Anda di halaman 1dari 3

RESEP SPAGHETTI ROSE (UNTUK 2-3 PORSI)

 BAHAN:
1. 180 gr Pietro Coricelli
2. Spaghetti 12 pcs
3. udang kupas
4. Pietro Coricelli Olive Pomace Oil secukupnya
5. Pietro Coricelli Extra Virgin Olive Oil secukupnya
6. 5 siung bawang putih,
7. cincang 9 siung bawang merah,
8. cincang 3 sdm tomato paste 1 sdm
9. cabai bubuk kasar 3 sdm
10. jus apel 100 ml
11. cooking cream ½ sdt
12. garam 1 sdt gula ⅓ sdt
13. merica Keju parmesan
14. Lainnya: Daun basil, iris

 LANGKAH:
1. Didihkan air, rebus Pietro Coricelli Spaghetti selama 6 menit
2. Tuang sedikit Pietro Coricelli Olive Pomace Oil ke dalam wajan lalu masukkan udang, masak
beberapa saat hingga setengah matang, tiriskan
3. Di wajan yang sama, tumis bawang merah dan bawang putih hingga wangi kemudian
masukkan tomato paste dan cabai bubuk, aduk rata
4. Masukkan jus apel, spaghetti, dan sedikit air rebusan nya, aduk rata
5. Tambahkan cream, garam, gula, dan merica, aduk rata
6. Masukkan parutan keju dan udang, aduk rata
7. Taburkan basil, cabai bubuk, dan tuang Pietro Coricelli Extra Virgin Olive Oil secukupnya
8. Spaghetti Rose siap disajikan
RESEP SPAGHETTI BOLOGNESE (UNTUK 2 PORSI)

BAHAN:
200 gr spaghetti

Bolognese:
1. 120 gr bawang bombai, cincang
2. 5 siung bawang putih, cincang
3. 100 gr wortel, cincang
4. 3 batang seledri / 4 sdm seledri cincang
5. 400 gr daging giling (ayam / sapi / campur)
6. 80 gr kornet (opsional)
7. 5 buah tomat / 500 ml jus tomat
8. 6 sdm saus tomat
9. 1-2 sdm tomato paste (opsional)
10. 1 sdm kecap inggris
11. 100 ml jus apel (opsional)
12. 100 ml susu
13. 3 lembar bay leaf
14. 1-2 sdt kaldu bubuk
15. 1-2 sdt garam
16. ½ sdt merica
17. 200 ml air

Pelengkap:
2 butir telur rebus setengah matang
Parsley cincang
Keju parmesan
Olive oil

Langkah:
1. Untuk jus tomat, potong bagian bawah tomat membentuk huruf X lalu rebus sebentar.
Kupas kulitnya kemudian blender hingga halus
2. Untuk bolognese, panaskan minyak kemudian tumis kornet hingga setengah kering lalu
tambahkan bawang bombai dan tumis hingga kering
3. Masukkan daging giling dan tumis lagi hingga kering kemudian tambahkan bawang putih,
wortel dan seledri lalu masak lagi kecokelatan
4. Masukkan jus apel, kecap inggris, jus tomat, saus tomat, susu, tomato paste, dan air
5. Tambahkan bay leaf dan bumbui dengan kaldu bubuk, garam dan merica kemudian tutup
pan dan masak dengan api kecil selama 20-30 menit
6. Siapkan air mendidih, rebus spaghetti selama 5 menit atau sesuai selera
7. Panaskan sedikit minyak, tuang saus bolognese secukupnya dan masukkan spaghetti yang
sudah direbus lalu beri sedikit air rebusan pasta dan masak hingga bumbu meresap
8. Sajikan spaghetti bolognese dengan telur rebus setengah matang, parsley, parmesan, lada
hitam, dan olive oil sebagai pelengkap
RESEP : AYAM WOKU
Woku paste recipe
1. Cabe merah besar 250 gr
2. Cabe rawit merah 50 gr
3. Bawang merah 60 gr
4. Bawang putih 50 gr
5. Kunyit 120 gr (kupas dibakar)
6. Kemiri 50 gr (sangrai harum)
7. Jahe 30 gr
8. Daun jeruk 2 gr
9. Daun kunyit 10 gr
10. Sereh 20 gr
11. Garam 20 gr
12. Gula 16 gr
13. Chicken powder 23 gr
14. Merica 1 gr
15. Minyak goreng 80 gr

Haluskan bahan hingga halus,


Lalu masukan batang serai, daun jeruk dan daun kunyit, aduk rata..

Seafood / Ayam Woku :


1. Ayam paha atau seafood 150 gr
2. Cabe merah 1-2 buah
3. Tomat potong 2,5x2,5 cm 1/4 buah
4. Bawang putih 3 iris memanjang
5. Daun bawang iris 1 sdm
6. Daun pandan iris tipis 1/4 helai
7. Daun kemangi 8 lembar
8. Minyak goreng 1sdm
9. Air 30 ml
10. Woku Paste 3 Sdm

Anda mungkin juga menyukai