Anda di halaman 1dari 2

Menurut World Health Organization (WHO) tahun 2017, obesitas adalah penimbunan atau

akumulasi dari lemak yang dapat mengganggu kesehatan.


Menurut PMK No.2 Th 2020 tentang standar antropometri anak, anak dengan kategori status gizi
obesitas adalah jika :
 Berada dalam ambang batas >+3 SD berdasarkan indeks BB menurut PB/TB pada anak umur
0-60 bulan;
 Berada dalam ambang batas >+3 SD berdasarkan IMT menurut usia pada anak umur 0-60
bulan;
 Berada dalam ambang batas >+2 SD berdasarkan IMT menurut usia pada anak umur 5-18
tahun.

Berikut adalah contoh kasus seorang anak dikatakan obesitas


Seorang anak perempuan berusia 25 bulan, berat badannya 20 kg dan tingginya 95 cm.
Bagaimanakah interpretasi status gizinya jika dinilai menggunakan indeks antropometri berat
badan menurut umur (BB/U)?
Jawab :
Tabel Standar Berat Badan menurut Umur (BB/U) Anak Perempuan Umur 0-60 Bulan.

Maka Z score = BB – Median / +1 SD - Median


= (20 -11.7)/(13.3 -11.7 )
= 8.3 / 1.6
= 5.1875
Karene Z score (nilai ambang batas) adalah 5.1875 (>3 SD), maka anak tergolong obesitas.

Anda mungkin juga menyukai