Anda di halaman 1dari 2

Valve engine & Permasalahannya

Valve Intake & Valve Exhaust terbuat dari bahan yang tahan terhadap gesekan .

INTAKE VALVE :
Valve head & valve stem = terbuat dari stainless steel ( baja tahan karat/stain )

EXHAUST VALVE terdiri dari 3 material


*Valve Head = stainless steel yang sangat keras
*Valve Steam = low karbon steel
*Valve Face = steel allow dan di lakukan pengelasan dengan Nikel , Molydenum & Crome

ALLOY adalah baja/steel campuran

Artinya : dikarenakan terbuat dari low karbon steel , maka hanya EXHAUST
Valve bagian STEAM yang dapat di tarik oleh magnet sampai batas sambungan
valve

Hal ini akan berguna saat terjadi VALVE PATAH pada Exhaust , apabila hasil patahannya dapat di tarik menggunakan magnet
maka artinya patahan tersebut terjadi pada Sambungan Valve … 

Sistem penyambungan pada valve menggunakan system INERTIA WELD artinya bagian Head di tahan dan bagian steam di putar
dengan putaran yang sangat tinggi sambil didorong ke headnya maka akan terjadi proses welding.

VALVE SEAT yang terpasang pada cylinder head , bagian intake valve terbuat dari CHROME ALLOY STEEL , dan pada bagian
exhaust valve terbuat dari TUNGSTEN STEEL ALLOY dan pelan pelan akan berubah bentuk saat high temperature.

VALVE GUIDE terbuat dari CAST IRON (Besi Tuang)

VALVE SPRING terbuat dari Steel yang tahan terhadap FATIQUE


3 Beban yang paling besar di terima VALVE adalah :

1. Dari valve Spring  kerusakan pada KEEPER akibat tensile (ketegangan) spring
2. Saat Valve menutup  Kerusakan pada steamnya karena adanya high stress consentrasi pada steam
3. Saat pressure pembakaran  terjadi pada Valve Head akan BENDING

Terdapat 6 type penyebab kerusakan pada valve :

1. Bekerja pada temperature yang tinggi (overheat) weak valve metal , reduce lubricating & interference fit pada steam
2. Mis alignment antara valve fave dan valve seat  beban pada valve head hanya pada 1 sisi
3. Loose adjustment valve  menambah beban saat valve menutup ( beban spring)
4. Lubrication yang tidal sempurna  memicu terjadinya high carbon dalam jumlah besar
5. Lubrication yang tidak sempurna  memicu menjadikan valve sticking (melekat) pada valve guide dan berdampak piston
crash
6. Lubricating yang tidak sempurna  memicu terjadinya korosi akibat gas buang

Valve head patah pada salah satu sisinya disebut CHORDAL FRACTURE

By Payib April 2016

Anda mungkin juga menyukai