Anda di halaman 1dari 23

GAYA BELAJAR, MULTIPLE

INTELLIGENS, SUMBER
BELAJAR DAN ALAT
PELAJARAN
Kelompok 4
Sri Alfiah (210013301025)
Nur Intan Marsuki (210013301027)
Dwi Aryani Astuty (210013301040)
Ardiansyah (210013301039)
Gaya Belajar
Gaya Belajar merupakan konsisten yang
ditunjukkan individu untuk menyerap informasi,
mengatur, mengelola informasi tersebut
dengan mudah dalm proses penerimaan,
berfikir, mengingat dan pemecahan masalah
dalam menghadapi proses belajar mengajar
agar tercapai hasil maksimal sesuai dengan
kemampuam, kepribadian dan sikapnya.
Macam-Macam Gaya Belajar
1. Gaya 2. Gaya 3. Gaya
belajar belajar belajar
visual auditori kinestetik

4. Gaya 5. Gaya
belajar belajar
global analitik
Multiple Intelligences
Multiple intelligences (kecerdasan majemuk
atau kecerdasan ganda) merupakan salah satu
teori kecerdasan yang memperoleh banyak
pengakuan akhir-akhir ini. teori ini dicetuskan
oleh Howard, Gardner, psikolog dari Harvard.
Kecerdasan menurut Gardner diartikan
sebagai salah suatu kemampuan, dengan proses
kelengkapannua yang sanggup menangani
kandungan masalah yang spesifik di dunia.
Karakteristik Kecerdasan
Ada 8 Karakteristik intelegensi/kecerdasan di kemukakan oleh Howard Gardner
yaitu :
1. Intelegensi Berbahasa (Linguistik) 2. Intelegensi Logis-Matematis

Intelegensi berbahasa mencakup Kemampuan berpikir dalam


kemampuan-kemampuan berpikir penalaran atau menghitung, seperti
dengan kata-kata, seperti kemampuan menelaah masalah
kemampuan untuk memahami dan secara logis, ilmiah dan matematis.
merangkai kata dan kalimat baik
lisan maupun tertulis
Karakteristik Kecerdasan
3. Intelegensi visual spasial 4. Intelegensi Musikal

Kemampuan berpikir dalam citra Kemampuan berpikir dengan


dan gambar seperti kemampuan nada, ritme, irama dan melodi
untuk membayangkan bentuk juga oada suara alam.
suatu objek
Karakteristik Kecerdasan
5. Intelegensi Kinestetik Tubuh 6. Intelegensi Intrapersonal

Kemampuan yang berhubungan Kemampuan berpikir untuk


dengan gerakan tubuh termasuk memahami diri sendiri,
gerakan motorik otak yang melakukan refleksi diri dan
mengendalikan dan menggunakan bermetakognisi
badan dengan mudah dan
cekatan
Karakteristik Kecerdasan
7. Intelegensi Interpersonal (Sosial) 8. Intelegensi Naturalis

Kemampuan berkomunikasi dan


berinteraksi dengan orang lain Kemampuan untuk memahami
dan mementingkan relasi, memiliki gejala alam
kecerdasan interpersonal yang
baik.
1. Faktor Pembawaan

Faktor-faktor 2. Faktor Kematangan


yang
mempengaruhi
3. Faktor Pembentukan
inteligensi
4. Faktor Minat
Sumber Belajar

Semua sumber baik berupa data, orang


dan wujud tertentu yang dapat
digunakan pleh peserta didik dalam
belajar, baik secara terpisah maupun
secara berkombinasi sehingga
mempermudah peserta didik dalam
mencapai tujuan belajar atau mencapai
kompetensi tertentu (Cahyadi,2019)

Kegunaan Sumber Belajar


1. Menimbulkan kegairahan belajar
2. Memungkinkan adanya interaksi yang lebih
langsung antara peserta didik dengan lingkungan
3. Memberikan kesempatan kepada peserta didik
untuk mencari pengalaman
4. Memungkinkan peserta didik untuk belajar
mandiri sesuai dengan tingkat kemampuannya
5. Menghilangkan kekacauan penafsiran
Manfaat Sumber Belajar
1. Memberi pengalaman belajar secara langsung kepada peserta didik
sehingga pemahaman dapat berjalan cepat.
2. Dapat menyajikan sesuatu yang tidak mungkin dikunjungi, atau dilihat
secara langsung.
3. Dapat menambah dan memperluas pengetahuan sajian yang ada di
dalam kelas.
4. Dapat memberi informasi yang akurat.
5. Dapat membantu memecahkan masalah pendidikan baik dalam lingkup
mikro maupun makro.
6. Dapat memberi motivasi yang positif, apabila diatur dan
direncanakan pemanfaatannya secara tepat.
7. Dapat memacu untuk berpikir, bersikap dan berkembang lebih lanjut.
Klasifikasi
Alat
Pembelajaran

1. VISUAL 2. AUDIO
Alat Pembelajaran

Alat pembelajaran adalah setiap peralatan


yang dapat menunjang efektivitas dan
efisiensi pembelajaran. karena sifat yang
demikian itu, maka sebagian orang ada yang
berpendapat atau menyebutkan alat
pembelajaran sebagai sarana belajar atau
sarana pembelajaran

Prinsip-Prinsip Pemilihan Alat Pengajaran


1. Alat-alat yang dipilih harus sesuai dengan kematangan dan
pengalaman anak/siswa.
2. Alat yang dipilih harus tepat, memadai, dan mudah
digunakan.
3. Harus direncanakan dengan teliti dan diperiksa lebih
dahulu.
4. Penggunaan alat peraga disertai kelanjutannya dengan
diskusi, analisis, dan evaluasi.
5. Sesuai dengan batas kemampuan biaya.
Pengorganisasian Bahan

Organisasi adalah aktifitas menyusun dan


membentuk hubungan sehingga terwujudlah
kesatuan usaha dalam mencapai maksud dan
tujuan pendidikan
Pengorganisasian materi pada hakikatnya adalah
kegiatan mensiasati proses pembelajaran dengan
perancangan/rekayasa terhadap unsur-unsur
instrumental melalui upaya pengorganisasian yang
rasional dan menyeluruh

Pemilihan Pengorganisasian Materi Ajar

1. Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran


2. Kesesuaian dengan karakteristik
peserta didik
3. Keruntutan dan sistematika materi
4. Kesesuaian dengan alokasi waktu
Penerapan Pengorganisasian
Materi Ajar yang Tepat

1. Pengumpulan 2. Peta
Informasi Konsep
Prinsip Pengembangan Materi Ajar
1. Mulai dari yang mudah untuk memahami yang sulit, dari
yang kongkret untukmemahami yang abstrak;
2. Pengulangan akan memperkuat pemahaman;
3. Umpan balik positif akan memberikan penguatan terhadap
pemahaman siswa;
4. Motivasi belajar yang tinggi merupakan salah satu faktor
penentu keberhasilanbelajar;
5. Mencapai tujuan ibarat naik tangga, setahap demi setahap,
akhirnya akan mencapai ketinggian tertentu;
6. Mengetahui hasil yang telah dicapai akan mendorong siswa
untuk terus mencapai
Metode dalam
Pengorganisasian Materi Ajar
1. Classical 3. Exploratory
Tutorial Tutorial

2. Knowledge 4. Generated
Paced Tutorial Lesson
Strategi Pengorganisasian Materi
2. Melakukan
1. Menata perurutan pengaitan dengan
yang logis dan materi pelajaran
sistematis lain

3. Melakukakan 4. Memperbanyak
penyederhanaan contoh dan ilustrasi
yang lebih realistik
Manfaat Strategi
Pengorganisasian Materi
1. Manfaat bagi pendidik 2. Manfaat bagi peserta didik
Mampu menyampaikan materi Peserta didik akan lebih
sesuai rancangan yang telah mengerti dan pembelajaran akan
dibuat membekas dalam ingatan
Menarik perhatian siswa
Thank you!

Anda mungkin juga menyukai