Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) TAHUN 2020

KURIKULUM 2013

Mata Pelajaran Sekolah Kelas/Semester Materi Pokok Alokasi Waktu

Ulumul Hadist MAN 10 X IIK/Ganjil Definisi Hadist, 4 X 45 menit


Jakarta Komponen
Hadist, Jenis
Hadits, Contoh
Hadist

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

 Peserta didik dapat  Peserta didik mampu menjelaskan definisi


mengetahui, menjelaskan, ulumul hadist
memahami,  Peserta didik mampu mengklasifikasikan
mengklasifikasikan, materi- komponen hadist
materi ulumul hadist  Peserta didik mampu membedakan jenis-jenis
hadist
 Peserta didik mampu memahami contoh hadist

A.Tujuan Pembelajaran
Setelah mengamati, menanya, mengekplorasi, mengasosiasi dan mengkomunikasikan, peserta
didik dapat menjelaskan Setelah mengamati, menanya peserta didik dapat menjelaskan
Definisi Hadist, Komponen Hadist, Jenis Hadits, Contoh Hadist.
A.1. Media : Video Pembelajaran, Papan tulis
A.2. Alat atau bahan : Laptop, Proyektor,slide

B.Langkah-langkah Pembelajaran (model Discovery Learning)

KEGIATAN PENDAHULUAN

1. Guru mngucapkan salam


2. Guru menanyakan kabar
3. Guru menunjuk siswa untuk berdoa yang dipimpin oleh salah satu siswa
4. Guru menyapa kondisi kelas dan mengkomunikasikan tentang kehadiran siswa

KEGIATAN INTI

1. Mengamati
Guru menginstruksikan siswa untuk mendengarkan dan mengamati materi
Guru memberikan stimulus kepada siswa
Guru menanyakan pemahaman seputar ulumul hadist
Guru menjelaskan materi melalui power point

2. Menanya
Ketika guru selesai menjelaskan, apabila ada yang belum dimengerti guru
mempersilahkan siswa untuk bertanya terkait yang belum dimengerti

KEGIATAN AKHIR
1. Guru memberikan pertanyaan untuk mengevaluasi
2. Guru Memberikan penguatan materi
3. Guru menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam

C.Penilaian
1. Pengetahuan : Tes lisan, keaktifan dalam menanggapi dari penjelasan materi
2. Sikap : Pengamatan saat pembelajaran terkait keaktifan dalam diskusi, rasa tanggung jawab,
menanggapi
Jakarta, 30 Mei 2020

Mengetahui
Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

Muhamad Dony Maulana

........................................ ........................................
NIP NIP.1707015044

Anda mungkin juga menyukai