Anda di halaman 1dari 3

Nama : Fikri Azka Pradya

Kelas : XI IPA 4
Absen : 17

Percobaan Hukum Hooke


Tujuan Percobaan :
Mencari Gaya (F), Panjang (m), Pertambahan Panjang (∆X).
Membuat grafik dengan menggunakan gaya (F) dan Pertambahan Panjang (∆X)

Dasar Teori :
Hubungan antara besar gaya dengan pertambahan panjang pegas pertama kali diamati oleh
Robert Hooke, seorang ahli kimia dan matematika berkebangsaan Inggris. Hooke membuat
hukum, yaitu Hukum Hooke yang menjelaskan tentang besar gaya maksimum yang dapat
diberikan pada benda elastis agar tidak melewati batas elastisitasnya dan menghilangkan
sifat elastis benda tersebut. Besarnya gaya (F) akan berbanding lurus dengan pertambahan
panjang pegas dari keadaan awalnya (ΔL). Artinya, semakin besar renggangan pegas, semakin
besar pula gayanya. Bunyi hokum hooke adalah “Jika gaya tarik yang diberikan pada sebuah
pegas tidak melampaui batas elastis bahan maka pertambahan panjang pegas berbanding
lurus atau sebanding dengan gaya tariknya”. Rumus Hukum Hooke adalah F = k.∆X.

Langkah-langkah percobaan :
1. Masuk ke dalam web yang sudah Ibu Etty berikan

2. Setelah itu, ubah konstanta pegas dan massa sesuai dengan absen (saya 17)
3. Akan keluar nominal panjang dan gayanya

4. Cari pertambahan panjang dengan panjang massa 6,dll dan panjang massa 0
Massa 0 kan 1m dan massa 6 1,24m. 1,24m-1m = 0,24m. Jadi pertambahan panjangnya
adalah 0,24m.
5. Catat semuanya di table.
6. Setelah mendapatkan gaya(F) dan pertambahan panjang(∆X), buat grafiknya

Hasil Percobaan :
Tabel Percobaan Hukum Hooke
No K (Konstanta Pegas) Massa beban X (Panjang ΔX (Perubahan Panjang F (gaya)
(N/m) (Kg) pegas) pegas) (m) (N)
(m)

1. 0 1m 0m 0N
2. 250 6 1,24m 0,24m 58,8N
(17)
3. 12 1,47m 0,47m 117,6N
4. 18 1,71m 0,71m 176,4N
5. 24 1,94m 0,94m 235,2N
6. 30 2,18m 1,18m 294N

Tabel Percobaan Hukum Hooke


No K (Konstanta Pegas) Massa beban X (Panjang ΔX (Perubahan Panjang F (gaya)
(N/m) (Kg) pegas) pegas) (m) (N)
(m)

1. 0 1m 0m 0N
2. 300 6 1,2m 0,2m 58,8N
(17)
3. 12 1,39m 0,39m 117,6N
4. 18 1,59m 0,59m 176,4N
5. 24 1,78m 0,78m 235,2N
6. 30 1,98m 0,98m 294N

Kesimpulan :

Setiap kali ditambah beban pada pegas, maka panjang pegas akan semakin bertambah. Besar
gaya tarik yang diberikan berbanding lurus dengan pertambahan panjang pegas.

Daftar Pusaka :
https://blog.ruangguru.com/fisika-kelas-11-elastisitas-zat-padat-dan-hukum-hooke
https://vlab.belajar.kemdikbud.go.id/Experiments/virtuallab-hookelaw/#/

Anda mungkin juga menyukai