Anda di halaman 1dari 13

BUKU PANDUAN SKILL LAB

FK UNISSULA
Semester 4

Modul : MASALAH PADA KESEHATAN JIWA


LBM 2
Topik ketrampilan : ANALISA VIDEO DEPRESI

A. SASARAN PEMBELAJARAN
 Mahasiwa dapat mempelajari teknik wawancara psikiatri melalui video
 Mahasiswa dapat mempelajari teknik pemeriksaan status mentap melalui video
 Mahasiwa mampu membuat Laporan psikiatri dari kasus pasien yang dengan
melihat video dengan baik dan benar.

B. RENCANA PEMBELAJARAN
Waktu skill lab 2 × 50 menit
Panduan Mahasiswa  Mahasiswa telah membaca Buku KAPLAN Edisi II, Bab 2:
Laporan Psikiatri, Halaman 12-16
 20 menit pertama mahasiswa menonton video
Bersama di kelas ZOOM
 80 menit selanjutnya, mahasiswa membuat Laporan
psikiatri (Identitas, Riwayat Penyakit Sekarang, Riwayat
Penyakit Dahulu, Riwayat Pramorbid, Pemeriksaan
Status Mental, Diagnosa dan Terapi) dari kasus pasien
pada video kemudian mempresentasikan hasil laporan
kepada tutor

1
PEMERIKSAAN RIWAYAT PSIKIATRI
Ach. Izzat H_30101900001
Adia Dati Wardana_30101900005
Alfida F_30101900008

I. IDENTITAS
a. Identitas Pasien
Nama : Alison Wells
Umur :38 tahun
Tempat/tanggal lahir :
Jenis kelamin : perempuan
Alamat :
Agama :
Suku bangsa :
Pendidikan terakhir :
Pekerjaan : Pegawai supermarket
Status pernikahan : Janda / Divorced
Tanggal periksa :
No. RM :
b. Identitas Pengantar
Nama :
Jenis Kelamin :
Alamat :
Hubungan dengan pasien :
II. KELUHAN UTAMA
- Autoanamnesis : Pasien merasa sedikit kesal dan banyak pikiran > mengarah ke
depresi (hipotimik, gejala utama depresi ketiganya muncul)
- Alloanamnesis :
III. Riwayat Penyakit Sekarang

Stressor : pemotongan gaji dari supermarket tempat bekerja sehingga terfikir tentang bayaran yang harus
dilunasi (bills)

Onset : beberapa bulan yang lalu, berawal dari perceraian 4 tahun yang lalu

Gejala lainnya : mudah untuk nangis , mudah Lelah


perubahan tingkah laku = dulu suka main sekarang menjauhkan diri dari anaknya (kehilangan minat), sulit
tidur, butuh 2 jam untuk tidur, suka terbangun di pagi hari (jam 4 subuh) setelah itu tidak bisa tidur, tetap Lelah
walaupun sudah tidur, masalah makan nafsunya menurun, bajunya serasa lebih longgar. Untuk konsentrasi
menurun, lupa akan jadwal anaknya, menyiapkan peralatan anaknya. Konsentrasi pekerjaan berkurang, mudah
terdistraksi > setelah menonton TV 10 menit setelahnya sudah kepikiran yang lain. Kehilangan minat akan
kegiatan yang dia nikmati (main dan jalan bersama anak), skrg udh merasa gaada gunanya

anaknya udh mandiri, seharusnya ibu ngurus anak > feeling useless, untuk masalah sex sering ditekan oleh
pacarnya
Fungsi global / Impairment / hendaya : jarang makan (perawatan diri), merasa gagal menjadi ibu rumah
tangga (fungsi peran), penurunan aktivitas saat waktu luang > hanya duduk di sova

Perkembangan / durasi : 4 tahun lalu sering menangis tanpa alas an akibat cerai,beberapa bulan terakhir karena
pemotongan gaji merasa depresi
IV. Riwayat Penyakit Dahulu
1. Riwayat penyakit/gangguan psikiatrik
Selalu menangis tanpa alasan saat dicerai, merasa sedih kepada semua orang, merasa
menjadi beban kepada semua orang
2. Riwayat penyakit medis umum
- Hipertensi :
- Diabetes Mellitus :
- Jantung :
- Asma :
- Trauma Kepala :
- Penyakit Lain :
3. Riwayat penggunaan Alkohol, Rokok, dan zat lainnya :
4 tahun yll > tablets, saat anaknya tidur, minum wine beberapa gelas dan minum tablets
(paracetamol) 2 strips (12 pill) > percobaan bunuh diri
Medical help > tidak perlu

Percobaan bunuh diri ada saat malam (harming yourself), Riwayat pembunuhan anak
tidak ada

Sadar akan penyakitnya dan datang ke dokter > tilikan 6 saat wawancara (adanya
kenaikan tilikan dari yang sebelumnya 4)

V. Riwayat Pramorbid dan Pribadi


1. Riwayat Kehamilan dan Persalinan

2. Riwayat Masa Anak-anak Awal (sejak lahir sampai usia 3 tahun)

3. Riwayat Masa Anak-anak Pertengahan (usia 3-11 tahun)

4. Riwayat Masa Anak-anak Akhir-Remaja (usia 11 – 17 tahun)

5. Masa dewasa (lebih dari 18 tahun)


a. Riwayat Pendidikan

b. Riwayat Pekerjaan
pemotongan gaji di supermarket tempat bekerja

c. Riwayat Pernikahan
Sudah menikah, lalu 4 tahun yll cerai, beberapa bulan terakhir punya pacar, Dave, rekan
kerjanya di supermarket

d. Riwayat Keagamaan

e. Riwayat Hukum

f. Riwayat Aktivitas Sosial

Pasien sering keluar bersama temannya, sekarang menarik diri akan tetapi masih ada temannya yang
menghubungi
g. Situasi hidup sekarang

Merasa tertekan, karena mempunyai beban tunggakan bayaran dan pendapatan menurun.
Penyesalan akan tindakan dahulu yang mengkonsumsi obat2an

h. Riwayat Psikoseksual
Merasa tertekan oleh Dave untuk masalah seksual

VI. Riwayat Keluarga

Pendukung > kakaknya, selalu support, menyarankan untuk, Dave > tidak yakin hubungannya akan
bertahan lama. Anaknya mandiri tetapi ibu ini merasa gagal dalam mengurus anaknya
PEMERIKSAAN STATUS MENTAL
A. Penampilan
Penampilan sesuai dengan usia
Perilaku : gelisah, tangannya bergerak2 dan memainkan tissue
Sikap thd pemeriksa : Kooperatif tetapi sedih

B. Kesadaran
- Psikiatri :
- Sensorium :
a. Tingkah laku
b. Sikap
Hipoaktif ( ) Kooperatif (v)
Hiperaktif ( ) Negativisme ( )
Dependent ( )
Normoaktif (v)
Stupor ( )
Agresif ( )
Verbigrasi ( )
Perseverasi ( )
Echopraksi ( )
Echolalia ( )

C. Mood dan Afek


A. Mood ( )
2. Afek
Eutimik ( ) Serasi (v)
Hipertimik ( ) Tidak serasi ( )
Datar ( )
Hipotimik ( v) Tumpul ( )
Disforik ( )

D. Pembicaraan
a. Kualitas : koheren
b. Kuantitas : cukup
E. Sikap terhadap pemeriksa
Kooperatif

F. Kontak psikis
-

G. Persepsi dan Gangguan Persepsi


1. Halusinasi :
i. Visual ( )
ii. Auditorik ( )
iii. Olfaktorik ( )
iv. Taktil ( )
v. Haptik ( )
vi. Gustatorik ( )

2. Ilusi:
vii. Visual ( - )
viii. Auditorik ( )
ix. Olfaktorik ( )
x. Taktil ( )
xi. Haptik ( )
2. Depersonalisasi ( )
3. Derealisasi ( )

H. Gangguan proses pikir


a. Bentuk pikir : realistik/non-realistik/autistik
b. Arus pikir
i. Flight of idea ( )
Asosiasi longgar ( )
ii. Inkoherensi ( )
iii. Sirkumstansial ( )
iv. Koheren (v)
v. Retardasi ( )
vi. Blocking ( )
vii. Verbigerasi ( )
c. Isi pikir :
 Thought echo ( )
 Thought insertion ( )
 Thought withdrawal ( )
 Thought broadcasting ( )
 Delution of control ( )
 Delution of influence ( )
 Delution of pasivity ( )
 Delution of perception ( )
 Waham somatik ( )
 Waham kebesaran ( )
 Waham kejar ( )
 Waham curiga ( )
 Waham berdosa ( )
 Waham magistik ( )
 Miskin isi pikir ( )
 Fobia ( )
 Obsesif ( )
 Preocupation ( )

I. Sensorium dan Kognisi


1. Kesadaran : Compos mentis

2. Orientasi
a. Tempat :
b. Waktu :
c. Personal :
d. Situasional :

3. Daya ingat
a. Segera :
b. Sesaat :

7
c. Jangka panjang :
4. Konsentrasi :
5. Perhatian :
6. Pikiran abstrak :
7. Baca tulis :
8. Visuospasial :
9. Daya nilai:
J. Pengendalian impuls :
K. Reliabilitas :
L. Pertimbangan (judgement) :
M. Tilikan (insight) :6

PEMERIKSAAN FISIK
A. Pemeriksaan fisik umum
1. Kesadaran umum :
2. Tanda vital
 Tek. Darah :
 Nadi :
 Suhu :
 Pernafasan :
1. Kulit :
2. Kepala :
3. Mata :
4. Telinga :
5. Hidung :
6. Tenggorokan :
7. Leher :
8. Thorax :
 Inspeksi :
 Palpasi :
 Perkusi :
 Auskultasi :
9. Abdomen :
 Inspeksi :
 Auskultasi :
 Palpasi :
 Perkusi :
10. Urogenital :
11. Ekstremitas :
A. Pemeriksaan neurologis
1. GCS :
2. Kaku kuduk :
3. Nervus craniales :
4. Motorik :
5. Sensorik :
6. Refleks fisiologis :
7. Refleks patologis :

PEMERIKSAAN PENUNJANG

FORMULASI DIAGNOSIS
Episode Depresi berat tanpa gejala psikotik
Adanya 3 gejala utama (afek depresif, kehilangan minat aktivitas, kekurangan energi yang
mengarah kepada kelelahan), sudah lebih dari 2 minggu )

DIAGNOSIS MULTIAXIAL
- AXIS I : Depresi berat
- AXIS II : tidak ada
- AXIS III : tidak ada
- AXIS IV : Penurunan gaji dari supermarket tempat bekerja
- AXIS V :
GAF 50 > suicidal attempt / percobaan bunuh diri
PENATALAKSANAAN

- Psikofarmakoterapi/Pshycopharmacotherapy
RUMAH SAKIT ISLAM
SULTAN AGUNG SEMARANG
Jl. Kaligawe Raya No.KM. 4, Terboyo Kulon, Kec. Genuk, Kota
Semarang, Jawa Tengah 50112
Tanggal :
Nama Dokter : dr. X
R/

R/

Pro :
Umur :

Amytriptilin tab. 25mg dd (dosis awal/inisiasi)


Amytriptilin tab. 100mg dd (dosis lanjutan)

PROGNOSIS
Baik : tidak ada gejala psikotik
Buruk : penyalahgunaan obat, depresi lama, depresi pada umur yang muda

Anda mungkin juga menyukai