Anda di halaman 1dari 8

FORMULIR INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : PENGADMINISTRASI KEUANGAN


2. Kode Jabatan : -
3. Unit Organisasi : Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Rokan Hilir
4. Kedudukan Dalam Struktur Organisasi :

KEPALA BADAN
PERENCANAAN PEMBANGUNAN
DAERAH

SEKRETARIS

KEPALA SUB BAGIAN


KEUANGAN
KEUANGAN

PENGADMINISTRASI KEUANGAN

5. Ikhtisar Jabatan :
Melakukan kegiatan yang meliputi penerimaan, pencatatan dan
pendokumentasian di bidang keuangan.
6. Uraian Tugas:
a. Membantu mengirim/mengambil laporan keuangan ke instansi lain dan
pengarsipan dokumen administrasi keuangan;
Tahapan :
1) Menerima berkas keuangan dan aset;
2) Membantu bendahara pengeluaran dan penerimaan dalam penatausahaan
barang perlengkapan dan penggandaan berkas keuangan;
3) Mendistribusikan laporan keuangan ke pihak terkait dan di lingkungan
kantor sesuai petunjuk dan arahan pimpinan;
b. Melaksanakan penatausahaan belanja bendahara pengeluaran
Tahapan :
1) Menerima, memeriksa kelengkapan berkas, mengisi check list kelengkapan
berkas SPP.
2) Membuat tabelaris, menginput dan merekap pelaporan yang diterima;
3) Membuat pengajuan dan verifikasi pelaporan wajib pajak untuk Surat
Pemberitahuan (SPT) Masa dan setoran surat pajak (SSP);
4) Mengelola uang persediaan, menerima, menyimpan, menatausahakan, dan
membukukan uang dalam pengelolaannya;
5) Melakukan pengujian dan pembayaran berdasarkan perintah Pejabat
Pembuat Komitmen (PPK), menolak perintah pembayaran apabila tidak
memenuhi persyaratan untuk dibayarkan dan tugas lain sesuai peraturan
kepala daerah;
c. Melaksanakan penatausahaan pendapatan bendahara
penerimaan Tahapan :
1) Membuat tabelaris, menginput dan merekap pelaporan yang diterima;
2) Merekap dan menyampaikan laporan berkala hasil pemungutan retribusi;
3) Melakukan penggandaan laporan penerimaan dan menyetorkan PAD ke
kasda;
4) Menyelenggarakan pembukuan terhadap seluruh penerimaan dan
penyetoran atas penerimaan yang menjadi tanggung jawab;
5) Menyampaikan laporan pertanggungjawaban penerimaan kepada Pejabat
Pengelola Keuangan Daerah (PPKD), melakukan verifikasi, evaluasi dan
analisis atas laporan pertanggungjawaban penerimaan.
d. Melaksanakan penatausahaan pendapatan bendahara pembantu
pengeluaran;
Tahapan :
1) Membuat SPPD dalam daerah dan luar daerah;
2) Membantu membuat Surat Perintah Kerja (SPK);
3) Melakukan rekapitulasi pengeluaran dan mencatatanya dalam SPJ
pengeluaran pembantu;
4) Melakukan pencatatan bukti - bukti pembelanjaan dana pada dokumen
buku kas;
5) Mencatat penerimaan dan pengeluaran yang belum di SPJ-kan ke dalam
buku panjar;
6) Menyampaikan laporan pertanggungjawaban pada bendahara pengeluaran;
7) Menguji kebenaran dan kelengkapan dokumen pertanggung jawaban;
e. Melaksanakan administrasi gaji pegawai
Tahapan :
1) Membuat daftar laporan gaji pegawai;
2) Mencatat transaksi gaji pegawai;
3) Menyiapkan usulan kenaikan gaji pegawai;
4) Membuat Surat Pengantar SKPP bagi karyawan yang akan pensiun;
5) Melaksanakan pengajuan dan verifikasi setoran surat pajak (SSP);
f. Membuat dan menyampaikan laporan pertanggungjawaban
penerimaan Tahapan :
1) Melakukan verifikasi, evaluasi serta analisa atas laporan pertanggung
jawaban bendahara pembantu penerimaan;
2) Melakukan penatausahaan penerimaan berdasarkan dokumen SKP
Daerah, SKR, STS dan Surat Tanda Bukti Pembayaran;
3) Menyusun BKU Penerimaan, BKU Pembantu perincian obyek penerimaan
dan buku rekapitulasi penerimaan harian;
4) Membuat SPJ Penerimaan dan Lampiran – lampirannya BKU, buku
rekapitulasi penerimaan bulanan dan bukti penerimaan yang lain.
g. Melakukan Rekapitulasi Pengeluaran, verifikasi, evaluasi, analisa serta
memberikan persetujuan atas dokumen pertanggungjawaban
Tahapan :
1) Mengontrol ketersediaan dana atas seluruh transaksi keuangan;
2) Mengeluarkan sejumlah uang berdasarkan perintah PA/KPA;
3) Melakukan pencatatan bukti - bukti pembelanjaan dana dari UP/GU/TU
dan LS;
4) Membuat dan mengesahkan SPP dan SPM;
h. Melaksanaan tata kelola keuangan daerah meliputi penganggaran,
penatausahaan, akuntansi, pengelolaan barang daerah dan pelaporannya
1) Menginput Arsipkan Data Komputer SIMDA-Keuangan (ADK) dan ADK
Sistem Akuntansi Keuangan dan ADK SIMAK-BMD;
2) Menyusun dan menyampaikan Laporan Neraca dan Laporan Realisasi
Anggaran (LRA);
3) Menyusun dan menyampaikan Berita Acara Rekonsiliasi (BAR);
4) Menyusun dan menyampaikan Catatan atas Laporan Keuangan (CaLK).

\
7. Bahan Kerja :

No. Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas


1. Buku Register; Pencatatan informasi kegiatan sesuai
dengan format yang telah ditetapkan;
2. Laporan hasil kegiatan; Penyampaian hasil informasi kegiatan;
3. SOP dan Petunjuk Teknis; Penyusunan bahan laporan;
4. SOP dan Petunjuk Teknis; Penyusunan bahan laporan;
5. SOP dan Petunjuk Teknis; Penyusunan bahan laporan;
6. SOP dan Petunjuk Teknis; Penyusunan bahan laporan;
7. SOP dan Petunjuk Teknis; Penyusunan bahan laporan;
8. Laporan hasil kegiatan; Penyampaian hasil informasi kegiatan;

8. Perangkat/ Alat Kerja:


No. Perangkat Kerja Untuk Tugas
1. Komputer/printer/scanner; Pencetakan & analisa laporan kegiatan
2. Kendaraan Roda 4 (empat); Penunjang aktifitas kegiatan;
3. Komputer/printer/scanner;
Pencetakan & analisa laporan kegiatan
4. Komputer/printer/scanner;
Pencetakan & analisa laporan kegiatan
5. Jaringan Internet; Penyampaian dan penginputan sistem
informasi;
6. Komputer/printer/scanner; Pencetakan & analisa laporan kegiatan
7. Komputer/printer/scanner; Pencetakan & analisa laporan kegiatan
Jaringan Internet; Penyampaian dan penginputan sistem
8.
informasi;

9. Hasil Kerja:
No. Hasil Kerja Satuan Hasil Kerja
1. Membantu mengirim/mengambil laporan keuangan ke Laporan
instansi lain dan pengarsipan dokumen administrasi
keuangan;
2. Melaksanakan penatausahaan belanja bendahara Dokumen
pengeluaran;
3. Melaksanakan penatausahaan pendapatan bendahara Dokumen
penerimaan;
4. Melaksanakan penatausahaan pendapatan bendahara Dokumen
pembantu pengeluaran;
5. Melaksanakan administrasi gaji pegawai; Dokumen
6. Membuat dan menyampaikan laporan pertanggung Dokumen
jawaban penerimaan;
7. Melakukan Rekapitulasi Pengeluaran, verifikasi, Dokumen
evaluasi, analisa serta memberikan persetujuan atas
dokumen pertanggungjawaban;
8. Melaksanaan tata kelola keuangan daerah sesuai Dokumen
meliputi penganggaran, penatausahaan, akuntansi,
pengelolaan barang daerah dan pelaporannya.
10. Tanggung Jawab:
a. Tercatatnya surat masuk dan keluar;
b. Terarsipnya surat/dokumen;
c. Teregisternya dokumen;
d. Memberi petunjuk kepada bawahan;
e. Kebenaran dokumen pelaksanaan tugas;
f. Ketepatan waktu penyelesaian tugas;
g. Kerahasian dokumen.

11.Wewenang:
a. Kesesuaian pembagian tugas kepada bawahan sesuai kualifikasi dan tuntutan
pekerjaan;
b. Ketepatan dalam penyelesaian masalah;
c. Keakuratan dokumen laporan;
d. Koreksi/ralat dan pembatalan SPP, SPM dan SP2D;
e. Menolak perintah pembayaran apabila tidak memenuhi persyaratan untuk
dibayarkan dan tugas lain sesuai peraturan kepala daerah.

12. Korelasi Jabatan:


No. Jabatan Unit Kerja Dalam Hal
1. Kasubbag Keuangan Konsultasi / Koordinasi
Badan Perencanaan dan verifikasi dalam
Pembangunan
masalah
Kabupaten Rokan
Hilir pertanggungjawaban
laporan teknis
administrasi;
Badan Perencanaan
Pembangunan
2. Bendahara Kabupaten Rokan Hilir Konsultasi / Koordinasi
dan verifikasi dalam
kegiatan di lingkungan
dinas perhubungan;

Konsultasi / Koordinasi
Badan Perencanaan dan verifikasi dalam
Pembangunan masalah
3. Staf
Kabupaten Rokan pertanggungjawaban
Hilir dokumen-dokumen
keuangan dan aset;

13. Kondisi Lingkungan Kerja:


No. Aspek Faktor
1. Tempat kerja Dalam ruangan
2. Suhu Dingin
3. Udara Sejuk
4. Keadaan Ruangan Tertutup
5. Letak Strategis
6. Penerangan Terang
7. Suara Tenang
8. Keadaan tempat kerja Nyaman, Bersih dan Rapi
9. Getaran Tidak Ada Kebisingan
14. Resiko Bahaya:
No. Fisik/ Mental Penyebab
1. Osteoporosis Karena banyak duduk, pembengkakan,
peradangan, kekakuan dan ketidakmampuan
untuk bergerak;
2. Asam Urat Karena banyak duduk, nyeri sendi;
15. Syarat Jabatan:
a. Pangkat/Gol. Ruang : Pengatur Muda Tk. I (II/b)
b. Pendidikan : SLTA/ DI/ DII/ DIII /S1 Ilmu Manajemen/
Akutansi
c. Kursus/Diklat
1) Penjenjangan : Diklat prajabatan
2) Teknis : Diklat Bendahara
d. Pengalaman kerja : Administrasi Perbankan dan Perbendaharaan
e. Pengetahuan kerja : - Memahami peraturan perundang-undangan;
- Memahami keuangan, efektifitas dan
peralatan;
- Memahami kebijakan pengelolaan keuangan
dan aset.
f. Keterampilan kerja : - Melaksanakan koordinasi iternal/eksternal;
- Mendeteksi dan memantau kodisi lapangan;
- Melaksanakan agenda dan jadwal kedinasan.
g. Bakat Kerja :
1) G: Intelegensi;
2) V: Verbal;
3) N: Numerik;
4) Q: Ketelitian.
h. Temperamen Kerja :
1) D: Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung jawab untuk
kegiatan memimpin, mengendalikan atau merencanakan;
2) M: Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan pengambilan
kesimpulan, pembuatan pertimbangan, atau pembuatan peraturan/
keputusan berdasarkan kriteria yang diukur atau yang dapat diuji.

i. Minat Kerja :
1) I : Investigatif
2) R : Realistik
3) A : Artistik

j. Upaya Fisik :
1) Melihat;
2) Berbicara;
3) Duduk;
4) Mendengar.
k. Kondisi Fisik :
JenisKelamin : Laki-laki/Perempuan;
Umur : Disesuaikan;
Tinggi Badan : Disesuaikan;
Postur Badan : Disesuaikan;
Penampilan : rapi dan menarik.
l. Fungsi Pekerjaan :
1) Data : D4: Menghitung Data
2) Orang : O3: Menyelia
3) Benda : B7: Memegang
16. Prestasi Kerja Yang Diharapkan
Jumlah Hasil Waktu
No. Satuan Hasil ¹)
(Dalam 1 Tahun) Penyelesaian ²)
1. Laporan 168 250
2. Dokumen 12 300
3. Dokumen 12 300
4. Dokumen 12 300
5. Dokumen 12 300
6. Dokumen 12 5.500
7. Dokumen 12 300
8. Dokumen 12 300

17. Butir Informasi Lain : Tidak Ada


Bagansiapiapi,

Mengetahui Atasan Langsung Yang membuat :


Kepala Sub Bagian Keuangan

HENDRAWAN SAPUTRA, S. Kom EMI KUSMALINA


Penata Tk. I Pengatur
NIP. 19740314 200701 1 019 NIP. 19771217 200604 2 014

Anda mungkin juga menyukai