Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

Mata Kuliah:
GEOMETRI DAN PENGUKURAN

Koordinator Tim Pembina Mata Kuliah


Novalia Sulastri, S.Pd., M.Pd.

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA TORAJA
2019
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

MATA KULIAH KODE MK Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl


penyusunan
Geometri dan Pengukuran Mata Kuliah Rumpun Matematika 3 3
Nama Koordinator Pengembang RPS Koordinator RMK Ka PRODI

Novalia Sulastri, S.Pd., M.Pd Novalia Sulastri, S.Pd., M.Pd Tadius, M.Pd
Capaian Pembelajaran CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi)
(CP) Sikap
1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religious
2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika
3. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan
Pancasila
4. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta tanggung jawab pada negara dan
bangsa
5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama dan kepercayaan serta pendapat atau temuan orisinal orang lain
6. Bekerja sama dan memiliki kepekaan social serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
7. Taat hulum dan disiplin dalam kehidipan bermsayarakat dan bernegara
8. Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik
9. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri
10. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan dan kewirausahaan
11. Memahami dirinya secara utuh sebagai pendidik

Pengetahuan
1. Menguasai konsep pedagogic-didaktik matematika untuk melaksanakan pembelajaran di pendidikan dasar yang berorientasi pada
kecakapan hidup

Keterampilan Umum

1
1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya
2. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan hasil analisis
informasi dan data
3. Mampu bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervise dan evaluasi terhadap penyelesaian
pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggungjawabnya

CP-MK (Capaian Pembelajaran Lulusan yang Dibebankan Pada Mata Kuliah)

SUB CP-CPMK
1. Mahasiswa mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, kreatif dan inovatif serta mengimplementasikan materi geometri dan
pengukuran dalam pemecahan masalah sehari-hari.
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri dan teratur dalam memecahkan materi-materi geometri dan pengukuran
3. Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan evaluasi terhadap penyelesaian masalah
pembelajaran geometri dan pengukuran
4. Menguasai konsep teoritis matematika meliputi dasar- dasar geometri, pengukuran, bangun dua dimensi, keliling dan luas bangun
datar, bangun tiga dimensi, luas dan volume bangun ruang untuk pembelajaran matematika sekolah dasar untuk pendidikan
selanjutnya

Deskripsi Singkat MK Mata kuliah ini merupakan mata kuliah kependidikan yang membahas tentang pembelajaran geometri dan pengukuran di SD
yang meliputi tentang konsep dasar geometri, pengukuran, bangun datar, luas bangun datar, bangun ruang serta luas dan volume
bangun ruang.

Bahan Kajian/ Pokok 1. Pengertian, Sejarah dan perkembangan Geometri dalam Pendidikan Dasar
Bahasan 2. Dasar-dasar Geometri
3. Pengukuran
4. Bangun Dua Dimensi (Bangun Datar)
5. Keliling dan Luas Bangun Datar
6. Bangun Tiga Dimensi (Bangun Ruang)
7. Luas dan Volume Bangun Ruang
Daftar Referensi Utama
Sianturi, Murni. 2019. Geometri dan Pengukuran di Pendidkan Dasar. Jakarta: Alfabeta.
Pendukung

Media Pembelajaran Perangkat Lunak: Perangkat Keras:

2
Windows: Office Word dan Power Point Laptop dan LCD
Nama Dosen Pengampu Novalia Sulastri, S.Pd., M.Pd
Mata kuliah prasyarat -
Minggu Sub-CPMK Indikator Bahan Kajian Bentuk dan Estimasi Pengalaman Kriteria Penilaian Bobot
Ke- (kemampuan akhir (Materi Metode Waktu Belajar Mahasiswa (Indikator Penilaian) Penilaian
yang direncanakan) Pembelajaran) Pembelajaran (%)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
1 KONTRAK KULIAH
2  Mahasiswa mampu  Memahami  Pengertian  Tatap Muka 3 x 50”  Menyimak Penilaian Partisipasi: 5
memahami pengertian dan sejarah Penyampain presentasi,  Ketepatan dalam
pengertian dan dan sejarah Geometri informasi, memahami penyelesaian tugas
sejarah geometri. geometri.  Pembelajaran prsesntasi, hakikat yang diberikan
 Mahasiswa mampu  Mengidentifik Geometri dan tanya jawab pembelajaran  Bekerjasama,
mengidentifikasi asi cakupan Pengukuran di  Penugasan geometri dan menghargai
cakupan materi materi Sekolah Dasar Mahasiswa pengukuran pendapat teman,
geometri dan geometri dan  Kesulitan secara  Menanggapi, membantu teman
pengukuran di SD pengukuran di siswa dalam berkelompok berdiskusi, yang mengalami
 Mahasiswa mampu SD pembelajaran menyusun bertanya, kesulitan
mengidnetifikasi  Mengidnetifik Geometri dan makalah menjawab
kesulitan siswa asi kesulitan Pengukuran sesuai dengan pertanyaan Penilaian tugas
dalam siswa dalam  Geometri dan topik yang dosen/teman, terstruktur:
pembelajaran pembelajaran Pengukuran dibagikan serta  Keakuratan dan
geometrid an geometrid an dalam  Tugas mengajukan kreativitas dalam
pengukuran pengukuran pendekatan terstruktur gagasan menyelesaikan tugas
etnomatemati (berkelompok mengenai yang diberikan
ka ) materi yang
 Ruang lingkup Mahasiswa dibahas
materi menyelesaika  Menyelesaikan
Geometri dan n tugas tugas secara
Pengukuran di observasi atau mandiri tepat
Perguruan penelitian waktu
Tinggi yang
berhubungan
dengan topik
yang
dibagikan
3 Mahasiswa mampu Menjelaskan Dasar-dasar  Tatap Muka 3 x 50”  Menyimak Penilaian Partisipasi: 5

3
menjelaskan dasar- dasar-dasar Geometri Penyampain presentasi,  Ketepatan dalam
dasar Geometri Geometri  Titik, Garis, informasi, memahami penyelesaian tugas
Segmen, prsesntasi, hakikat yang diberikan
Sinar, Bidang tanya jawab pembelajaran  Bekerjasama,
dan Sudut  Penugasan geometri dan menghargai
 Kedudukan Mahasiswa pengukuran pendapat teman,
Titik,Garis, secara  Menanggapi, membantu teman
Sudut dan berkelompok berdiskusi, yang mengalami
Bidang menyusun bertanya, kesulitan
makalah menjawab
sesuai dengan pertanyaan Penilaian tugas
topik yang dosen/teman, terstruktur:
dibagikan serta  Keakuratan dan
 Tugas mengajukan kreativitas dalam
terstruktur gagasan menyelesaikan tugas
(berkelompok mengenai yang diberikan
) materi yang
Mahasiswa dibahas
menyelesaika Menyelesaikan
n tugas tugas secara
observasi atau mandiri tepat waktu
penelitian
yang
berhubungan
dengan topik
yang
dibagikan
4-5  Mahasiswa mampu  Memahami Pengukuran  Tatap Muka 3 x 50”  Menyimak Penilaian Partisipasi: 5
memahami dan dan  Pengukuran Penyampain presentasi,  Ketepatan dalam
melakukan melakukan Tidak Baku informasi, memahami penyelesaian tugas
pengukuran Tidak pengukuran  Pengukuran prsesntasi, hakikat yang diberikan
Baku Tidak Baku baku tanya jawab pembelajaran  Bekerjasama,
 Mahasiswa mampu  Memahami  Pengukuran  Penugasan geometri dan menghargai
memahami dan dan Panjang Mahasiswa pengukuran pendapat teman,
melakukan melakukan  Pengukuran secara  Menanggapi, membantu teman
pengukuran Baku pengukuran Sudut berkelompok berdiskusi, yang mengalami
 Mahasiswa mampu Baku  Pengukuran menyusun bertanya, kesulitan

4
memahami dan  Memahami waktu makalah menjawab
melakukan dan  Pengukuran sesuai dengan pertanyaan Penilaian tugas
pengukuran melakukan Massa topik yang dosen/teman, terstruktur:
Panjang pengukuran  Pengukuran dibagikan serta  Keakuratan dan
 Mahasiswa mampu Panjang Suhu  Tugas mengajukan kreativitas dalam
memahami dan  Memahami  Pengukuran terstruktur gagasan menyelesaikan tugas
melakukan dan Jumlah (berkelompok mengenai yang diberikan
pengukuran Sudut melakukan ) materi yang
 Mahasiswa mampu pengukuran Mahasiswa dibahas
memahami dan Sudut menyelesaika  Menyelesaikan
melakukan  Memahami n tugas tugas secara
pengukuran Waktu dan observasi atau mandiri tepat
 Mahasiswa mampu melakukan penelitian waktu
memahami dan pengukuran yang
melakukan Waktu berhubungan
pengukuran Massa  Memahami dengan topik
 Mahasiswa mampu dan yang
memahami dan melakukan dibagikan
melakukan pengukuran
pengukuran Suhu Massa
 Mahasiswa mampu  Memahami
memahami dan dan
melakukan melakukan
pengukuran Jumlah pengukuran
Suhu
 Memahami
dan
melakukan
pengukuran
Jumlah
6-7  Mahasiswa mampu Memahami dan Bangun Dua  Tatap Muka 3x3x  Menyimak Penilaian Partisipasi: 5
memahami dan menjelaskan Dimensi (Bangun Penyampain 50” presentasi,  Ketepatan dalam
menjelaskan konsep dasar Datar) informasi, memahami penyelesaian tugas
konsep dasar bangunan dua  Kurva prsesntasi, hakikat yang diberikan
bangunan dua dimensi dan jenis-  Segi banyak tanya jawab pembelajaran  Bekerjasama,
dimensi dan jenis- jenisnya  Segitiga  Penugasan geometri dan menghargai
jenisnya  Persegi Mahasiswa pengukuran pendapat teman,

5
panjang secara  Menanggapi, membantu teman
 Persegi berkelompok berdiskusi, yang mengalami
 Jajar genjang menyusun bertanya, kesulitan
 Trapezium makalah menjawab
 Belah ketupat sesuai dengan pertanyaan Penilaian tugas
 Laying-layang topik yang dosen/teman, terstruktur:
 Lingkaran dibagikan serta  Keakuratan dan
 Simetri lipat,  Tugas mengajukan kreativitas dalam
sumbu simetri terstruktur gagasan menyelesaikan tugas
dan simetri (berkelompok mengenai yang diberikan
putar ) materi yang
Mahasiswa dibahas
 Kongruensi
bangun datar
menyelesaika  Menyelesaikan
n tugas tugas secara
observasi atau mandiri tepat
penelitian waktu
yang
berhubungan
dengan topik
yang
dibagikan
8 Ujian Tengah Semester

9-11 Mahasiswa mampu Menerapkan Keliling dan Luas  Tatap Muka 3 x 50”  Menyimak Penilaian Partisipasi: 5
menerapkan rumus rumus keliling Bangun Datar Penyampain presentasi,  Ketepatan dalam
keliling dan luas dan luas bangun  Keliling informasi, memahami penyelesaian tugas
bangun datar datar Bangun Datar prsesntasi, hakikat yang diberikan
 Keliling Segi tanya jawab pembelajaran  Bekerjasama,
banyak  Penugasan geometri dan menghargai
 Keliling Mahasiswa pengukuran pendapat teman,
Lingkaran secara  Menanggapi, membantu teman
 Luas Bangun berkelompok berdiskusi, yang mengalami
Datar menyusun bertanya, kesulitan
 Menghitung makalah menjawab
Panjang sesuai dengan pertanyaan Penilaian tugas
Busur, Luas topik yang dosen/teman, terstruktur:
Juring dan dibagikan serta  Keakuratan dan

6
Luas  Tugas mengajukan kreativitas dalam
Tembereng terstruktur gagasan menyelesaikan tugas
(berkelompok mengenai yang diberikan
) materi yang
Mahasiswa dibahas
menyelesaika  Menyelesaikan
n tugas tugas secara
observasi atau mandiri tepat
penelitian waktu
yang
berhubungan
dengan topik
yang
dibagikan
12-13 Mahasiswa mampu Mengetahui Bangun Tiga  Tatap Muka  Menyimak Penilaian Partisipasi:
mengetahui bangun bangun ruang tiga Dimensi Penyampain presentasi,  Ketepatan dalam
ruang tiga dimensi dimensi  Bangun ruang informasi, memahami penyelesaian tugas
tidak prsesntasi, hakikat yang diberikan
beraturan tanya jawab pembelajaran  Bekerjasama,
 Bangun ruang  Penugasan geometri dan menghargai
beraturan Mahasiswa pengukuran pendapat teman,
 Balok secara  Menanggapi, membantu teman
 Kubus berkelompok berdiskusi, yang mengalami
 Prisma menyusun bertanya, kesulitan
 Tabung makalah menjawab
 Limas sesuai dengan pertanyaan Penilaian tugas
 Kerucut topik yang dosen/teman, terstruktur:
 Bola
dibagikan serta  Keakuratan dan
 Tugas mengajukan kreativitas dalam
terstruktur gagasan menyelesaikan tugas
(berkelompok mengenai yang diberikan
) materi yang
Mahasiswa dibahas
menyelesaika  Menyelesaikan
n tugas tugas secara
observasi atau mandiri tepat
penelitian waktu

7
yang
berhubungan
dengan topik
yang
dibagikan
14-15 Mahasiswa mampu Menerapkan Luas dan Volume  Tatap Muka  Menyimak Penilaian Partisipasi:
meneraokan rumus rumus Luas dan Bangun Ruang Penyampain presentasi,  Ketepatan dalam
Luas dan Volume Volume Bangun  Luas Bangun informasi, memahami penyelesaian tugas
Bangun Ruang Ruang Ruang prsesntasi, hakikat yang diberikan
 Volume tanya jawab pembelajaran  Bekerjasama,
Bangun  Penugasan geometri dan menghargai
Ruang Mahasiswa pengukuran pendapat teman,
secara  Menanggapi, membantu teman
berkelompok berdiskusi, yang mengalami
menyusun bertanya, kesulitan
makalah menjawab
sesuai dengan pertanyaan Penilaian tugas
topik yang dosen/teman, terstruktur:
dibagikan serta  Keakuratan dan
 Tugas mengajukan kreativitas dalam
terstruktur gagasan menyelesaikan tugas
(berkelompok mengenai yang diberikan
) materi yang
Mahasiswa dibahas
menyelesaika  Menyelesaikan
n tugas tugas secara
observasi atau mandiri tepat
penelitian waktu
yang
berhubungan
dengan topik
yang
dibagikan
16 UJIAN AKHIR SEMESTER

8
1

Anda mungkin juga menyukai