Anda di halaman 1dari 2

.

2 Sistem Kerja Pengetahuan

SKP adalah system yang dikembangkan khusus untuk para teknisi, ilmuwan dan para
pekerja di bidang pengetahuan lainnya yang betugas memperoleh dan menciptakan pengetahuan
baru bagi perusahaan mereka. Perusahaan juga memiliki system khusus bagi pekerja
pengetahuan untuk membantu membuat pengetahuan baru dan menjamin bahwa pengetahuan ini
terintegrasi secara tepat dalam bisnis. Sistem ini memerlukan akses yang mudah ke basis
pengetahuan eksternal: perangkat keras computer yang canggih yang dapat mendukung peranti
lunak dengan banyak grafis, analisis, manajemen dokumen, kemampuan komunikasi dan antar
muka yang user-friendly. Aplikasi system kerja pengetahuan secara umum dibagi tiga, yaitu:

1. Desain Berbantuan Komputer (computer aided design – CAD) membuat proses


penciptaan dan revisi rancangan menjadi otomatis, dengan menggunakan komputer dan
peranti lunak grafis yang rumit. Berguna bagi para insinyur, perancang grafis, dan manajer
pabrik dalam memberikan kendali yang lebih tepat mengenai rancangan industry dan
pabrikasi.
2. Sistem realitas virtual memiliki kemampuan visualisasi, penerjemahan, dan simulasi yang
jauh melebihi sistem desain dengan bantuan komputer. Sistem ini menggunakan peranti
lunak grafis interaktif untuk mendapatkan simulasi buatan komputer yang sangat mirip
dengan kenyataan hingga bahkan para penguna hampir memercayai bahwa mereka dalam
dunia nyata. Berguna bagi para perancang grafis, arsitek, insinyur dan pekerja medis dalam
menciptakan obyek-obyek fotorealistik dan simulasi yang presisi.
3. Workstation Investasi khusus pada industry keuangan, untuk mendayagunakan
pengetahuan dan waktu dari para pialang, pedagang, dan manajer portofolio.

Contoh Sistem Kerja Pengetahuan

Aplikasi sistem kerja pengetahuan dibagi menjadi tiga; sistem perencanaan dibantu
komputer, sistem relitas virtual unutk simulasi dan pemodelan, dan workstration keuangan.
Desain berbantu komputer (CAD)mermbuat proses penciptaan dan revisi rancangan menjadi
otomatis denganmenggunakan komputer dan dan peranti lunak grafis yang rumit. Sistem
realitasvirtual, memiliki kemampuan virtualisasi, penerjemahan, dan simulasi yang jauhmelebihi
sistem desain dengan bantuan komputer.Industri keuanganmenggunakan workstation investasi
khusus untuk mendayagunakan pengetahuandan waktu dari para pialang, pedagang, dan manajer
portofolio.

Anda mungkin juga menyukai