Anda di halaman 1dari 2

Metode Pengembangan Seni

SENI MUSIK

Kemampuan Dasar Musik Anak Usia TK

Kemampuan dasar adalah kemampuan yang dimiliki seseorang agar dapat menjadi landasan untuk
mencapai kemampuan yang lebih tinggi atau dengan kata lain dikembangkan.

KEgiatan Musik memerlukan kempuan dasar umum sekaligus pengembangannya. Setiap orang
memiliki potansi sejak ia belum dilahirkan dan mucul saat potensi itu digali yang di sebut bakat
(trait).

Dengan mendengarkan musik yang tepat anak akan menangkap pola-pola melodi, ritme, dan
berbagai elemen/parameter musik yang sebenarnya akan menjadi kemampuan dasar musikal yang
perlu dikembangkan sesuai dengan minat, kebutuhan dan tingkat pertumbuhan anak.

7 Kemampuan dasar pengembangan kemampuan seni musik

1. Kemampuan dasar intelektual


2. Emosional
3. Sosial
4. Perseptual
5. Fisikal
6. Estentis
7. Kreatifitas

Kegiatan atau Rangsangan Dasar Pengembangan Kemampuan Seni Musik

Kemampuan Dasar Intelektual Dalam Musik

1. Membilang hitungan tetap pada ritme


2. Menyanyikan atau memainkan music sesuai symbol bunyi
3. Mengubah syair lagu yang dikenal
4. Membedakan birama 2,4,dan 3 dari pendengaran atau gambar simbolis

Kemampuan Dasar Emosional Dalam Musik

1. Sabar dan tekun menyanyi atau memainkan music sampai tamat dengan cermat
2. Melakukan kegiatan music dengan rasa gembira
3. Mendengarkan music dengan tekun, cermat, dan sabar
4. Berani bernyanyi atau bermain music sendiri, tanpa rasa cemas

Kemampuan Dasar Sosial Dalam Musik

1. Benyanyi Bersama teman


2. Merubah syair lagu dengan hal yang dialami
3. Memainkan alat music sederhana Bersama-sama
4. Mengendalikan suara

Kemampuan Dasar Perseptual Dalam Musik

1. Mengelompokan jenis alat music


2. Membedakan warna bunyi dan suara orang yang dikenal
3. Membedakan jenis birama 2/4, ¾ dan 4/4
4. Menunjukan perbedaan dan perubahan ritme
5. Membedakan dinamis
6. Membedakan tempo
7. Membedakan bentuk sederhana
8. Menceritakan bunyi

Kemampuan Fisikal Dalam Musik

1. Melakukan gerak lokomotor


2. Bergerak Sesuai Ketinggian Nada
3. Mengungkapkan perasaan
4. DramatisasiBernyanyi dengan mengatur pernapasan

Kemampaun Dasar Estetis Dalam Musik

1. Membedakan music yang rapi


2. Membedakan music yang gembira / mengganggu
3. Bernyanyi atau bermain music dengan memperhatikan kualitas bunyi

Kemampuan Dasar Kreatif Dalam Musik

1. Eksplorasi menciptakan warna bunyi


2. Menciptakan benda tertentu untuk menghasilkan bunyi tiruan
3. Mencoba menciptakan ritme baru
4. Membuat improvisasi ritmis
5. Mengganti syair lagu sesuai kehendak anak
6. Mengubah nama teman yang terdiri atas dua suku kata menjadi nama teman dengan tiga
suku kata (merubah ritme music)
7. Merubah gambar menjadi bunyi
8. Menyanyi sambal menari
9.

Anda mungkin juga menyukai