2011) sebagaimana yang telah diubah
dengan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011
tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan (UU No. 15 Tahu 2019)
Jenis Peraturan Perundang- Yang berwewenang Materi muatan yang diatur
undangan menetapkan/ mengesahkan
1 Undang-undang Dasar Ditetapkan oleh MPR yang Berbagai segi maupun aspek yang berubah materi
1945 terdiri dari anggota DPR muatan konstiusi menurut Mr. J.G. Steenbeek
dan DPD seperti yang dikutip oleh Dahlan Thib, Jaiz Hamidi
dan N’imatul huda, mulai dari jaminan hak asasi
manusia dan hak warga negaranya, susunan dasar
ketatanegara yang bersangkutan, dan susunan
dasar pembagian dan pembatasan tugas
ketatanegaraan telah mengalami perubahan
mendasar.1
Menurut Meriam Budiardjo setiap UUD memuat
ketentuan-ketentuan mengenai:
a. Organisasi negara; misalnya pembagian
kekuasaan antar badan legislatif, eksekutif
dan yudikatif;
b. Hak asasi manusia (walau dapat diatur dalam
naskah tersendiri);
c. Prosedur perubahan UUD;
d. Larangan untuk mengubah sifat tertentu dari
UUD;
e. Memuat cita-cita dan asas ideologi negara.2
2 Ketetapan MPR Ditetapkan oleh MPR Ketetapan MPR adalah ketetapan MPR sementara
dan ketetapan MPR yang masih berlaku
sebagaimana dimaksud dalam pasal 2 dan pasal 4
Ketetapan Majelis Permusyahwaratan Rakyat
Nomor I/MPR/2003 tentang peninjauan terhadap
materi dan status hukum ketetapan Majelis
Permusyahwaratan Rakyat sementara dan
ketetapan Majelis Permusyahwaratan Rakyat
sementara tahun 1960 sampai dengan tahun 2002.
Perubahan (Amendemen) Undang-Undang Dasar
1945 membawa implikasi terhadap kedudukan,
tugas, dan wewenang MPR. MPR yang dahulu
berkedudukan sebagai lembaga tertinggi negara,
kini berkedudukan sebagai lembaga negara yang
setara dengan lembaga negara lainnya (seperti
Kepresidenan, DPR, DPD, BPK, MA,dan MK).
Dengan demikian MPR kini hanya dapat
menetapkan ketetapan yang bersifat penetapan,
yaitu menetapkan Wakil Presiden menjadi
Presiden, memilih Wakil Presiden apabila terjadi
kekosongan jabatan Wakil Presiden, serta memilih
1
Prof.DR.A.Gani Abdullah, Pengantar Memahami Undang-Undang Tentang Pembentukan Peraturan
Perundang-Undangan (Jakarta:Jurnal Legislasi Indonesia), Vol I, No.2, hlm.7
2
Aziz, Machmud. 2004. Jenis dan hierarki Peraturan Perundang-undangan Menurut UUD-RI dan UU No.10
tahun 2004 tentang pembentukan peraturan perundang-undangan. Artikel Ilmiah, Jurnal Legislasi
Indonesia,Vol.1 No.4.
Presiden dan Wakil Presiden apabila Presiden dan
Wakil Presiden mangkat, berhenti, diberhentikan,
atau tidak dapat melakukan kewajibannya dalam
masa jabatannya secara bersama-sama.

3 Undang-Undang RUU yang disetujui oleh Juniarto mengatakan bahwa : Penyebut mengenai
(UU)/Peraturan DPR dan Presiden, hal-hal yang diatur dengan undang-undang oleh
Pemerintah Pengganti disampaikan oleh UUD 1945 tersebut tidak boleh diartikan limitatif.
Undang-Undang pimpinan DPR kepada Artinya terhadap hal-hal lain boleh saja diatur pula
(Perppu) presiden untuk disahkan oleh undang-undang menghendaki, yaitu kapan
menjadi UU waktu paling saja merasa perlu untuk mengaturnya dengan
lama 7 hari. undangundang.3
Perppu merupakan
peraturan perundang-
Materi muatan Peraturan Pemerintah Pengganti
undangan yang ditetapkan Undang-Undang adalah sama dengan materi
Presiden dalam ihwal muatan Undang-Undang. Peraturan Perundang-
kegentingan yang undangan yang ditetapkan oleh Presiden dalam
memaksa. hal ihwal kegentingan yang memaksa (negara
dalam keadaan darurat), dengan ketentuan
sebagai berikut:
a. Perpu dibuat oleh presiden saja, tanpa
adanya keterlibatan DPR
b. Perpu harus diajukan ke DPR dalam
persidangan yang berikut.
c. DPR dapat menerima atau menolak Perpu
dengan tidak mengadakan perubahan.
d. Jika ditolak DPR, Perpu tersebut harus
dicabut.

4 Peraturan Pemerintah Ditetapkan oleh Presiden Materi muatan Peraturan Pemerintah berisi materi
untuk menjalankan UU untuk menjalankan Undang-Undang sebagaimana
sebagai mana mestinya mestinya.
5 Peraturan Presiden Ditetapkan oleh presiden Materi muatan perpres sebagaimana yang
untuk menjalankan dijelaskan UU nomor 12 tahun 2011 pasal 13
perintah peraturan sebagai berikut: materi muatan peraturan presiden
perundang-undangan yang berisi materi nyang diperintahkan oleh undang-
lebih tinggi atau dalam undang, materi untuk melaksanakan peraturan
menyelenggarakan pemerintah, atau materi untuk melaksanakan
kekuasaan pemerintah. penyelenggaraan kekuasaan pemerintah.
6 Peraturan Daerah Rancangan Perda Provinsi Materi muatan berisi dalam rangka
Provinsi yang telah disetujui penyelenggaraan otonomi daerah dan tugas
bersama oleh DPRD pembantuan serta menampung kondisi khusus
Provinsi dan gubernur daerah dan/atau penjabaran lebih lanjut peraturan
disampaikan oleh perundang-undangan yang lebih tinggi.
pimpinan DPRD Provinsi
kepada Gubernur untuk
ditetapkan menjadi Perda.
7 Peraturan Daerah Rancangan Perda Sama halnya dengan Perda Provinsi, perda
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota yang telah kabupaten/kota juga berisi materi muatan dalam
disetujui bersama oleh rangka penyelenggaraan otonomi daerah dan tugas
DPRD kabupaten/kota dan pembantuan serta menampung kondisi khusus
bupati/walikota daerah dan/atau penjabaran lebih lanjut peraturan
disampaikan oleh perundang-undangan yang lebih tinggi.
pimpinan DPRP kepada
bupati/walikota untuk
3
Yasir,Armen. 2007. Hukum Perundang-undangan. (Bandar Lampung: Penerbit Universitas Lampung). hlm
126
ditetapkan menjadi Perda
Kabupaten/kota

Anda mungkin juga menyukai