Anda di halaman 1dari 7

FORMAT RESUME KEPERAWATAN

I. IDENTITAS KLIEN
a. Nama klien : Ny. andriani
b. Umur : 36 th
c. No. rekam medis : 267400
d. Diagnosa medis : blighted ovum
e. G4P4A0

II. KELUHAN UTAMA :


Klien mengatakan keluar darah dari jalan lahir

III. RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG


Blighted ovum

IV. RIWAYAT PENYAKIT MASA LALU


-

V. RIWAYAT PSIKOSOSIAL

1. Hubungan dengan anggota keluarga


Pasien mengatakan hubungan dengan anggota keluaga baik. Suami dan anaknya
selalu menemani.
2. Pembawaan secara umum
Pasien tampak tenang dan tidak terlalu banyak bicara
3. Lingkungan rumah
Pasien mengatakan rumahnya berada dipinggir jalan dan terdapat banyak asap
kendaraan.

VI. POLA AKTIVITAS SEHARI-HARI


a. Makan : frekuensi 2x/hari dengan porsi sedang
b. Minum : frekuensi 12x/hari dengan porsi 4L sehari
c. Istirahat : lamanya 2 jam tidur siang/hari, malam 8 jam
d. Eliminasi : frekuensi BAK sering/hari , BAB 1x/hari
e. Aktivitas : duduk
f. Kebersihan : frekuensi mandi 2x/hari, sikat gigi 2x/hari

VII. RIWAYAT KESEHATAN KELUARGA


Ibu klien memiliki penyakit jantung dan ayahnya memiliki penyakit hipertensi
VIII. PEMERIKSAAN FISIK
a. Tanda-tanda vital : TD 110/70 mmHg, N : 88x/I, P : 24x/I , S : 35,5˚c
b. Tinggi badan : 158
c. Berat badan : 57 kg
d. Kepala : kulit kepala tampak bersih, warna hitam, tidak ada nyeri tekan
e. Mata : konjungtiva merah muda, sclera putih, simetris kiri dan kanan
f. Hidung : tampak bersih, tidak ada nyeri tekan
g. Mulut : tampak bersih, tidak ada karies, lidah bersih
h. Telinga : simetris kiri dan kanan, tampak bersih
i. Dada : simetris kiri dan kanan
j. Jantung : bunyi jantung normal
k. Abdomen : simetris kiri dan kanan, tidak ada bekas luka operasi
l. Ekstremitas : tidak ada udema, tidak ada varises

IX. PENGKAJIAN DATA FOKUS KEPERAWATAN MATERNITAS


X. PEMERIKSAAN PENUNJANG

Pemeriksaan Hasil Nilai normal Satuan


HIV R1 = NON
REAKTIF NON REAKTIF -
R2 = NON
REAKTIF
HEPATITIS
HBsAg NON REAKTIF NON REAKTIF -
LAIN-LAIN
Bleeding time (BT) 2̍ 15̎ 1̍ 00̎ - 3̍ 00̎ Menit
Clotting time (CT) 7̍ 30̎ 6̍ 00 - 10̍ 00̎ Menit

KIMIA DARAH
Glukosa sewaktu 101 <140 Mg/dl

XI. PENGOBATAN

Hari /tgl/jam Jenis terapi dosis


Kamis 22/08/19-23:00 misoprostol 1 tablet/pervagina
Jumat 23/08/19-08:00 cefotaxime 1 gr/12 jam/ IV
Jumat 23/08/19-20:00 cefadroxil 2x1/oral
Jumat 23/08/19-21:00 As. mef 3x1/oral
Jumat 23/08/19-21:00 metilergometrin 3x1/oral
A. Pengkajian keperawatan
Data subjektif (ds)
1. Klien mengatakan keluar darah dari jalan lahir sejak 1minggu yang lalu sedikit demi
sedikit sampai sekarang
2. Klien mengatakan baru kali ini mengalami kelainan pada kehamilan
3. Klien mengatakan cemas dengan kondisinya sekarang

Data objektif (do)


1. Klien tampak cemas
2. Klien tampak lemas
3. Klien tampak kebingungan

B. Analisa data

DATA DIAGNOSA KEPERAWATAN


Data subjektif (ds)
1. Klien mengatakan keluar darah dari
jalan lahir sejak 1minggu yang lalu
2. Klien mengatakan keluar darah dari
vagina sedikit demi sedikit
3. Klien mengatakan merasa takut jika
Resiko infeksi
mengalami pendarahan post kuret

Data objektif (do)


1. Klien tampak cemas
2. Klien tampak pusing
3. Klien tampak lemas

Data subjektif (ds)


1. Klien mengatakan cemas karna ia
akan dikurek
2. Klien mengatakan takut jika
mengalami pendarahan
3. Klien mengatakan cemas jika akan
Ansietas
suatu saat nanti mengalami
kehamilan yang sama

Data objektif (do)


1. Klien tampak cemas
2. Klien tampak lemas
3. Klien tampak takut
Data subjektif (ds)
1. Klien mengatakan tidak teratur
melakukan pemeriksaan kehamilan
2. Klien mengatakan baru kali ini
mengalami kelainan pada kehamilan
3. Klien mengatakan lambat
memeriksakan kehamilannya
defisiensi pengetahuan
Data objektif (do)
1. Klien tampak cemas
2. Klien tampak lemas
3. Klien tampak kebingungan

C. Diagnosa keperawatan
1. Risiko infeksi
2. Ansietas b/d ancaman pada status terkini
3. Defisiensi pengetahuan b/d kurang sumber pengetahuan
D. Intervensi keperawatan

DIAGNOSA KEPERAWATAN NOC NIC


Domain 11. Keamanan/perlindungan Setelah melakukan asuhan 1750 perawatan perineum
Kelas 1. Infeksi keperawatan selama 2x24 jam 1. Bantu pasien
Kode 00004 maka diharapkan 1902 kontrol membersihkan perineum
Dx Risiko infeksi resiko dengan indikator 2. Jaga agar area perineum
1. 190219 mencari informasi tetap kering
Data pendukung tentang risiko kesehatan dari 3. Berikan kompres air
Data subjektif (ds) jarang menunjukkan dingin, jika diperlukan
1. Klien mengatakan keluar darah menjadi secara konsisten 4. Bersihkan area
dari jalan lahir sejak 1minggu menunjukkan perineum secara teratur
yang lalu 2. 190201 mengenali factor 5. Berikan posisi nyaman
2. Klien mengatakan keluar darah risiko individu dari jarang 6. Berikan pembalut yang
dari vagina sedikit demi sedikit menunjukkan menjadi sesuai untuk menyerap
3. Klien mengatakan merasa secara konsisten cairan
takut jika mengalami menunjukkan 7. Berikan obat-obatan
pendarahan post kuret 3. 190207 menjalankan sesuai yang diresepkan
strategi control risiko yang misalnya anti
Data objektif (do) sudah ditetapkan dari jarang bakteri,anti jamur)
1. Klien tampak cemas menunjukkan menjadi
2. Klien tampak pusing secara konsisten
3. Klien tampak lemas menunjukkan
4. 190202 memonitor factor
risiko di lingkungan dari
jarang menunjukkan
menjadi secara konsisten
menunjukkan
Domain 9. Koping/toleransi stress Setelah dilakukan asuhan 0222 Terapi latihan :
Kelas 2. Respons koping keperawatan 2 x 24 jam maka keseimbangan
Kode 00146 diharapkan (1211) Tingkat 1. Beri pasien pakaian
Dx ansietas kecemasan normal dengan indikator yang tidak mengekang
: 2. Sediakan tempat tidur
Batasan karakteristik : 1. (121101) Tidak dapat yang berketinggian
1. Gelisah beristirahat dari cukup berat rendah, yang sesuai
2. Kontak mata yang buruk menjadi tidak ada 3. Bantu pasien untuk
3. Perasaan tidak adekuat 2. (121105) Perasaan gelisah duduk di sisi tempat
4. Tampak waspada dari cukup berat menjadi tidur untuk
tidak ada memfasilitasi sikap
Data pendukung 3. (121106) Otot tegang dari tubuh
Data subjektif (ds) cukup berat menjadi tidak 4. Konsultasi pada ahli
1. Klien mengatakan cemas karna ada terapi fisik mengenai
ia akan dikurek 4. (121107) Wajah tegang dari rencana ambulasi, sesuai
2. Klien mengatakan takut jika cukup berat menjadi tidak kebutuhan
mengalami pendarahan ada 5. Bantu pasien untuk
3. Klien mengatakan cemas jika 5. (121116) Rasa takut yang perpindahan sesuai
akan suatu saat nanti disampaikan secara lisan kebutuhan
mengalami kehamilan yang dari cukup berat menjadi
sama tidak ada
6. (121117) Rasa cemas yang
Data objektif (do) disampaikan secara lisan
1. Klien tampak cemas dari cukup berat menjadi
2. Klien tampak lemas tidak ada
3. Klien tampak takut

Domain 5. Persepsi/kognisi Setelah melakukan asuhan ( 5602) pengajaran:proses


Kelas 4. Kognisi keperawatan selama 2x24 jam penyakit
Kode 00126 maka diharapkan 1810 1. Review pengetahuan
Dx defisiensi pengetahuan pengetahuan: kehamilan dengan pasien mengenai
indikator kondisinya
Batasan karakteristik 1. (181003)Tanda-tanda 2. Renali pengetahuan
1. Kurang pengetahuan peringatan komplikasi pada pasien mengenai
kehamilan dari pengetahuan kondisinya
Data pendukung terbatas menjadi 3. Jelaskan mengenai
Data subjektif (ds) pengetahuan sangat banyak. proses penyakit,sesuai
1. Klien mengatakan tidak teratur 2. (181004)kejadian kebutuhan
melakukan pemeriksaan perkembangan janin secara 4. Identifikasi
kehamilan mayor dari pengetahuan kemungkinan
2. Klien mengatakan baru kali ini terbatas menjadi penyebab,sesuai
mengalami kelainan pada pengetahuan banyak kebutuhan
kehamilan 3. (181029) pola pergerakan 5. Hindari memberikan
3. Klien mengatakan lambat janin dari yang tidak ada harapan yang kosong
memeriksakan kehamilannya pengetahuan menjadi 6. Beri ketenangan terkait
pengetahuan sangat banyak dengan kondisi
Data objektif (do) 4. (181005) perubahan pasien,sesuai kebutuhan
1. Klien tampak cemas anatomi dan fisiologi 7. Berikan informasi
2. Klien tampak lemas kehamilan dari yang mengenai pemeriksaan
3. Klien tampak kebingungan pengetahuan terbatas diagnostic yang
menjadi pengetahuan sangat tersedia,sesuai
banyak kebutuhan
5. (181006) perubahan 8. Diskusikan perubahan
psikologis yang gaya hidup yang
berhubungan dengan mungkin diperlukan
kehamilan dari pengetahuan untuk mencegah
terbatas menjadi komplikasi dimasa yang
pengetahuan sangat banyak akan datang dan/atau
6. (181008) mekanika tubuh mengkontrol proses
yang tepat dari yang tidak penyakit.
ada pengetahuan menjadi
pengetahuan banyak
7. (181010) praktik gizi yang
sehat dari yang pengetahuan
terbatas menjadi
pengetahuan sangat banyak.

Anda mungkin juga menyukai