Anda di halaman 1dari 11

INFORMASI JABATAN

a) Nama Jabatan : KEPALA BIDANG INFRASTRUKTUR DAN PENGEMBANGAN


WILAYAH BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH
b) Kode Jabatan :-
c) Unit Organisasi : Badan Perencanaan Pembangunan Kabupaten Rokan Hilir
Eselon II : Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Eselon III :
d) Kedudukan Dalam Struktur Organisasi :

KEPALA
BADAN PERENCANAAN
PEMBANGUNAN DAERAH

KEPALA BIDANG KEPALA BIDANG KEPALA BIDANG KEPALA BIDANG


PEMBANGUNAN EKONOMI DAN SOSIAL DAN INFRASTRUKTUR
MANUSIA DAN SUMBER DAYA BUDAYA DAN
MASYARAKAT ALAM PENGEMBANGAN
WILAYAH

e) Ikhtisar Jabatan :
Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah mempunyai tugas pokok
melaksanakan sebagian tugas Kepala Badan dalam merumuskan kebijakan,
mengoordinasikan, membina dan mengendalikan kegiatan di bidang Pekerjaan
Umum, Penataan Ruang, Pengelolaan Perbatasan Daerah, Perumahan Rakyat,
Kawasan Pemukiman, Perhubungan, Perencanaan Pembangunan Daerah,
Inspektorat dan Kecamatan.

1. Uraian Tugas:
a. Mengoordinasikan Penyusunan Rancangan RPJPD, RPJMD, DAN RKPD
Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah;
1) Mempelajari dokumen sebelumnya dan peraturan yang berlaku
2) Mengumpulkan bahan penyusunan dari OPD
3) Menyusun Draf Perencanaan
4) Mengkonsultasikan Draf Perencanaan dengan pimpinan untuk mendapat
arahan lebih lanjut.
5) Memperbaiki Draf Perencanaan yang telah dikonsultasikan
6) Finalisasi Rancangan Draf Perencanaan.

1
2

b. Memverifikasi Rancangan Renstra Perangkat daerah bidang Infrastruktur


dan Pengembangan Wilayah;
1) Menugaskan kasubbid untuk mengumpulkan dan menelaah renstra OPD
2) Membaca dan menganalisis dokumen Renstra OPD
3) Mengatur jadwal pertemuan dengan OPD untuk membahas Renstra
4) Memberi masukkan tertulis/lisan terhadap renstra OPRD

c. Mengoordinasikan Pelaksanaan Musrenbang RPJPD, RPJMD, DAN RKPD


Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah;
1) Membahas Renja awal OPD bersama Kasubbid dan pihak kecamatan
dengan merujuk pada RPJMD Kabupaten Rokan Hilir, serta
disinkronisasikan dengan program-program dari provinsi dan
pemerintah pusat.
2) Mengkoordinir pembahasan musrenbang
3) Melaporkan ke pimpinan hasil pembahasan musrenbang

d. Mengoordinasikan Pelaksanaan Sinergitas dan Harmonisasi RTRW Daerah


dan RPJMD, RKPD Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah;
1). Mempelajari dokumen RTRW dan RPJMD
2). Menganalisis sinergitas dan harmonisasi RTRW dan RPJMD
3). Membahas hasil analisis dengan pimpinan untuk arahan lebih lanjut

e. Mengoordinasikan Pelaksanaan Kesepakatan dengan DPRD terkait RPJPD,


RPJMD, DAN RKPD Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah;
1) Merangkum dokumen perencanaan RPJPD, RPJMD, dan RKPD yang telah
disusun terkait dengan OPD Urusan Perumahan Rakyat, Kawasan
Pemukiman dan Perhubungan
2) Melakukan Rapat/Hearing dengan DPRD
3) Mencatat hasil kesepakatan dengan DPRD
4) Melaporkan ke pimpinan

f. Mengoordinasikan Pelaksanaan Kesepakatan dengan DPRD terkait APBD


Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah;
1). Merangkum dokumen perencanaan RPJPD, RPJMD, dan RKPD yang telah
disusun terkait dengan OPD Urusan Perumahan Rakyat, Kawasan
Pemukiman dan Perhubungan
2). Melakukan Rapat/Hearing dengan DPRD
3). Mencatat hasil kesepakatan dengan DPRD
4). Melaporkan ke pimpinan

Anjab Kepala Bidang Infrastruktur dan pengembangan Wilayah


Kabupaten Rokan Hilir
3

g. Mengoordinasikan Sinergitas dan Harmonisasi Kegiatan Perangkat Daerah


Kab/Kota Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah;
1). Mempelajari dokumen perencanaan yang terkait Urusan Perumahan
Rakyat, Kawasan Pemukiman dan Perhubungan serta peraturan yang
berlaku
2). Mengkoordinasikan sinergitas dan harmonisasi kegiatan dengan OPD
terkait dengan Urusan Bidang IPW
3). Membuat telaahan hasil sinergitas dan harmonisasi program kegiatan
untuk disampaikan ke pimpinan

h. Mengoordinasikan Sinergitas dan Harmonisasi Kegiatan K/L Prov di


Kab/Kota Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah;
1) Mempelajari dokumen perencanaan yang terkait Urusan di Bidang IPW
serta peraturan yang berlaku
2) Mengkoordinasikan sinergitas dan harmonisasi kegiatan K/L Prov
dengan OPD terkait
3) Membuat telaahan hasil sinergitas dan harmonisasi program kegiatan
untuk disampaikan ke pimpinan

i. Mengoordinasikan Pembinaan teknis perencanaan kepada perangkat Daerah


Kab/Kota Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah;
1) Mempelajari peraturan yang berlaku
2) Menyusun draf konsep pembinaan teknis perencanaan
3) Mengkonsultasikan draf konsep pembinaan teknis perencanaan
dengan pimpinan untuk mendapat arahan lebih lanjut.
4) Mengkoordinasikan pembinaan teknis perencanaan kepada perangkat
daerah

j. Melaksanakan Pengendalian/monitoring pelaksanaan perencanaan


pembangunan daerah Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah;
1). Mempelajari dokumen perencanaan yang terkait Urusan di Bidang IPW
2). Membuat rencana pengendalian pelaksanaan pembangunan dengan OPD
3). Menyampaikan rencana pengendalian pelaksanaan pembangunan ke
pimpinan untuk arahan lebih lanjut
4). Berkoordinasi dengan OPD untuk pelaksanaan monitoring pelaksanaan
pembangunan

Anjab Kepala Bidang Infrastruktur dan pengembangan Wilayah


Kabupaten Rokan Hilir
4

k. Melaksanakan Pengelolaan data dan Informasi perencanaan pembangunan


daerah Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah;
1). Mempelajari peraturan, petunjuk teknis, dan artikel terkait Urusan
Bidang IPW
2). Berkoordinasi dengan OPD
3). Menugaskan staf analisis mencatat data dan informasi yang harus
dihimpun
4). Mengelola data dan informasi

l. Melaksanakan evaluasi dan pelaporan atas pelaksanaan perencanaan


pembangunan daerah Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah
1). Mempelajari peraturan, petunjuk teknis, dan dokumen perencanaan
2). Menginventarisir permasalahan dalam pelaksanaan perencanaan
pembangunan
3). Membuat telaahan hasil evaluasi pelaksanaan perencanaan pembangunan
ke pimpinan untuk arahan lebih lanjut

m. Melaksanakan tugas kedinasan lain sesuai dengan perintah atasan.


1). Mempelajari tugas dan menyiapkan dokumen pendukung
2). Menjalankan tugas
3). Melaporkan hasil pelaksanaan tugas

f) Bahan Kerja:

No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

1. RPJPD, RPJMD, dan RKPD Penyusunan rancangan


2. Renstra OPD Panduan untuk memverfikasi rancangan
Renstra OPD
3. Renja Awal OPD Pembahasan dalam Musrenbang

4. RTRW dan RPJMD Koordinasi sinergitas dan harmonisasi


antara RTRW dan RPJMD
5. Dokumen Perencanaan (RPJPD, Koordinasi Penyusunan Kesepakatan
RPJMD dan RKPD) dengan DPRD terkait RPJPD, RPJMD dan
RKPD
6. Dokumen Perencanaan (APBD, Koordinasi Penyusunan Kesepakatan
RKA) dengan DPRD terkait APBD
7. Dokumen perencanaan OPD Koordinasi Pelaksanaan sinergitas dan
harmonisasi pelaksanaan kegiatan
8. Dokumen perencanaan OPD Koordinasi sinergitas dan harmonisasi
dengan Kegiatan Pusat/Provinsi
9. Peraturan dan Juknis Perencanaan Penyusunan Konsep Pembinaan

10. SOP dan Dokumen perencanaan Pelaksanaan Monitoring Kegiatan OPD


OPD
11. Data Informasi Perencanaan dan Pengelolaan data dan informasi
Realisasi Pembangunan perencanaan pembangunan
12. Data Informasi Perencanaan dan Evaluasi dan Pelaporan Pelaksanaan

Anjab Kepala Bidang Infrastruktur dan pengembangan Wilayah


Kabupaten Rokan Hilir
5

No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas


Realisasi Pembangunan Pembangunan
13. Nota Dinas atau SPT Pelaksanaan Tugas dari Pimpinan

g) Perangkat/Alat Kerja:

No Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas

1. Peraturan dan Petunjuk Teknis Menyusun rancangan RPJPD, RPJMD dan


RKPD

2. Peraturan dan Petunjuk Teknis Memverifikasi rancangan Renstra

3. Peraturan dan Petunjuk Teknis Mengkoordinir pelaksanaan musrenbang

4. Peraturan, Petunjuk Teknis, dan Mengkoordinir pelaksanaan sinergitas dan


Dokumen RTRW dan RPJMD harmonisasi RTRW dan RPJMD

5. Peraturan, Petunjuk Teknis, dan


Mengkoordinir pelaksanaan kesepakatan
Dokumen Perencanaan

6. Peraturan, Petunjuk Teknis, dan


Mengkoordinir pelaksanaan kesepakatan
Dokumen Perencanaan

7. Peraturan, Petunjuk Teknis, dan Mengkoordinir pelaksanaan sinergitas dan


Dokumen Perencanaan harmonisasi

8. Peraturan, Petunjuk Teknis, dan Mengkoordinir Pelaksanaan sinergitas dan


Dokumen Perencanaan harmonisasi pelaksanaan kegiatan
9. Peraturan dan Petunjuk Teknis Membuat konsep

10. SOP, Petunjuk Teknis, dan


Melaksanakan Monitoring
Dokumen Perencanaan
SOP, Petunjuk Teknis, dan Pengelolaan data dan informasi perencanaan
11.
Dokumen Perencanaan pembangunan
Evaluasi dan Pelaporan Pelaksanaan
12. Peraturan, Petunjuk Teknis, dan
Pembangunan
Dokumen Perencanaan
13. Nota Dinas atau SPT Pelaksanaan Tugas dari Pimpinan

h) Hasil Kerja:

No Hasil Kerja Jumlah Satuan

1. Rancangan RPJPD, RPJMD, DAN RKPD Dokumen

2. Rancangan Renstra dan Renja Dokumen

3. Rancangan RKPD Dokumen

4. Hasil Koordinasi Sinergitas dan Harmonisasi Laporan

5. Konsep surat pelaksanaan kesepakatan Dokumen

6. Konsep surat pelaksanaan kesepakatan Dokumen

Anjab Kepala Bidang Infrastruktur dan pengembangan Wilayah


Kabupaten Rokan Hilir
6

No Hasil Kerja Jumlah Satuan

7. Hasil Koordinasi Sinergitas dan Harmonisasi Laporan

8. Hasil Koordinasi Sinergitas dan Harmonisasi Laporan

9. Konsep surat pembinaan teknis Dokumen

10. Monitoring Laporan

11. Hasil Pengelolaan Data Laporan

12. Hasil Evaluasi Kegiatan Laporan

13. Laporan tugas kedinasan Laporan

i) Tanggung Jawab:
- Kelancaran pelaksanaan tugas
- Menjaga kerahasiaan data yang tidak boleh dipublikasikan
- Mematuhi ketentuan/SOP dalam melaksanakan tugas

j) Wewenang:
1. Melakukan koordinasi, kerjasama dan konsultasi dengan instansi terkait
2. Menyampaikan informasi terkait dengan pekerjaan kepada pihak lain sesuai
dengan arahan pimpinan
3. Membina dan menegur bawahan
4. Menilai hasil kerja bawahan
5. Menggunakan peralatan dan perlengkapan kantor untuk kelancaran pekerjaan
6. Menggunakan kendaraan operasional kantor

k) Korelasi Jabatan:

No Jabatan Unit Kerja/ Instansi Dalam Hal

1. Kepala Badan Badan Perencanaan Atasan langsung untuk


Perencanaan dan Pembangunan Daerah menerima perintah/disposisi
Pembangunan Daerah Kabupaten Rokan Hilir dan melaporkan hasil
pelaksanaan tugas
2. Kabid dan Sekretaris Badan Perencanaan Pejabat yang lebih tinggi di
Bappeda Pembangunan Daerah unit kerja lain untuk
Kabupaten Rokan Hilir koordinasi
3. Kasubag dan Kasubid Badan Perencanaan Pejabat yang setingkat untuk
di Bappeda Pembangunan Daerah koordinasi dan kerjasama
Kabupaten Rokan Hilir dalam pelaksanaan tugas

4. Staf di bidang Badan Perencanaan Bawahan langsung untuk


Infrastruktur dan Pembangunan Daerah menyelia, membimbing dan
Pengembangan Kabupaten Rokan Hilir mengarahkan pelaksanaan
Wilayah tugas
6. instansi terkait di - Pekerjaan Umum dan Koordinasi dalam
bidang Infrastruktur Penataan Ruang perencanaan program

Anjab Kepala Bidang Infrastruktur dan pengembangan Wilayah


Kabupaten Rokan Hilir
7

No Jabatan Unit Kerja/ Instansi Dalam Hal

dan Pengembangan - Dinas Perumahan kegiatan terkait urusan


Wilayah Rakyat, Kawasan Perumahan Rakyat, Kawasan
Pemukiman Pemukiman dan
- Dinas Perhubungan Perhubungan
- Inspektorat
- Kecamatan se
Kabupaten Rokan Hilir
- Kementerian Lainnya
yang terkait
- DPRD
7. OPD lain, Perguruan OPD di lingkup Pemda Pihak lain/masyarakat
tinggi negeri maupun Kabupaten Rokan Hilir Umum/Swasta
swasta, LSM, dan Provinsi Riau,
Organisasi Masyarakat Perguruan tinggi negeri
dll maupun swasta, LSM,
Organisasi Masyarakat

l) Kondisi Lingkungan Kerja:

No Aspek Faktor

1. Tempat kerja Di dalam ruangan


2. Suhu Dingin
3. Udara Sejuk
4. Keadaan Ruangan Cukup
5. Letak Datar
6. Penerangan Terang
7. Suara Tenang
8. Keadaan tempat kerja Bersih
9. Getaran -

m) Resiko Bahaya:
No Fisik / Mental Penyebab
Kesehatan mata
1. Karena didepan computer terus menerus
terganggu
Karena beban pekerjaan yang cukup tinggi dan memiliki
2. Stress
batas waktu yang cukup pendek
Sakit Pinggang dan
3. Karena terlalu banyak duduk dan makan tertunda
pencernaan

1. Syarat Jabatan:
a. Pangkat/Gol. Ruang : III/d (Penata Tk. I)
b. Pendidikan : S.1 / D IV
c. Jurusan :
o Teknik Arsitektur, Teknik Sipil, Ilmu Hukum, Manajemen, Ilmu
Komunikasi, Sosiologi, Ilmu Hubungan Internasional, Ilmu
Administrasi Negara

Anjab Kepala Bidang Infrastruktur dan pengembangan Wilayah


Kabupaten Rokan Hilir
8

d. Kursus/Diklat
1) Kepemimpinan : Diklat Pim. Tingkat III
2) Fungsional : Tidak Dipersyaratkan
3) Teknis :
o Ahli Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah
e. Pengalaman kerja :-
f. Pengetahuan kerja : - Memiliki pengetahuan tentang penyusunan rencana
kerja, rencana anggaran kegiatan, dan dokumen
pelaksanaan anggaran.
- Memiliki pengetahuan tentang ketentuan/peraturan
terkait dengan perencanaan pembangunan,
penyusunan anggaran, dan penataan ruang
- Memiliki pengetahuan tentang
pengadministrasian pertanggungjawaban kegiatan.
- Memiliki pengetahuan tentang konstruksi sipil dan
arsitektur.
- Memiliki pengetahuan tentang pengadaaan
barang dan jasa
- Memiliki pengetahuan tentang tata naskah dinas
- Memiliki pengetahuan tentang aplikasi Microsoft Office
g. Keterampilan kerja : Mampu mengoperasikan komputer.
h. Bakat Kerja :
1) G : Intelegensia
Kemampuan belajar secara umum.
2) V : Verbal
Kemampuan untuk memahami arti kata-kata dan penggunaannya secara
tepat dan efektif.
3) N : Numerik
4) S : Pandang Ruang
5) P : Penerapan Bentuk
6) Q : Ketelitian
7) F : Kecekatan Jari

i. Temperamen Kerja :
1) D : Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung jawab untuk
kegiatan memimpin,mengendalikan atau merencanakan.
2) F : Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan yang mengandung
penafsiran perasaan, gagasan atau fakta dari sudut pandangan pribadi

Anjab Kepala Bidang Infrastruktur dan pengembangan Wilayah


Kabupaten Rokan Hilir
9

3) I : Kemampuan menyesuaikan diri untuk pekerjaan-pekerjaan


mempengaruhi orang lain dalam pendapat, sikap atau pertimbangan
mengenai gagasan
4) R : Kemampuan menyesuikan diri dalam kegiatan-kegiatanyang berulang,
atau secara terus menerus melakukan kegiatan yang sama, sesuai dengan
perangkat prosedur, urutan atau kecepatan tertentu

j. Minat Kerja:
1. Konvensional
Pekerjaan-pekerjaan yang terdiri dari kegiatan-kegiatan antara lain:
- Administratif / tugas dasar organisasi
- Mengelola Arsip
- Menjalankan sistem atau rutinitas
- Mengikuti kebijakan atau prosedur
- Kegiatan yang berhubungan dengan angka
- Pelaporan yang rinci
- Jadwal kerja yang ketat dan terstruktur

Alternatif Tambahan;
a. Artistik
Aktifitas yang terkait dengan pemikiran kreatif dan berada dalam struktur
kerja otonom.
b. Sosial
Berinteraksi dengan orang lain.

k. UpayaFisik :
1) Berdiri
2) Berjalan
3) Berlari
4) Duduk
5) Bekerja Dengan Jari
6) Berbicara
7) Mendengar
8) Melihat

l. Kondisi Fisik :
1) Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan
Anjab Kepala Bidang Infrastruktur dan pengembangan Wilayah
Kabupaten Rokan Hilir
10

2) Umur : Antara Usia 30 tahun sampai dengan 56 tahun


3) Tinggi badan : Tidak Dipersyaratkan
4) Berat badan : Tidak Dipersyaratkan
5) Postur badan : Tidak Dipersyaratkan
6) Penampilan : Tidak Dipersyaratkan

m. Fungsi Pekerja :
1) Tingkat Hubungan Pemegang jabatan Dengan Data :
D0 = Memadukan Data
D1 = Mengkoordinasikan Data
D2 = Menganalisis Data
D3 = Menyusun Data
D4 = Menghitung Data
D5 = Membandingkan/Mencocokan Data
D6 = Menyalin Data
2) Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan Dengan Orang ;
O1 = Berunding
O2 = Mengajar
O3 = Menyelia
O5 = Mempengaruhi
O6 = Berbicara-Memberi Tanda
O7 = Melayani Orang
O8 = Menerima Intruksi
3) Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan Dengan Benda :
B2 = Mengontrol/Melakukan Pengaturan Mesin
B3 = Mengemudikan/Menjalankan Mesin
B7 = Memegang

n) Prestasi Kerja Yang Diharapkan


Waktu
Jumlah Hasil
No Satuan Hasil Penyelesaian
(Dalam 1 Tahun)
( Dalam Menit )
1. Dokumen 3 6000

2. Dokumen 5 300

3. Dokumen 3 300

4. Laporan 10 6000

5. Dokumen 250 300

6. Dokumen 10 6000

Anjab Kepala Bidang Infrastruktur dan pengembangan Wilayah


Kabupaten Rokan Hilir
11

Waktu
Jumlah Hasil
No Satuan Hasil Penyelesaian
(Dalam 1 Tahun)
( Dalam Menit )
7. Laporan 1 6000

8. Laporan 2 300

9. Dokumen 1 300

10. Laporan 1 1.500

11. Laporan 1 300

12. Laporan 1 1.500

13. Laporan 6 1.500

o) Butir Informasi Lain :


-

Bagansiapiapi,
Mengetahui Atasan Langsung Yang Membuat,
Kepala Badan Perencanaan Kabid Infrastruktur dan
Pembangunan Daerah Pengembangan Wilayah

M. JOB KURNIAWAN, AP, M. Si AULIA PUTRA, ST


Pembina Utama Muda Pembina
NIP. 19750528 199412 1 001 NIP. 19750502 200212 1 004

Anjab Kepala Bidang Infrastruktur dan pengembangan Wilayah


Kabupaten Rokan Hilir

Anda mungkin juga menyukai