Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Mata Kuliah : Perekonomian Indonesia Semester: 6 Kode : SKS : 3

Program Studi : Akuntansi Dosen: Nurul Huda,SE.M.Si

Capaian Pembelajaran/Learning Outcome (LO) :


Setelah menyelesaikan mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan kondisi perekonomian Indonesia, sistem ekonomi dan
beberapa variabel yang berperan dalam penyelenggaraan perekonomian di Indonesia baik latar belakang maupun gambaran-gambaran yang
akan dilaksanakan pada masa yang akan datang dalam rangka pembangunan nasional.

Kemampuan Bentuk Kriteria Penilaian Bobot


Mingg Bahan Kajian Waktu
Akhir yang Pembelajara (Indikator) Nilai Referensi
u Ke- (Materi Ajar) Belajar
Diharapkan n
1 Mahasiswa 1. Materi Ceramah dan Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* - Outline
memahami outline perkuliahan Diskusi 1 x (3 x 50”) - Kemampuan perkuliahan
perkuliahan, dan selama satu mengidentifikasi - SAP
menjelaskan semester
peraturan dan disiplin 2. Bahan kuliah
perkuliahan secara keseluruhan
dan buku (literatur)
yang akan dipakai.
3. Kontrak
perkuliahan
4. Sekilas Potret
Ekonomi
Indonesia

2 Mahasiswa mampu 1. Konsep system Ceramah Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 1: 3-46

1
Kemampuan Bentuk Kriteria Penilaian Bobot
Mingg Bahan Kajian Waktu
Akhir yang Pembelajara (Indikator) Nilai Referensi
u Ke- (Materi Ajar) Belajar
Diharapkan n
memahami dan ekonomi Diskusi, dan 1x (3 x 50”) - Kemampuan Buku 2: Bab 1
menjelaskan system 2. Jenis-jenis system latihan mengidentifikasi
perekonomian dan ekonomi - Kemampuan
system ekonomi di 3. System ekonomi Menganalisis
Indonesia serta Indonesia
sejarah perekonomian 4. Sejarah
Indonesia perekonomian Indonesia
dari Era Soekarno
sampai Jokowi
5. Masalah ekonomi
Indonesia dan solusinya
3 Mahasiswa mampu 1. Defenisi Ceramah Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 1: 47-92
menjelaskan dan 2. Sumber Pembiayaan Diskusi, dan 1x (3 x 50”) - Kemampuan menjawab Buku 2: Bab 2
menganalisis 3. Konsep dan Tujuan latihan - Kemampuan
pembiayaan Pembangunan mengidentifikasi
pembangunan di 4. Sasaran dan Tindak
Indonesia Lanjut Pembangunan
5. Pertanggungjawaban
APBN dan APBD
4 Mahasiswa mampu 1. Utang Luar Negeri Ceramah, Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 1: 93-135
menjelaskan dan Indonesia Diskusi, dan 1x (3 x 50”) - Kemampuan Buku 2: Bab 6
menganalisis tentang 2. Pajak latihan mengidentifikasi dan
Utang luar negeri 3. Upaya pengumpulan Praktikum: mempertemukan
pajak 1x (3 x 50”) perbedaan antar teori

5 Mahasiswa mampu 1. Defenisi Ceramah, Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 1


menjelaskan dan 2. Instrumen Kebijakan Diskusi, dan 1x (3 x 50”) - Kemampuan Artikel
menganalisis tentang Moneter latihan mengidentifikasi dan Buku 2: Bab 5
sector dan kebijakan 3. Kebijakan Moneter Praktikum: mempertemukan
moneter di Indonesia dalam mengatasi 1x (3 x 50”) perbedaan antar teori

2
Kemampuan Bentuk Kriteria Penilaian Bobot
Mingg Bahan Kajian Waktu
Akhir yang Pembelajara (Indikator) Nilai Referensi
u Ke- (Materi Ajar) Belajar
Diharapkan n
masalah-masalah
perekonomian
4. Model dan analisis
empiris
6 Mahasiswa mampu 1. Kemiskinan di Ceramah dan Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 1: 136
menjelaskan Indonesia Diskusi, latihan 1x (3 x 50”) - Kemampuan -176
permasalahan dan 2. Distribusi mengidentifikasi dan Buku 2: Bab 3
menganalisis tentang Pendapatan di menganalisis
distribusi pendapatan Indonesia
dan kemiskinan di 3. Kesenjangan
Indonesia 4. Teori Kuznetz dan
Indeks Gini
7 Mahasiswa mampu 1.BUMN (Badan Usaha ilik Ceramah, dan Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 1
menjelaskan Negara) Diskusi 1x (3 x 50”) - Kemampuan Buku 2
permasalahan dan 2. Swasta mengidentifikasi dan Artikel
menganalisis tentang 3. Koperasi menggambarkan kurva
pelaku-pelaku 4. Usaha Perorangan
perekonomian di
Indonesia
8 Mahasiswa mampu 1. Rendahnya Mutu SDM Ceramah dan Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 1
menjelaskan Indonesia Diskusi, latihan 1x (3 x 50”) - Kemampuan Buku 2
permasalahan dan 2. Pendidikan di Indonesia mengidentifikasi dan Artikel
menganalisis tentang 3. Wajib Belajar 9 Tahun mempertemukan
pendidikan dan mutu 4. Kaitan Pendidikan perbedaan antar teori
SDM di Indonesia dengan Mutu SDM
9 Mahasiswa 1. Perhitungan Indeks Latihan dan Kuliah: - Tingkat komunikatif 15*
mengerjakan dan Mutu Hidup Diskusi 1x (3 x 50”) - Kemampuan
menjelaskan mengidentifikasi
perhitungan IPM
10 Mahasiswa mampu 1. Pertumbuhan Ceramah dan Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 1: 248-
memahami dan penduduk dan kualitas Diskusi, Latihan 1x (3 x 50”) - Kemampuan 305
menjelaskan kehidupan mengidentifikasi dan Buku 2: Bab 13

3
Kemampuan Bentuk Kriteria Penilaian Bobot
Mingg Bahan Kajian Waktu
Akhir yang Pembelajara (Indikator) Nilai Referensi
u Ke- (Materi Ajar) Belajar
Diharapkan n
pertumbuhan 2. Transisi menggambarkan kurva
penduduk di Demografi
Indonesia 3. Konsekuensi
Tingginya Fertilitas
11 Mahasiswa mampu 1. Defenisi dan Jenis Ceramah dan Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 1: 177-
menjelaskan dan Pengangguran Diskusi, Latihan 1x (3 x 50”) - Kemampuan 247
menggambarkan 2. Teori mengidentifikasi dan
tentang Pengangguran menggambarkan kurva
pengangguran di 3. Penyebab dan
Indonesia dampak Pengangguran
4. Upaya mengatasi
pengangguran
5. Pengangguran di
Indonesia
12 Mahasiswa mampu 1. Masalah Ceramah dan Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 1: 306-
menjelaskan masalah Ketenagakerjaan Diskusi, Latihan 1x (3 x 50”) - Kemampuan 343
ketenagakerjaan di 2. Pengangguran di NSB mengidentifikasi Buku 2: Bab 11
NSB beserta model 3. Model Ekonomi - Menganalisis
ketenagakerjaannya Tentang
Ketenagakerjaan
Ceramah dan Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku 2: 486 -
13 Mahasiswa mampu 1. Ilmu Ekonomi dan
Diskusi, Latihan 1x (3 x 50”) - Kemampuan 543,
menjelaskan tentang Lingkungan Hidup
menganalisis
lingkungan dan 2. Lingkungan Hidup dan
Buku 3 : Bab11
pembangunan, betapa Pembangunan
pentingnya 3. Degradasi Lingkungan
memperhatikan dan 4. Model Lingkungan
menjaga lingkungan Hidup
serta kebijakan- 5. Pembangunan
kebijakan yang harus Perkotaan dan
dilakukan untuk Lingkungan Hidup
melestarikan 6. Lingkungan Hidup

4
Kemampuan Bentuk Kriteria Penilaian Bobot
Mingg Bahan Kajian Waktu
Akhir yang Pembelajara (Indikator) Nilai Referensi
u Ke- (Materi Ajar) Belajar
Diharapkan n
lingkungan Global
7. Pilihan Kebijakan
Mahasiswa mampu Ceramah dan Kuliah: - Tingkat komunikatif 30* Buku
14 1. Kondisi kekayaan
menjelaskan masalah Diskusi, Latihan 1x (3 x 50”) - Kemampuan Selamatkan
Indonesia
kekayaan menganalisis Indonesia oleh
2. Korporasi
(endowment) dan Prof. Dr. H.
3. Koorporaktokrasi
perilaku pejabat Amin Rais
4. Korupsi dan
negara
bahayanya
5. Upaya Penyelamatan
6. Peran Mahasiswa

Ceramah dan Kuliah: - Tingkat komunikatif


15 Mahasiswa mampu 1. Era digital 30* Artikel Bank
Diskusi, Latihan 1x (3 x 50”) - Kemampuan
memahami dan 2. Konvesional dan Indonesia
menganalisis
mendiskusikan kasus syariah
ekonomi global

Ujian Akhir Semester 30

Daftar Referensi Utama:


1. Dumairy, (2018), Perekonomian Indonesia, Penerbit Erlangga, Jakarta.
2. Tulus T.H Tambunan (2001), Transformasi Ekonomi Di Indonesia, Penerbit Salemba Empat, Jakarta
3. Hal Hill (1996), Transformasi Ekonomi Indonesia Sejak 1966 Sebuah Studi Kritis Dan Komprahensif, PAU UGM,Yogyakarta
4. Anne Booth dan Peter Mc Cawley (1981), Ekonomi Orde Baru, LP3ES, Jakarta

Daftar Referensi Pendukung:


1. Revrison Baswir (1997), Agenda Ekonomi Kerakyatan, Pustaka Pelajar IDEA,Yogyakarta
2. Gunawan Sumodiningrat (1998), Membangunan Perekonomian Rakyat, Pustaka Pelajar IDEA, Jakarta

5
3. Yusuf Qardhawi (1997), Norma dan Etika Ekonomi Islam, Gema Insasi Press,jakarta
4. IBII (2002) Makro Ekonomi Indonesia, Lembaga Penelitian Ekonomi IBII dan Gramedia, Jakarta
5. Anggito Abimanyu (2000) Ekonomi Indonesia Baru, Kajian dan Alternatif Solusi Menuju Pemulihan,Gramedia,Jakarta.
6. Sjahrir (1999) Masuk Krisis Keluar Krisis, Para Tokoh manggugat, PT Erlangga,Jakarta
7. Arief Budisusilo (2001) Menggugat IMF, Pergulatan Indonesia Bangkit dari Krisis, Bina Rena Pariwara,jakarta
8. Didik J Rachbini (1995) Resiko Pembangunan yang di Bimbing Utang Gramedia, Jakarta
9. Mier,G.M (1984) Leading issues in Economic Development , 4th Edition Oxford U.Press. (2012) ,
10. Hamidi, M.Lutfi (2012) ,The Crisis,Krisis Mana lagi yang engkau dustakan,Republika,
11. Abhisam DM dkk (2011) Membunuh Indonesia:Konspirasi global penghancuran kretek,Kata-kata Jakarta.
12. Jurnal, bulletin dan bahan-bahan referensi lainnya dari pulikasi dan internet

Rancangan Tugas:
1. Praktikum terutama latihan menggunakan alat analisis ekonomi baik kasus dengan data-data update dan perkembangan ekonomi yang
terkait latihan tersebut.
2. Presentasi kelompok masalah ekonomi terkini.
3. Analisis data-data yang terkait dengan fenomena dan solusi permasalahan ekonomi di Indonesia.

Format Penilaian:
No Komponen Penilaian Bobot (%)
Penilaian Hasil
a. UTS 25
1
b. UAS 30
c. Tugas Mingguan 20
Penilaian Proses
a. Dimensi interpersonal skill 5
2
b. Atribut interpersonal soft skill 10
c. Dimensi sikap dan tata nilai serta kehadiran perkuliahan 10
Total 100

6
Padang ,21 September 2020
Dosen Pengampu

Nurul Huda, SE., M.Si

Anda mungkin juga menyukai