Anda di halaman 1dari 2

KUMPULAN NOVEL

A. Identifikasi Buku :
1. Judul : Antologi Rasa
2. Penulis : Ika Natassa
3. Penerbit : PT Gramedia Pustaka Utama
4. Cetakan : Pertama, Agustus 2011
5. Ukuran Buku : 14 x 25 cm
6. Tebal Buku : 20 cm
7. Kategori : Novel/Fiksi/Sastra
8. Jumlah Halaman : 344 halaman
9. ISBN : 978 – 979 – 22 – 7439 – 4
10. Harga : 48.000
B. Unsur Intrinsik
1. Tema
Novel ini menceritakan seputar kehidupan kota metropolitan, hedonisme dan
gaya berpikir orang kalangan atas. Ika Natassa banyak menggunakan Bahasa
asing dalam novel ini, sehingga dia harus menambahkan catatan kaki agar
penmbacanya bisa mengerti.  Percintaan dan persahabatan merupakan  tema
yang diangkat dalam novel ini. Keara, Ruly, Harris dan Denise adalah mereka
banker yang bekerja bersama dalam satu kantor. Mereka berempat adalah
sahabat yang terjebak dalam sebuah kerumitan cinta. Dalam novel ini
diceritakan bagaimana lika-liku kisah cinta Keara. Keara yang mencintai Ruly
dan Harris yang mencintai Keara.

2. Alur

Alur Maju : Pertemuan di hari pertama dimana Keara jatuh cinta pada tawa
lelaki tersebut. Namun, mereka terlalu berbeda dan Keara sangat sadar akan hal
tersebut. Cukup tahu diri bahwa Keara merasa sangat tak pantas bersanding
dengan Ruly.
3. Latar
 Latar Tempat : Bandara Changi : Kepala ku terasa berat bersamaan dengan
mendaratnya pesawat inidi Changi (15). Lobi lift : aku masih berjalan terburu-
buru melintasi gedung parkir menuju lobi lift, saat mendengar seseorang
memanggil namaku (20). Canteen Pacific Place : Satu malam sepulang kantor,
ketika kami sedang membunuh kepenatan bareng di Canteen Pasific Place (25).
4. Sudut Pandang
Orang Pertama – Aku juga heran mengapa otakku masih bisa berfungsi
untuk mengingat-ingat semua fakta itu di saat jam tanganku telah
menunjukan pukul 22.15 (15). Aku tergelak, menunduk sesaat. Mencoba
bertanya kepada the demons inside my head (28).
Orang Ketiga – Dinda tersenyum geli melihat tampangku yang semakin
sebal (28). Aku mendpati nama Ruly berkedip-kedip dilayar BlackBerry-ku
(29).
5. Amanat
Cinta memang kadang bisa sangat rumit. Perasaan yang tadinya terasa begitu
polos dan lugu bisa dipenuhi banyak dilemma saat yang diharapkan tak sesuai
kenyataan.

Anda mungkin juga menyukai