Anda di halaman 1dari 7

YAYASAN MANAGEMEN MANUSIA

INDONESIA INSTITUT PENDIDIKAN


NUSANTARA GLOBAL LEMBAGA PENJAMIN
MUTU INTERNAL
SK MENRISTEK DIKTI No. 550/KPT/I/2018
Jln. Raya Praya Mantang KM. 07 Aik Mual Lombok Tengah NTB 83511

INSTITUT PENDIDIKAN NUSANTARA GLOBAL


PG PAUD
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
MATA KULIAH KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER TANGGAL PENYUSUNAN
AUD14304 Wajib Prodi 2 SKS II
Dosen Pengembang RPS K.A LPMI KAPRODI
Kode Etik Pendidikan
Anak Usia DIni

Asrorul Azizi, M.Pd. Baiq Yulia Kurnia Wahidah, M.Hum Muh. Zaini H. Muttaqin, M.Pd.
NIDN. 0808058802 NIDN. 0810079103 NIDN. 0811048904

Capaian Pembelajaran CPL-PRODI


(CP) 1. Menguasai pengembangan media anak usia dini, psikologi perkembangan anak usia dini, bahasa asing, evaluasi perkembangan anak,
seni budaya, sebagai landasan dalam menganalisis dan menerapkan layanan pendidikan bagi anak usia dini.
2. Menguasai keberbedaan tumbuh kembang masing- masing anak yang mencakup kecerdasan ganda dan kesehatan anak,
dengan memberikan program dan layanan yang sesuai dengan kebutuhan anak usia dini.
3. Menguasai identifikasi kemampuan anak usia dini dalam berbagai bidang pengembangan moral agama, sosial emosional,
kognitif, fisik motorik, seni, dan bahasa
CP-MK
1. Memiliki pengetahuan konseptual mengenai konsep dasar dan ciri-ciri profesi pendidik anak usia dini
2. Memiliki pengetahuan konseptual mengenai status dan kode etik profesi pendidik anak usia dini
3. Memiliki pemahaman konseptual tentang pembinaan dan pengembangan profesi pendidik anak usia dini
4. Memiliki pemahaman konseptual mengenai 4 kompetensi pendidik anak usia dini yang meliputi; kompetensi pedagogik, kompetensi
kepribadian, kompetensi professional, dan kompetensi sosial
5. Memiliki keterampilan dalam mensimulasikan jenis-jenis kompetensi guru pendidik anak usia dini
Deskripsi Singkat MK Dalam perkuliahan ini dibahas mengenai: konsep dasar dan ciri-ciri profesi, ciri-ciri dan status profesi guru, kode etik profesi guru, ciri-
ciri profesional pendidik anak usia dini, profesi dan jenis-jenis permasalahan serta penanganan permasalahan dan upaya pengembangan
profesi pendidik anak usia dini. Selain itu dibahas pula kompetensi guru yang meliputi: kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian,
kompetensi profesional dan kompetensi sosial serta keterampilan yang harus dimiliki pendidik anak usia dini meliputi: memelihara
keselamatan dan kesehatan kelas, menata lingkungan belajar dan keterampilan fisik, meningkatkan keterampilan sosial dan komunikasi,
meningkatkan keterampilan kognitif dan kreativitas, membangun konsep diri positif dan memberikan bimbingan, serta keterampilan dalam
meningkatkan keterlibatan keluarga dan mengelola program.
Materi Kode Etik Dalam pendidikan Anak Usia dini
Pembelajaran/Pokok
Bahasan
Pustaka 1. Beaty, Janice J. (1994). Observing Development of the Young Children. New York : Mac Millan Publishing Company
2. Beaty, Janice J. (1994). Skill for Preeschool Teachers. New Jersey : Merril, an Imprint of Prentice Hall
3. Dopyera, Margaret Lay dan Dopyera, John. (1994). Becoming a Teacher of Young Children. New York : McGraw-Hill
4. Mulyasa, E. (2006). Menjadi Guru Profesional Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan. Bandung : Remaja
Rosdakarya
5. Mulyasa, E. (2007). Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. Bandung : Remaja Rosdakarya
6. Mariyana, Rita. (2008). Etika Profesi dan Kompetensi Profesional Guru TK. Bandung : UPI Bahan Ajar Pendidikan dan Pelatihan
Profesi Guru (PLPG)
7. Samana, A. (1994). Profesionalisme Keguruan. Yogyakarta : Kanisius
8. Supriadi, Dedi. (1998). Mengangkat Citra dan Martabat Guru. Yogyakarta : Adicita Karya Nusa

Media Pembelajaran LCD, Powerpoint, whiteboard

Pertemuan Ke- Bobot


Sub-CP-MK (sebagai kemampuan Kriteria & Bentuk Metode
Indikator Penilaian
akhir yang diharapkan Penilaian Pembelajaran
(%)
(1) (2) (3) (4) (5) (7)
1 Orientasi perkuliahan Membuat kesepakatan tentang - Ceramah dan
metode perkuliahan selama satu tanya jawab
semester.

2 Konsep dasar dan ciri-ciri profesi 1. Mahasiswa menyiapkan bahan - Keaktifan, Ceramah, 4%
bacaan sesuai materi - Banyaknya diskusi dan
2. Mahasiswa merangkaum materi daftar pustaka tanya jawab
yang dijadikan
rujukan

3-5 Status dan kode etik 1. Mahasiswa menyiapkan bahan - Keaktifan, Ceramah, 9%
profesi guru, Ciri-ciri bacaan sesuai materi - Banyaknya diskusi dan
profesional pendidik 2. Mahasiswa merangkaum materi daftar pustaka tanya jawab
AUD 3. Mahasiswa yang dijadikan
mempresentasikan tugas rujukan
makalah yang sudah
dibagikan

6-7 Jenis permasalahan dan 1. Mahasiswa menyiapkan bahan - Keaktifan Ceramah, 6%


penanganan profesi pendidik bacaan sesuai materi dalam diskusi, diskusi dan
AUD, Pembinaan dan 2. Mahasiswa merangkaum materi - Banyaknya tanya jawab
pengembangan profesi 3. Mahasiswa mempresentasikan daftar pustaka
tugas makalah yang sudah yang dijadikan
pendidik AUD
dibagikan rujukan

8 UTS Mengerjakan tes Tes tertulis 20 %


tertulis yang
diberikan dengan
baik dan benar
9-10 Konsep dan jenis-jenis 1. Mahasiswa menyiapkan bahan - Keaktifan 6%
kompetensi guru pendidik bacaan sesuai materi
AUD 2. Mahasiswa merangkaum materi
3. Mahasiswa mempresentasikan
tugas makalah yang sudah
dibagikan
11-13 Memelihara keselamatan dan 1. Mahasiswa menyiapkan bahan - Keaktifan Ceramah, 9%
kesehatan kelas bacaan sesuai materi diskusi dan
Menata lingkungan belajar dan 2. Mahasiswa merangkaum materi tanya jawab
keterampilan fisik
14-15 Meningkatkan keterampilan 1. Mahasiswa menyiapkan bahan - Keaktifan Ceramah, 6%
sosial dan komunikasi bacaan sesuai materi diskusi dan
2. Mahasiswa merangkaum materi tanya jawab
Pertemuan 13 : Meningkatkan 3. Mahasiswa mempresentasikan
tugas makalah yang sudah
keterampilan kognitif dan
dibagikan
kreativitas
16 UAS Mengerjakan tes Tes Tertulis 40 %
tertulis yang
diberikan dengan
baik dan benar

Catatan:
1) TM : Tatap Muka, BT: Belajar Terstruktur, BM: Belajaran Mandiri, BD : Belajar Daring
2) Penulisan daftar pustaka disarankan menggunakan salah satu standar/ style penulisan pustaka internasional, contohnya menggunakan style APA ataupun yang lainnya.
3) RPS : Rencana Pembelajaran Smester, RMK: Rumpun Mata Kuliah, PRODI : Program Studi.

Rencana Tugas dan Penilaian


1. Tugas
Minggu Bahan Kajian/Materi Waktu Hasil Tugas dan Kriteria
Tugas
ke Pembelajaran (menit) Penilaian
RPS Pembelajaran Mandiri (Km) Menyiapkan bahan bacaan/ buku-
1 buku pembelajaran
Terstruktur (Kpt)
Memahami perbedaam Mandiri (Km) Menyiapkan materi tentang 135 Menit Membuat perbedaan
perkembangan, pertumbuhan, dan perkembangan, pertumbuhan, dan pertumbuhan dan perkembangan
kematangan, serta hakikat kematangan, serta hakikat psikologi
2 psikologi perkembangan perkembangan
Terstruktur (Kpt) Meringkas materi tentang
perkembangan, pertumbuhan, dan
kematangan, serta hakikat psikologi
perkembangan

Menguasai teori-teori Mandiri (Km) Menyiapkan materi tentang Membuat tabel perkembangan
3-5 perkembangan Menguasai teori-teori perkembangan anak berdasarkan berbagai teori
Terstruktur (Kpt) Meringkas materi tentang Menguasai perkembagnan
teori-teori perkembangan
Mampu memahami ciri awal Mandiri (Km) Menyiapkan materi tentang ciri awal 2 x 135 Membuat tahapan
kehidupan manusia, tahap prenatal, kehidupan manusia, tahap prenatal, Menit perkembangan pada masa
masa kelahiran, dan setelah masa kelahiran, dan setelah kelahiran pranatal, kelahiran dan setelah
6-7
kelahiran Terstruktur (Kpt) Meringkas materi tentang ciri awal kelahiran
kehidupan manusia, tahap prenatal,
masa kelahiran, dan setelah kelahiran
Materi 2-7
8
Mampu mendeskripsikan prinsip- Mandiri (Km) Mempelajari materi tentang prinsip- 135 Menit
prinsip perkembangan dan prinsip perkembangan dan pengaruh
9-10 pengaruh kelahiran terhadap kelahiran terhadap perkembangan
perkembangan Terstruktur (Kpt) Meringkas materi tentang prinsip-
prinsip perkembangan dan pengaruh
kelahiran terhadap perkembangan
Mampu mendeskripsikan konsep Mandiri (Km) Mempelajarai meteri tentang konsep 135 Menit Membuat karakterisitik berbagai
dan karakteristik perkembangan dan karakteristik perkembangan perkembangan anak
fisik, kognititf, bahasa, sosial fisik, kognititf, bahasa, sosial
emosional, moral dan agama pada emosional, moral dan agama pada
11-13 masa bayi-remaja masa bayi-remaja
Terstruktur (Kpt) Meringkas meteri tentang konsep
dan karakteristik perkembangan
fisik, kognititf, bahasa, sosial
emosional, moral dan agama pada
masa bayi-remaja
14-15 Mahasiswa mampu menjelaskan Mandiri (Km) Mempelajari materi tentang berbagai 135 Menit Menjelaskan faktor-faktor yang
berbagai konteks yang dapat konteks yang dapat mempengaruhi mempengaruhi perkembangan
mempengaruhi perkembangan perkembangan
Terstruktur (Kpt) meringkas materi tentang berbagai
konteks yang dapat mempengaruhi
perkembangan
Materi 9-15
16

2. Penilaian
Aspek Penilaian
a. Sikap : cara menyampaikan pendapat dalam diskusi dan tanggungjawab dalam menyelesaikan tugas
b. Pengetahuan : penguasaan materi yang ditujukkan oleh jawaban, latihan soal, tes formatif, ujian tengah semester, dan ujian akhir semester
c. Keterampilan : kreatifitas merancang media bercerita bagi anak usia dini
Bobot penilaian
Bobot Nilai Harian (NH) nilai tes formatif dan tugas terstruktur = 4
Bobot Nilai Ujian Tengah Semester (UTS) =2
Bobot Nilai Ujian Akhir Semester (UAS) =4
Nilai Akhir
Nilai Akhir = 4 NH + 2 UTS + 4 UAS
10

3. Portofolio Penilaian & Evaluasi Ketercapaian CPl Mahasiswa


Ketercapaian
Mg CPL CPMK Sub-CPMK Indikator Tingkat Teknik Penilaian Bobot (%) Nilai Mhs ∑((Nilai Mhs)
CPL pd MK
(CLO) (LLO) Taksonomi Bloom Bobot (%)*) Sub-CPMK (0-100) X (Bobot%)*))
(%)
TF-1 4% 4%
1-2 CPMK-2
CPL-1 Sub-CPMK-1 I-1 C2
CPMK-3 Tugas-1
Sub-CPMK-2 TF-2 9% 9%
3-5 CPL-1 CPMK-1 Sub-CPMK-3 I-2 C2
Tugas-2
Sub-CPMK-4
TF-3 6% 6%
6-7 Sub-CPMK-5
CPL-2 CPMK-1 I-3 C2
Sub-CPMK-6 Tugas-3
Ujian 20 % 20 %
8 Sub-CPMK-
Tengah I-1,2,3 C2
1,2,3,4,5,6
Semester
TF-4 6% 6%
Sub-CPMK-7 I-4 C2
9-10 CPL-2 CPMK-2
Sub-CPMK-8 C7
Sub-CPMK-10 9% 9%
TF-5
11-13 CPL3 CPMK-3 Sub-CPMK-11 I-5 C7
Tugas-4
Sub-CPMK-12
TF-6 6% 6%
CPL2 CPMK-1
14-15 Sub-CPMK-13 I-6 C7 Tugas-5
CPMK-2
Ujian 40 % 40 %
Sub-CPMK-
16 Akhir I-4,5,6
7,8,9,10,11,12,13
Semester
Total Bobot (%) 100 100
Nilai harian mahasiswa (∑(Nilai Mhs) X (Bobot %)
Nilai Akhir Matakuliah (4 x Tugas) + (2 x Nilai Ujian Akhir Semester)/10
Catatan: CLO = Courses Learning Outcomes, LLC = Lesson Learning Outcome

Anda mungkin juga menyukai