Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KELAS RANGKAP MODEL 221

Satuan Pendidikan : SD Negeri 05 Jaruai


Kelas / Semester : V / 1 dan IV / 1
Tema : 1. Organ Gerak Hewan dan Manusia (kelas V)
1. Indahnya Kebersamaan (Kelas IV)
Subtema : 2. Manusia dan Lingkungan (kelas V)
2. Kebersamaan dalam Keberagaman (Kelas IV)
Pembelajaran ke : 1 (Satu)
Alokasi Waktu : 1 x pertemuan (4 x 35 Menit)

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam
karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


1. Kelas V

Muatan : IPA

No Kompetensi Indikator
3.1 Menjelaskan alat gerak dan fungsinya pada 3.1.1 Menghafal alat gerakl dan fungsinya
hewan dan manusia serta cara pada hewan dan manusia
memelihara kesehatan alat gerak manusia. 3.1.2 Mengetahui cara memelihara pada
alat gerak manusia.
4.1 Membuat model sederhana alat gerak 4.1.1 Menciptakan alat gerak secara
manusia dan hewan. sederhana.

Muatan : Bahasa Indonesia


No Kompetensi Indikator
3.1 Menentukan pokok pikiran dalam teks 3.2.1 identifikasi pokok pikiran paada
lisan dan tulis. sebuah teks

4.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok 4.1.2 Menunjukan pokok pikiran pada
pikiran dalam teks tulis dan lisan secara sebuah teks
lisan, tulis, dan visual. 4.1.3 Mengembangkan ide pokok menjadi
paragraf.

2. Kelas IV

Muatan : Bahasa Indonesia

No Kompetensi Indikator
3.1 Menunjukkan gagasan pokok dan gagasan 3.1.1 Mengidentifikasi gagasan pokok dan
pendukung yang diperoleh dari teks lisan, gagasan pendukung setiap paragraf dari
tulis, atau visual teks tulis
3.1.2 Menyajikan gagasan utama dan gagasan
pendukung setiap paragraf dari teks tulis
dalam bentuk peta pikiran
4.1 Menata informasi yang didapat dari teks 4.1.1 Menata informasi yang didapat dari teks
berdasarkan keterhubungan antar gagasan berdasarkan keterhubungan antar
ke dalam kerangka tulis gagasan ke dalam kerangka tulis.

Muatan : IPA

No Kompetensi Indikator
3.6 Menunjukkan gagasan pokok dan gagasan 3.6.4 Mengidentifikasi sumber bunyi
pendukung yang diperoleh dari teks lisan,
tulis, atau visual Memahami sifat-sifat
bunyi dan keterkaitannya dengan indera
pendengaran
4.6 Menata informasi yang didapat dari teks 4.6.3 Menyajikan laporan percobaan tentang
berdasarkan keterhubungan antar gagasan sumber bunyi
ke dalam kerangka tulis Menyajikan
laporan hasil pengamatan percobaan
tentang sifat-sifat bunyi

Muatan : IPS
No Kompetensi Indikator
3.2 Memahami keragaman sosial, ekonomi, 3.2.1 Mengidentifikasi keragaman budaya,
budaya, etnis dan agama di provinsi etnis, dan agama dari teman-teman di
setempat sebagai identitas bangsa kelas sebagai identitas bangsa Indonesia
Indonesia
4.2 Menyajikan hasil identifikasi pokok 4.2.1 Mengomunikasikan secara lisan dan
pikiran dalam teks tulis dan lisan secara tulisan keragaman budaya, etnis, dan
lisan, tulis, dan visual. Menceritakan agama dari teman-teman di kelas sebagai
keragaman sosial, ekonomi, budaya, etnis identitas bangsa Indonesia.
dan agama di provinsi setempat sebagai
identitas bangsa Indonesia
C. TUJUAN
Kelas V
1. Dengan mengamati gambar, siswa dapat mengetahui aktivitas-aktivitas manusia yang
memanfaatkan organ manusia secara rinci.
2. Dengan kegiatan membaca, siswa dapat menentukan ide pokok setiap paragraf dalam bacaan
secara percaya diri.
3. Dengan menulis, siswa dapat mengembangkan ide pokok menjadi sebuah paragraf secara
tanggung jawab.

Kelas IV
1. Setelah membaca, siswa mampu mengidentifikasi gagasan pokok dan gagasan pendukung
setiap paragraf dari teks tulis dengan mandiri.
2. Setelah membaca, siswa mampu menyajikan gagasan utama dan gagasan pendukung setiap
paragraf dari teks tulis dalam bentuk peta pikiran dengan tepat.
3. Setelah percobaan, siswa mampu menjelaskan proses terjadinya bunyi dari sumber bunyi
hingga ke indera pendengaran dengan runtut.
4. Setelah percobaan, siswa mampu menyajikan laporan tentang proses terjadinya bunyi dari
sumber bunyi hingga ke indera pendengaran dengan sistematis.
5. Setelah diskusi dan membaca, siswa mampu menjelaskan pengalaman sikap toleransi dan
kerja sama antar teman berbeda agama sebagai identitas bangsa Indonesia dengan sistematis.
6. Setelah diskusi dan membaca, siswa mampu mengomunikasikan pengalaman sikap toleransi
dan kerja sama antar teman berbeda agama sebagai identitas bangsa Indonesia dengan
sistematis.

D. MATERI
Kelas V
1. Gambar organ manusia.
2. Bacaan tentang manfaat otot otot pada masusia.
3. bacaan berjudul ” bersepeda”
4. Teks ide pokok.

Kelas IV
1. Menemukan gagasan pokok dan pendukung dari teks tulis
2. Melakukan percobaan
3. Mendiskusikan pentingnya kerjasama dan saling menghargai dalam keberagaman

E. METODE PEMBELAJARAN

Ceramah, demonstrasi, diskusi, eksperimen dan latihan

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
KELAS V KELAS IV WAKTU
Kegiatan awal 15 Menit
1. Guru mengkondisikan kelas
2. Berdoa
3. Guru mengisi daftar kehadiran siswa
4. Apersepsi (tanya jawab)
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
6. Guru membagi siswa menjadi tiga kelompok, yang dipimpin seorang tutor
sebaya
KEGIATAN INTI KEGIATAN INTI 110 Menit

Ayo Membaca  Siswa diingatkan kembali tentang


keragaman budaya dan suku yang
 Siswa membaca teks pada buku menjadi identitas bangsa Indonesia.
 Siswa berdiskusi tentang (Mengamati)
Aktivitas yang menyehatkan  Guru mengajukan pertanyaan
dan tidak menyehatkan sesuai pembuka. (Menanya)
teks yang telah dibaca. - Siapa di antara kalian yang
 Siswa mengidentifikasi beragama Islam? Kristen
Aktivitas yang menyehatkan Protestan? Katolik?Hindu?
dan tidak menyehatkan.(Critical Budha? Kong Hu Chu?
Thinking, Creativity) Ayo - Bagaimana sikap kalian kepada
Berlatih teman-teman yang berbeda
 Siswa menuliskan kembali agama?
Aktivitas yang menyehatkan  Siswa diminta untuk saling
dan tidak menyehatkan. menginformasikan pengalaman
 Siswa menyampaikan hasil mereka saat berinteraksi dengan
idenfikasi tentang Aktivitas teman yang memiliki agama yang
yang menyehatkan dan tidak berbeda dalam kelompok.
menyehatkan di depan teman- (Mengkomunikasikan)
teman. (Communica tion,  Siswa diminta untuk membaca
Critical Thinking) senyap teks yang tersedia dan
menemukan gagasan utama dan
Ayo Berlatih gagasan pendukung dari paragraf
kesatu, kedua, dan ketiga,
 Peserta didik membaca teks kemudian menuliskannya pada
yang dibagikan guru tentang diagram yang tersedia. Literasi
“Bersepeda”  Siswa diingatkan kembali pada
 Peserta didik menerima LDK pembelajaran sebelumnya tentang
yang dibagikan guru. sifat rambat bunyi.
 Peserta didik membaca petunjuk  Guru mengajukan pertanyaan
pengerjaan LDK. sebagai kegiatan pembuka.
 Peserta didik saling bertukar (Menanya)
pikiran dalam kelompok untuk - Bagaimana kita dapat
memecahkan permasalahan mengetahui asal sumber bunyi?
yang terdapat dalam LDK.  Siswa secara berpasangan akan
 Peserta didik di dalam melakukan percobaan sederhana
kelompok diminta untuk untuk membuktikan tentang asal
merumuskan jawaban dari sumber bunyi hingga sampai ke
permasalahan yang terdapat di telinga pendengar. Collaboration
dalam LDK.  Siswa melakukan percobaan
 Peserta didik menyimpulkan sederhana untuk membuktikan
hasil pemecahan masalah. tentang sumber bunyi berdasarkan
 Peserta didik mendengarkan instruksi yang terdapat di buku.
guru untuk meluruskan (Mengekplorasi)
tanggapan-tanggapan tentang  Siswa kemudian menuliskan
masalah yang dipecahkan. laporan tentang sumber bunyi
 Peserta didik mengerjakan berdasarkan hasil percobaan.
evaluasi terkait proses Critical Thinking and Problem
pembelajaran yang berlangsung Solving
pada hari itu  Siswa diingatkan kembali tentang
keragaman agama yang menjadi
identitas bangsa Indonesia.
Perbedaan agama tersebut
menuntut para pemeluknya untuk
melaksanakan sikap toleransi,
saling menghargai, dan tetap
bekerja sama guna menjaga
persatuan dan kesatuan NKRI.
Integritas
 Siswa membaca senyap teks
tentang sikap toleransi dan kerja
sama antar pemeluk agama yang
berbeda. Literasi
 Siswa secara berpasangan atau
dalam kelompok kecil
mendiskusikan sikap yang bisa
ditauladani dari isi cerita Gotong
Royong
 Memberikan penguatan tentang
pentingnya mempraktikkan sikap
toleransi dan kerja sama antar
teman yang berbeda agama.
Integritas
 Siswa kemudian menjawab
pertanyaan tentang sikap toleransi
dan kerja sama mereka selama ini,
di dalam buku yang tersedia.
(Menanya)
Kegiatan Akhir 15 Menit

1. Guru memberikan post test


2. Guru memberikan umpan balik
3. Siswa dengan bimbingan guru membuat kesimpulan
4. Guru memberikan penguatan Kegiatan Akhir
5. Guru menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan
selanjutnya

Anda mungkin juga menyukai