Anda di halaman 1dari 5

FORMAT ASUHAN KEPERAWATAN DASAR

Nama Mahasiswa : Afifah Stya Ningrum


NIM : 011191070
Tempat Praktik : RSUD ungaran
Tanggal : 22 September 2020

I. Pengkajian
A. Identitas
1. Identitas Pasien
Nama : Dewi Rara Amiati
Tempat & Tgl Lahir : Kab.Semarang, 24 April 2003
Pendidikan Terakhir : Smp
Agama : Islam
Suku : Jawa
Status Perkawinan : Belum Kawin
Pekerjaan : Pelajar
TB/BB : 155cm/ 45Kg
Golongan Darah :O
Diagnosa Medis : Typhoid ( Tifus)
Gangguan KDM : Rasa lemah, Nyeri kepala, Nyeri persendian, Perut terasa
kembung atau nyeri
Alamat : Gelap, Nyatnyono Rt 01/Rw 02 Kec.Ungaran Barat

2. Identitas Penanggung Jawab


Nama : Fayakun
Umur : 44
Pendidikan Terakhir : SD
Agama : Islam
Suku : Jawa
Hubungan dgn Pasien : Ayah
Pekerjaan : Buruh
Alamat : Gelap, Nyatnyono Rt 01/Rw 02 Kec.Ungaran Barat

B. Riwayat Kesehatan
1. Keluhan Utama
(Keluhan yang paling dirasakan pada saat pengkajian)
Pasien mengeluh badan lemas, tidak nafsu makan, juga tidak semangat untuk
beraktifitas, dan pasien juga mengeluh demam tinggi pada malam hari
sedangkan pada siang harinya demam turun kurang lebih 3 minggu.

2. Riwayat Kesehatan Saat ini


Alasan masuk rumah sakit : Pasien mengatakan badan lemas, tidak nafsu
makan, juga tidak semangat untuk beraktifitas, dan pasien juga mengeluh
demam tinggi pada malam hari sedangkan pada siang harinya demam turun
kurang lebih 3 minggu.
Faktor pencetus : Infeksi bakteri Salmonella typhi

Timbulnya keluhan ( ) bertahap ( ) mendadak

Faktor yang memperberat :Demam, Gangguan pencernaan, Hepatoslenomegali,


Gangguan kesadaran

Upaya yang telah dilakukan untuk mengatasi masalah dan keberhasilannya

3. Riwayat Kesehatan Masa Lalu


Penyakit yang pernah dialami : Pasien mengatakan sebelumnya tidak pernah
mengalami penyakit yang sama, pasien juga mengatakan sebelumnya tidak
pernah masuk rumah sakit dan sampai di rawat inap.

Kecelakaan : Tidak pernah kecelakaan

Penah dirawat ( ) ya (  ) tidak, penyakit ……………….. waktu ……….


Pernah operasi ( ) ya (  ) tidak, jenis ……………….. waktu …………….

Alergi : Makanan Udang Obat-obatan Tidak ada Faktor Lingkungan :


Lain-lain ……………………………………………...……………………….
Faktor-faktor resiko penyebab masalah kesehatan saat ini
-Cuaca, Lingkungan
Kebiasaan hidup tidak sehat : merokok/ minum kopi/ alkohol/ obat-obatan/ dll
4. Riwayat Kesehatan Keluarga
Kebiasaan hidup tidak sehat : Tidak pernah
Penyakit menular : Tidak ada
Penyakit menurun : Tidak ada
Genogram : (beserta keterangannya)

Keterangan :

: Laki-laki
: Perempuan

: Sudah meninggal

: Garis keturunan

: Pasien

C. PENGKAJIAN POLA FUNGSIONAL

1. Persepsi terhadap kesehatan


Selama ini singgah anaknya sakit atau ada anggota keluarga yang sakit maka
akan priksa ke bidan kalau tidak sembuh dibawa ke dokter atau dibawa ke
rumah sakit

2. Pola Bernafas
Sebelum sakit
Normal

Selama sakit
Pasien mengalami sesak nafas

3. Kebutuhan Cairan & elektrolit


Sebelum sakit
Pasien minum susu 1-3 gelas perhari

Selama sakit
Pasien minum susu 1 gelas dan kadang minum air putih serta mendapatkan
terapi cairan IV RL

4. Pola Nutrisi-Metabolik
Sebelum sakit
Pasien makan 3x sehari dengan rutin

Selama sakit
Pasien hanya makan 1-3 sendok lalu muntah

5. Pola Eliminasi BAK dan BAB


Sebelum sakit
Pasien biasanya BAB 1x/ hari, BAK 4-6x

Selama sakit
Pada saat dikaji pasien BAB 1 konsistensi padat, dan BAK 3-4x/ hari
6. Pola aktivitas dan Latihan
Sebelum sakit
Pasien tidak ada keluhan dalam aktivitasnya, dapat bermain dengan teman-
temannya,

Selama sakit
Pasien hanya tidur atau berbaring saja

7. Pola Istirahat dan Tidur


Sebelum sakit
Pasien tidur sekitar jam 19.30 sd 05.00 ,tidur siang 2x dengan konsistensi

Selama sakit
Pasien tidur jam sekitar jam 20.00 sd 05.00, tidur siang sekitar 3 jam dengan
konsistensi

8. Pola Konsep Diri


Citra Tubuh :
Peran :
Ideal diri :
Harga diri :
Aktualisasi diri :

9. Pola Koping
Orang tua pasien memberikan kebebasan untuk bermain sama teman-temannya
asal tidak melebihi waktunya istirahat

10. Pola Seksual-Reproduksi


Sebelum sakit
Pasien mengalami menstruasi lancar dan tepat waktu

Selama sakit
Pasien mengalami menstruasi yang tidak lancar

11. Pola Peran-Berhubungan


Hubungan dengan orang tua baik, dengan orang lain atau perawat baik

12. Pola Nilai dan Kepercayaan


Tidak ada nilai-nilai keluarga yang bertentangan dengan kesehatan

13. Kebutuhan Rasa aman dan Nyaman


Aman dan nyaman

14. Kebutuhan Belajar


Terganggu ketika sakit
15. Kebutuhan Personal Hygiene
Sebelum sakit
Pasien Melakukan semuanya sendiri dan dapat terpenuhi
Selama sakit
Pasien dibantu oleh perawat atau keluarga

Anda mungkin juga menyukai