Anda di halaman 1dari 9

BUKU JAWABAN UJIAN (BJU)

UAS TAKE HOME EXAM (THE)


SEMESTER 2021/22.1 (2021.2)

Nama Mahasiswa : Dini Farhani

Nomor Induk Mahasiswa/NIM : 855747548

Tanggal Lahir : 30/06/1995

Kode/Nama Mata Kuliah : PDGK4301/Evaluasi Pembelajaran di SD

Kode/Nama Program Studi : 119/PGSD

Kode/Nama UPBJJ : 20/UPBJJ UT Bandar Lampung

Hari/Tanggal UAS THE : Kamis/23 Desember 2021

Tanda Tangan Peserta Ujian

Petunjuk

1. Anda wajib mengisi secara lengkap dan benar identitas pada cover BJU pada halaman ini.
2. Anda wajib mengisi dan menandatangani surat pernyataan kejujuran akademik.
3. Jawaban bisa dikerjakan dengan diketik atau tulis tangan.
4. Jawaban diunggah disertai dengan cover BJU dan surat pernyataan kejujuran akademik.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIVERSITAS TERBUKA
BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

Surat Pernyataan Mahasiswa


Kejujuran Akademik

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama Mahasiswa : Dini Farhani


NIM : 855747548
Kode/Nama Mata Kuliah : PDGK4301/Evaluasi Pembelajaran di SD
Fakultas : fakultas keguruan dan ilmu pendidikan (FKIP)
Program Studi : 119/PGSD
UPBJJ-UT : Bandar Lampung

1. Saya tidak menerima naskah UAS THE dari siapapun selain mengunduh dari aplikasi THE pada laman
https://the.ut.ac.id.
2. Saya tidak memberikan naskah UAS THE kepada siapapun.
3. Saya tidak menerima dan atau memberikan bantuan dalam bentuk apapun dalam pengerjaan soal ujian
UAS THE.
4. Saya tidak melakukan plagiasi atas pekerjaan orang lain (menyalin dan mengakuinya sebagai pekerjaan
saya).
5. Saya memahami bahwa segala tindakan kecurangan akan mendapatkan hukuman sesuai dengan aturan
akademik yang berlaku di Universitas Terbuka.
6. Saya bersedia menjunjung tinggi ketertiban, kedisiplinan, dan integritas akademik dengan tidak
melakukan kecurangan, joki, menyebarluaskan soal dan jawaban UAS THE melalui media apapun, serta
tindakan tidak terpuji lainnya yang bertentangan dengan peraturan akademik Universitas Terbuka.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari terdapat pelanggaran
atas pernyataan di atas, saya bersedia bertanggung jawab dan menanggung sanksi akademik yang ditetapkan oleh
Universitas Terbuka.
Bandar Jaya , 27 Desember 2021

Yang Membuat Pernyataan

Dini Farhani
JAWABAN

1. Jika di Sekolah Dasar Swasta melakukan tes seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru
(PPDB) dengan tes tertulis, psikotes atau wawancara. SD Negeri Warakas 07
melakukan seleksi yang mengacu pada aturan pemerintah daerah yakni sistem zonasi.
Berdasarkan kasus tersebut:
a. Jelaskan apakah memilih peserta didik melalui sistem zonasi termasuk tes seleksi
dalam proses PPDB?
Jawaban : Sistem zonasi termasuk dalam tes seleksi di karenakan dilakukan dgn
berbagai prosedur ada beberapa jalur ada jalur prestasi, jalur afirmasi, jalur
pindah orang tua sistem ini dilakukan untuk meperataan pendidikan di suatu
wilayah/daerah.
b. Berdasarkan tabel diatas Analisa hasil pre-test dan post-test peserta didik baru
kelas 1 di SD Negeri Warakas 07 Bahwasanya pada saat pre test skor tertingi
yang didapatkan yaitu 60. Sedangkan pada post test skor tertinggi mencapai 70.
Dan peserta didik adapula yang mendapatkan skor terendah yaitu hanya
mendapatkan skor 15 saja dan pada pos test adapun skor terendahnya yaitu hanya
mendapatkan skor 20. Jad keseluruhan rata rata skor pada pre test yaitu 44,6 dan
rata rata skor pada post test yatu 52,5 saja. Maka dari itu tampak bahwa
pelaksanaan program berjalan cukup efektif. Hal ini dapat dilihat dari rata rata
skor yang dicapai pada saat pretest dan posttest berbeda cukup signifikan.
c. Selain melakukan pre-test dan post-test, Ibu Aini guru kelas 1 SD Negeri
Warakas 07 melakukan serangkaian tes lainnya untuk mengetahui sejauh mana
peserta didik menguasai materi (tujuan pembelajaran) yang berupa tes formatif
maupun tes sumatif. Buatlah 3 butir soal tes formatif dari sub tema 2 ”Tubuhku”
Pembelajaran 1 berikut ini:
Dua Mata Saya
Cipt. Pak Kasur
Dua Mata Saya
Hidung Saya Satu
Dua Kaki Saya
Pakai Sepatu Baru
Jawaban: 3 butir soal tes formatif.
1.Siapa yang menciptakan lagu Dua mata saya ?
2.Mata kita berjumlah?
3.Hidung kita berjumlah?

2. Guru profesional merupakan pendidik yang menguasai keterampilan pedagogik.


Tidak hanya mampu memilih metode pengajaran terbaik dalam setiap tujuan
pembelajaran juga perumusan soal-soal sebagai tahapan dalam evaluasi pembelajara.
Berdasarkan hal tersebut susunlah:
a. Tes objektif (Menjodohkan) sebanyak 3 soal disertai dengan pedoman penskoran
dengan mengacu pada ranah kognitif C1-C3
Jawaban :
1. Alat musik tradisional yan berasal dari Jawa Barat yang dimainkan dengan
cara dipukul adalah ...
a. Gendang b. Kecapi
c. Angklung d. Seruling
2. Bunyi dapat merambat melalui benda ..
a. Padat b. Cair
c. Gas d. Padat dan cair
3. Sesuatu yang kita perolehsetelah melakaukan kewajiban adalah ...
a. Hak b. Kewajiban
c. Fasilitas d. Umum

Penskoran
B
Skor = 100
N
Keterngan :
B = banyak butir soal yang dijawab benar
N = banyak butir soal

b. Tulislah tes uraian (Terbuka) sebanyak 3 soal disertai dengan pedoman


penskoran dengan mengacu pada ranah kognitif C4-C6

Jawaban :
1. Apa sikap yang perlu diterapkan ketika bekerja sama dengan teman yag
berbeda agama?
2. Menghemat energi listrik artinya ?
3. Apa hak dan kewajiban kita terhadap hewan ?

PENSKORAN

kriteria 0 1 2
Memahami Tidak memahami Kurang Mampu
masalah masalah memahami memahami
masalah masalah
Merumuskan Tidak Kurang Mampu
masalah merumuskan merumuskan merumuskan
masalah masalah masalah
Melaksanakan Tidak Kurang Mampu
pemecahan melaksanakan melaksanakan malaksakan
masalah pemecahan pemecahan pemecahan
masalah masalah masalah
3. Tentukan Hasil tes mata pelajaran Bahasa Inggris dari

a. Tengah
No Nama Peringkat Nama Akhir Semester Peringkat
Semester
1 siswa 8 94 1 siswa 4 100 1

2 siswa 4 93 2,5 siswa 8 90 3

3 siswa 14 93 2,5 siswa 12 90 3

4 siswa 13 89 4 siswa 14 90 3

5 siswa 1 87 5,5 siswa 13 84 5

6 siswa 5 87 5,5 siswa 3 80 6,5

7 siswa 20 86 7 siswa 20 80 6,5

8 siswa 19 84 8 siswa 1 75 8

9 Siswa 12 80 9 siswa 19 74 9

10 siswa 11 74 10 siswa 2 70 11,5

11 siswa 15 72 11 siswa 7 70 11,5

12 siswa 16 70 12 siswa 9 70 11,5

1. siswa
13 Nilai Tertinggi
10 Tengah
67 semester
13 = 94 siswa 11 70 11,5
Nilai tertinggi pada akhir
14 semester
siswa 7 = 100 Nilai
65 terendah
14 siswa 18 68 14
tengah semester = 42
15 siswa 3 62 15 siswa 6 67 15
Nilai terendah akhir semester
16 =siswa
41 9 58 16 siswa 16 62 16
Peringkat siswa pada masing – masing semester sudah tercantum pada
siswa32adiatas 57
17 tabel 17 siswa 10 60 17,5
2. Nilai rata – rata siswa pada tengah
18 siswa 6 50 18 siswa 15 60 17,5
semester = 72,85Nilai rata – rata
19 siswa pada
18 akhir 47semester19= 72,55 siswa 17 50 19

20 siswa 17 42 20 siswa 5 41 20

Nilai rata-rata nilai rata


atau mean 72,85 -rata atau 72,55
mean
3. Nilai grade yang diberikan siswa pada akhir semester

No Nama Nilai Akhir Keputusan Grade


Semester
1 siswa 4 100 Berhasil A
2 siswa 8 90 Berhasil A
3 siswa 12 90 Berhasil A
4 siswa 14 90 Berhasil A
5 siswa 13 84 Berhasil A
6 siswa 3 80 Berhasil A
7 siswa 20 80 Berhasil A
8 siswa 1 75 Berhasil B
9 siswa 19 74 Berhasil B
10 siswa 2 70 Berhasil B
11 siswa 7 70 Berhasil B
12 siswa 9 70 Berhasil B
13 siswa 11 70 Berhasil B
14 siswa 18 68 Berhasil C
15 siswa 6 67 Berhasil C
16 siswa 16 62 Berhasil C
17 siswa 10 60 Berhasil C
18 siswa 15 60 Berhasil C
19 siswa 17 50 Belum berhasil D
20 siswa 5 41 Belum berhasil E

b. Pada ulangan akhir semester mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas VI SD

1. Urutan Nilai tertinggi

No Nama Skor
1 siswa 6 49
2 siswa 8 44
3 siswa 5 42
4 siswa 2 38
5 siswa 13 38
6 siswa 15 36
7 siswa 4 35
8 siswa 9 30
9 siswa 11 30
10 siswa 3 29
11 siswa 7 27
12 siswa 12 24
13 siswa 1 21
14 siswa 10 17
15 siswa 14 12

2. Presentase penguasaan setiap siswa

No Nama Skor Persentase


1 siswa 6 49 98 %
2 siswa 8 44 88 %
3 siswa 5 42 84 %
4 siswa 2 38 76 %
5 siswa 13 38 76 %
6 siswa 15 36 72 %
7 siswa 4 35 70 %
8 siswa 9 30 60 %
9 siswa 11 30 60 %
10 siswa 3 29 58 %
11 siswa 7 27 54 %
12 siswa 12 24 48 %
13 siswa 1 21 42 %
14 siswa 10 17 34 %
15 siswa 14 12 24 %

3. Penilaian terhadap siswa lainya jika guru memberi nilai 10 kepada 1 siswa
yaitu:

No Nama Skor Jika Skor 49 diberi nilai 10


1 siswa 6 49 10,0
2 siswa 8 44 8,9
3 siswa 5 42 8,5
4 siswa 2 38 7,7
5 siswa 13 38 7,7
6 siswa 15 36 7,3
7 siswa 4 35 7,1
8 siswa 9 30 6,1
9 siswa 11 30 6,1
10 siswa 3 29 5,9
11 siswa 7 27 5,5
12 siswa 12 24 4,8
13 siswa 1 21 4,2
14 siswa 10 17 3,4
15 siswa 14 12 2,4

4. Seorang guru jika hendak mengetahui kualitas butir soal yang telah disusun
merupakan kategori mudah, sedang, atau sukar dapat menghitung hasil tes dengan
rumus tingkat kesukaran butir soal. Keterampilan dalam menganalisa kualitas butir
soal adalah salah satu hal yang krusial bagi seorang guru. Berdasarkan uraian
tersebut,
(a) Deskripsikan bagaimana Anda melakukan tahap demi tahap dalam mengetahui
tingkat kesulitan butir soal dan daya beda soal tersebut.

Jawaban :

Rumus kesukaran

Tag kesukaran = ∑ siswa jawab benar

N ( jumlah siswa )

Atau

P= B

JS

0,0 0,1

Sukar Mudah

Kriteria TK

0,00 - 0, 30 Sukar

0,31 – 0, 70 Sedang

0,71 – 1, 00 Mudah

Contoh soal

Jumlah siswa mengikuti tes SD , 12 siswa dapat mengerjakan soal no 1 dengan


benar. Berapa indeks kesukaran?

12/50 = 0,24 ( sulit )


Dikatakan soal yang baik yaitu soal tidak terlalu mudah dan tidak terlalu sulit.

b. Lengkapi dengan alasan mengapa Anda patut melakukan kedua hal tersebut.
Jawaban :
Analisis butir soal ( tingkat kesukaran )
Mengetahui kualitas soal serta dilakukan tindakan lebih lanjut untuk merevisi
soal jika terjadi kekurangan.
Fungsi daya pembeda untuk membedakan siswa yang menguasai materi atau
belum.
Manfaat daya pembeda
 Untuk meningkatkan mutu setiap butir soal melalui data emperik .
berdasarkan indeks pembeda , setiap butir soal dapat diketahui apakah
butir soal itu baik, direvisi, atau ditolak.
 Untuk membedakan siswa yang sudah memahami materi ataupun belum.

Apabila soal tidak dapat membedakan kemungkinan :

 Kunci jawaban salah


 Kunci jawaban lebih dari 2
 Kompetensi yang diukur tidak jelas
 Pengecoh tidak berfungsi
 Materi terlalu sulit

Anda mungkin juga menyukai