Anda di halaman 1dari 17

Menghindari Sengketa Merek

Yang Berujung Penghapusan Merek Terdaftar


Dasar Hukum
01 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2016

Tentang Pendaftaran Merek dan Indikasi Geografis (UU 20/2016)

02 Peraturan Menteri Hukum dan HAM No.67 Tahun 2016

Tentang Pendaftaran Merek (Permenkumham 67/2016)

03 Yurisprudensi Tetap MA No 022 K/HaKI/2002 tanggal 20/12/2002


Merek
Pasal 1 angka 1 UU 20/2016

Orang Digunakan
atau untuk
Tanda Pembeda kegiatan
badan perdagangan
hukum barang/jasa

Ditampilkan secara grafis: membedakan barang Bisa perseorangan secara Merek terdaftar harus terus
Gambar, logo, nama, kata, dan/atau jasa yang kolektif digunakan
huruf, angka, susunan warna, diproduksi
dalam bentuk 2 (dua) dimensi
dan/atau 3 (tiga) dimensi,
suara, hologram
Merek Tidak Bisa Terdaftar
Pasal 20 dan 21 UU 20/2016

Alasan
Absolut

Tidak dapat Relatif


didaftarkan

Akan ditolak
ABSOLUT RELATIF

1. Bertentangan dengan ideologi 1. Persamaan dengan merek terdaftar atau dimohonkan lebih
negara,peraturan perundang- dahulu untuk barang dan/atau jasa sejenis;
undangan, moralitas, agama, 2. Persamaan dengan merek terkenal barang dan/atau jasa
kesusilaan, ketertiban umum; sejenis;
2. Sama dengan, berkaitan dengan, 3. Persamaan dengan merek terkenal untuk barang dan/atau
atau hanya menyebut barang jasa tidak sejenis dengan syarat tertentu
dan/atau jasa 4. Persamaan dengan indikasi geografis terdaftar.
3. Memuat unsur yang dapat 5. Merupakan/menyerupai nama atau singkatan nama orang
menyesatkan masyarakat tentang terkenal, foto, atau nama badan hukum yang dimiliki orang
asal, kualitas, jenis, ukuran, macam, lain, kecuali atas persetujuan
tujuan penggunaan atau merupakan 6. Merupakan tiruan atau menyerupai nama atau singkatan
nama varietas tanaman yang nama, bendera, lambang atau simbol atau emblem suatu
dilindungi untuk barang dan/atau negara, atau lembaga nasional maupun internasional,
jasa yang sejenis; kecuali atas persetujuan tertulis
4. Keterangan tidak sesuai dengan 7. Merupakan tiruan atau menyerupai tanda atau cap atau
kualitas, manfaat, atau khasiat stempel resmi yang digunakan oleh negara atau lembaga
5. Tidak memiliki daya pembeda; pemerintah, kecuali ata persetujuan tertulis dari pihak yang
6. Nama umum/lambang milik umum. berwenang.
8. Permohonan tersebut diajukan oleh pemohon yang
beriktikad tidak baik.
Sengketa Merek

Jenis-
jenis
Perdata
(Pengadilan
Niaga) Tata Usaha
Negara
30 ayat (3), Pasal
68, Pasal 74, Pasal (PTUN)
76 dan Pasal 83 Pasal 73 UU
UU 20/2016 20/2016
Perdata
Pengadilan Niaga

Gugatan Tanpa Gugatan atas


Gugatan Gugatan
hak Keputusan
Penghapusan pembatalan
menggunakan Komisi
Merek merek
Merek Banding Merek

Pasal 83 UU 20/16 Pasal 30 UU 20/2016 Pasal 74 UU 20/2016 Pasal 76 UU 20/2016


1. Alasan: 1. Alasan:
1. Alasan: 1. Alasan:
• Persamaam barang/ jasa • Alasan absolut (Pasal 20 UU
sejenis • Penolakan • Tidak digunakan 3
permohonan tahun berturut- 20/2016)
2. Bentuk:
• Ganti rugi Banding merek turut. • Alasan relatif (21 UU
• Penghentian kegiatan 2. Oleh: • Ada pengecualian 20/2016
3. Oleh: • Pemohon Merek 2. Oleh: 2. Oleh:
• Pemilik merek terdaftar yang ditolak • Pihak ketiga yang • Pihak berkepentingan
• Pemegang lisensi • Pemilik merek tidak terdatar:
berkepentingan
terdaftar • Beritikad baik
• Merek terkenal • Merek terkenal
Tata Usaha Negara
Pasal 72 dan 73 UU 20/2016

Penghapusan 1. 2. Gugatan Tata


Merek Oleh Pemilik/ Prakarsa Usaha
Terdaftar Kuasanya Menteri Negara

Rekomendasi Komisi Banding Merek

1. Persamaan dengan IG
2. Bertentangan dengan ideologi negara, peraturan perundang-
undangan, moralitas, agama, kesusilaan, dan ketertiban umum
3. Memiliki kesamaan pada keseluruhannya dengan ekspresi
budaya tradisional, warisan budaya takbenda, atau nama atau
logo yang sudah merupakan tradisi turun temurun
Gugatan Tanpa Hak Menggunakan Merek
Putusan Mahkamah Agung Nomor No. 476 K/Pdt.Sus/2009
Yayasan Eldata secara tanpa hak
menggunakan Merek IESQ yang
mempunyai persamaan pada
Putusan pokoknya dengan merek terdaftar
1. IESQ ESQ milik Ary Ginanjar Agustian.
diperintahkan
ARY GINANJAR AGUSTIAN
untuk
(ESQ) menghentikan
vs kegiatan, Uang
YAYASAN ELDATA Paksa 1 Juta
(IESQ) perhari
2. Ganti rugi
immaterial 100
Juta
Gugatan atas Keputusan Komisi Banding Merek
Putusan Mahkamah Agung Nomor No. 137 K/Pdt.Sus/2011 Sempat menang di tingkat
pertama, Tan Hendra kalah pada
tingkat Kasasi. Merek THAI
miliknya dinyatakan mempunyai
Putusan persamaan pada pokoknya
1. Membatalkan dengan merek terdaftar
putusan
Pengadilan Niaga THAIPARTS. Sehingga
KOMISI BANDING MEREK
vs Jakarta Pusat No. permohonan mereknya ditolak.
76/Merek/2010/PN
TAN HENDRA TANAMAL .Niaga.Jkt.Pst
(Thai) 2. Menyatakan merek
Thai sama pada
pokoknya dengan
merek Thaipart +
Lukisan
Gugatan Penghapusan Merek
Putusan Mahkamah Agung Nomor No. 264 K/Pdt.Sus-HKI/2015

Merek IKEA terbukti tidak


digunakan selama 3 tahun
berturut-turut.
Berdasarkan hasil survey Berlian
Group Indonesia
Putusan
INTER IKEA SYSTEM B.V
vs Merek IKEA dihapus
di kelas 20 dan 21
PT. RATANIA KHATULISTIWA
Gugatan Pembatalan Merek
Putusan Mahkamah Agung Nomor No. 375 K/Pdt.Sus.HKI/2020 Eiger milik Ronny Lukito sudah
terdaftar di beberapa kelas. Saat
permohonan pendaftaran di kelas
25, ia gagal karena sudah ada
merek terdaftar Eiger di kelas 25.
Kemudian ia mengajukan gugatan
BUDIMAN TJOH Putusan pendaftaran merek Eiger milik
(EIGER Kelas 25)
1. Merek Eiger milik
Budiman Tjoh.
vs Ronny Lukito
RONNY LUKITO dinyatakan
(EIGER) sebagai merek
terkenal
2. Pendaftaran merek
Eiger Budiman
Tjoh dinyatakan
batal
Gugatan Pembatalan Merek
Putusan Mahkamah Agung Nomor No. 375 K/Pdt.Sus.HKI/2020 Eiger milik Ronny Lukito sudah
terdaftar di beberapa kelas. Saat
permohonan pendaftaran di kelas
25, ia gagal karena sudah ada
merek terdaftar Eiger di kelas 25.
Kemudian ia mengajukan gugatan
BUDIMAN TJOH Putusan pendaftaran merek Eiger milik
(EIGER Kelas 25)
1. Merek Eiger milik
Budiman Tjoh.
vs Ronny Lukito
RONNY LUKITO dinyatakan
(EIGER) sebagai merek
terkenal
2. Pendaftaran merek
Eiger Budiman
Tjoh dinyatakan
batal
Yurisprudensi
Merek Terkenal (Nomor 022 K/HaKI/2002 tanggal 20 Desember 2002)

1. Pengetahuan atau pengakuan masyarakat terhadap 1. Tingginya pengetahuan masyarakat


merek di bidang usahanya. umum mengenai merek dalam bidang
2. Volume penjualan produk dan keuntungan yang usaha yang bersangkutan.
diperoleh dari penggunaan merek. 2. Tingginya reputasi merek yang
3. Pangsa pasar yang dikuasai. Jangkauan daerah diperoleh dari promosi yang gencar
penggunaan merek. atau besar-besaran, dan investasi di
4. Jangka waktu penggunaan merek. berbagai negara yang dilakukan oleh
5. Intensitas dan promosi merek, termasuk nilai investasi pemilik merek.
untuk promosi. 3. Adanya bukti pendaftaran merek
6. Pendaftaran atau permohonan pendaftaran merek di tersebut di berbagai Negara.
negara lain.
7. Tingkat keberhasilan penegakan hukum, khususnya
pengakuan sebagai merek terkenal oleh lembaga
yang berwenang.
8. Nilai yang melekat pada merek karena reputasi dan
jaminan kualitas produk.

(Pasal 18 Permenkumham 67/2016)


Sengketa Tata Usaha Negara
Putusan Mahkamah Agung Nomor No. 213 K/TUN/2010
Merek Buddha Bar dihapus
pendaftarannya oleh Direktur
Merek karena menyalahi
Putusan ketentuan absolut. Pemilik merek
kemudian mengajukan Gugatan
GEORGE V. 1. Keputusan Tata Usaha Negara atas
EATERTAINMENT / Penghapusan Keputusan Penghapusan
GEORGE V. RESTAURATION merek Buddha Bar
dinyatakan sah
vs 2. Merek Buddha Bar
DIREKTUR MEREK tetap dihapus
pendaftarannya.
Insight

Merek Memenuhi Merek


Penelusuran
terdaftar Kriteria Terdaftar
Sebelum
harus merek bisa dihapus/
Pendaftaran
digunakan terkenal dibatalkan

Perhatikan 3 Tahun berturut- Lintas Kelas Fungsi Pendaftara?


ketentuan absolut turut Legal standing:
dan relatif 1. Usulan Penolakan
. 2. Membatalkan merek
terdaftar
3. Menggugat pelanggar
merek
4. Pidana pelanggar merek
Thank you

Anda mungkin juga menyukai