Anda di halaman 1dari 14

PROJECT

PROPOSAL

BPL HMI CABANG GOWA RAYA

COACHING
INSTRUKTUR
BPL HMI GOWA RAYA

Proudly Present :

Coaching Instruktur REGIONAL HMI BADKO SULSELBAR

“Terbinanya Instruktur HMI yang Profesional, Adap , Mampu Memperbaiki Perkaderan


dan Menjadi Teladan dalam Merawat HMI”

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

PENDAHULUAN
Badan Pengelola Latihan (BPL) Himpunan Mahasisa Islam (HMI) pertama kali dibentuk pada 12
Rabiul Awal 1426 Hijriyah bertepatan dengan tanggal 2 Mei 2004 dengan nama Lembaga Pengelola
Latihan (LPL) yang kemudian pada tanggal 20 Februari 2006 berubah nama menjadi BPL dan disahkan
pada Kongres HMI ke XXV di Makassar. BPL HMI adalah sebuah wadah para Instruktur untuk
mempermudah berjalannya roda Perkaderan di HMI.

Sebagai upaya memperbaiki HMI dan meningkatkan kualitas serta kuantitas Instruktur di HMI,
maka BPL HMI Cabang Gowa Raya menyenggelarakan Coaching Instruktur guna membantu tugas
pengelolaan pada setiap pelatihan HMI. Oleh karena kondisi keberhmian kita pada saat ini tengah
mengalami ambivalensi antara pendistribusian alumni untuk tidak gagap menghadapi dan terlibat dalam
kemajuan zaman, pada waktu yang sama pula anggota HMI merusak organisasinya sendiri yang
menjadi wadahnya mengembangkan diri, anggota HMI menjadi begitu apologi ketika menganggap
degradasipada hampir seluruh lini di Himpunan ini sebagai hal yang datang atau disebabkan dari luar
Himpunan,apalagi sampai menyalahkan orang lain. Melalui Coaching Instruktur, BPL HMI Cagora
berikhtiar untuk tetap memberi upaya perbaikan organisasi dengan terus mencetak Instruktur yang
memiliki spirit perjuangan dalam menjaga HMI dengan selalu menjadikan dirinya teladan di HMI,
Profesional serta Aktif dan Adaptif dalam mengawal dan mengelola pelatihan HMI. Sebab BPL HMI
Cagora tidak percaya dengan narasi perbaikan dan pengembangan organisasi melalui kegiatan
seremonial apalagi pada momentum politik HMI.
Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

LANDASAN

AI-Qur'an & Hadist Anggaran Dasar dan Pedoman PD dan PRT BPL HMI
AnggaranRumah Perkaderan HMI
Tangga HMI

TARGET
a. Peserta dapat menyadari dan mengamalkan amanah seorang Instruktur sebagai teladan di HMI
b. Peserta dapat mengemban tugas dan tanggung jawab pengelola latihan dengan
professional dan adaptif dengan semangat zaman juga generasi.
c. Peserta dapat mengamalkan keilmuannya dalam kehidupan sehari-hari.
d. Peserta dapat menyajikan materi training dengan terstruktur dan rapi.
Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

WAKTU & TEMPAT

Pengiriman RPP Pengumuman Kelulusan Screening Test


Dimulai 15 April-15 Mei 2022 RPP 16 Mei 2022 19-23 Mei 2022

BPSDM SULSEL
Jl. Cendrawasi No. 233
Forum Training
24-31 Mei 2022
Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

METODE TRAINING

Ceramah, Dialog Dan Pendalaman Metode Simulasi Training


Forum Group Discussion (FGD) Penyampaian Materi Dan Rancangan Dan Post Test
Tindak Lanjut (RTL)

Materi Screening
1. BTQ 7. KMO
2. Keilmuan 8. Mission HMI
3. Pedoman Perkaderan 9. Keislaman
4. SPI dan SP HMI 10. Wawasan Kebangsaan
5. NDP 11. Rancangan Pokok Pembelajaran (RPP)
6. Konstitusi HMI
Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

KEPESERTAAN

Coaching Instruktur ini diikuti oleh utusan Coaching Instruktur BPL HMI Cabang Gowa Raya,
dari Cabang Internal Badan Koordinasi (Badko) membatasi jumlah peserta maksimal 45 Orang
HMI Sulawesi Selatan Barat (Sulselbar). dari utusan Cabang Se-Sulselbar yang telah
dinyatakan lulus pada tahap Screening.

STANDARISASI PENILAIAN

Coaching
Afektif Kognitif Psikomotorik Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA
40 % 40 % 20 %

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat, untuk menjadi kerangka acuan kegiatan yang kami maksud
dalam menjaga mata air perkaderan dan spirit juang kader Himpunan Mahasiswa Islam dengan
pedoman perkaderan.

Billahittaufiq Walhidayah Gowa, 01 Maret 2022 M


Wassalamu Alaikum Wr. Wb 28 Rajab 1443 H

PANITIA PENGARAH PANITIA PELAKSANA

ING
COACHKTUR
INSTMR U RAYA
BPL HI GOWA

HILMAN LISTIANTO RAHMAT AIDIL


KOORDINATOR Mengetahui; KETUA PANITIA
PENGURUS
BADAN PENGELOLA LATIHAN
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG GOWA RAYA

Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA
ANDI SULFAHMI
KETUA UMUM

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL LAMPIRAN 1

TOPICS

METODE PENDIDIKAN:
ORIENTASI PEDOMAN
PEDAGOGI, ANDROGOGI,
TRAINING PERKADERAN HEUTAGOGI

FILSAFAT
PENGANTAR PENGANTAR
DAN PSIKOLOGI
ILMU PENDIDIKAN ILMU KOMUNIKASI
PENDIDIKAN

PROBLEM METODE
SPIRAL
SOLVING DAN PENYAMPAIAN
PERTUMBUHAN
ANALISIS SWOT MATERI LK-1

Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

PERSYARATAN UMUM
• Dinyatakan lulus LK 2 dengan melampirkan sertifikat LK 2
• Peserta mengirimkan Rancangan Pokok Pembelajaran (RPP) wajib (Nilai-nilai Dasar Perjuangan), RPP
pilihan (SPI dan S.P. HMI, Konstitusi, KMO dan Mission HMI), masing-masing RPP terlampir
silabus Materi dalam format PDF dengan ketentuan sebagai berikut:
a. Menggunakan kertas A4, jenis huruf Times New Roman, size 12, spasi 1,5., margin atas 3cm, bawah 3cm,
kanan 3cm, kiri 4cm.
b. Melampirkan Biodata di akhir RPP.
c. Silabus Materi menggunakan referensi minimal 10 buah buku, 5 artikel ilmiah.
d. RPP/Silabus Materi minimal 15 halaman (Tidak termasuk sampul dan daftar Isi)
• Telah melakukan Vaksinasi Covid-19 (Minimal Dosis 1) Dibuktikan dengan Sertifikat Vaksin
• Berkas dikirim ke Emailcoach.instrukturbplcagora@gmail.com paling lambat 15 Mei 2022, jam 23.59 Wita.
• Membuat video perkenalan diri dan motivasi mengikuti Coaching Instruktur BPL HMI Cabang Gowa Raya,
juga video membaca Surah At-Taubah 1-3 dan Maryam 1-3. Diupload melalui postingan di akun instagram
pribadi (first account), tidak menggunakan mode private account, menandai instagram @bpl_hmicagora
dengan #CIBPLGowaRaya2022 #yakusa #perkaderangowaraya
• Wajib membawa 5 buku referensi dan 2 buku untuk dihibahkan dengan tema HMI, Filsafat, Politik, Ekonomi,
Sosial dan Humaniora

Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

PERSYARATAN KHUSUS
1. Bagi peserta yang lulus seleksi RPP diwajibkan untuk membayar administrasi awal sebesar Rp.50.000.00
ke Nomor Rekening 1237740369 Bank BNI (Sri Hasruni Nengsih, H.) dan mengirimkan bukti transfer
melalui WA: 085 346 340 754 paling lambat tanggal 19 Mei 2022, jam 23.59 Wita. (Lewat dari tanggal
tersebut, maka calon peserta didiskluafikasi). Kemudian calon peserta wajib membayar sisah administrasi
sebesar Rp. 250.000.00 pada panitia pelaksana di lokasi untuk melanjutkan ke tahap Screening Test.
2. Setiap peserta wajib membawa pakaian rapi dan sopan dengan ketentuan sebagai berikut:
a. Laki-laki : Sepatu Hitam, kaos kaki, kemeja berkerah, kemeja batik, celana berbahan dasar kain/chino
(dilarang menggunakan celana jeans).
b. Perempuan : Rok dengan bahan longgar, baju muslimah, sepatu hitam, dan jilbab menutup dada.
3. Setiap peserta wajib membawa masker, hand sanitizer,obat-obatan pribadi, alat shalat, danperlengkapan
khusus pribadi.
4. Bagi peserta yang dinyatakan tidak lulus pada tahap seleksi pertama, diharapkan untuk tidak datang ke
area Coaching Instruktur BPL HMI Cagora.
5. Keputusan Steering Committee tidak dapat diganggu gugat.
6. Untuk peserta internal HMI Cagora, mengikuti alur tahapan hasil konsolidasi perkaderan.

Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

Bentuk Sponsorship
Nasi Kotak Uang Tunai
Komsumsi Untuk Menunjang
Rp 30.000/100 Orang Acara

Snack Uang Saku


Kue kering, Kue basah, Untuk pemateri &
Camilan, dll Narasumber

Air Minum Bingkisan


Botol 330 ml, Botol 600 ml, Untuk pemateri &
Gelas 100 ml Narasumber

Logistik Kaos/Baju
Perlengkapan penunjang Untuk panitia, Pemateri &
acara Narasumber

Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

Sponsorship
Diamond Silver
Uang tunai atau produk senilai Rp 25.000.000 Uang tunai atau produk senilai Rp 10.000.000

Penempatan pada semua media dan publikasi online dan cetak Penempatan pada semua media dan publikasi online dan cetak
(Poster, Banner, Baliho, Spanduk) (Poster, Banner, Baliho, Spanduk)

Ad-lib MC di semua sesi acara Ad-lib MC (2 sesi acara, bisa pilih sesi)

Main Stage Giant Screen Prime me


Bronse
Gold Uang tunai atau produk senilai Rp 5.000.000

Uang tunai atau produk senilai Rp 15.000.000 Penempatan pada semua media dan publikasi online dan cetak
(Poster, Banner, Baliho, Spanduk)

Penempatan pada semua media dan publikasi online dan cetak


(Poster, Banner, Baliho, Spanduk)
Partisipan
Ad-lib MC (2 Sesi acara, bisa pilih sesi) Uang tunai atau produk senilai Rp 1.000.000

Penempatan pada semua media dan publikasi online dan cetak


Main Stage Giant Screen (Poster, Banner, Baliho, Spanduk)

Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

Estimasi Anggaran
BIDANG ANGGARAN
Kesekretariatan dan Perlengkapan Rp. 12.000.000,00
Publikasi dan Dokumentasi Rp. 7.000.000,00
Komsumsi Rp. 15.000.000,00

Sewa Tempat Rp. 17.000.000,00

TOTAL JUMLAH Rp. 51.000.000,00

Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com
PROJECT
PROPOSAL

“ Ber-HMI-lah Sampai
Ke Gowa Raya

Coaching
Instruktur
BPL HMI GOWA RAYA

bpl_hmicagora coach.instrukturbplcagora@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai