Anda di halaman 1dari 2

1.A.

Unsur-unsur musik apa saja yang terdapat dalam alat musik ritmis tersebut

Menurut saya unsur music yang terdapat dalam video tersebut adalah terdapat unsur melodi
yang merupakan tinggi, rendah dan panjang pendeknya nada, terdapat juga unsur birama yaitu
sebuah ketukan secara berulang-ulang, dan yang terakhir adalah unsur tempo yang merupakan
ukuran kecpatan birama lagu
B. Ketika anda mendengarkan bunyi alat musik ritmis sederhana terasebut apakah
indah atau tidak indah yang anda dengar, berikan alasanserta berikan evaluasi dan
saran.
Menurut saya ketika music tersebut dimainkan cukup indah, walaupun hanaya dengan alat
music sederhana, namun perpaduan itulah yang membuat music indah di dengar.
Namun alangkah baiknya jika music tersebut di mainkan dengan s

2. dari vidio tari tersebut, elemen komposisi tari apa saja yang diterapkan dalam tarian
tersebut. Berikan penjelasan, dan berikan evaluasi serta sarannya

Kebutuhan komposisi dalam tari sigeh pengunten adalah jumblah penari yang ganjil yaitu 7
orang penari. Gerak dalam tari merupakan bentuk reaksi spontan dari diri manusia yang dapat
membentuk rangkaian gerak.

Elemen Komposisi yang terdapat dalam tari sigeh pengunten adalah

-gerakan tari, Berdasarkan gerak yang terdapat pada Tari Sigeh Penguten yang diteliti, tarian ini
bervolume menengah, karena jangkauan geraknya diantara sempit dan luas.

-tema kostum & properti, Pada Tari Sigeh Penguten terdapat kostum atau busana yang digunakan oleh
para penarinya dalam setiap pertunjukannya.

3. Jelaskan unsur-unsur dan prinsip-prinsip seni rupa apa saja yang terdapat dalam lukisan
tersebut. Kemudian berikan evaluasi dan saran dari gambar lukisan tersebut.

Unsur yang terdapat dalam lukisan tersebut adalah line (garis), shape (bentuk) sedangkan prinsip yang
terdapat dalam lukisan tersebut adalah

Anda mungkin juga menyukai