Anda di halaman 1dari 196

PUSKESMAS TEMPINO

26 Nov 2020 (Umum)


1. Ny. I/ 35 tahun/ 150cm/ 54kg – A204/20

S/

Keluhan Utama: demam hilang timbul sejak 1 hari ini disertai pilek

RPS:

- Benjolan pada payudara kanan, tidak nyeri, tidak dipengaruhi siklus haid dan tidak
merah sejak 1 tahun terakhir.
- Pasien tidak sedang menyusui anak.
- Riwayat benjolan pada payudara kanan semakin membesar dalam 1 tahun ini tidak
ada.

RPD: Riw. Keluarga dengan keganasan atau tumor pada payudara (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 110/70 , Nd: 88x/i , Nf: 20x/i , T: 37,8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Common cold + susp FAM
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Chlorpheniramine Meleate 3 x 4mg
- Vitamin C 1 x 500mg
- Rujuk Spesialis Bedah untuk susp. FAM

2. Ny. D/ 21 tahun/ 160cm/ 48kg – A203/19

S/
Keluhan Utama: Demam sejak 5 hari yang lalu

RPS:

- Demam tinggi terus menerus sejak 5 hari yang lalu, tidak menggigil
- Riwayat bepergian keluar kota (-)
- Riwayat kontak dengan pasien terkonfirmasi covid (-)
- tampak bitnik-bintik perdarahan (-), BAB gelap (-), gusi berdarah (-)
- Batuk (-)
- Sakit Tenggorokan (-)
- Penciuman berkurang (-)

RPD: Riw. Tinggal di daerah endemic malaria (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 115/66 , Nd: 78x/i , Nf: 18x/i , T: 38

Mata: konjungtiva anemis (+/+), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Hasil Laboratorium
Hb = 9,4 mg/dl
Leukosit =11.750/mm3
Ht = 31%
Trombosit = 112.000
A/
Dengue Fever
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- CTM 3 x 4 mg
- Tablet Fe 1 x 1 tablet
- Edukasi : Biasanya penyakit ini disebabkan oleh virus lewat gigitan nyamuk. Untuk
dirumah harus banyak konsumsi air mineral, banyak istirahat, dan makan makanan
bergizi. Apabila terdapat bitnik-bintik kemerahan, gusi berdarah, bab gelap segera ke
faskes terdekat untuk penanganan lebih lanjut.

3. Ny. R/ 42 tahun/ 153cm/61kg – B033/20

S/
Keluhan Utama: Kesemutan ujung ujung jari sejak 2 minggu yang lalu

RPS:

- Kesemutan ujung jari sejak 2 minggu yang lalu hilang timbul


- Riwayat tekanan darah tinggi terkontrol dengan obat
- Riwayat kolesterol tinggi sejak 6 bulan yang lalu
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Hipertensi (+), riw. DM (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 150/85 , Nd: 98x/i , Nf: 20x/i , T: 36,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Hasil Laboratorium
Kolesterol total = 276mg/dl
A/
Neuropati Perifer + Hipertensi stage I + Hiperkolesterolemia
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Simvastatin 1 x 10mg
- Vitamin B Complex 2 x 1

27 Nov 2020 (Umum)


4. Tn. B/ 26 tahun/ 165 cm/ 57 kg – J046/21

S/

Keluhan Utama: Kontrol epilepsi

RPS:

- Riwayat kambuhan kejang sejak 1 bulan ini (+) sebanyak 3x dalam sebulan terakhir
- Keluhan lain (-)
RPD: Riw. Alergi (-), Riw. Epilepsi pada keluarga (+) ayah kandung pasien.

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Td: 115/78, Nd: 90 x/i , Nf: 20x/i , T: 37.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Epilepsi
P/

- Diazepam 3 x 2mg
- Vitamin B Complex 3 x 1

5. Ny. DH/ 30 tahun/158 cm/ 55.8 kg – A003/20

S/

Keluhan Utama: Bentol-bentol pada seluruh tubuh sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Bentol-bentol pada seluruh tubuh hilang timbul sejak 7 bulan yang lalu, bentol-bentol
seperti berpulau-pulau
- Tidak terdapat bengkak pada bibir (-), sesak nafas (-)
- Tidak ada riwayat alergi makanan
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (+) Rhinitis.

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Td: 123/82, Nd: 90 x/i , Nf: 20x/i , T: 37.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Dermatologikus : Urtika generalisata di lengan hingga tangan kanan kiri,
punggung, perut, dan tungkai
A/
Urtikaria Kronik
P/

- CTM 3 x 4mg
- Dexamethasone 3 x 0,5mg (3 hari)
- Bedak kocok 2 x 1

Edukasi : Hindari makanan yang menyebabkan alergi, seperti seafood dan makanan
protein tinggi. Bentol-bentol yang muncul jangan digaruk karena akan menyebabkan
luka. Apabila terdapat bengkak tiba-tiba pada bibir, kelopak mata segera kef askes
terdekat.

6. An. A/ 10 tahun/ 125cm/ 25kg – A241/19

S/

Keluhan Utama: sakit tenggorokan sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Demam (+) sejak 1 hari yang lalu


- Batuk (-)
- Hilangnya penciuman (-)
- Riwayat kontak dengan pasien covid 19 (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 100x/i , Nf: 20x/i , T: 37,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Faring hiperemis, granul (-), Tonsil T2-T1 hiperemis, detritus (-), Kripta (-)
A/
Tonsilofaringitis Akut
P/
- Paracetamol 3 x 250mg
- Ctm 3 x 2mg
- Amoxicillin 3 x 250mg

7. Ny. HS/ 24 tahun/150cm/ 51kg – L208/16

S/

Keluhan Utama: Sakit gigi sejak 2 hari yang lalu disertai demam

RPS:

- Demam sejak sakit gigi timbul, mulut nyeri bila dibuka


- Terdapat bekas luka yang menonjol dari tempat bekas penyembuhan luka, gatal (+),
nyeri (-) sejak 2 bulan ini

RPD: Riwayat gigi berlubang (+) sejak usia 14 tahun

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 123/84 , Nd: 96x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : Gusi sekitar molar 1 2 kiri edem, eritema, KGB mandibula bengkak, nyeri
tekan.
Status dermatologikus : keloid pada plantar pedis kanan, ukuran 3x1cm
A/
Ginggivitis + Keloid
P/

- Asam mefenamat 3 x 500mg


- Amoxicillin 3 x 500mg
- Betamethasone Cream 0,1% 3 x 1

28 Nov 2020 (IGD)


8. An. L/ 6 tahun/ 110cm/ 12kg

S/
Keluhan Utama: luka terbuka pada dagu sebelah kiri saat jatuh di rumah

RPS:

- Riwayat jatuh dari tempat tidur pagi sebelum ke puskesmas dengan posisi dagu
terjatuh dahulu

RPD: Riw. Alergi Obat-obatan (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 106x/i , Nf: 18x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Lokalis : terdapat luka robek pada mandibula sinistra ukuran 4x1cm dengan dasar
subkutis.
A/
Vulnus Laceratum et mandibula sinistra
P/

- Hecting 4
- Paracetamol syrup 3 x 5ml
- Amoxicillin syrup 3 x 10ml

9. Ny. E/ 50 tahun/ 150cm/ 55kg

S/

Keluhan Utama: Tubuh terasa lemas sejak 1 hari ini

RPS:

- Lemah ekstremiras atas kanan disertai kesemutan ujung-ujung jari tangan dan kaki
kanan sejak 5 tahun yang lalu setelah stroke.
- Riwayat tidak meminum obat DM sejak 3 hari yang lalu
- Riwayat gelisah, dan penurunan kesadaran tidak ada
- Sesak nafas (-)

RPD: Riw. HT tidak terkontrol, Riw. DM diketahui sejak 3 tahun yang lalu, riwayat
stroke 5 tahun yang lalu
O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 170/95 Nd: 106x/i , Nf: 21x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric kanan 222 | 555,
motoric kiri 222 | 555
Hasil Laboratorium
GDS = 411 mg/dl
A/
DM tipe 2 + Hipertensi Stage II
P/

- IVFD RL 1.650cc/24 jam  20tpm tiap 8 jam


- Amlodipin 1 x 10mg
- Metformin 2 x 1
- Glimepirid 2 x 1

10. Nn. DA/ 18 tahun/ 155cm/ 57kg

S/

Keluhan Utama: Nyeri ulu hati sejak 3 hari yang lalu disertai mual, muntah, dan kembung

RPS:

- Nyeri ulu hati sejak 3 hari yang lalu hilang timbul dan terus menerus sejak 1 hari ini.
- Mual (+), Muntah 4x sejak sebelum masuk rawatan
- Perut terasa kembung dan sering sendawa sejak 3 hari yang lalu
- BAB Lunak sejak 1 hari ini, BAB 4x sejak hari ini
- BAB gelap tidak ada

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 120/75 Nd: 106x/i , Nf: 21x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Gastritis Akut
P/

- IVFD RL 500cc/8 jam  20tpm


- Inj. Ranitidin 2 x 1
- Inj. Ondansetron 2 x 1
- Inj. Cefotaxime 2 x 1

29 NOV 2020 (Lansia)


11. Ny. B/ 70 tahun/ 152cm/ 60kg – A79/17

S/

Keluhan Utama: Nyeri ulu hati sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati sejak 3 hari yang lalu hilang timbul


- Mual (+), Muntah (-) sejak 3 hari yang lalu
- Perut terasa kembung dan sering sendawa sejak 3 hari yang lalu
- BAB Lunak sejak 1 hari ini, BAB 4x sejak hari ini
- BAB gelap tidak ada

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) sejak 5 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 140/95 Nd: 106x/i , Nf: 21x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi stage II + Sindrom Dispepsia
P/

- Amlodipin 1 x 10mg
- Paracetamol 3 x 500mg
- Omeprazole 2 x 20mg
- Domperidone 3 x 10mg

12. Ny. E/ 48 tahun/ 159cm/ 60kg – A126/18

S/

Keluhan Utama: Nyeri punggung menjalar sejak 3 bulan ini

RPS:

- Nyeri punggung menjalar sejak 3 bulan ini dan semakin memberat jika aktivitas berat
- Riwayat operasi ca mammae dextra 5 bulan yang lalu
- Nyeri pada tulang lainnya (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 140/95 Nd: 106x/i , Nf: 21x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Laseque test (+)
A/
LBP + Post Op Ca Mammae
P/

- Vitamin B Complex 2 x 1
- Natrium diclofenac 2 x 50mg
- Omeprazole 2 x 20mg
- Rujuk Poli Bedah Onkologi RSI Arafah

13. Tn. AR/ 60 tahun/ 162cm/ 69kg – A251/20

S/
Keluhan Utama: Sesak nafas masih terasa terutama saat banyak beraktivitas

RPS:

- Batuk dan pilek sejak 3 hari yang lau, batuk berdahak


- Nyeri dada (-)
- Kaki sembab (-)
- Control ulang CHF

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) sejak 5 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 160/95 Nd: 106x/i , Nf: 21x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor kesan membeesar ke lateral bawah dan Pulmo dalam batas normal, ronkhi
(+/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, udem pitting (-)
A/
CHF + ISPA
P/

- Amlodipin 1 x 10mg
- Furosemide 1 x 40mg
- Conchor 1 x 8mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Paracetamol 3 x 500mg
- Ambroxol 3 x 30mg

14. Tn. M/ 56 tahun/ 158cm/ 68kg – A281/18

S/

Keluhan Utama: kesemutan ujung-ujung jari tangan kiri dan kanan sejak 1 bulan yang
lalu

RPS:

- Kesemutan hilang timbul, muncul terutama malam hari


- Riwayat nyeri punggung (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) diketahui sejak 3 tahun yang lalu
O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 140/100, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.4

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Hipertensi stage II + Neuropati Perifer
P/

- Amlodipine 1 x 5mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab

15. Tn. S/ 54 tahun/ 163cm/ 75kg – A285/20

S/

Keluhan Utama: Sendi kedua lutut terasa sakit sejak 5 hari yang lalu

RPS:

- Sendi kedua lutut terasa sakit sejak 5 hari yang lalu


- Sakit meningkat saat berjalan, kaku setelah beristirahat lama (+)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 129/88, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.2

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Osteoarthritis genu
P/

- Natrium Diclofenac 2 x 50mg


- Omeprazole 2 x 20mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab
- Calcium lactate 2 x 1

16. Ny. J/ 60 tahun/ 153cm/ 66kg – F052/20

S/

Keluhan Utama: control ulang hipertensi

RPS:

- Nyeri kepala (-), mual muntah (-), pandangan kabur (-)


- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 169/98, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Hipertensi Stage II
P/

- Amlodipin 1 x 10mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab

1 DES 2020 (Umum)


17. Ny. M/ 40 tahun/ 156cm/ 60kg – A113/17

S/

Keluhan Utama: darah menstruasi banyak dari biasa dan hadi lebih lama dari biasa
RPS:

- Demam sejak 1 hari yang lalu


- Batuk pilek (-)
- Menstruasi biasanya teratur, selama 5-6 hari. Bulan ini menstruasi pasien lebih lama
sudah 8 hari dan darah yang keluar lebih banyak dari bulan-bulan sebelumnya
- Riwayat lepas kb suntik 3 bulanan sudah 9 bulan yang lalu
- Lemas (+)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/88, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.2

Mata: konjungtiva anemis (+/+), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Metrorrhagia + Common Cold
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Sulfas ferosus 1 x 1 tab
- Vitamin B Complex 2 x 1

18. Ny. S/ 40 tahun/ 160cm/ 56kg– E080/15

S/

Keluhan Utama: kontrol ulang skizofrenia

RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Kaku-kaku pada tubuh dan gemetar pada tangan sejak 1 bulan ini
- Kesemutan (-)
- Sulit tidur
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM, HT (-), Riw. Skizofrenia pada keluarga (+) ayah kandung

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Skizofrenia Paranoid
P/

- Risperidone 1 x 2mg
- THP 1 x 2mg
- Vitamin B Complex 2 x 1

19. Ny. K/ 40 tahun/ 160cm/ 75kg– D042/20

S/

Keluhan Utama: mata kanan kabur dan penglihatan seperti berawan sejak 1 bulan yang
lalu

RPS:

- Tampak halo saat melihat sumber cahaya, tampak seperti berkabut


- Mata kabur saat membaca jauh dan dekat
- Penglihatan ganda (-)
- Riwayat katarak pada mata kiri

RPD: Riw. DM (+) diketahui sejak 5 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 133/80, Nd: 99x/i , Nf: 21x/i , T: 36.7
Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Katarak OD + DM Tipe II
P/

- Metformin 2 x 500mg
- Rujuk RSUD Abdul Manap Poliklinik Mata

20. Tn. S/ 30 tahun/ 163cm/ 56kg – A029/19

S/

Keluhan Utama: nyeri tenggorokan dan nyeri menelan sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Batuk (-), Pilek (-)


- hilangnya penciuman (-)
- Riwayat kontak dengan pasien covid 19 (-)
- Riwayat perjalanan ke luar kota (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 119/78, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
Faring hiperemis, Tonsil T1-T1 tidak hiperemis
A/
Faringitis
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Ciprofloxasin 2 x 500mg
- Vitamin C 2 x 1

21. An. AM/ 13 tahun/ 130cm/ 26kg – A98/19

S/

Keluhan Utama: control ulang epilepsi

RPS:

- Bangkitan kejang sebanyak 1 kali dalam 1 bulan terakhir


- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Kejang demam sejak usia 4 bulan

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 90x/i , Nf: 20x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Epilepsi
P/

- Asam Valproat (Depacote) 2 x 250mg


- Vitamin B complex 2 x 1

22. Ny. KS/ 36 tahun/ 150cm/ 56kg– E138/18

S/

Keluhan Utama: kontrol ulang skizofrenia

RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Kaku-kaku pada tubuh dan gemetar pada tangan sejak 1 bulan ini
- Kesemutan (-)
- Sulit tidur sudah berkurang
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM, HT (-), Riw. Skizofrenia pada keluarga (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Skizofrenia Tipe Campuran
P/

- Risperidone 1 x 2mg
- THP 1 x 2mg
- Lorazepam 1 x 1
- Vitamin B Complex 2 x 1

2 DES 2020 (IGD)


23. An. YA/ 8 tahun/ 125cm/ 37kg

S/

Keluhan Utama: luka robek pada dagu 15 menit yang lalu

RPS:

- Pasien terjatuh dari tempat tidur dengan posisi dagu terlebih dahulu menyentuh ujung
ranjang tempat tidur
- Perdarahan aktif (+)
- Nyeri (+)
RPD: Riw. Alergi Obat-obatan (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 110/75 Nd: 96x/i , Nf: 21x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric kanan 555 | 555,
motoric kiri 555 | 555
Status lokalis : luka robek dagu dasar subkutis, ukuran 3x1x1cm
A/
Vulnus Laceratum
P/

- Hecting 4
- Asam mefenamat 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x500mg

24. Nn. AP/ 18 tahun/ 155cm/ 47kg

S/

Keluhan Utama: luka robek pada punggung tangan kanan sejak 30 menit sebelum masuk
IGD

RPS:

- Pasien terjatuh dari motor dengan posisi tangan kanan terlebih dahulu
- Luka lecet pada tangan dan kaki
- Perdarahan aktif (+) minimal
- Nyeri (+)
- Riw. Benturan pada kepala (-), keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi Obat-obatan (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 120/75 Nd: 96x/i , Nf: 20x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric kanan 555 | 555,
motoric kiri 555 | 555
Status lokalis : luka robek dorsum manus dextra ukuran 2x1x0,5cm
A/
Vulnus Laceratum et dorsum manus dextra + Vulnus Ekskoriasi
P/

- Hecting 3
- Asam mefenamat 3 x 500mg

4 DES 2020 (Lansia)


25. Tn. S/ 48 tahun/ 150cm/ 58kg – A301/16

S/

Keluhan Utama: Kontrol ulang PPOK

RPS:

- Sesak nafas hilang timbul


- Batuk (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 125/83 , Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
PPOK
P/

- Seretide disc 500mg 2 x 1 puff


26. Tn. S/ 73 tahun/ 150cm/ 46kg – A93/20

S/

Keluhan Utama: batuk berdahak warna kehijauan sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Kontrol ulang PPOK


- Batuk berdahak warna kehijauan sejak 3 hari yang lalu, memberat pada pagi hari
- Bersin-bersin di pagi hari, hidung berair di pagi hari dan menghilang pada siang hari
- Sesak nafas makin memberat (-)
- Demam (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi sebelumnya tidak diketahui

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 130/79 , Nd: 79x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
PPOK + Rhinitis Alergi
P/

- Salbutamol 3 x 2mg
- Ambroxol 3 x 30mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Loratadine 2 x 10mg
- Vitamin C 1 x 500mg

27. Ny. S/ 50 tahun/ 149cm/ 60kg – A63/18

S/

Keluhan Utama: berat pada tengkuk disertai dengan nyeri kepala hilang timbul sejak 5
hari yang lalu

RPS:
- Riwayat suka memakan makanan bersantan
- Mual, muntah (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) diketahui sejak 5 tahun yang lalu,

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 165/90 , Nd: 107x/i , Nf: 20x/i , T: 36,7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Hasil Laboratorium : Kolesterol Total = 289 mg/dl
A/
Hiperkolesterolemia + Hipertensi stage II
P/

- Amlodipin 1 x 10mg
- Simvastatin 1 x 20mg
- Vitamin B Kompleks 2 x 1

28. Tn. U/ 56 tahun/ 160cm/ 51kg – A93/20

S/

Keluhan Utama: control ulang epilepsi

RPS:

- Bangkitan kejang sebanyak 4 kali dalam 1 bulan terakhir


- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/70 , Nd: 90x/i , Nf: 20x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Epilepsi
P/

- Asam Valproat (Depacote) 2 x 250mg


- Fenitoin 3 x 2 tab
- Amitriptilin 2 x ½ tab
- Asam folat 2 x 1 tab

5 Des 2020 (Umum)

29. Tn. S/ 35 tahun/ 160cm/ 56kg – A290/20

S/

Keluhan Utama: muncul bentol-bentolan di kulit yang terasa gatal setelah pasien panen
sawit sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- Sesak nafas (-)


- Bengkak pada bibir, kelopak mata (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi sebelumnya tidak diketahui

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/69 , Nd: 75x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : urtika multiple pada lengan dan tangan kanan, tungkai dan kaki
kiri, bentuk bulat tidak khas, batas tegas, ukuran lenticular hingga numular.
A/
Urtikaria Akut
P/

- Loratadine 1 x 10mg
- Dexamethasone 3 x 0,5mg

30. Tn. A/ 36 tahun/ 160cm/ 65kg – A166/20

S/

Keluhan Utama: pusing berputar disertai mual 1 hari yang lalu

RPS:

- Pusing berputar muncul saat pasien bangun tidur. Menghilang kurang lebih 1 jam
setelah serangan
- Mual (+), muntah (-)
- Riwayat penyakit saraf atau benturan pada kepala (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 116/79 , Nd: 89x/i , Nf: 20x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
BPPV
P/

- Betahistine Mesylate 3 x 12mg


- CTM 3 x 4mg

31. Tn. S/ 33 tahun/ 158cm/ 60kg – K139/19


S/

Keluhan Utama: demam terus menerus sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Batuk berdahak sejak 2 hari yang lalu


- Pilek sejak 2 hari yang lalu
- Nyeri tenggorokan dan hilangnya penciuman (-)
- Riwayat kontak dengan pasien covid 19 (-)
- Riwayat perjalanan ke jakarta (+) 1 minggu yang lalu

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 79x/i , Nf: 22x/i , T: 37,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Susp. Covid 19
P/

- Rapid Test tanggal 7/12


- Paracetamol 3 x 500mg
- Ambroxol 3 x 30mg
- Vitamin B Complex 2 x 1
- Vitamin C 1 x 500mg

Edukasi : isolasi mandiri di rumah seiring menunggu waktu rapid test, menggunakan
masker, menjaga jarak dan mencuci tangan dengan sabun. Apabila terjadi sesak nafas
segera ke faskes terdekat.

6 des 2020 (IGD)


32. Tn. H/ 27 tahun/ 165cm/ 57kg

S/

Keluhan Utama: luka lecet pada lutut, siku, dan kaki sejak 10 menit sebelum masuk IGD
RPS:

- Pasien terjatuh dari motor karena menghindari lobang


- Luka lecet pada tangan dan kaki
- Perdarahan aktif (-)
- Nyeri (+)
- Riw. Benturan pada kepala (-), keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi Obat-obatan (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 120/75 Nd: 96x/i , Nf: 20x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric kanan 555 | 555,
motoric kiri 555 | 555
Status lokalis : luka lecet pada punggung kaki, lutut, siku
A/
Vulnus ekskoriasi
P/

- Asam mefenamat 3 x 500mg

33. Tn. L/ 36 tahun/ 160cm/ 62kg

S/

Keluhan Utama: luka terbuka pada lutut kiri terkena batu saat terjatuh sejak 10 menit
sebelum masuk IGD

RPS:

- Riwayat jatuh di kebun kemudian lutut membentur batu


- Nyeri (+), perdarahan aktif (+)

RPD: Riw. Alergi Obat-obatan (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/76, Nd: 106x/i , Nf: 18x/i , T: 37 GCS:15
Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Lokalis : terdapat luka robek pada genu sinistra dengan dasar subkutan, ukuran 4 x
1 x 1 cm
A/
Vulnus Laceratum et genu sinistra
P/

- Hecting 4
- Asam Mefenamat 3 x 500mg
- Amoksisilin 3 x 500mg

34. Tn. TS/ 28 tahun/ 165cm/ 60kg

S/

Keluhan Utama: luka robek paha kiri disertai bengkok sejak 30 menit sebelum masuk
IGD

RPS:

- Pasien post KLL antara motor dengan motor, kemudia pasien terjatuh ke kiri dengan
posisi paha terhimpit dan terbentur motor
- Perdarahan aktif (+), nyeri (+)
- Riwayat kepala terbentur (-)

RPD: Riw. Alergi Obat-obatan (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 110/75 Nd: 96x/i , Nf: 21x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric kanan 555 | 555
Status lokalis : fraktur terbuka pada femur sinistra disertai luka terbuka dasar tulang
A/
Fraktur terbuka femur sinistra
P/

- Hecting situasional 8
- Inj. Ketorolac
- Pembidaian
- Rujuk IGD RS Abdul Manap

8 Des 2020 (Umum)


35. An. F/ 15 bulan/ 85cm/ 8,5kg – A166/20

S/

Keluhan Utama: gatal-gatal seluruh tubuh sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Gatal terutama malam hari disertai luka akibat garukan pada tubuh dan nyeri pada
luka
- Riwayat gatal-gatal seluruh tubuh dan sela-sela jari pada keluarga satu rumah
- Riwayat menggunakan handuk bersama dengan anggota keluarga dirumah
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak terowongan bentuk garis berkelok di kedua tangan, kedua
kaki, kedua lipatan siku, kedua lipatan lutut, sela paha kanan dan leher dengan papul dan
vesikel diujungnya, terdapat beberapa nodul dan pustule di tangan.
A/
Skabies dengan infeksi sekunder
P/

- Salep 2-4 3 hari berturut-turut


- Amoxicillin 3 x 125mg
- CTM 3 x 2mg (pulv)

36. An. S/ 15 tahun/ 145cm/ 36kg– A166/20

S/

Keluhan Utama: gatal-gatal pada sela jari kedua tangan dan kedua kaki sejak 1 minggu
yang lalu

RPS:

- Gatal terutama malam hari, sehingga sulit tidur


- Riwayat gatal-gatal seluruh tubuh dan sela-sela jari pada keluarga satu rumah
- Riwayat menggunakan handuk bersama dengan anggota keluarga dirumah
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 124/80, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak terowongan bentuk garis berkelok di sela jari kedua
tangan, sela jari kaki kiri dengan papul dan vesikel diujungnya.
A/
Skabies
P/

- Salep 2-4 3 hari berturut-turut


- CTM 3 x 4mg

Edukasi : gunakan salep 3 hari berturut-turut, apabila kulit terkena air maka salep diolesi
kembali ditempat yang terkena air. Sprei, handuk, selimut, dan pakaian dicuci dengan air
mendidih. Kasur dan sofa di jemur dibawah cahaya matahari langsung. Tidak boleh
menggunakan handuk bersamaan dengan anggota keluarga. Selalu menjaga kebersihan
masing-masing anggota keluarga.

37. Ny. S/ 33 tahun/ 155cm/ 56kg– A166/20


S/

Keluhan Utama: gatal-gatal pada sela jari tangan dan kaki sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Gatal terutama malam hari, sehingga sulit tidur


- Terdapat luka akibat garukan di sela jari tangan kanan
- Riwayat gatal-gatal seluruh tubuh dan sela-sela jari pada keluarga satu rumah
- Riwayat menggunakan handuk bersama dengan anggota keluarga dirumah
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/80, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak terowongan bentuk garis berkelok di sela jari tangan, kaki
dengan papul dan vesikel diujungnya. Terdapat pus pada sela jari tangan kanan.
A/
Skabies dengan infeksi sekunder
P/

- Salep 2-4 3 hari berturut-turut


- CTM 3 x 4mg
- Amoxicillin 3x500mg

Edukasi : gunakan salep 3 hari berturut-turut, apabila kulit terkena air maka salep diolesi
kembali ditempat yang terkena air. Sprei, handuk, selimut, dan pakaian dicuci dengan air
mendidih. Kasur dan sofa di jemur dibawah cahaya matahari langsung. Tidak boleh
menggunakan handuk bersamaan dengan anggota keluarga. Selalu menjaga kebersihan
masing-masing anggota keluarga.

38. Tn. M/ 41 tahun/ 165cm/ 56kg– A166/20

S/

Keluhan Utama: kontrol ulang skizofrenia


RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Kaku-kaku pada tubuh dan gemetar pada tangan sejak 1 bulan ini
- Kesemutan (-)
- Sulit tidur
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM, HT (-), Riw. Skizofrenia pada keluarga (+) ayah kandung

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Skizofrenia Paranoid
P/

- Risperidone 1 x 2mg
- THP 1 x 2mg
- CTM 3 x 4mg

39. Tn. M/ 41 tahun/ 165cm/ 56kg– A166/20

S/

Keluhan Utama: nyeri hilang timbul pada gigi dan bengkak kemerahan pada gusi sejak 2
hari yang lalu

RPS:

- Riwayat gigi berlubang sejak usia 20 tahun


- Riwayat makan manis-manis sejak 1 minggu terakhir
- Demam (+) sejak 2 hari yang lalu
- Keluhan lain (-)
RPD: Riw. DM, HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : Gusi sekitar molar 1 2 kanan edem, eritema, nyeri tekan
A/
Ginggivitis
P/

- Asam Mefenamat 3 x 500mg


- Antasida 3 x 1tab
- Amoxicillin 3 x 500mg

40. Tn. SS/ 28 tahun/ 160/ 64kg– A166/20

S/

Keluhan Utama: mata merah, berair dan gatal serta silau pada mata kanan sejak 3 hari
yang lalu

RPS:

- Mata seperti terasa ada benda asing.


- Riwayat mata kanan kemasukan benda asing (-)
- Kotoran mata lengket, berwarna kehijauan
- Demam (+) 1 hari yang lalu

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 129/75, Nd: 84x/i , Nf: 22x/i , T: 37,4

Mata: Injeksi konjungtiva OD (+), epifora (+). Edema palpebra superior OD, konjungtiva
anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Konjungtivitis Bakterialis OD
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Oxytetrasiklin salep 2 x 1
- Loratadine 1 x 10mg

Edukasi : jangan menggosok-gosok mata apabila gatal, jika bepergian terutama ke tempat
yang berdebu gunakan kacamata pelindung

41. An. TO/ 15 tahun/ 140/ 38kg– A166/20

S/

Keluhan Utama: mata merah, berair dan sangat gatal serta silau pada mata kiri sejak 1
hari yang lalu

RPS:

- Riwayat mata kanan kemasukan benda asing (-)


- Kotoran mata encer, warna bening, jumlah lebih banyak dari biasanya
- Demam (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi sebelumnya tidak diketahui

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/70, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7

Mata: Injeksi konjungtiva OS (+), konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Konjungtivitis Viral OS
P/
- Oxytetrasiklin salep 2 x 1
- CTM 3 x 4mg

42. An. I/ 10 tahun/ 136cm/ 33kg– A166/20

S/

Keluhan Utama: biduran pada punggung dan dada serta leher sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Biduran terasa gatal terutama saat berkeringat


- Nyeri pada biduran (-)
- Demam (-)
dis

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : vesikel milier, eritem, nyeri (-) di dada, punggung, leher, terdapat
deskuamasi diatasnya
A/
Miliaria Kristalina
P/

- CTM 3 x 4 mg
- Bedak Kocok 2 x 1

43. Tn. AS/ 26 tahun/ 160cm/ 58kg– A246/16

S/

Keluhan Utama: BAB berdarah warna merah segar menetes disertai teraba keluar
benjolan dan dapat keluar masuk sendiri setelah BAB sejak 2 minggu yang lalu

RPS:
- Riwayat BAB keras (+)
- Nyeri pada anus hilang timbul terutama setelah BAB
- Demam (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 124/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hemorrhoid Interna Grade II
P/

- Antihemorroid 3 x 1
- Paracetamol 3 x 500mg
- Omeprazol 2 x 20mg

44. Tn. F/ 23 tahun/ 160cm/ 58kg– D003/19

S/

Keluhan Utama: Batuk berdahak sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Batuk berdahak sejak 4 hari yang lalu dahak berwarna keputihan


- Pegal-pegal persendian lengan sejak 2 hari yang lalu
- Demam (-)
- Nyeri tenggorokkan (-)
- Hilang penciuman (-)
- Riwayat kontak dengan pasien covid 19 (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 124/76, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7
Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Myalgia + Cough
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Glyceryl Guaiacolate 3 x 100mg
- Vitamin C 1 x 500mg

45. Ny. SR/ 40 tahun/ 156cm/ 58kg– K008/20

S/

Keluhan Utama: bisul pada bokong kanan disertai nyeri hilang timbul sejak 1 minggu
yang lalu

RPS:

- Bisulan muncul di bokong kanan awalnya sebesar biji jagung, tidak nyeri, sejak 4 hari
yang lalu bisul makin membesar dan nyeri disertai merah disekitar bisul
- Demam (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 124/76, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : pustule bentuk dome-shaped, single, dengan folikel rambut
diatasnya, eritema kulit sekitarnya.
A/
Folikulitis et gluteus dextra
P/
- Paracetamol 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Gentamisin Salep 3 x 1

46. Tn. A/ 30 tahun/ 159cm/ 52kg– D49/19

S/

Keluhan Utama: nyeri ulu hati sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati disertai perut kembung dan sendawa terasa asam dan pahit sejak 3 hari
yang lalu
- BAB dalam batas normal, diare (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 117/80, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Sindroma dmpsia
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Antasida 3 x 1
- Ranitidin 2 x 150mg

9 Des 2020 (Lansia)


47. Ny. S/ 48 tahun/ 150cm/ 67kg – A201/20

S/

Keluhan Utama: Kontrol diabetes mellitus

RPS:
- Pasien riwayat konsumsi obat diabetes mellitus
- Tidak ada keluhan saat ini

RPD: Riw. DM (+), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 136/83 , Nd: 88x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
GDP : 191 mg/dl
A/
DM Tipe 2
P/

- Metformin 2 x 500mg
- Glimepirid 1 x 2 mg
- Vitamin B kompleks 2 x 1

48. Ny. M/ 57 tahun/ 160cm/ 71kg – L02/18

S/

Keluhan Utama: Kontrol diabetes mellitus dan hipertensi

RPS:

- Pasien riwayat konsumsi obat diabetes mellitus dan hipertensi


- Tidak ada keluhan saat ini

RPD: Riw. DM (+), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 166/83 , Nd: 88x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
GDP : 201 mg/dl
A/
DM Tipe 2 + Hipertensi Stage II
P/

- Amplodipin 1 x 10 mg
- Glimepirid 1 x 2 mg
- Metformin 2 x 500mg
- Vitamin B Complex 2 x 1

49. Tn. M/ 45 tahun/ 160cm/ 66kg– L144/18

S/

Keluhan Utama: kontrol ulang skizofrenia dan hipertensi

RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Kaku-kaku pada tubuh dan gemetar pada tangan sejak 1 bulan ini
- Kesemutan (-)
- Sulit tidur sudah berkurang
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM, Riwayat HT (+), Riw. Skizofrenia pada keluarga (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 144/96, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Skizofrenia + Hipertensi Stage II
P/

- Amlodipine 1 x 5mg
- Risperidone 1 x 2mg
- THP 1 x 2mg
- Vitamin B Complex 2 x 1

50. Ny. SR/ 48 tahun/ 155cm/ 66kg– D24/19

S/

Keluhan Utama: kontrol ulang skizofrenia

RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Kaku-kaku pada tubuh dan gemetar pada tangan sejak 1 bulan ini
- Kesemutan (-)
- Sulit tidur sudah berkurang
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM, HT (-), Riw. Skizofrenia pada keluarga (+) paman

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Skizofrenia Paranoid
P/

- Risperidone 1 x 2mg
- THP 1 x 2mg
- Clozapine 1 x 25mg
- Vitamin B Complex 2 x 1
51. Tn. S/ 50 tahun/ 170cm/ 66kg – K011/21

S/

Keluhan Utama: control ulang hipertensi

RPS:

- Nyeri kepala (-), mual muntah (-), pandangan kabur (-)


- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 169/98, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Hipertensi Stage II
P/

- Amlodipin 1 x 10mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab

52. Tn. W/ 50 tahun/ 158cm/ 76kg – B101/19

S/

Keluhan Utama: pilek sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- Pilek dirasakan sejak 1 hari yang lalu setelah pasien membersihkan rumah, setelah
terpapar debu kemudian pasien bersin-bersin dan hidung rasa tersumbat.
- Riw. bersin-bersin di pagi hari, hidung berair di pagi hari dan menghilang pada siang
hari
- Demam (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi sebelumnya (+)


O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/79 , Nd: 79x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Rhinitis Alergi
P/

- Cetirizine 2 x 10mg
- Paracetamol 3 x 500mg

53. Ny. N/ 59 tahun/ 159cm/ 52kg– J33/19

S/

Keluhan Utama: nyeri ulu hati sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati disertai perut kembung dan sendawa terasa asam dan pahit sejak 3 hari
yang lalu
- Sulit menahan BAK sejak 3 bulan ini. BAK kadang keluar saat pasien batuk.
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 117/80, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Sindroma dyspepsia + Inkontinensia Urine
P/
- Antasida syr 3 x 1
- Ranitidin 2 x 150mg
- Rujuk Poli urologi di RS Theresia

54. Tn. N/ 80 tahun/ 155cm/ 55kg– F45/18

S/

Keluhan Utama: control ulang TB bulan ke-2

RPS:

- Batuk berdahak masih ada, batuk darah (-)


- Sesak nafas hilang timbul, terutama saat batuk
- Demam (-)
- Nyeri ulu hati (+), perut terasa kembung, mual (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 127/80, Nd: 99x/i , Nf: 24x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
TB Paru dalam OAT Fase Intensif bulan ke -2 + Sindroma Dispepsia
P/

- OAT FDC Kategori 1 1 x 4 tab


- Vitamin B6 1 x 1 tabcts
- Omeprazol 2 x 20mg

55. Tn. A/ 73 tahun/ 160cm/ 56kg – F21/18

S/

Keluhan Utama: batuk berdahak warna kehijauan sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Kontrol ulang PPOK


- Batuk berdahak warna kehijauan sejak 3 hari yang lalu, memberat pada pagi hari
- Bersin-bersin di pagi hari, hidung berair di pagi hari dan menghilang pada siang hari
- Sesak nafas makin memberat (-)
- Demam (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+), Riw. Alergi sebelumnya tidak diketahui

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 140/89 , Nd: 79x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
PPOK + Hipertensi Stage II
P/

- Salbutamol 3 x 2mg
- Ambroxol 3 x 30mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Vitamin B Complex 2 x 1
- Amlodipine 1 x 5mg

10 Des 2020 (IGD)


56. Ny. LP/ 48 tahun/ 155cm/ 60kg

S/

Keluhan Utama : nyeri ulu hati semakin hebat disertai muntah-muntah sejak 1 hari yang
lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati yang berpindah kearah kanan bawah (-)


- Demam (-)
- Mual dan muntah sebanyak 5 kali sejak hari ini
- Mulut terasa pahit disertai sering sendawa
- Nyeri perut makin meningkat saat perut kosong dan setelah makan
- Perut terasa kembung (+)
- BAB berwarna kehitaman (-), muntah kehitaman (-)
RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/66, Nd: 87x/i , Nf: 20x/i , T: 36.9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Gastritis Akut
P/

- IVFD RL 500cc/8 jam


- Inj. Ranitidin 2 x 1amp
- Inj. Ondansetron 2 x 1amp
- Inj. Cefotaxime 2 x 500mg
- Antasida Syr 3 x 1 sendok

57. Tn. H/ 55 tahun/ 160cm/ 67kg

S/

Keluhan Utama: gelembung berisi cairan dan nyeri pada dada kiri sejak 3 hari ini

RPS:

- Demam (+)
- Gelembung terasa nyeri dan panas
- Keluhan serupa pada kelamin (-)
- Riwayat pasangan dengan keluhan yang sama di bibir atau pada kelamin (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/86, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 37.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak vesikel berkelompok di dada kiri dikelilingi eritem
A/
Herpes zoster
P/

- Asiklovir 5 x 800mg
- Paracetamol 3 x 500mg

Edukasi

- Jangan memencet atau memecahkan gelembung sendiri


- Istirahat dan makan yang cukup

58. Ny. R/ 54 tahun/ 145cm/ 45kg

S/

Keluhan Utama: Jempol kaki kiri digigit ular sawah saat berkebun 30 menit sebelum
masuk UGD

RPS:

- Luka akibat gigitan tanpa perdarahan +, memar -


- Sesak nafas -, badan dan bibir membiru -, mual dan muntah -

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/80 , Nd: 87x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Vulnus Morsum ec Ular Sawah
P/

- Inj. Difenhidramin
- Asam Mefenamat 2 x 500mg
- Dexamethasone 2 x 0.5 mg

12 Des 2020 (Umum)


59. Nn.. D/ 20 tahun/ 160cm/ 49kg– B177/18

S/

Keluhan Utama: gatal dan kemerahan pada telapak tangan kanan sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- Gatal meningkat setelah pasien mencuci piring


- Panas dan pedih pada telapak tangan kanan
- Riwayat alergi sebelumnya (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : eritema pada telapak tangan kanan dan sela jari tangan kanan
A/
Dermatitis kontak iritan
P/

- Cetirizine 2 x 10mg
- Hidrocortison cream 2% 2x1

60. An. W/ 7 tahun/ 120cm/ 29kg– H43/17

S/

Keluhan Utama: nyeri pada daun telinga hingga liang telinga kanan sejak 4 hari yang lalu

RPS:
- Telinga rasa tersumbat (-), berdenging (-)
- Riwayat telinga dikorek-korek (+)
- Riwayat berenang (-)
- Hidung tersumbar (-), riwayat keluar cairan dari telinga (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : canalis auditorius dextra hiperemis, nyeri tekan tragus (+), nyerik Tarik
pinna (+)
A/
Otitis eksterna OD
P/

- Chloramphenicol gtt 3 x 2 gtt


- Paracetamol 3 x 500mg
- Chlorpheniramine meleate 2 x 2mg

61. Tn. S/ 33 tahun/ 167cm/ 58kg – K138/19

S/

Keluhan Utama: Nyeri ulu hati sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati sejak 2 hari yang lalu


- Nyeri terasa menyesak kedada
- Demam sejak 3 hari yang lalu disertai batuk pilek
- Batuk berdahak, warna putih kekuningan
- Mula dan muntah (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/
KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 118/68 , Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT epigastrium (+), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Dispepsia + Common Cold
P/

- Omeprazol 2 x 20mg
- Paracetamol 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Ambroxol 3 x 30mg

62. Tn. R/ 24 tahun/ 160cm/ 59kg– F050/20

S/

Keluhan Utama: BAB berdarah warna merah segar hilang timbul disertai nyeri pada anus
sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Darah menetes terutama saat BAB keras dan setelah makan pedas
- Teraba benjolan saat BAB dan benjolan dapat masuk kembali setelah BAB
- Riwayat jarang makan sayur dan buah
- Lemas dan pusing (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 92x/i , Nf: 21x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hemorroid Interna grade 2
P/

- Antihemorrhoid 3 x 1
- Paracetamol 3 x 500mg
- Metronidazole 3 x 500mg
- Zinc tab 1 x 1

63. Ny. M/ 35 tahun/ 160cm/ 56kg– E080/15

S/

Keluhan Utama: kontrol ulang skizofrenia

RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Kaku-kaku pada tubuh dan gemetar pada tangan sejak 1 bulan ini
- Kesemutan (-)
- Sulit tidur
- Demam sejak 2 hari yang lalu
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM, HT (-), Riw. Skizofrenia pada keluarga (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Skizofrenia tipe campuran + Common Cold
P/

- Risperidone 2 x 1mg
- THP 2 x 2mg
- Clozapine 1 x 25mg
- Paracetamol 3 x 500mg
- Loratadine 1 x 10mg

64. Ny. DF/ 29 tahun/ 150cm/ 64kg– L346/19

S/

Keluhan Utama : control obat jantung

RPS:

- Berdebar-debar masih dirasakan tetapi hilang timbul


- Sesak saat beraktivitas lebih banyak (+), berkurang dengan beristirahat
- Nyeri dada (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/86, Nd: 82x/i , Nf: 22x/i , T: 36.6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor kesan membesar kearah lateral, Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : udem (-), akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
CHF
P/

- Spironolancton 1 x 25mg
- Ramipril 1 x 5mg
- Furosemide 1 x 40mg
- Conchor 1 x 1,25mg
- Isosorbid dinitrate 1 x 5mg

65. Ny. S/ 32 tahun/ 154cm/ 60kg-A106/20

S/

Keluhan Utama: Gatal – gatal pada perut dan punggung sejak 1 minggu yang lalu.

RPS:

- Gatal – gatal pada perut dan punggung sejak 1 minggu yang lalu
- Gatal meningkat pada saat berkeringat
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 127/80 , Nd: 89x/i , Nf: 19x/i , T: 36,7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak macula hipopigmentasi dengan skuama putih halus
diatasnya di perut dan punggung, ukuran lenticular hingga plakat, distribusi regional
A/
Ptiriasis Versicolor
P/

- Mikonazol salp 3 x 1
- Ketokonazol 1 x 200mg

66. Ny.N/ 44 tahun/ 150cm/ 52kg– K147/19

S/

Keluhan Utama: nyeri ulu hati sejak 5 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati disertai perut kembung dan mulut terasa pahit sejak 5 hari yang lalu
- BAB dalam batas normal, diare (-)
- Tengkuk terasa berat
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 117/80, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Laboratorium : Kolesterol Total = 290mg/dl
A/
Sindroma dyspepsia + Hipercholesterolemia
P/

- Simvastatin 1 x 20mg
- Antasida syr 3 x 1
- Ranitidin 2 x 150mg

14 Des 2020 (IGD)


67. Ny. L/ 54 tahun/ 155cm/ 50kg

S/

Keluhan Utama: luka robek jempol tangan kiri terkena pisau potong sejak 20 menit
sebelm masuk IGD

RPS:

- Perdarahan (+), nyeri (+)


- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. HT (-), Riw. Alergi Obat-obatan (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 131/75 Nd: 96x/i , Nf: 21x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric kanan 555 | 555,
motoric kiri 555 | 555
Status lokalis : luka robek digiti 1 sinistra dasar subkutan, ukuran 3 x 1 x1 cm
A/
Vulnus Laceratum et digiti I sinistra
P/
- Hecting 3
- Paracetamol 3 x 500mg
- Amoxicillin 3x500mg
-
68. Ny. JH/ 64 tahun/ 158cm/ 69kg

S/

Keluhan Utama: sakit kepala sejak 2 hari yang lalu disertai lemas

RPS:

- Mual muntah (-), pandangan kabur (-)


- Nafsu makan menurun.
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 195/108, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Hipertensi Urgency
P/

- IVFD RL 20tpm + NRB


- Nifedipin sublingual 25mg x 1
- Amlodipin 1 x 10mg

69. An. AL/ 2 tahun/ 128cm/ 13kg

S/

Keluhan Utama: kejang disertai demam 1 jam sebelum masuk ugd

RPS:

- Demam dirasakan sejak 3 hari yang lalu, tinggi, tidak menggigil


- Kejang seluruh tubuh dengan mata mendelik selama kurang lebih 2 menit
- Setelah kejang anak menangis. Kejang terjadi sebanyak 1 kali
- Riwayat kejang sebelumnya -

RPD: Riwayat trauma kepala saat persalinan -

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 99x/i , Nf: 24x/i , T: 36.9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Kejang Demam Simplex
P/

- IVFD RL 20tpm Mikro


- Inj. paracetamol 3 x 10cc Bila T> 39
- Diazepam syr 2 x ¼ cth
- Paracetamol Syr 3 x 1 cth
- Vit B comp syr 1 x 1 cth

16 Des 2020 (Umum)


70. An. M/ 5 tahun/ 100cm/ 12kg– D76/17

S/

Keluhan Utama: batuk pilek sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Batuk berdahak hilang timbul, dahak warna kekuningan


- Demam (-)
- Nyeri tenggorokan (+), nyeri menelan (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: -

O/
KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Lokalis : faring hiperemis, tonsil T1-T1 tidak hiperemis
A/
Faringitis Akut
P/

- Paracetamol 3 x 250mg
- Amoxicillin 3 x 2500mg
- Ambroxol syr 3 x 30mg

71. Tn. DK/ 35 tahun/ 165cm/ 62kg– H176/19

S/

Keluhan Utama: nyeri kepala dan nyeri pada sendi-sendi jari tangan sejak 1 minggu yang
lalu

RPS:

- Nyeri dirasakan hilang timbul, nyeri tidak dipengaruhi aktivitas


- Nyeri kepala terasa seperti terikat, pandangan kabur (-), mual (+)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 127/80, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 36.6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Lhermitte test (+)
A/
Tension Type Headache + artralgia
P/

- Asam mefenamat 3 x 500mg


- Vitamin B kompleks 2 x 1
- Omeprazole 2 x 20mg

72. Tn. AK/ 35 tahun/ 160cm/ 58kg – H124/20

S/

Keluhan Utama: BAB berwarna kehitaman sejak 1 minggu ini

RPS:

- Riwayat nyeri ulu hati sejak 3 bulan yang lalu (+), riwayat BAB kehitaman
sebelumnya (-)
- Riwayat konsumsi makanan pedas (+), riwayat konsumsi obat-obat penghilang nyeri
(-)
- Mual (-) dan muntah kehitaman atau berdarah (-)
- Lemas (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 118/70 , Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT epigastrium (+), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Bleeding SCBA (Melena)
P/

- Antasida syr 3 x 1
- Omeprazole 2 x 20mg
- Vit K 1 x 1

73. Tn. S/ 33 tahun/ 160cm/ 59kg – K138/19

S/

Keluhan Utama: Nyeri ulu hati sejak 2 hari yang lalu


RPS:

- Nyeri ulu hati sejak 2 hari yang lalu


- Batuk berdahak sejak 3 hari yang lalu, dahak warna kekuningan
- Mula dan muntah (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 118/68 , Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Gastritis + ISPA
P/

- Antasida 3 x 200 mg
- Ambroxol 3 x 30mg
- Omeprazole 2 x 20mg

74. Tn. I/ 40 tahun/ 165cm/ 65kg – E187/20

S/

Keluhan Utama: Gatal – gatal pada dada dan perut sejak 1 bulan yang lalu

RPS:

- Gatal meningkat pada saat berkeringat


- Nyeri kepala bagian depan rasa terikat, hilang timbul
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Sifilis 3 bulan yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 164/84 , Nd: 89x/i , Nf: 19x/i , T: 36,7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : plak eritematosa dengan skuama diatasnya, dengan papul
dipinggirnya dengan bagian pinggir lebih aktif daripada tengah
A/
Tinea Corporis + Sifilis
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Ketokonazol 1 x 200mg
- Ciprofloxasin 2 x 500mg
- Mikonazol cream 2% 3 x 1
- Chlorpheniramine meleate 2 x 4mg

Edukasi :

 Edukasi tentang penyakit, pengobatan, penularan, komplikasi dan prognosis


 Mencuci tangan sebelum mengaplikasikan salep
 Salep dioleskan tipis melingkar melebihi luas lesi

75. Ny. M/ 37 tahun/ 155cm/ 60kg – J048/20

S/

Keluhan Utama: sakit tenggorokan sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Demam (+) sejak 1 hari yang lalu


- Batuk (-), Hilangnya penciuman (-)
- Riwayat kontak dengan pasien covid 19 (-)
- Nyeri menelan (+)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 120/68, Nd: 100x/i , Nf: 20x/i , T: 37,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Faring hiperemis, granul (-), Tonsil T2-T1 hiperemis, detritus (+), Kripta (-)
A/
Tonsilofaringitis Akut
P/

- Paracetamol 3 x 250mg
- Ciprofloxacin 2 x 500mg
- Dexamethasone 3 x 0,5mg
- Ranitidine 2 x 150mg

17 Des 2020 (Lansia)


76. Tn. SB/ 52 tahun/ 155cm/ 45kg– J43/20

S/

Keluhan Utama: control ulang TB bulan ke-2

RPS:

- Batuk berdahak masih ada, batuk darah (-)


- Sesak nafas hilang timbul, terutama saat batuk
- Demam (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 127/80, Nd: 99x/i , Nf: 24x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
TB Paru dalam OAT Fase Intensif bulan ke -2
P/

- OAT FDC Kategori 1 1 x 4 tab


- Salbutamol 3 x 2mg
- Vitamin B6 1 x 1 tab

77. Tn. M/ 46 tahun/ 160cm/ 55kg– A281/18


S/

Keluhan Utama: kesemutan ujung-ujung jari tangan kiri dan kanan sejak 1 bulan yang
lalu

RPS:

- Kesemutan hilang timbul, muncul terutama malam hari


- Riwayat nyeri punggung (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) diketahui sejak 3 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 140/100, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.4

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Hipertensi stage II + Neuropati Perifer
P/

- Amlodipine 1 x 5mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab

78. Ny. M/ 61 tahun/ 150cm/ 55kg– L178/20

S/

Keluhan Utama: mata kanan kabur dan penglihatan seperti berawan sejak 2 bulan yang
lalu

RPS:

- Tampak halo saat melihat sumber cahaya


- Mata kabur saat membaca jauh dan dekat
- Penglihatan ganda (-)
- Riwayat katarak pada mata kiri

RPD: Riw. HT (+) diketahui sejak 5 tahun yang lalu


O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 149/100, Nd: 99x/i , Nf: 21x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Katarak OD + Hipertensi stage II
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Rujuk RSUD Abdul Manap Poliklinik Mata

79. Tn. Y/ 58 tahun/ 161cm/ 49kg– A421/18

S/

Keluhan Utama: Kontrol Ulang PPOK

RPS:

- Sesak nafas meningkat terutama saat aktivitas banyak


- Batuk berdahak (+)
- Demam (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 116/80, Nd: 99x/i , Nf: 24x/i , T: 36.4

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (+/+) minimal, ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
PPOK
P/
- Salbutamol 3 x 2mg
- Pulmicort 2 x 1
- Ciprofloxacin 2 x 500mg
- Combivent 2 x 1
- Salmeterol 50mcq
- Fluticasone furoate 1 x 500mcq
- Teofiline 2 x 1

80. Ny.S/ 51 tahun/ 155cm/ 56kg– F001/21

S/

Keluhan Utama: kontrol ulang skizofrenia

RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Kaku-kaku pada tubuh dan gemetar pada tangan sejak 1 bulan ini
- Kesemutan (-)
- Sulit tidur tidak ada
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM, HT (-), Riw. Skizofrenia pada keluarga (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Skizofrenia Paranoid
P/

- Risperidone 1 x 2mg
- THP 1 x 2mg
- Clozapine 1 x 25mg
- Vitamin B Complex 2 x 1
18 Des 2020 (Umum)
81. Tn. RS/ 24 tahun/ 160cm/ 59kg– F050/20

S/

Keluhan Utama: BAB berdarah warna merah segar hilang timbul disertai nyeri pada anus
sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Darah menetes terutama saat BAB keras dan setelah makan pedas
- Teraba benjolan saat BAB dan benjolan dapat dimasukkan kembali dibantu dengan
tangan ke dalam anus
- Riwayat jarang makan sayur dan buah
- Lemas dan pusing (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 92x/i , Nf: 21x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hemorroid Interna grade 3
P/

- Antihemorrhoid 3 x 1
- Paracetamol 3 x 500mg

82. Tn. M/ 38 tahun/ 160cm/ 64kg– J051/20

S/

Keluhan Utama: BAB berdarah warna merah segar hilang timbul sejak 4 hari yang lalu

RPS:
- Teraba benjolan saat BAB dan benjolan terasa masuk ke dalam anus kembali setelah
BAB tanpa bantuan
- Riwayat jarang makan sayur dan buah
- Nyeri ulu hati dan sering kembung sejak 3 hari yang lalu
- Lemas dan pusing (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/76, Nd: 82x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hemorroid Interna grade 2 + Sindroma Dispepsia
P/

- Antihemorrhoid 3 x 1
- Paracetamol 3 x 500mg
- Omeprazole 2 x 20mg

83. An. A/9 tahun/ 124cm/ 25kg– A256/18

S/

Keluhan Utama: luka dan nyeri pada kuku jempol kaki kiri dan disertai nanah sejak 1
minggu yang lalu

RPS:

- Riwayat trauma pada jempol kaki kiri (+) terbentur ujung kaki meja. Kemudian luka
dan membengkak, sejak 3 hari yang lalu mulai muncul nanah pada luka
- Demam (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 92x/i , Nf: 22x/i , T: 37


Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : edema, eritema disertai pus pada kuku jempol kaki kiri
A/
Pionikia
P/

- Paracetamol 3 x 250mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Gentamycin Salep 3 x 1

Edukasi : bersihkan nanah dan kemudian berikan kompres hangat pada kuku kaki tersebut
selama 15-20 menit sebanyak 3 kali sehari. Setelah dikompres dan dikeringkan, oleskan
salep pada kulit yang luka sekitar kuku.

84. Ny. E/ 58 tahun/ 148cm/ 59kg– A126/18

S/

Keluhan Utama: Nyeri punggung menjalar hingga tungkai sejak 1 bulan yang lalu

RPS:

- Riwayat trauma sebelumnya tidak ada


- Kesemutan ujung jari (-)
- Nyeri pada tulang (-)
- Riwayat post op Mastektomi Mamme Dextra 1 bulan yang lalu

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/76, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Laseque Test (+) Patrique Test (+)
A/
Low Back Pain
P/

- Natrium Diclofenac 2 x 50mg


- Omeprazole 2 x 20mg
- Vitamin B Complex 2 x 1

85. Ny. S/49 tahun/ 150cm/ 65kg– K047/18

S/

Keluhan Utama: Nyeri pada kedua lutut terutama lutut kanan sejak 3 bulan yang lalu

RPS:

- Nyeri pada lutut meningkat saat beraktivitas, terutama lutut kaki kiri
- Kaku pada sendi lutut terutama saat perubahan posisi dari duduk ke berdiri
- Riwayat trauma (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 88x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Osteoarthritis Genu Sinistra
P/

- Ntarium Diclofenac 2 x 50mg


- Omeprazole 2 x 20mg
- Vitamin B kompleks 2 x 1
- Calcium Lactate 3 x 1

19 Des 2020 (IGD)


86. .RLA/ 25 tahun/ 155cm/ 50kg
S/

Keluhan Utama : mual muntah sejak awal kehamilan dan semakin lemas sejak 1 hari ini

RPS:

- Mual muntah sering sejak 5 hari ini


- Nafsu makan tidak ada
- HPHT 15-11-2020. Test pack (+)
- Flek (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/66, Nd: 87x/i , Nf: 20x/i , T: 36.9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
G1P0A0H0 gravid 6 -7 minggu + HEG
P/

- IVFD RL 500cc + NRB 20tpm


- Inj. Ondansetron 2 x 1amp

87. An. LY/ 1 tahun 4 bulan/ 110cm/ 11kg

S/

Keluhan Utama: kejang disertai demam 1 jam sebelum masuk ugd

RPS:

- Demam dirasakan sejak 3 hari yang lalu, tinggi, tidak menggigil


- Kejang seluruh tubuh dengan mata mendelik selama kurang lebih 2 menit
- Setelah kejang anak menangis. Kejang terjadi sebanyak 2 kali
- Riwayat kejang sebelumnya -

RPD: Riwayat trauma kepala saat persalinan -


O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 99x/i , Nf: 24x/i , T: 36.9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Kejang Demam Kompleks
P/

- IVFD RL 20tpm Mikro


- Inj. paracetamol 3 x 10cc Bila T> 39
- Diazepam syr 2 x ¼ cth
- Paracetamol Syr 3 x 1 cth
- Vit B comp syr 1 x 1 cth

21 Des 2020 (Lansia)


88. Tn. C/ 71 tahun/ 150cm/ 49kg– L127/19

S/

Keluhan Utama : control ulang CHF

RPS:

- Sesak nafas makin meningkat saat beraktivitas


- Kaki bengkak (-)
- Berdebar-debar (-), nyeri dada kiri (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (+), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 160/90, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
CHF + DM Tipe 2
P/

- Amlodipin 1 x 10mg
- Aspilet 1 x 160mg
- Bisoprolol 1 x 2.5mg
- Glimepiride 2mg
- ISDN 1 x 5mg
- Imidapril 1x 5mg

89. Tn. AS/ 64 tahun/ 150cm/ 54kg– A548/18

S/

Keluhan Utama: gatal dan kemerahan pada tangan kanan sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Gatal meningkat setelah pasien mencuci piring dan baju


- Panas dan pedih pada tangan kanan
- Riwayat alergi sebelumnya (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : eritema pada punggung dan telapak tangan kanan
A/
Dermatitis
P/

- Loratadine 2 x 10mg
- Betamethasone cream 0,1% 2x1

90. Ny. N/ 76 tahun/ 150cm/ 45kg– A098/20


S/

Keluhan Utama: gatal dan luka keropeng pada kulit kepala sejak 2 bulan yang lalu

RPS:

- Gatal dirasakan terutama saat berkeringat


- Riwayat keluhan yang sama pada keluarga satu rumah (-)
- Riwayat menggunakan handuk yang sama dengan anggota keluarga (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : papul kekuningan dan membentuk krusta tebal di puncak kulit
kepala, batas tegas, rambut mudah patah dan dicabut, alopesia areata di sekeliling krusta
dan papul
A/
Tinea Capitis (Kerion)
P/

- Loratadine 2 x 10mg
- Griseovulfin 2 x 500mg
- Selenium sulfide shampoo 1% 3-4 x 1 minggu

22 Des 2020 (IGD)


91. Tn. PA/ 38 tahun/ 170cm/ 80kg

S/

Keluhan Utama: luka robek paha kiri disertai bengkok sejak 15 menit sebelum masuk
IGD

RPS:
- Pasien post KLL antara mobil dengan mobil, luka amputasi di jari tengah, jari
telunjuk tangan kiri
- Perdarahan aktif (+), nyeri (+)
- Riwayat kepala terbentur (-)

RPD: Riw. Alergi Obat-obatan (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 130/75 Nd: 96x/i , Nf: 21x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric kanan 555 | 555,
Status lokalis : fraktur terbuka pada femur sinistra disertai luka terbuka dasar tulang dari
paha kiri hingga tungkai kiri,
A/
Fraktur terbuka femur sinistra + vulnus amputatum digiti 2,3 sinistra
P/

- O2 via nasal canul 2l/mnt


- IVFD Rl 28 tpm
- Hecting situasional 27
- Inj. Ketorolac 1 amp
- Pembidaian
- Rujuk RS Theresia

92. Tn. MA/ 43 tahun/ 165cm/ 70kg

S/

Keluhan Utama: bengkok pada lengan kiri sejak 15 menit sebelum masuk IGD

RPS:

- Pasien post KLL antara mobil dengan mobil, luka amputasi di jari telunjuk tangan kiri
- Luka robek telapak tangan kiri
- Perdarahan aktif (+), nyeri (+)
- Riwayat kepala terbentur (-)

RPD: Riw. Alergi Obat-obatan (-), riw HT (-)

O/
KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 130/75 Nd: 96x/i , Nf: 21x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric kanan 555 | 555,
Status lokalis : fraktur tertutup pada humerus sinistra disertai luka amputasi jari telunjuk
tangan kiri dan luka robek telapak tangan kiri dasar subkutan ukuran 4x2x2cm
A/
Fraktur tertutup humerus sinistra + Vulnus Amputatum digiti 2 sinistra + Vulnus
Laceratum palmar sinistra
P/

- O2 via nasal canul 2l/mnt


- IVFD RL 28tpm
- Hecting situasional 12
- Inj. Ketorolac 1 amp
- Pembidaian
- Rujuk RS Theresia

93. Ny. WP/ 35 tahun/ 160cm/ 55kg

S/

Keluhan Utama: luka robek pada bibir bawah kiri sejak 10 menit sebelum masuk IGD

RPS:

- Pasien post KLL antara mobil dengan mobil, luka robek bibir bawah kiri dan luka
lecet dari dada sampai perut kiri
- Perdarahan aktif (+) minimal, nyeri (+)
- Nyeri perut (-), nyeri dada dan sesak nafas (-)
- Riwayat kepala terbentur (-)

RPD: Riw. Alergi Obat-obatan (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 115/79 Nd: 96x/i , Nf: 21x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric kanan 555 | 555,
motoric kiri 555 | 555
Status lokalis : vulnus laceratum bibir bawah kiri, ukuran 2 x 1 x 1cm, luka lecet dari
dada hingga perut kiri
A/
Vulnus Laceratum bibir kiri dan Vulnus Ekskoriasi
P/

- O2 via nasal canul 2l/mnt


- Hecting 3
- Inj. Ketorolac 1 amp
- Asam mefenamat 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg

26 Des 2020 (IGD)


94. Tn. AS/ 30 tahun/ 165cm/ 56kg – J31/18

S/

Keluhan Utama: tangan kanan terhimpit besi saat bekerja di pabrik sejak 30 menit
sebelum masuk UGD

RPS:

- Luka robek pada telapak tangan kanan dan kuku jempol kanan terlepas sebagian
akibat tertimpa besi saat bekerja di pabrik
- Perdarahan +, nyeri +
- Riw. Benturan pada kepala dan dada -

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi sebelumnya (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/79 , Nd: 79x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Lokalis : terdapat luka robek di telapak tangan kanan seluas 3 x 1 x 1 cm dan kuku
lepas sebagian pada jempol tangan kanan.
A/
Vulnus Laceratum + Trauma pada Kuku
P/

- Ekstraksi kuku
- Hecting 6
- Asam mefenamat 3 x 500mg
- Ciprofolksasin 2 x 500mg
- Lansoprazol 1 x 30mg

95. Tn. G/ 36 tahun/ 165cm/ 56kg

S/

Keluhan Utama: post kll motor dengan motor

RPS:

- Luka robek pada dahi kiri dan luka lecet pada pipi kiri serta lengan kiri
- Perdarahan +, nyeri +
- Riw. Benturan pada kepala dan dada -

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi sebelumnya (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/79 , Nd: 79x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Lokalis : terdapat luka robek di dahi kiri seluas 3 x 1 x 1 cm dan luka lecet di pipi
dan lengan kiri
A/
Vulnus Laceratum + Vulnus ekskoriasi
P/

- Hecting 5
- Asam mefenamat 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Lansoprazol 1 x 30mg
28 Des 2020 (Umum)
96. Ny. SR/ 29 tahun/ 155cm/ 54kg– B135/20

S/

Keluhan Utama: nyeri pada seluruh kepala rasa tertusuk-tusuk sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri dirasakan hilang timbul terutama setelah beraktivitas banyak


- Istirahat kurang
- Riwayat nyeri kepala sebelumnya (-)
- Riwayat trauma pada kepala (-)
- Mual (+), muntah (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/70, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Lhermitte test (+)
A/
Tension Type Headache
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Domperidone 3 x 10mg
- CTM 3 x 4mg

97. Ny. I/ 41 tahun/ 160cm/ 53kg– L183/20

S/

Keluhan Utama: Sariawan pada kedua sudut bibir disertai rasa nyeri saat membuka mulut
sejak 2 hari yang lalu
RPS

- Sariawan awalnya muncul pada sudut bibir kiri kemudian sudut bibir kanan.
- Pasien tidak suka makan sayur dan buah
- Sariawan pada tempat lain tidak ada
- Nyeri tenggorok (-)
- Demam (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/76, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : stomatitis pada kedua sudut bibir warna keputihan dan dikelilingi eritema
A/
Stomatitis Angularis
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Vitamin C 1 x 500mg
- Vitamin B Kompleks 2 x 1

98. Tn. RS/ 24 tahun/ 170cm/ 78kg– F50/20

S/

Keluhan Utama: BAB berdarah warna merah segar menetes disertai teraba keluar
benjolan dan dapat keluar masuk sendiri setelah BAB sejak 3 minggu yang lalu

RPS:

- Riwayat BAB keras (+)


- Nyeri pada anus hilang timbul terutama setelah BAB
- Demam (-), lemas (-)
- Badan terasa pegal-pegal
- Keluhan lain (-)
RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 124/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hemorrhoid Interna Grade II + Myalgia
P/

- Antihemorroid 2 x 1
- Paracetamol 3 x 500mg
- Omeprazol 2 x 20mg

99. Tn. ALS/ 23 tahun/ 168cm/ 66kg – J31/18

S/

Keluhan Utama: pilek disertai hidung berair terus menerus sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- Pilek dirasakan sejak 1 hari yang lalu disertai hidung rasa tersumbat
- Batuk (-)
- Riw. bersin-bersin di pagi hari, hidung berair di pagi hari dan menghilang pada siang
hari (-)
- Demam (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi sebelumnya (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/79 , Nd: 79x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Rhinitis Akut
P/

- Cetirizine 2 x 10mg
- Paracetamol 3 x 500mg

100. Tn. RS/ 24 tahun/ 170cm/ 78kg– F50/20

S/

Keluhan Utama: demam sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Demam tidak disertai batuk pilek


- Badan terasa pegal-pegal, persendian terasa ngilu
- Riwayat BAB keras (+), BAB dengan darah menetes (+)
- Benjolan teraba keluar dari anus saat BAB dan hilang kembali setelah BAB
- Luka dan nyeri sekitar anus (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37.2

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hemorrhoid Interna Grade II + Common Cold
P/

- Antihemorroid 2 x 1
- Paracetamol 3 x 500mg
- Zinc 1 x 1
- Metronidazole 3 x 500mg
29 Des 2020 (Lansia)
101. Tn. AS/ 64 tahun/ 150cm/ 54kg– A548/18

S/

Keluhan Utama: gatal dan kemerahan pada tangan kanan sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Gatal meningkat setelah pasien mencuci piring dan baju


- Panas dan pedih pada tangan kanan
- Riwayat alergi sebelumnya (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : eritema pada punggung dan telapak tangan kanan
A/
Dermatitis Kontak Iritan
P/

- Loratadine 2 x 10mg
- Betamethasone cream 0,1% 2x1

102. Ny. N/ 65 tahun/ 150cm/ 59kg– A538/18

S/

Keluhan Utama: control ulang hipertensi

RPS:

- Nyeri kepala (-), pandangan kabur (-)


- Keluhan lain (-)
RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) sejak 6 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 170/96, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.4

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi Stage II
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Candesartan 1 x 8mg
- Asetosal 1 x 80mg

103. Ny.SF/ 64 tahun/ 150cm/ 54kg– A548/18

S/

Keluhan Utama: pusing berputar 3 hari yang lalu disertai muntah dan keringat dingin

RPS:

- Pusing berputar ini baru pertama dirasakan oleh pasien, telinga berdenging saat
serangan (-)
- Perut kembung (+), nyeri ulu hati (+)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) sejak kurang lebih 5 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 160/86, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.2

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi Stage II + BPPV + Sindroma Dispepsia
P/

- Betahistine mesylate 3 x 6mg


- Amlodipin 1 x 5mg
- Omeprazole 2 x 20mg
- Vitamin B Komplex 2 x 1 tab

104. Ny. MI/ 54 tahun/ 156cm/ 65kg L182/20

S/

Keluhan Utama: Sariawan di sudut mulut kiri dan kanan sejak 5 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri saat membuka mulut (+)


- Batuk, pilek dan demam (-)
- Riwayat trauma pada sudut mulut (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 112/74 , Nd: 89x/i , Nf: 20x/i , T: 36,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Stomatitis Angularis
P/

- Vitamin C 2 x1
- Paracetamol 3 x 500 mg

105. Tn. AK/ 57 tahun/ 155cm/ 67kg– A63/18

S/

Keluhan Utama: kesemutan pada tangan dan kaki sejak 1 bulan ini

RPS:
- Kesemutan pada kedua tangan, tidak menjalar
- Riwayat kolesterol tinggi sebelumnya (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/86, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Laboratorium : Kolesterol total = 207mg/dL
A/
Neuropati perifer
P/

- Vit B Comp 2 x 1
- Calcium Lactat 2 x 1

30 Des 2020 (IGD)


106. Tn. S/ 28 tahun/ 165cm/ 67kg

S/

Keluhan Utama: luka robek pada kaki kiri dan tangan kanan sejak 30 menit sebelum
masuk IGD

RPS:

- Pasien terjatuh dari motor saat menghindari lubang pada jalan raya. Kecelakaan
tunggal.
- Nyeri pada tangan kanan dan kaki kiri (-)
- Riwayat benturan pada kepala, punggung, dan dada (-)
- Riwayat pingsan atau penurunan kesadaran (-)

RPD: Riw. Alergi Obat-obatan (-)


O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 110/75 Nd: 96x/i , Nf: 21x/i , T: 37 GCS:15

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric kanan 555 | 555,
motoric kiri 555 | 555
Status lokalis : Dorsum Pedis Sinistra terdapat luka robek ukuran 8x3cm dengan dasar
otot. Palmar Dextra terdapat luka robek ukuran 5x2cm dengan dasar otot. Dorsum Manus
Dextra terdapat luka robek ukuran 4x1cm dengan dasar subkutis.
A/
Vulnus Laceratum et dorsum pedis sinistra et dorsum manus dextra et palmar dextra
P/

- Hecting 20
- Paracetamol 3 x 500mg
- Amoxicillin 3x500mg
- Dexamethasone 3x0,5mg

107. Tn. W/ 16 tahun/ 165cm/ 56kg

S/

Keluhan Utama: post kll motor menghindari lubang kemudian pasien jatuh sendiri ke
kanan

RPS:

- Luka robek pada paha kanan serta punggung tangan kanan


- Luka lecet pada tubuh bagian kanan
- Perdarahan +, nyeri +
- Riw. Benturan pada kepala dan dada -

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi sebelumnya (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/79 , Nd: 79x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Lokalis : terdapat luka robek di dahi kiri seluas 3 x 1 x 1 cm dan luka lecet di pipi
dan lengan kiri
A/
Vulnus Laceratum + Vulnus ekskoriasi
P/

- Hecting 8
- Asam mefenamat 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Lansoprazol 1 x 30mg

2 Jan 2021 (Lansia)


108. Ny. S/ 58 tahun/ 150cm/ 54kg– A20/21

S/

Keluhan Utama: control tekanan darah

RPS:

- Pasien riwayat hipertensi sejak 3 tahun yang lalu, berobat teratur


- Badan terasa pegal-pegal
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) sejak 3 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/86, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi Stage II + Myalgia
P/

- Amlodipin 10mg 1 x 1
- Natrium Diclofenac 50mg 2 x 1
- Antasida 2 x 1

109. Tn. B/ 52 tahun/ 165cm/ 64kg– A72/19

S/

Keluhan Utama: nyeri kepala diseluruh kepala hilang timbul, nyeri terasa seperti
mengikat sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri kepala dirasakan terus menerus sejak 3 hari yang lalu dan hilang timbul
- Berkurang dengan istirahat tapi kemudian timbul kembali
- Ujung jari tangan dan kaki terasa kesemutan sejak 1 bulan ini
- Riwayat kolesterol tinggi (+) sejak 2 bulan yang lalu

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/86, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Laboratorium : Kolesterol total = 320mg/dL
A/
Tension Type Headache + Neuropati + Hipercholesterolemia
P/

- Paracetamol 500mg 3 x 1
- Simvastatin 20mg 1x 1
- Vitamin B Complex tab 2 x 1

110. Tn. S/ 62 tahun/ 1705cm/ 64kg– A165/18


S/

Keluhan Utama: pegal pada punggung dan paha sejak 2 hari ini

RPS:

- Pegal-pegal pada punggung dan paha tidak disertai dengan rasa kesemutan yang
menjalar
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 140/95, Nd: 70x/i , Nf: 20x/i , T: 36.4

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi Stage II + Myalgia
P/

- Amlodipin 5mg 1 x 1
- Vitamin B Complex tab 2 x 1

111. Tn. A/ 72 tahun/ 155cm/ 49kg– A207/18

S/

Keluhan Utama: luka kotor dan bernanah sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Luka yang kotor dan bernanah sejak 1 minggu yang lalu disertai nyeri
- Demam (+) sejak 1 minggu yang lalu
- Riwayat punggung kaki luka terbuka karena tersandung batu
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/
KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/86, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”

A/
Pioderma et pedis dextra
P/

- Metronidazol 500mg 3 x 1
- Paracetamol 500mg 3 x 1
- Gentamisin Salp 3 x 1
- Antasida 3 x 1

112. Tn.I/ 23 tahun/ 160cm/ 50kg– A276/18

S/

Keluhan Utama: Demam sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Batuk (-), pilek (-)


- Sakit tenggorokan dan penurunan penciuman (-)
- Riw. kontak dengan pasien covid 19 (-)
- Keluarga satu rumah yang demam dan pilek (-)
- Riwayat bepergian keluar kota (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/73, Nd: 84x/i , Nf: 20x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Common Cold
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Chlorpheniramin meleat 3 x 4mg
- Vitamin C 2 x 1
- Vitamin B Komplek 2 x 1

113. Tn. LM/ 30 tahun/ 159cm/ 60kg– A41/19

S/

Keluhan Utama: gatal dan kemerahan pada tangan kiri dan kanan sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Gatal meningkat setelah pasien melakukan penyemprotan pestisida di kebun milik


pasien
- Panas dan pedih pada tangan kanan dan kiri
- Luka pada tangan akibat garukan (-)
- Riwayat alergi sebelumnya (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : eritema pada sela jari-jari dan telapak kedua tangan
A/
Dermatitis Kontak Iritan
P/

- Loratadine 2 x 10mg
- Betamethasone cream 0,1% 2x1
- Dexamethasone 2 x 0,5mg
114. Ny. P/ 37 tahun/ 156cm/ 63kg – A274/20

S/

Keluhan Utama: nyeri perut hebat saat menstruasi sejak 1 bulan ini

RPS:

- Menstruasi biasanya teratur, selama 5-6 hari. Nyeri timbul pada hari pertama dan
kedua menstruasi
- Nyeri disertai rasa ngilu sekeliling perut bawah dan pinggang belakang
- Nyeri saat berhubungan (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/88, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.2

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Dismenorrhea
P/

- Asam mefenamat 2 x 500mg


- Sulfas ferosus 1 x 1 tab
- Vitamin B Complex 2 x 1

4 Jan 2021 (IGD+Tracking Covid ke


PT.ADS)
115. An. D/ 5 bulan/ 60cm/ 5500gram– B177/19

S/

Keluhan Utama: gatal dan kemerahan pada lipatan paha dan bokong sejak 1 hari yang lalu
RPS:

- Gatal meningkat saat anak berkeringat


- Ganti popok 2-3x sehari

RPD: Riw. Alergi -

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : papul eritem menyerupai bentuk popok, basah
A/
Dermatitis popok
P/

- Hidrocortison cream 2% 2x1

Edukasi : ganti popok lebih sering dari biasanya, pastikan kulit bayi tidak lembab saat
dipasang popok.

6 Jan 2021 (Lansia)


116. Tn. RT/ 60tahun/ 160cm/ 59kg– H43/19

S/

Keluhan Utama: nyeri ulu hati dan perut terasa kembung sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati dan rasa tidak nyaman pada perut sudah dirasakan sejak 1 bulan ini
- Mual (+), Muntah (-), rasa terbakar pada leher hingga perut
- Riwayat minum kopi setiap pagi
- BAB Normal
RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/76, Nd: 75x/i , Nf: 20x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Sindroma Dispepsia
P/

- Omeprazol 2 x 1
- Domperidone tab 10mg 3 x 1

117. Tn. S/ 50 tahun/ 165cm/ 60kg– F33/18

S/

Keluhan Utama: gatal-gatal pada telapak tangan dan berwarna kemerahan terasa perih
sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Gatal dirasakan setelah pasien menyemprotkan pestisida di kebunnya, riwayat gatal


sebelumnya saat berkontak dengan cairan pestisida (-)
- Riwayat alergi sebelumnya (-)
- Nyeri ulu hati dan mual (+)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/66, Nd: 90x/i , Nf: 20x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Dermatitis Kontak Iritan + Sindroma Dispepsia
P/

- Cetrizine tab 1 x 1
- Hidrokortison cream 2 x 1
- Omeprazol 2 x 1

118. Tn. A/ 50 tahun/ 158cm/ 57kg– A63/18

S/

Keluhan Utama: kesemutan pada tangan sejak 1 bulan ini

RPS:

- Kesemutan pada kedua tangan, tidak menjalar


- Riwayat kolesterol tinggi sebelumnya (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/86, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Laboratorium : Kolesterol total = 197mg/dL
A/
Neuropati perifer
P/

- Vit B Comp 2 x 1
- Calcium Lactat 2 x 1

119. Tn. S/ 54 tahun/ 155cm/ 64kg– A11/20

S/

Keluhan Utama : control hipertensi dan DM

RPS:
- Kesemutan (+)
- Nyeri kepala (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (+), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 160/86, Nd: 72x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi Stage II + Susp. Neuropati Diabetik
P/

- Metformin 2 x 1
- Glimepiride 1 x 1
- Amlodipine 1 x 5mg
- Vit B Comp 2 x 1

7 Jan 2021 (IGD)


120. Tn. M/ 24 tahun/ 160cm/ 54kg

S/

Keluhan Utama : luka robek pada jari jempol tangan kiri terkena parang sejak 30 menit
yang lalu

RPS:

- Awalnya pasien sedang bekerja di kebun milik pasien, saat pasien menggunakan
parangnya untuk bekerja, ujung parang mengenai jempol tangan kiri pasien
- Nyeri (+)
- Riwayat darah menyemprot (-), riwayat luka sulit sembuh (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)


O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/86, Nd: 82x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Ukuran luka : ±5 x 2 x 2cm
A/
Vulnus Laceratum et palmar sinistra
P/

- Hecting 4
- Asam mefenamat 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg

121. Nn. P/ 18 tahun/ 155cm/ 60kg

S/

Keluhan Utama : nyeri ulu hati semakin hebat disertai mual dan muntah sejak 4 hari yang
lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati yang berpindah kearah kanan bawah (-)


- Demam (-)
- Mual dan muntah sebanyak 5 kali sejak hari ini
- Mulut terasa pahit disertai sering sendawa
- Nyeri perut makin meningkat saat perut kosong dan setelah makan
- Perut terasa kembung (+)
- BAB berwarna kehitaman (-), muntah kehitaman (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/66, Nd: 87x/i , Nf: 20x/i , T: 36.9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Gastritis Akut
P/

- IVFD RL 500cc/8 jam


- Inj. Ranitidin 2 x 1amp
- Inj. Ondansetron 2 x 1amp
- Inj. Cefotaxime 2 x 500mg
- Antasida Syr 3 x 1 sendok

9 Jan 2021 (Umum)


122. Ny. DF/ 39 tahun/ 160cm/ 64kg– L346/19

S/

Keluhan Utama : control obat jantung

RPS:

- Berdebar-debar masih dirasakan tetapi hilang timbul


- Sesak saat beraktivitas lebih banyak (+), berkurang dengan beristirahat
- Nyeri dada (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/86, Nd: 82x/i , Nf: 22x/i , T: 36.6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor kesan membesar kearah lateral, Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : udem (-), akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
CHF
P/

- Spironolancton 1 x 25mg
- Ramipril 1 x 5mg
- Furosemide 1 x 40mg
- Conchor 1 x 1,25mg
- Isosorbid dinitrate 1 x 5mg

123. Tn. B/ 30 tahun/ 170cm/ 60kg– A166/20

S/

Keluhan Utama: gatal-gatal pada sela jari tangan dan kaki sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Gatal terutama malam hari makin meningkat sehingga mengganggu saat tidur
- Terdapat luka akibat garukan di sela jari tangan kiri dan sela jari kaki kiri disertai
nanah
- Riwayat gatal-gatal seluruh tubuh dan sela-sela jari pada teman satu barak
- Riwayat menggunakan handuk bersama, sabun batang bersama, dan selimut bersama
dengan anggota teman satu barak
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/80, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak terowongan bentuk garis berkelok di sela jari tangan kiri,
kaki kiri dengan papul dan vesikel diujungnya. Terdapat pus pada sela jari tangan kiri dan
kaki kiri.
A/
Skabies dengan infeksi sekunder
P/

- Salep 2-4 3 hari berturut-turut


- CTM 3 x 4mg
- Amoxicillin 3 x 500mg

Edukasi : gunakan salep 3 hari berturut-turut, apabila kulit terkena air maka salep diolesi
kembali ditempat yang terkena air. Sprei, handuk, selimut, dan pakaian dicuci dengan air
mendidih. Sabun batang dapat diganti dengan sabun cair. Kasur dan sofa di jemur
dibawah cahaya matahari langsung. Tidak boleh menggunakan handuk bersamaan dengan
anggota barak. Selalu menjaga kebersihan masing-masing anggota barak.
124. Tn. M/ 27 tahun/ 160cm/ 55kg– A169/20

S/

Keluhan Utama: gatal-gatal pada sela jari kaki dan paha sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Gatal terutama malam hari makin meningkat sehingga mengganggu saat tidur
- Terdapat luka akibat garukan di sela jari kaki kiri dan kanan
- Riwayat gatal-gatal seluruh tubuh dan sela-sela jari pada teman satu barak
- Riwayat menggunakan handuk bersama, sabun batang bersama, dan selimut bersama
dengan anggota teman satu barak
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/76, Nd: 80x/i , Nf: 20x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak terowongan bentuk garis berkelok di sela jari kaki kiri
dan kaki kanan, dengan papul dan vesikel diujungnya. Pus (-), Ekskoriasi (+)
A/
Skabies
P/

- Salep 2-4 3 hari berturut-turut


- CTM 3 x 4mg

Edukasi : gunakan salep 3 hari berturut-turut, apabila kulit terkena air maka salep diolesi
kembali ditempat yang terkena air. Sprei, handuk, selimut, dan pakaian dicuci dengan air
mendidih. Sabun batang dapat diganti dengan sabun cair. Kasur dan sofa di jemur
dibawah cahaya matahari langsung. Tidak boleh menggunakan handuk bersamaan dengan
anggota barak. Selalu menjaga kebersihan masing-masing anggota barak.

125. Tn. Y/ 32 tahun/ 165cm/ 55kg– A170/20

S/

Keluhan Utama: gatal-gatal pada sela jari tangan dan paha sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Gatal terutama malam hari makin meningkat sehingga mengganggu saat tidur
- Terdapat luka akibat garukan di sela jari tangan kiri dan kanan
- Riwayat gatal-gatal seluruh tubuh dan sela-sela jari pada teman satu barak
- Riwayat menggunakan handuk bersama, sabun batang bersama, dan selimut bersama
dengan anggota teman satu barak
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 90x/i , Nf: 20x/i , T: 36.6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak terowongan bentuk garis berkelok di sela jari tangan kiri
dan kanan serta sela paha, dengan papul dan vesikel diujungnya. Pus (-), Ekskoriasi (+)
A/
Skabies
P/

- Salep 2-4 3 hari berturut-turut


- CTM 3 x 4mg

Edukasi : gunakan salep 3 hari berturut-turut, apabila kulit terkena air maka salep diolesi
kembali ditempat yang terkena air. Sprei, handuk, selimut, dan pakaian dicuci dengan air
mendidih. Sabun batang dapat diganti dengan sabun cair. Kasur dan sofa di jemur
dibawah cahaya matahari langsung. Tidak boleh menggunakan handuk bersamaan dengan
anggota barak. Selalu menjaga kebersihan masing-masing anggota barak.
11 Jan 2021 (IGD)
126. Tn. AY/ 47 tahun/ 155cm/ 64kg

S/

Keluhan Utama: perdarahan dari hidung kiri dan kanan sejak 3 jam yang lalu

RPS:

- Sudah melakukan pencet hidung darah masih banyak


- Riwayat trauma pada hidung –
- Riwayat mengorek-ngorek hidung +
- Riwayat luka berdarah dan sulit sembuh -

RPD: Riw. Alergi (-), Riw. HT +

O/

KU: Sedang, Kes: CMC , TD: 150/80 , Nd: 96x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: dbn
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Perdarahan aktif dari lubang hidung kiri dan kanan
A/
Epistaksis
P/

- Tampon hidung dengan kassa + epinefrin 1 x 1


- SF 1 x 1
- Asam tranexamat Inj. 2 x 1
- Vit. B komp 1 x 1

13 Jan 2021 (Lansia)


127. Ny. M/ 71 tahun/ 156cm/ 64kg– A018/21

S/
Keluhan Utama : control asma bronkial

RPS:

- Sesak nafas berbunyi (-)


- Serangan sesak nafas sebanyak 1x dalam bulan ini, batuk berdahak hilang timbul
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riwayat alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/86, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.4

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor kesan membesar kearah lateral, Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : udem (-), akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Asma Bronkhial
P/

- Salmeterol + fluticasone 2 x 1 puff

128. Ny. E/ 57 tahun/ 150cm/ 68kg– A019/21

S/

Keluhan Utama : nyeri ulu hati sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Mual muntah (-), perut terasa kembung (+)


- BAB warna kehitaman (-)
- Perut dan tenggorok terasa terbakar (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/86, Nd: 82x/i , Nf: 22x/i , T: 36.6
Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor kesan membesar kearah lateral, Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : udem (-), akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Dispepsia + Hipertensi Stage II
P/

- Omeprazole 2 x 20mg
- Amlodipin 1 x 5mg
- Vitamin B complex 2 x 1

129. Ny. M/ 61 tahun/ 150cm/ 60kg– A008/17

S/

Keluhan Utama : nyeri pada jempol kaki kanan sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Pasien riwayat dislipidemia dan gout arthritis


- Demam (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/86, Nd: 82x/i , Nf: 22x/i , T: 36.6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor kesan membesar kearah lateral, Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : udem (-), akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : pada jempol kaki kanan, merah, bengkak, nyeri
Kolesterol Total = 275mg/dL
Asam urat : 9.4mg/dl
A/
Arthritis Gout + Dislipidemia
P/

- Allopurinol 2 x 100mg
- Simvastatin 1 x 20mg
- Vitamin B kompleks 2 x 1

130. Tn. AG/ 64 tahun/ 160cm/ 68kg– E67/20

S/

Keluhan Utama: control ulang TB bulan ke-4

RPS:

- Batuk berdahak masih ada, batuk darah (-)


- Sesak nafas hilang timbul, terutama saat batuk
- Demam (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 127/80, Nd: 99x/i , Nf: 24x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
TB Paru dalam OAT Fase Lanjutan bulan ke -4
P/

- OAT FDC Kategori 1 1 x 4 tab


- Salbutamol 3 x 2mg
- Vitamin B6 1 x 1 tab

131. Tn. MY/ 83 tahun/ 155cm/ 50kg– B100/19

S/

Keluhan Utama : control obat jantung


RPS:

- Berdebar-debar masih dirasakan tetapi hilang timbul


- Sesak saat beraktivitas lebih banyak (+), berkurang dengan beristirahat
- Nyeri dada (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/86, Nd: 82x/i , Nf: 22x/i , T: 36.6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor kesan membesar kearah lateral, Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : udem (-), akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
CHF
P/

- Furosemide 1 x 40mg
- Candesartan 1 x 8mg
- Asetosal 1 x 80mg
- Bisoprolol 1 x 2,5mg

132. Tn. Y/ 61 tahun/ 160/ 58kg– E17/18

S/

Keluhan Utama: mata merah, berair dan gatal serta silau pada mata kiri sejak 5 hari yang
lalu

RPS:

- Mata seperti terasa ada benda asing,dan mata terasa silau.


- Riwayat mata kanan kemasukan benda asing (-)
- Kotoran mata lengket, berwarna kuning, lengket
- Demam (-) 1

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+), Riw. Alergi (-)

O/
KU: Sedang, Kes: CMC, TD 159/85, Nd: 84x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: Injeksi konjungtiva OS (+), epifora (+). Edema palpebra superior OS, konjungtiva
anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Konjungtivitis Bakterialis OS + Hipertensi Stage II
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Oxytetrasiklin salep 2 x 1
- Amlodipin 1 x 5mg

Edukasi : jangan menggosok-gosok mata apabila gatal, jika bepergian terutama ke tempat
yang berdebu gunakan kacamata pelindung
133. Ny. MM/ 60 tahun/158 cm/ 55.8 kg – E17/18

S/

Keluhan Utama: Bentol-bentol pada seluruh tubuh sejak 1 minggu yang lalu, hilang
timbul

RPS:

- Bentol-bentol pada seluruh tubuh hilang timbul sejak 1 minggu yang lalu, bentol-
bentol seperti berpulau-pulau
- Tidak terdapat bengkak pada bibir (-), sesak nafas (-)
- Tidak ada riwayat alergi makanan
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+), Riw. Alergi (+) Rhinitis.

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Td: 153/82, Nd: 90 x/i , Nf: 20x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Dermatologikus : Urtika regional di lengan hingga tangan kanan kiri, punggung,
perut, dan tungkai
A/
Urtikaria Kronik
P/

- CTM 3 x 4mg
- Dexamethasone 3 x 0,5mg (3 hari)
- Bedak kocok 2 x 1
- Amlodipine 1 x 5mg

Edukasi : Hindari makanan yang menyebabkan alergi, seperti seafood dan makanan
protein tinggi. Bentol-bentol yang muncul jangan digaruk karena akan menyebabkan
luka. Apabila terdapat bengkak tiba-tiba pada bibir, kelopak mata segera ke faskes
terdekat.

14 Jan 2021 (Umum)


134. An. AL/ 7 bulan/ 78cm/ 7kg– G035/20

S/

Keluhan Utama: benjolan kemerahan pada dahi sejak lahir yang tampak makin membesar
1 bulan ini

RPS:

- Benjolan kemerahan teraba hangat dan tidak nyeri


- Keluhan lain (-)

RPD: -

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 99x/i , Nf: 24x/i , T: 36.9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Lokalis : tampak benjolan kemerahan dengan vaskularisasi yang tampak jelas dan
hangat, nyeri (-), ukuran ± 2 x 1 x 2cm
A/
Hemangioma infantile
P/

- Rujuk Poli Bedah Anak RS Dr. Bratanata

135. An. LYA/ 9 tahun/ 120cm/ 23kg – A231/18

S/

Keluhan Utama: sakit tenggorokan sejak 3 hari yang lalu disertai nyeri menelan

RPS:

- Demam (+) sejak 1 hari yang lalu


- Batuk (-)
- Hilangnya penciuman (-)
- Riwayat kontak dengan pasien covid 19 (-)
- Riwayat suka makanan manis

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 100x/i , Nf: 20x/i , T: 37,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Faring hiperemis, granul (-), Tonsil T2-T2 hiperemis, detritus (-), Kripta (-)
A/
Tonsilofaringitis Akut
P/

- Paracetamol 3 x 250mg
- Ctm 3 x 2mg
- Amoxicillin 3 x 250mg
- Vitamin C 2 x 1

136. Nn. N/ 19 tahun/ 160cm/ 50kg– L083/20

S/
Keluhan Utama: bengkak pada payudara kanan sejak 2 bulan yang lalu, terkadang nyeri

RPS:

- Bengkak tidak diketahui pertama muncul kapan, namun baru disadari 3 bulan ini,
kadang nyeri dan tidak merah
- Kelainan pada putting susu (-)
- Keluar cairan dari putting susu (-), borok pada sekitaran payudara (-)
- Bengkak semakin membesar atau nyeri saat haid (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/66, Nd: 80x/i , Nf: 20x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : teraba massa pada mammae dextra regio lateral atas, teraba lunak, nyeri
tekan (-), mobile, merah (-), batas tegas, ukuran ±3x3x1cm
A/
Susp. FAM
P/

- Asam mefenamat 2 x 500mg


- Rujuk poli bedah onkologi RS Theresia

137. Tn. S/ 35 tahun/165 cm/ 58.5 kg – A290/20

S/

Keluhan Utama: Bentol-bentol pada seluruh tubuh sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- Bentol-bentol pada seluruh tubuh hilang timbul sejak 7 bulan yang lalu, bentol-bentol
seperti berpulau-pulau
- Tidak terdapat bengkak pada bibir (-), sesak nafas (-)
- Tidak ada riwayat alergi makanan
- Keluhan lain (-)
RPD: Riw. Alergi (+) Rhinitis.

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Td: 123/82, Nd: 90 x/i , Nf: 20x/i , T: 37.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Dermatologikus : Urtika generalisata di lengan hingga tangan kanan kiri,
punggung, perut, dan tungkai
A/
Urtikaria Akut
P/

- Cetrizine 2 x 10mg
- Dexamethasone 3 x 0,5mg (3 hari)
- Bedak kocok 2 x 1

Edukasi : Hindari makanan yang menyebabkan alergi, seperti seafood dan makanan
protein tinggi. Bentol-bentol yang muncul jangan digaruk karena akan menyebabkan
luka. Apabila terdapat bengkak tiba-tiba pada bibir, kelopak mata, sesak nafas, segera ke
faskes terdekat.

138. Tn. IS/ 34 tahun/ 160cm/ 56kg– I225/18

S/

Keluhan Utama: kontrol ulang skizofrenia

RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Kaku-kaku pada tubuh dan gemetar pada tangan sejak 1 bulan ini
- Kesemutan (-)
- Sulit tidur
- Demam dan sakit menelan sejak 2 hari ini
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM, HT (-), Riw. Skizofrenia pada keluarga (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Faring : hiperemis, tonsil T1-T2 tidak hiperemis
A/
Skizofrenia Paranoid + Faringitis akut
P/

- Risperidone 1 x 2mg
- THP 1 x 2mg
- Clozapin 1 x 25mg
- Paracetamol 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg

15 Jan 2021 (IGD)


139. An. S/ 7 tahun/ 124cm/ 35 kg

S/

Keluhan Utama: Mencret sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Mencret sejak 2 hari yang lalu, mencret sebanyak 5x sejak tadi pagi.
- Mual (+) Muntah (+) 3x berisi makanan
- Nafsu makan menurun sejak 4 hari yang lalu
- Lemas

RPD: Riw. Alergi -

O/
KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 37.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”,
A/
GEA
P/

- IVFD RL 30 tpm
- Inj. Ranitidin 2 x 1
- Inj. Ondansetron 2 x 1
- Inj. Cefotaxime 2 x 1gr
- Kotrimoksazol syr 2 x 2cth

17 Jan 2021 (Umum)


140. Tn. A/ 35 tahun/ 160cm/ 65kg – A166/20

S/

Keluhan Utama: pusing berputar disertai mual 2 hari yang lalu

RPS:

- Pusing berputar muncul saat pasien bangun tidur. Menghilang kurang lebih 1 jam
setelah serangan
- Mual (+), muntah (+) 3x sejak 2 hari yang lalu
- Tengkuk terasa berat
- Riwayat penyakit saraf atau benturan pada kepala (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 116/79 , Nd: 89x/i , Nf: 20x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Kolesterol total = 298mg/dL
A/
BPPV + Hiperkolesterolemia
P/

- Betahistine Mesylate 3 x 12mg


- Domperidone 3 x 10mg
- Simvastatin 1 x 20mg

141. An. EPS/16 tahun/ 154cm/ 49kg– L04/20

S/

Keluhan Utama: luka pada kuku jempol kaki kanan disertai rasa nyeri dan nanah sejak 2
minggu yang lalu

RPS:

- Riwayat trauma pada jempol kaki kanan (+). Kemudian luka tidak dionati dan mulai
muncul nanah pada luka sejak 1 minggu ini
- Demam (+)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD; 117/70mmHg, Nd: 92x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : edema, eritema disertai pus pada kuku jempol kaki kanan
A/
Pionikia
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Tetrasiklin Salep 3 x 1

Edukasi : bersihkan nanah dan kemudian berikan kompres hangat pada kuku kaki tersebut
selama 15-20 menit sebanyak 3 kali sehari. Setelah dikompres dan dikeringkan, oleskan
salep pada kulit yang luka sekitar kuku.
142. Tn. S/ 33 tahun/ 165/ 64kg– K138/19

S/

Keluhan Utama: mata merah, berair dan gatal serta silau pada mata kanan sejak 2 hari
yang lalu

RPS:

- Mata seperti terasa ada benda asing.


- Riwayat mata kanan kemasukan benda asing (-)
- Kotoran mata lengket, berwarna kehijauan
- Demam (+) 2 hari yang lalu

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 119/75, Nd: 84x/i , Nf: 22x/i , T: 37,4

Mata: Injeksi konjungtiva OS (+), epifora (+). Edema palpebra superior OS (-),
konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Konjungtivitis Bakterialis OS
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Chloramphenicol tetes 3 x 2 tetes
- Loratadine 1 x 10mg

Edukasi : jangan menggosok-gosok mata apabila gatal, jika bepergian terutama ke tempat
yang berdebu gunakan kacamata pelindung
143. An. WA/ 16 tahun/ 150cm/ 56kg– A152/20

S/
Keluhan Utama: gatal-gatal pada sela jari tangan dan kaki sejak 2 minggu yang lalu

RPS:

- Gatal terutama malam hari, sehingga sulit tidur


- Terdapat luka akibat garukan di sela jari tangan kanan
- Riwayat gatal-gatal seluruh tubuh dan sela-sela jari pada keluarga satu rumah
- Riwayat menggunakan handuk bersama dengan anggota keluarga dirumah
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/80, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak terowongan bentuk garis berkelok di sela jari tangan, kaki
dengan papul dan vesikel diujungnya. Terdapat pus pada sela jari tangan kanan.
A/
Skabies dengan infeksi sekunder
P/

- Salep 2-4 3 hari berturut-turut


- CTM 3 x 4mg
- Amoxicillin 3x500mg

Edukasi : gunakan salep 3 hari berturut-turut, apabila kulit terkena air maka salep diolesi
kembali ditempat yang terkena air. Sprei, handuk, selimut, dan pakaian dicuci dengan air
mendidih. Kasur dan sofa di jemur dibawah cahaya matahari langsung. Tidak boleh
menggunakan handuk bersamaan dengan anggota keluarga. Selalu menjaga kebersihan
masing-masing anggota keluarga.
144. Ny. Az/ 57 tahun/ 157cm/ 65kg

S/

Keluhan Utama: Nyeri perut kanan atas sejak 2 minggu ini hilang timbul

RPS:

- Nyeri terasa menyesak kedada


- Nyeri makin meningkat saat bernapas cepat
- Badan terlihat menguning (-)
- Nyeri perut bertambah setelah makan berlemak (+), mual dan muntah (+)
- BAB dempul (-), BAK the pekat (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. HT (-), Riw. DM (-) Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 118/68 , Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Murphy sign (+)
A/
Susp. Kolesistitis Akut
P/

- Asam mefenamat 3 x 500mg


- Antasida 3 x 200mg
- Rujuk poli penyakit dalam RS Theresia

145. Ny.L/ 40 tahun/ 160cm/ 66kg– A179/19

S/

Keluhan Utama: nyeri ulu hati sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati disertai perut kembung dan sendawa sering sejak 2 hari yang lalu
- Control obat hipertiroid
- BAB dalam batas normal, diare (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 127/80, Nd: 118x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7
Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Sindroma dyspepsia + Hipertiroid
P/

- Ranitidin 2 x 150mg
- Tirozol 2 x 10mg

146. Tn. A/ 21 tahun/ 165cm/ 60kg– D33/19

S/

Keluhan Utama: nyeri pada kepala bagian kanan rasa tertusuk-tusuk sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri dirasakan hilang timbul terutama setelah beraktivitas banyak


- Istirahat kurang
- Riwayat nyeri kepala sebelah sebelumnya (-)
- Riwayat trauma pada kepala (-)
- Mual (+), muntah (-)
- Silau saat serangan sakit kepala (-), mata berair (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/70, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Lhermitte test (+)
A/
Migrain tanpa aura
P/
- Paracetamol 3 x 500mg
- Vitamin B kompleks 2 x 1

18 Jan 2021 (Lansia)


147. Tn. IAS/ 64 tahun/ 159cm/ 64kg – A24/16

S/

Keluhan Utama: Nyeri ulu hati sejak 5 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati sejak 5 hari yang lalu


- Nyeri terasa menyesak kedada
- Mula dan muntah (-)
- Sesak nafas (-), dada rasa terbakar (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 118/68 , Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Gastritis
P/

- Antasida syr 3 x 1
- Ranitidin 2 x 150mg
- Vit. B Kompleks 2 x 1

148. Ny. SD/ 57 tahun/ 157cm/ 65kg

S/

Keluhan Utama: Nyeri perut kanan atas sejak 3 minggu ini hilang timbul

RPS:
- Nyeri terasa menyesak kedada
- Nyeri makin meningkat saat bernapas cepat
- Badan terlihat menguning (-)
- Nyeri perut bertambah setelah makan berlemak (+), mual dan muntah (+)
- BAB dempul (-), BAK the pekat (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. HT (-), Riw. DM (-) Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 118/68 , Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Murphy sign (+)
A/
Susp. Kolesistitis Akut
P/

- Asam mefenamat 3 x 500mg


- Antasida 3 x 200mg
- Dexamethasone 2 x 0,5mg
- Rujuk poli penyakit dalam RS Dr. Bratanata

149. Ny. S/ 53 tahun/ 157cm/ 64kg– A435/18

S/

Keluhan Utama : control hipertensi dan DM

RPS:

- Kesemutan ujung-ujung jari kaki dan tangan (+)


- Nyeri kepala (-), mata kabur (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (+), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 157/86, Nd: 72x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8
Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi Stage II + Susp. Neuropati Diabetik
P/

- Metformin 2 x 1
- Glimepiride 1 x 1
- Amlodipine 1 x 10mg
- Vit B Comp 2 x 1

150. Tn.Pd/ 58 tahun/ 160cm/ 67kg – G34/118

S/

Keluhan Utama: Kontrol diabetes mellitus

RPS:

- Pasien riwayat konsumsi obat diabetes mellitus


- Tidak ada keluhan saat ini

RPD: Riw. DM (+), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 136/83 , Nd: 88x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
GDP : 151 mg/dl
A/
DM Tipe 2
P/

- Metformin 2 x 500mg
- Vitamin B kompleks 2 x 1
151. Ny. N/ 68 tahun/ 155cm/ 64kg– G34/18

S/

Keluhan Utama: control tekanan darah

RPS:

- Pasien riwayat hipertensi sejak 6 tahun yang lalu, berobat teratur


- Badan terasa pegal-pegal dan linu
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) sejak 6 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/86, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi Stage II + Myalgia
P/

- Amlodipin 10mg 1 x 1
- Natrium Diclofenac 50mg 2 x 1
- Omeprazole 2 x 20mg

152. Ny. S/ 55 tahun/ 156cm/ 66kg –D04/21

S/

Keluhan Utama: control ulang hipertensi

RPS:

- Nyeri kepala (-), mual muntah (-), pandangan kabur (-)


- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/
KU: Sedang, Kes: CMC, TD 159/88, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Hipertensi Stage II
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab

153. Tn.SA/ 56 tahun/ 159cm/ 52kg– F33/18

S/

Keluhan Utama: nyeri ulu hati sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati disertai perut kembung dan sendawa terasa asam dan pahit sejak 3 hari
yang lalu
- Demam (+) sejak 1 hari yang lalu
- BAB dalam batas normal, diare (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 117/80, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Sindroma dispepsia
P/
- Paracetamol 3 x 500mg
- Antasida 3 x 1
- Ranitidin 2 x 150mg

154. Tn. AM/ 65 tahun/ 161cm/ 57kg – E04/21

S/

Keluhan Utama: BAB encer sebanyak 5x sejak tadi pagi

RPS:

- BAB encer 5x sejak tadi pagi disertai Perut terasa melilit


- Mual (+), Muntah 2x sejak pagi
- Demam sejak 1 hari yang lalu
- BAB berlendir (-), berdarah (-), berbusa (-)

RPD: Riw HT (+), Riw.DM (-), Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 153/89, Nd: 88x/i , Nf: 20x/i , T: 37,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Gastroenteritis akut
P/

- Oralit sachet No. VI


- Domperidone 3 x 10 mg
- Zinc 1 x 1
- Paracetamol 3 x 500 mg

19 Jan 2021 (IGD)


155. Tn. SY/ 57 tahun/ 157cm/ 65kg

S/
Keluhan Utama: Nyeri perut kanan atas sejak 1 minggu ini hilang timbul

RPS:

- Nyeri terasa menyesak kedada


- Nyeri makin meningkat saat bernapas cepat
- Badan terlihat menguning (-)
- Nyeri perut bertambah setelah makan berlemak (+), mual dan muntah (+)
- BAB dempul (-), BAK the pekat (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. HT (-), Riw. DM (-) Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 118/68 , Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Murphy sign (+)
A/
Susp. Kolesistitis Akut
P/

- IVFD RL 20 tpm
- Inj. Ketorolac 1 x 30mg
- Inj. Ranitidin 2 x 1
- Inj. Ondansetron 2 x 1
- Dexamethasone 2 x 0,5mg
-
156. Ny. HY/ 64 tahun/ 158cm/ 69kg

S/

Keluhan Utama: sakit kepala sejak 1 hari yang lalu disertai lemas

RPS:

- Mual muntah (-), pandangan kabur (-)


- Nafsu makan menurun. Makan sedikit sejak 3 hari ini
- Keluhan lain (-)
RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 195/108, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Hipertensi Urgency
P/

- IVFD RL 20tpm + NRB


- Nifedipin sublingual 25mg x 1
- Amlodipin 1 x 10mg
- Antasida syr 3 x 2cth
- Domperidone 3 x 10mg

21 Jan 2021 (Lansia + Posyandu Lansia)


157. Tn..K/ 67 tahun/ 158cm/ 66kg – D03/21

S/

Keluhan Utama: control ulang hipertensi

RPS:

- Nyeri kepala (-), mual muntah (-), pandangan kabur (-)


- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 149/90, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Hipertensi Stage II
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab

158. Ny. KL/ 61 tahun/ 150cm/ 57kg – E013/21

S/

Keluhan Utama: BAB encer sebanyak 3 hari yang lalu

RPS:

- BAB encer sejak 3 hari yang lalu disertai Perut terasa melilit
- Mual (+), Muntah (+)
- Demam sejak 4 hari yang lalu
- BAB berlendir (+), berdarah (-), berbusa (+)

RPD: Riw HT (-), Riw.DM (-), Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 123/79, Nd: 88x/i , Nf: 20x/i , T: 37,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Disentri
P/

- Oralit sachet No. VI


- Domperidone 3 x 10 mg
- Zinc 1 x 1
- Paracetamol 3 x 500 mg
- Kotrimoksazol 2 x 480mg
22 Jan 2021 (Umum)
159. An. UW/ 9 bulan/ 90/ 12Kg– B177/18

S/

Keluhan Utama: gatal dan kemerahan pada lipatan paha dan bokong sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- Gatal meningkat saat anak berkeringat


- Ganti popok 2-3x sehari

RPD: Riw. Alergi -

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : papul eritem menyerupai bentuk popok, basah
A/
Dermatitis popok
P/

- Hidrocortison cream 2% 2x1

Edukasi : ganti popok lebih sering dari biasanya, pastikan kulit bayi tidak lembab saat
dipasang popok.
160. Ny. SR/ 24 tahun/ 156cm/ 58kg– K008/20

S/

Keluhan Utama: bisul pada ketiak kanan yang timbul sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Bisulan muncul di ketiak kanan awalnya sebesar biji jagung, tidak nyeri, sejak 4 hari
yang lalu bisul makin membesar dan nyeri disertai merah disekitar bisul
- Demam (+)
- Riwayat mencukur bulu ketiak +
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 124/76, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : pustule bentuk dome-shaped, single, dengan folikel rambut
diatasnya, eritema kulit sekitarnya.
A/
Hidraadenitis Supuratif
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Gentamisin Salep 3 x 1

Edukasi : Kompres bisul dengan air hangat 3-4x sehari dengan 15 menit lamanya setiap
kompres lalu baru olesi dengan salep

23 Jan 2021 (IGD)


161. An. AL/ 7 bulan/ 78cm/ 7kg– G035/20

S/

Keluhan Utama: kejang disertai demam 1 jam sebelum masuk ugd

RPS:

- Demam dirasakan sejak 3 hari yang lalu, tinggi, tidak menggigil


- Kejang seluruh tubuh dengan mata mendelik selama kurang lebih 2 menit
- Setelah kejang anak menangis. Kejang terjadi sebanyak 1 kali
- Riwayat kejang sebelumnya -
RPD: Riwayat trauma kepala saat persalinan -

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 99x/i , Nf: 24x/i , T: 36.9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Kejang Demam Simplex
P/

- IVFD RL 20tpm Mikro


- Inj. paracetamol 3 x 10cc Bila T> 39
- Diazepam syr 2 x ¼ cth
- Paracetamol Syr 3 x 1 cth
- Vit B comp syr 1 x 1 cth

25 Jan 2021 (Umum+Posyandu Balita


Nebang Parah + Puskesmas Keliling)
162. Nn. T/ 26 tahun/ 160cm/ 59kg– L208/16

S/

Keluhan Utama: bengkak pada payudara kanan sejak 3 bulan yang lalu, tidak nyeri

RPS:

- Bengkak tidak diketahui pertama muncul kapan, namun baru disadari 3 bulan ini,
tidak nyeri dan tidak merah
- Kelainan pada putting susu (-)
- Keluar cairan dari putting susu (-), borok pada sekitaran payudara (-)
- Bengkak semakin membesar atau nyeri saat haid (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/66, Nd: 80x/i , Nf: 20x/i , T: 37


Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : teraba massa pada mammae dextra regio lateral atas, teraba lunak, nyeri
tekan (-), mobile, merah (-), batas tegas, ukuran ±3x3x1cm
A/
Susp. FAM
P/

- Asam mefenamat 2 x 500mg


- Rujuk poli bedah onkologi RS Theresia

163. Nn. D/ 22 tahun/ 150cm/ 55kg– K009/21

S/

Keluhan Utama: batuk pilek sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Batuk berdahak warna bening, dahak sulit dikeluarkan


- Pilek membuat sulit tidur, bersin-bersin (+)
- Demam (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 90x/i , Nf: 20x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
ISPA
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Ambroxol 3 x 30mg
- Vit C 2 x 1
- CTM 3 x 4mg

26 Jan 2021 (Lansia)


164. Ny.I/ 64 tahun/ 148cm/ 50kg– A003/21

S/

Keluhan Utama: nyeri pada persendian lutut, tangan dan kaki sejak 1 bulan ini

RPS:

- Lutut terasa nyeri terutama setelah aktivitas banyak, lutut kaku di pagi hari (-)
- Nyeri berkurang dengan istirahat (+)
- Nyeri disertai rasa kessemutan (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT sejak 4 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 160/86, Nd: 93x/i , Nf: 20x/i , T: 36,7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi Stage II + Osteoarthritis
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Calcium lactat 2 x 1 tab
- Natrium diclofenac 2 x 50mg
- Ranitidine 2 x 150mg

165. Ny.K/ 67 tahun/ 149cm/ 45kg– D003/21

S/

Keluhan Utama: nyeri pada gusi dan gigi geraham kanan bawah sejak 3 hari yang lalu
RPS:

- Riwayat gigi geraham kanan bawah berlubang (+)


- Geraham kanan bawah terasa bengkak
- Demam (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT sejak 5 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/86, Nd: 93x/i , Nf: 20x/i , T: 36,7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : teraba KGB mandibula kanan membesar, nyeri tekan (+), hangat (+)
A/
Hipertensi Stage II + Ginggivitis
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Asam mefenamat 3 x 500mg
- Ciprofloxasin 2 x 500mg
- Ranitidine 2 x 150mg

166. Tn. AS/ 61 tahun/ 158cm/ 60kg– A188/18

S/

Keluhan Utama: nyeri ulu hati disertai mual muntah 3 hari yang lalu

RPS:

- Perut terasa kembung (+)


- Muntah 2x sejak 1 hari yang lalu, mual (+)
- BAB berwarna kehitaman (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/
KU: Sedang, Kes: CMC, TD 132/76, Nd: 73x/i , Nf: 20x/i , T: 36,4

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan ulu hati (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Sindrom Dispepsia
P/

- Antasida syr 3 x 1
- Omeprazol 2 x 20mg

167. Tn.W/ 70 tahun/ 155cm/ 50kg– B132/18

S/

Keluhan Utama: control pengobatan cpc

RPS:

- Sesak masih dirasakan terus menerus terutama saat aktivitas banyak


- Nyeri dada (-), batuk (+) berdahak dan hilang timbul
- Kaki sembab (+) sudah berkurang
- Jantung berdebar-debar (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT sejak 2 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 160/86, Nd: 83x/i , Nf: 24x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor kesan membesar ke lateral bawah dan Pulmo wheezing (-/-), ronkhi (+/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, edem pitting minimal +/-
A/
Cor Pulmonal Chronic
P/
- Furosemid 1 x 40mg
- Spironolancton 1 x 25mg
- Concor 1 x 5mg

168. Ny.M/ 65 tahun/ 152cm/ 58kg– H05/18

S/

Keluhan Utama: kesemutan pada ujung jari tangan sejak 1 bulan ini

RPS:

- Kesemutan dirasakan hilang timbul, kesemutan dirasakan menjalar (-)


- Nyeri punggung (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT sejak 2 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/93, Nd: 84x/i , Nf: 20x/i , T: 36,4

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi Stage II + Susp. Neuropati perifer
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab
- Calcium lactat 2 x 1

27 Jan 2021 (IGD)


169. Ny. AK/ 65 tahun/ 150cm/ 58kg

S/

Keluhan Utama: muntah berwarna kehitaman sejak 1 minggu ini

RPS:
- Riwayat nyeri ulu hati sejak 3 bulan yang lalu (+), riwayat BAB kehitaman
sebelumnya (-)
- Riwayat konsumsi makanan pedas (+), riwayat konsumsi obat-obat penghilang nyeri
(-)
- Mual (+) dan muntah kehitaman atau berdarah (-)
- Lemas (-)

RPD: Riw. Alergi (-), riw. Gangguang lambung +

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 118/70 , Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT epigastrium (+), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hematemesis
P/

- IVFD RL 25 tpm + Neurobion 5cc


- In. Ranitidin 2 x 1
- Inj. Ondansetron 2 x 1
- Inj. Cefotaxime 2 x 1gram
- Antasida syr 3 x 2cth
- Vit K 2 x 1

170. Tn. N/ 78 tahun/ 155cm/ 50kg

S/

Keluhan Utama: BAK sakit sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- BAK sakit sejak 3 hari yang lalu


- Kencing terputus-putus (+)
- Sering terbangun malam hari untuk BAK
- Sakit pada ulu hati sejak 1 hari yang lalu
- Mual (+) Muntah (+), Lemas (+)

RPD: Riw. Alergi (-)


O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 131/90 , Nd: 89x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Nyeri ketok CVA Kanan +
A/
Infeksi Saluran Kemih
P/

- IVFD RL 20 tpm
- Inj. Cefotaxime 2 x 1gram
- Inj. Ranitidin 2 x 1
- Inj. Ondansetron 2 x 1
- Buscopan 2 x 1

29 Jan 2021 (Umum)


171. Ny.P/ 37 tahun/ 158cm/ 55kg– B009/21

S/

Keluhan Utama: mata kanan merah dan gatal sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Mata merah disertai gatal dan mata berair (+)


- Riwayat mata kemasukan benda asing (-)
- Riwayat alergi (+) debu dan dingin
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/76, Nd: 89x/i , Nf: 20x/i , T: 36,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-), injeksi konjungtiva (+/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Konjungtivitis Alergi
P/

- Cetrizine 2 x 10mg
- Cendolyteers 4 x 1

172. Ny.S/ 31 tahun/ 158cm/ 60kg– L204/19

S/

Keluhan Utama: benjolan yang terasa nyeri pada bawah dagu sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Awalnya pasien nyeri tenggorokan 1 minggu yang lalu, kemudian tidak diobati, lalu
teraba benjolan sebesar kelereng di bawah dagu kanan dan dirasakan hangat dan nyeri
- Riwayat batuk-batuk lama lebih 1bulan (-), riwayat keringat malam dan penurunan
BB (-)
- Nyeri menelan saat ini (-), nyeri membuka mulut (-)
- Demam (+) hilang timbul
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/66, Nd: 76x/i , Nf: 20x/i , T: 36,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : pembesaran pada KGB Mandibula Dextra, nyeri tekan (+), hiperemis (+),
konsistensi kenyal.
A/
Limfadenitis mandibula dextra
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Ciprofloxasin 2 x 500mg
- Vitamin C 2 x 1

173. Tn, M/ 36 tahun/ 165cm/ 60kg– B125/18

S/

Keluhan Utama: control skizofrenia

RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Kaku-kaku pada tubuh dan gemetar pada tangan sejak 1 bulan ini
- Kesemutan (-)
- Sulit tidur
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riwayat Skizofrenia pada keluarga (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 160/86, Nd: 93x/i , Nf: 20x/i , T: 36,7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Psikiatri (29 Jan 2021)

- Kesadaran : Composmentis
- Penampilan : Sesuai gender, dapat mengurus diri
- Sikap : Koopertif
- Psikomotor : Hiperaktif
- Verbalisasi : Spontan, dapat dilakukan
- Orientasi : baik
- Kontak Psikis : dapat dilakukan
- Afek : appropriate
- Mood : Labil
- Proses pikir : Koheren
- Isi Pikir : waham (-)
- Halusinasi : +
- DI/DJ : 1 / tidak tergangu

A/
Skizofrenia Paranoid
P/

- Clozapine 1 x 25mg
- Risperidone 2 x 1mg
- Thp 3 x 2mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab

174. Ny.J/ 36 tahun/ 162cm/ 58kg– B069/20

S/

Keluhan Utama: Demam sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Batuk (-), pilek (+) sejak 2 hari yang lalu


- Sakit tenggorokan dan penurunan penciuman (-)
- Riw. kontak dengan pasien covid 19 (-)
- Keluarga satu rumah yang demam dan pilek (-)
- Riwayat bepergian keluar kota (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/73, Nd: 84x/i , Nf: 20x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Common Cold
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Chlorpheniramin meleat 3 x 4mg
- Vitamin C 2 x 1
- Vitamin B Komplek 2 x 1

175. Tn.B/ 23 tahun/ 168cm/ 58kg– A297/17

S/

Keluhan Utama: Demam sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- Batuk (+) pada malam hari hilang timbul, pilek (+) sejak 3 hari yang lalu
- Sakit tenggorokan dan penurunan penciuman (-)
- Riw. kontak dengan pasien covid 19 (-)
- Keluarga satu rumah yang demam dan pilek (-)
- Riwayat bepergian keluar kota (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 118/73, Nd: 84x/i , Nf: 20x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Common Cold
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Vitamin C 2 x 1
- Ambroxol 3 x 10mg

176. Tn..BY/ 33 tahun/ 165cm/ 55kg– A324/19

S/

Keluhan Utama: Demam sejak 2 hari yang lalu

RPS:
- Demam menggigil (-), Batuk (-), pilek (-)
- Sakit tenggorokan dan penurunan penciuman (-)
- Riw. kontak dengan pasien covid 19 (-)
- Keluarga satu rumah yang demam dan pilek (-)
- Riwayat bepergian keluar kota (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/73, Nd: 84x/i , Nf: 20x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Common Cold
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Vitamin C 2 x 1

177. Tn.BA/ 52 tahun/ 160cm/ 59kg– A072/19

S/

Keluhan Utama: kesemutan pada ujung jari tangan dan kaki sejak 3 bulan yang lalu

RPS:

- Nyeri pada persendian (+)


- Riwayat nyeri tengkuk (+)
- Riwayat kolesterol tinggi (+) sejak 1 tahun yang lalu
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 140/93, Nd: 84x/i , Nf: 20x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Laboratorium : Kolesterol total = 312mg/dl
A/
Hipertensi Stage II + Hiperkolesterolemia
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Simvastatin 1 x 20mg
- Paracetamol 3 x 500mg
- Vitamin B Complex 2 x 1

178. Tn. S / 50 tahun/ 165cm/ 48kg– A165/18

S/

Keluhan Utama: nyeri kepala terasa seperti terikat sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri kepala memberat terutama setelah aktivitas berat sejak 1 minggu ini
- Mual (-), muntah (-)
- Pandangan kabur (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/93, Nd: 94x/i , Nf: 20x/i , T: 36,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Lhermitte Test (+)
A/
Hipertensi stage II + Tension Type Headache
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Amlodipin 1 x 5mg
- Vitamin B Complex 2 x 1

179. Ny.A/ 31 tahun/ 155cm/ 64kg– J051/20

S/

Keluhan Utama: pegal-pegal pada badan sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- Demam (-)
- Nyeri ulu hati hilang timbul disertai kembung
- Keluhan lain (-)
-

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/73, Nd: 84x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Myalgia + Dispepsia
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Ranitidine 2 x 150mg
- Vitamin B Complex 2 x 1

30 Jan 2021 (Lansia)


180. Tn. SH/ 54 tahun/ 163cm/ 76kg – A239/20

S/

Keluhan Utama: control ulang hipertensi


RPS:

- Nyeri kepala (-), mual muntah (-), pandangan kabur (-)


- Badan terasa pegal-pegal
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 159/88, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Hipertensi Stage II
P/

- Amlodipin 1 x 10mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab
- Paracetamol 3 x 500mg

181. Tn.MAH/ 58 tahun/ 160cm/ 66kg– F57/19

S/

Keluhan Utama: Demam sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Batuk (-), pilek (-)


- Sakit tenggorokan dan penurunan penciuman (-)
- Riw. kontak dengan pasien covid 19 (-)
- Keluarga satu rumah yang demam dan pilek (-)
- Riwayat bepergian keluar kota (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/73, Nd: 84x/i , Nf: 20x/i , T: 36,9
Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Common Cold
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Vitamin C 2 x 1
- Vitamin B Komplek 2 x 1

182. Tn. S/ 60 tahun/ 157cm/ 64kg – A93/18

S/

Keluhan Utama: batuk berdahak warna kehijauan sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Kontrol ulang PPOK


- Batuk berdahak warna kehijauan sejak 3 hari yang lalu, memberat pada pagi hari
- Bersin-bersin di pagi hari, hidung berair di pagi hari dan menghilang pada siang hari
(-)
- Telapak tangan kiri gatal dan kemerahan serta teraba hangat dan perih sejak 1 minggu
ini setelah terkena sabun pembersih kaca
- Sesak nafas makin memberat (-)
- Demam (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi sebelumnya tidak diketahui

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 130/79 , Nd: 79x/i , Nf: 23x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : eritema pada telapak tangan kiri
A/
PPOK + Dermatitis Kontak Iritan
P/

- Salbutamol 3 x 2mg
- Ambroxol 3 x 30mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Hidrokortison krim 2 x 1

183. Ny. U/ 61 tahun/ 157cm/ 65kg– F51/19

S/

Keluhan Utama: kontrol ulang gangguan afek depresi

RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Lebih senang sendiri dan tidak mau bersosialisasi sudah mulai berkurang
- Menangis tiba-tiba sudah tidak ada lagi
- Sulit tidur
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM, HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Gangguan Afek Depresi
P/

- Amitriptilin 2 x 12,5mg
- Vitamin B Complex 2 x 1

184. Ny. NF/55 tahun/ 160cm/ 65kg– K04/21


S/

Keluhan Utama: Nyeri pada kedua lutut terutama lutut kiri sejak 6 bulan yang lalu

RPS:

- Nyeri pada lutut meningkat saat beraktivitas, terutama lutut kaki kiri
- Kaku pada sendi lutut terutama saat setelah istirahat atau perubahan posisi dari duduk
ke berdiri
- Riwayat trauma (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 88x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Osteoarthritis Genu Sinistra
P/

- Ntarium Diclofenac 2 x 50mg


- Omeprazole 2 x 20mg
- Vitamin B kompleks 2 x 1
- Calcium Lactate 3 x 1
185. Tn. AI/ 60 tahun/ 165cm/ 70kg - A631/18

S/

Keluhan Utama: Sakit saat BAK sejak 6 hari yang lalu

RPS:

- Sakit saat BAK sejak 6 hari yang lalu


- BAK terputus-putus sejak 6 hari yang lalu
- Sering terbangun pada malam hari untuk BAK
- Mengedan saat BAK (+)

RPD: Riw. HT (-), Riw. DM (-), Riw. Alergi (-)


O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 133/85 , Nd: 91x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Suspek. BPH
P/

- Rujuk ke Poli Bedah RSUD Abdul Manap

186. Ny. S/ 62 tahun/ 153cm/ 67kg – A222/19

S/

Keluhan Utama: Kontrol diabetes mellitus

RPS:

- Pasien riwayat konsumsi obat diabetes mellitus, konsumsi obat teratur


- Nyeri ulu hati hilang timbul disertai perut kembung
- Tidak ada keluhan saat ini

RPD: Riw. DM (+), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 126/83 , Nd: 88x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
GDP : 143 mg/dl
A/
DM Tipe 2 + Sindroma Dispepsia
P/

- Metformin 2 x 500mg
- Glimepirid 1 x 2 mg
- Vitamin B kompleks 2 x 1
- Antacid 3 x 200mg

187. Tn. SR/ 54 tahun/ 160cm/ 70kg – A241/16

S/

Keluhan Utama: BAK sakit sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- BAK sakit sejak 3 hari yang lalu


- Kencing terputus-putus (+), anyang-anyangan
- Sering terbangun malam hari untuk BAK
- Mual (+) Muntah (-)

RPD: Riw. HT (+), Riw. DM (-), Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 151/90 , Nd: 89x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
ISK + Hipertensi Stage II
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Ciprofloxacin 2 x 500 mg
- Omeprazole 2 x 20 mg
- Vit. B Comp 2 x 1
188. Tn. TG/ 64 tahun/ 155cm/ 65kg - L394/18

S/

Keluhan Utama: Sakit saat BAK sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Sakit saat BAK sejak 2 hari yang lalu


- BAK terputus-putus sejak 2 hari yang lalu
- Sering terbangun pada malam hari untuk BAK
- Mengedan saat BAK (+)

RPD: Riw. HT (+), Riw. DM (-), Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 153/85 , Nd: 91x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Suspek. BPH + Hipertensi Stage II
P/

- Amlodipin 1 x 10mg
- Vitamin B Kompleks 2 x 1
- Rujuk ke Poli Bedah RS Bhayangkara

189. Tn. S/ 55 tahun/ 168cm/ 65kg– E97/19

S/

Keluhan Utama: kesemutan pada tangan sejak 2 bulan ini

RPS:

- Kesemutan pada kedua tangan, tidak menjalar


- Riwayat kolesterol tinggi sebelumnya (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/96, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Laboratorium : Kolesterol total = 197mg/dL
A/
Neuropati perifer + Hipertensi Stage II
P/

- Vit B Comp 2 x 1
- Calcium Lactat 2 x 1
- Amlodipin 1 x 5mg

31 Jan 2021 (IGD)


190. An. ZL/ 16 tahun/ 150cm/ 40kg

S/

Keluhan Utama: Demam sejak 8 hari yang lalu

RPS:

- Demam tinggi hilang timbul sejak 8 hari yang lalu, tidak menggigil, meningkat
terutama sore dan malam hari
- Mual +, nyeri perut hilang timbul
- Riwayat bepergian keluar kota (-)
- Riwayat kontak dengan pasien terkonfirmasi covid (-)
- tampak bitnik-bintik perdarahan (-), BAB gelap (-), gusi berdarah (-)
- Batuk (-)
- Sakit Tenggorokan (-)
- Penciuman berkurang (-)

RPD: Riw. Tinggal di daerah endemic malaria (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 115/66 , Nd: 78x/i , Nf: 18x/i , T: 38

Mata: konjungtiva anemis (+/+), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Rumple Leed Test -
Hasil Laboratorium
Hb = 12,4 mg/dl
Leukosit =15.750/mm3
Ht = 35%
Trombosit = 200.000
Widal S.typhii 1/320
A/
Demam Typhoid
P/

- IVFD NaCl 0.9% 30tpm


- Inj. Cefitaxime 2 x 1gram
- Inj. Ondansetron 2 x 1
- Paracetamol 3 x 500mg
- Omeprazol 2 x 20mg
- Vit B Comp syr 2 x 1

Edukasi : minum lebih banyak dan istirahat cukup

2 Feb 2021 (Lansia)


191. Tn.J/ 56 tahun/ 162cm/ 58kg– B066/20

S/

Keluhan Utama: control ulang skizofrenia

RPS:

- Mendengar suara-suara, melihat bayangan, mencium bau-bau yang tidak dirasakan


orang lain (-)
- Merasa dikejar-kejar dan dicurigai oleh orang-orang masih ada tapi sudah berkurang
dari bulan-bulan sebelumnya
- Kaku-kaku pada tubuh dan gemetar pada tangan sejak 1 bulan ini
- Kesemutan (-)
- Sulit tidur
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+), Riwayat skizofrenia dalam keluarga tidak diketahui

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 150/73, Nd: 84x/i , Nf: 20x/i , T: 36,9
Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Skizofrenia tipe campuran
P/

- Amlodipine 1 x 5mg
- Risperidone 1 x 2mg
- THP 1 x 2mg
- Chlorpheniramine meleate 2 x 4mg

192. Ny. E/ 61 tahun/ 155cm/ 65kg– A56/18

S/

Keluhan Utama : nyeri ulu hati sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Mual muntah (-), perut terasa kembung (+)


- BAB warna kehitaman (-)
- Perut dan tenggorok terasa terbakar (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 140/86, Nd: 82x/i , Nf: 22x/i , T: 36.6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor kesan membesar kearah lateral, Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-),
ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : udem (-), akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Sindrom Dispepsia + Hipertensi Stage II
P/
- Omeprazole 2 x 20mg
- Captopril 2 x 12,5mg
- Vitamin B complex 2 x 1

193. Ny.SA/ 64 tahun/ 150cm/ 57kg– A11/21

S/

Keluhan Utama: nyeri pada persendian lutut, sejak 1 bulan ini

RPS:

- Lutut terasa nyeri terutama setelah aktivitas banyak, lutut kaku di pagi hari (+)
- Nyeri berkurang dengan istirahat (+)
- Nyeri disertai rasa kessemutan (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT sejak 4 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 160/86, Nd: 93x/i , Nf: 20x/i , T: 36,7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi Stage II + Osteoarthritis
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Calcium lactat 2 x 1 tab
- Natrium diclofenac 2 x 50mg
- Ranitidine 2 x 150mg

194. Ny. SY/ 64 tahun/ 158cm/ 69kg – A113/19

S/

Keluhan Utama: control ulang hipertensi

RPS:

- Nyeri kepala (-), mual muntah (-), pandangan kabur (-)


- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 195/108, Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, motoric atas (555/555),
motoric bawah (555/555)
A/
Hipertensi Urgency
P/

- Nifedipin sublingual 10mg 1 x 1


- Amlodipin 1 x 10mg
- Vitamin B Complex 2 x 1 tab

195. Ny. M/ 33 tahun/ 160cm/ 59kg – A272/20

S/

Keluhan Utama: Nyeri ulu hati sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri ulu hati sejak 2 hari yang lalu


- Batuk berdahak sejak 3 hari yang lalu, dahak warna kekuningan
- Mula dan muntah (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 118/68 , Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Gastritis + ISPA
P/

- Antasida 3 x 200 mg
- Ambroxol 3 x 30mg
- Omeprazole 2 x 20mg

196. Ny. SP/ 55 tahun/ 160cm/ 60kg – A12/21

S/

Keluhan Utama: batuk pilek sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Batuk kering sejak 3 hari yang lalu, pilek sejak 2 hari yang lalu
- Batuk mengganggu kualitas tidur
- Demam, sakit tenggorokan dan penurunan penciuman (-)
- Riw. kontak dengan pasien covid 19 (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) sejak 5 tahun yang lalu

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 140/95 Nd: 106x/i , Nf: 21x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (+), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hipertensi stage II + ISPA
P/

- Amlodipin 1 x 10mg
- Paracetamol 3 x 500mg
- Vitamin C 1 x 1

197. Ny. P/ 59 tahun/ 160cm/ 57kg– L06/21

S/
Keluhan Utama: nyeri dan kesemutan pada dada dan sebagian perut sebelah kanan sejak 1
bulan ini

RPS:

- Riwayat sembuh dari herpes sejak 3 bulan yang lalu


- Dada sebelah kanan dan sebagian perut sebelah kanan terasa ngilu dan nyeri hilang
timbul
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/86, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Neuralgia Post Herpetic
P/

- Vit B 12 2 x 1
- Asam Mefenamat 3 x 500mg
- Dexamethasone 2 x 0,5mg

3 Feb 2021 (Umum)


198. An. K/ 9 tahun/ 130cm/ 42kg– A165/18

S/

Keluhan Utama: nyeri dan bengkak pada leher sebelah kiri sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Demam (+) sejak 2 hari yang lalu


- Nyeri membuka mulut (+), nyeri menelan (+)
- Batuk (-), Pilek (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)


O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/86, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 37.4

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : bengkak unilateral pada bagian depan telinga kiri hingga rahang bawah,
eritem, hangat, nyeri tekan.
A/
Parotitis Akut
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Vitamin C 2 x 1

Edukasi : minum dan istirahat yang cukup. Makan yang bernutrisi


199. An. YH/ 10 tahun/ 125cm/ 30kg– A26/18

S/

Keluhan Utama: bercak-bercak merah yang timbul di leher kemudian menyebar ke


seluruh tubuh disertai demam sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Demam (+) sejak 4 hari yang lalu


- Batuk pilek (+) sejak 4 hari yang lalu
- Mata merah dan berair sejak 5 hari yang lalu
- Nyeri menelan (+), sariawan pada mulut (+)
- Keluhan serupa pada orang satu rumah (-)
- Riwayat imunisasi campak (-)

RPD: Riw. Campak sebelumnya (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/66, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : macula eritema di leher, dada, oerut, punggung, lengan dan kaki
A/
Morbili
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Ctm 2 x 4 mg

Edukasi : minum dan istirahat yang cukup. Makan yang bernutrisi. Sebaiknya tidak
berkontak langsung dengan anggota keluarga serumah yang rentan.
200. An. WN/ 16 tahun/ 145cm/ 50kg– A126/19

S/

Keluhan Utama: muncul gelembung-gelembung bening kemerahan di perut dan


punggung yang terasa gatal sejak 5 hari yang lalu

RPS:

- Demam (+) sejak 5 hari yang lalu


- Tampak gelembung yang sudah pecah berisi cairan bening dan membentuk koreng
- Batuk pilek (-)
- Keluhan serupa pada orang satu rumah (-), riwayat kontak dengan orang yang sedang
terkena cacar sebelumnya (+) teman pasien.
- Badan terasa lemas dan nafsu makan berkurang

RPD: Riw. Cacar sebelumnya (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 113/76, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 37.3

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : vesikel berisi cairan bening yang tersebar diperut dan punggung
dengan dikelilingi kulit yang eritema dan terdapat krusta-krusta pada vesikel yang pecah
A/
Varicella Zooster
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Asiklovir 5 x 800mg
- Ctm 2 x 4 mg

Edukasi : gelembung jangan digaruk dan biarkan gelembung pecah sendiri. Minum dan
istirahat yang cukup. Makan yang bernutrisi. Sebaiknya tidak berkontak langsung dengan
anggota keluarga serumah yang rentan.
201. Ny. DR/ 35 tahun/ 156cm/ 65kg -L177/20

S/

Keluhan Utama: Sariawan di pipi bagian dalam, gusi kanan, sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri saat makan (+)


- Batuk, pilek dan demam (-)
- Riwayat trauma pada sekitar mulut dan mulut bagian dalam (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 112/74 , Nd: 89x/i , Nf: 20x/i , T: 36,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Ulkus Aftosa
P/

- Vitamin C 2 x1
- Paracetamol 3 x 500 mg

202. Tn. KI/ 26 tahun/ 167cm/ 78kg – B177/19

S/

Keluhan Utama: Rasa terbakar pada ulu hati sejak 2 hari yang lalu dan disertai mual
RPS:

- Nyeri ulu hati sejak 4 hari yang lalu


- Mulut terasa asam
- Keluhan memberat apabila berbaring dan setelah makan
- Riwayat konsumsi kopi, merokok dan makan pedas

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 118/68 , Nd: 92x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
GERD
P/

- Omeprazol 2 x 20mg
- Domperidone 3 x 10mg
- Ranitidin 2 x 150mg

Edukasi

- Makan maksimal 4 jam sebelum tidur


- Tidur dengan posisi kepala agak tinggi
- Hindari konsumsi kopi, makanan pedas, alcohol, rokok, dan makanan berlemak
- Makan dengan porsi kecil namun sering

203. Tn. LO/ 35 tahun/ 165cm/ 57kg – E104/20

S/

Keluhan Utama: BAB encer sebanyak 4x sejak tadi pagi

RPS:

- BAB encer 4x sejak tadi pagi disertai Perut terasa melilit


- Mual (+), Muntah 3x sejak pagi
- Demam sejak 1 hari yang lalu
- BAB berlendir (+), berdarah (-), berbuih (-)
RPD: Riw HT (-), Riw.DM (-), Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 123/79, Nd: 88x/i , Nf: 20x/i , T: 37,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Gastroenteritis akut
P/

- Attapulgit 3 x 2 tablet
- Domperidone 3 x 10 mg
- Zinc 1 x 1
- Paracetamol 3 x 500 mg
- Kotrimoksazol 2 x 480mg

Edukasi

- Banyak minum dan makan yang bernutrisi


- Hindari makan pedas
- Apabila BAB encer dan muntah semakin sering, lemas, maka segera bawa ke faskes
terderkat
- Tingkatkan hygiene diri. Cuci tangan setelah BAB dan sebelum makan

204. An. YU/ 15 tahun/ 140cm/ 47kg – F104/20

S/

Keluhan Utama: BAB encer terus menerus disertai nyeri perut kiri sejak tadi pagi

RPS:

- Perut terasa melilit dan nyeri sebelah kiri bawah


- Demam (-)
- Mual (+). Muntah (+) 2x sejak tadi pagi
- BAB berlendir (+), berdarah (+), berbuih (-)
- Keluhan serupa pada orang sekitar rumah (-)

RPD: Riw HT (-), Riw.DM (-), Riw. Alergi (-)

O/
KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 123/79, Nd: 88x/i , Nf: 20x/i , T: 37,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Disentri Amuba Akut
P/

- Metronidazol 3 x 500mg
- Paracetamol 3 x 500mg
- Attapulgite 3 x 2 tablet
- Domperidone 3 x 10mg

Edukasi

- Banyak minum dan makan yang bernutrisi


- Hindari makan pedas
- Apabila BAB encer dan muntah semakin sering, lemas, maka segera bawa ke faskes
terderkat
- Tingkatkan hygiene diri. Cuci tangan setelah BAB dan sebelum makan

205. Ny.P/ 35 tahun/ 158cm/ 55kg– B019/21

S/

Keluhan Utama: mata kanan merah dan terasa ada benda asing sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Mata merah seperti berpasir, tanpa disertai gatal dan mata berair
- Mata terasa silau (-)
- Riwayat mata kemasukan benda asing (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/76, Nd: 89x/i , Nf: 20x/i , T: 36,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-), injeksi konjungtiva (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Dry Eye Syndrome
P/

- Cendolyteers 5 x 1 gtt ODS

Edukasi

- Lindungi mata saat bepergian, terutama pada daerah yang berdebu


- Jangan menggosok-gosok mata

206. Tn. S/ 33 tahun/ 165/ 64kg– K135/18

S/

Keluhan Utama: kelopak mata kanan bengkak dan merah sejak 1 minggu yang lalu

RPS:

- Mata kanan bengkak terasa nyeri bila ditekan


- Mata terasa perih dan silau
- Riwayat trauma pada kelopak mata (-)
- Keluhan sudah berulang, keluhan sebelumnya terjadi 6 bulan yang lalu pada mata
kanan

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 119/75, Nd: 84x/i , Nf: 22x/i , T: 37,4

Mata: Injeksi konjungtiva OD (+), epifora (+). Edema palpebra superior OD (+),
konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Hordeolum Eksterna OD
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Chloramphenicol salp 3 x 1

Edukasi

- Kompres hangat mata 3-4x sehari selama 15 menit


- Hindari iritasi pada mata karena shampoo atau sabun
- Jangan menusuk atau menekan bengkak pada kelopak mata

4 Feb 2021 (IGD)


207. Ny. A/ 27 tahun/ 150cm/ 64kg

S/

Keluhan Utama: perdarahan dari jalan lahir sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- HPHT : 1 Januari 2021


- Usia kehamilan : 4-5 minggu
- Mual dan muntah (-)
- Perdarahan keluar bergumpal banyak. Sekarang perdarahan -

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC , TD: 120/80 , Nd: 96x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: dbn
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Pemeriksaan Ginekologi : OUE Tertutup. Perdarahan -
Hb : 11, 9 gr/dl
Gol. Darah : O
Tes HCG : -
A/
G1P0A0 gravid 4-5 minggu abortus komplit
P/
- Misoprostol 1x
- SF 1 x 1
- Kalk 1 x 1
- Vit. B1 1 x 1

208. An. D/ 8 tahun/ 130cm/ 40kg – A203/18

S/

Keluhan Utama: Demam sejak 5 hari yang lalu

RPS:

- Demam tinggi terus menerus sejak 5 hari yang lalu, tidak menggigil
- Riwayat bepergian keluar kota (-)
- Riwayat kontak dengan pasien terkonfirmasi covid (-)
- tampak bitnik-bintik perdarahan (-), BAB gelap (-), gusi berdarah (-)
- Batuk (+)
- Sakit Tenggorokan (-)
- Penciuman berkurang (-)

RPD: Riw. Tinggal di daerah endemic malaria (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 115/66 , Nd: 78x/i , Nf: 18x/i , T: 38

Mata: konjungtiva anemis (+/+), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Rumple Leed Test +
Hasil Laboratorium
Hb = 9,4 mg/dl
Leukosit =11.750/mm3
Ht = 28%
Trombosit = 112.000
A/
Dengue Hemorragic Fever
P/
- IVFD NaCl 0.9% 30tpm
- Inf. Paracetamol 3 x 50cc
- Vit B Comp syr 2 x 1

Edukasi : minum lebih banyak dan istirahat cukup


209. Nn. R/ 14 tahun/ 145cm/ 45kg

S/

Keluhan Utama: betis kiri digigit anjing di lahan kebun sejak 30 menit yang lalu

RPS:

- Luka akibat gigitan tanpa perdarahan +


- Sesak nafas -, badan dan bibir membiru -, mual dan muntah –
- Anjing tidak tertangkap

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/80 , Nd: 87x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Vulnus Morsum ec Anjing
P/

- Inj. VAR 2 x 1 vial


- Asam Mefenamat 2 x 500mg
- Dexamethasone 2 x 0.5 mg

6 Feb 2021 (Lansia)


210. Ny. P/ 59 tahun/ 160cm/ 57kg– L26/21

S/
Keluhan Utama: gelembung berisi cairan dan nyeri pada dada dan sebagian perut sebelah
kanan sejak 3 hari ini

RPS:

- Dada sebelah kanan dan sebagian perut sebelah kanan terasa ngilu dan nyeri hilang
timbul terutama terkena angina tau sentuhan
- Tampak gelembung berisi cairan yang sudah pecah beberapa bagian
- Demam (+)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/86, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 37.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak vesikel bula berkelompok dengan eritem disekitarnya di
dada dan perut kanan tersusun herpetiformis, setinggi dermatome T2-T6 kanan
A/
Herpes Zoster setinggi Dermatom T2-T6 Kanan
P/

- Asiklovir 5 x 800mg
- Paracetamol 3 x 500mg
- Salp Asiklovir 3 x 1

Edukasi

- Jangan memencet atau memecahkan gelembung sendiri


- Berikan bedak kocok atau bedak untuk mengurangi gatal
- Keadaan akan membaik dalam 1-2 minggu
- Istirahat dan makan yang cukup

211. Tn. GHP/ 55 tahun/ 160cm/ 67kg– L126/19

S/

Keluhan Utama: gelembung berisi cairan dan nyeri pada sudut bibir sebelah kanan sejak 3
hari ini
RPS:

- Demam (+)
- Gelembung terasa nyeri dan panas
- Keluhan serupa pada kelamin (-)
- Riwayat pasangan dengan keluhan yang sama di bibir atau pada kelamin (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 130/86, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 37.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : tampak vesikel berkelompok di sudut bawah bibir dikelilingi
eritem
A/
Herpes simpleks
P/

- Asiklovir 5 x 200mg
- Paracetamol 3 x 500mg

Edukasi

- Jangan memencet atau memecahkan gelembung sendiri


- Istirahat dan makan yang cukup

8 Feb 2021 (IGD)


212. Ny. S/ 76 tahun/ 154cm/ 65 kg

S/

Keluhan Utama: Mencret sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Mencret sejak 4 hari yang lalu, mencret sebanyak 3x sejak tadi pagi.
- Mual (+) Muntah (+) 1x berisi makanan
- Nafsu makan menurun sejak 4 hari yang lalu
- Sakit kepala sejak 1 minggu yang lalu, meningkat sejak pagi ini
- Sesak nafas sejak 4 hari yang lalu
- Lemas

RPD: Riw. CHF (+) PPOK (+) HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 160/86, Nd: 79x/i , Nf: 20x/i , T: 37.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, pitting edema +/+
A/
GEA dengan Dehidrasi + CHF
P/

- O2 4l/i
- IVFD RL 30 tpm
- Inj. Ranitidin 2 x 1
- Inj. Ondansetron 2 x 1
- Inj. Cefotaxime 2 x 1gr
- Kotrimoksazol syr 2 x 2cth

213. Nn. A/ 14 tahun/ 163cm/ 50kg

S/

Keluhan Utama: Nyeri pada perut kanan bawah sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri pada perut kanan bawah sejak 4 hari yang lalu


- Nyeri awalnya dirasakan di ulu hati lalu menjalar ke perut kanan bawah
- Demam sejak 2 hari yang lalu
- Sulit BAB sejak 2 hari yang lalu
- Mual dan muntah (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/
KU: Sedang, Kes: CMC , Nd: 86x/i , Nf: 19x/i , T: 37,8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT Mc. Burney (+) NL (+), Obturator sign (+), Psoas sign (+), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Appendicitis
P/

- Rujuk ke Poli Bedah RS Abdul Manap

12 Feb 2021 (Lansia)


214. Tn. Z/ 58 tahun/ 164cm/ 58kg-J021/21

S/

Keluhan Utama: Kontrol diabetes mellitus

RPS:

- Pasien riwayat konsumsi obat diabetes mellitus


- Gatal di pinggang kanan dan kaki kiri sejak 4 hari yang lalu

RPD: Riw. DM (+), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 100/66 , Nd: 93x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Kulit : Tampak bercak merak bersisik diatasnya pada pinggang kanan dan kaki kiri
GDP : 130 mg/dl
A/
DM Tipe 2
Tinea Corporis
P/

- Glimepirid 1 x 2 mg
- Mikonazol salp 2 x 1
- Ketokonazol 1 x 200 mg
- Cetirizine 1 x 10 mg

215. Tn. W/ 56 tahun/ 155cm/ 51kg-F211/18

S/

Keluhan Utama: Batuk kering sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Batuk kering sejak 2 hari yang lalu


- Demam sejak 2 hari yang lalu
- Pilek, sakit tenggorokan dan penurunan penciuman (-)
- Riw. kontak dengan pasien covid 19 (-)
- Nyeri pada kedua lutut hilang timbul sejak 1 bulan yang lalu

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 111/62 , Nd: 90x/i , Nf: 19x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
ISPA
Osteoarthritis
P/

- Natrium Diclofenac 2 x 50 mg
- Ambroxol 3 x 30 mg
- Omeprazol 2 x 20mg

216. Tn. D/ 60 tahun/ 159cm/ 60kg-A233/19

S/
Keluhan Utama: Pusing berputar sejak 1 hari yang lalu

RPS:

- Pusing berputar sejak 1 hari yang lalu


- Pusing terasa ketika bangun tidur
- Mual dan muntah (-)
- Pasien riwayat hipertensi sejak 2 tahun yang lalu

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 154/96 , Nd: 112x/i , Nf: 20x/i , T: 36,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Vertigo
Hipertensi Essensial
P/

- Betahistin Maleat 3 x 6 mg
- Amplodipin 1 x 10 mg

217. Ny. A/ 66 tahun/ 150cm/ 57,5kg-B23/19

S/

Keluhan Utama: Gatal – gatal pada belakang telinga kiri dan kepala sejak 1 bulan yang
lalu.

RPS:

- Gatal – gatal pada belakang telinga kiri dan kepala sejak 1 bulan yang lalu
- Gatal meningkat pada saat berkeringat

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 98x/i , Nf: 20x/i , T: 36,7


Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Kulit : Tampak bercak merah bersisik di belakang telinga kiri dan kulit kepala
A/
Tinea Capitis
P/

- Mikonazol Salp 3 x q
- CTM 3 x 2 mg
- Ketokonazol 1 x 200mg

Edukasi :

 Edukasi tentang penyakit, pengobatan, penularan, komplikasi dan prognosis


 Mencuci tangan sebelum mengaplikasikan salep
 Salep dioleskan tipis melingkar melebihi luas lesi

12 Feb 2021 (Umum)


218. Tn. TS/ 43 tahun/ 160/ 64kg– A43/20

S/

Keluhan Utama: mata kiri merah sejak 2 hari yang lalu tanpa rasa gatal dan nyeri

RPS:

- Mata terasa perih dan silau (-)


- Riwayat trauma pada mata (-)
- Batuk (-), muntah (-)

RPD: Riw. HT (+), Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 139/85, Nd: 84x/i , Nf: 22x/i , T: 37,4

Mata: Injeksi konjungtiva OS (+), konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Perdarahan subkonjungtiva OS + Hipertensi Stage II
P/

- Amlodipin 1 x 5mg
- Vitamin B kompleks

Edukasi

- Perdarahan akan hilang dengan sendirinya selama 7-14 hari


- Jangan mengucek mata
- Untuk batuk dan muntah tidak boleh dipaksakan karna akan meningkatkan resiko
perdarahan kembali

219. Tn. CG/ 28 tahun/ 165/ 64kg– A16/21

S/

Keluhan Utama: mata kanan kemasukan serpihan kayu sejak 1 hari yang lau

RPS:

- Mata seperti terasa ada benda asing (+), merah (+), gatal dan berair (+)
- Kotoran mata lengket, berwarna kehijauan
- Demam (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 129/75, Nd: 84x/i , Nf: 22x/i , T: 37,4

Mata: Injeksi konjungtiva OD (+), epifora (+). Edema palpebra superior OD, tampak
benda asing di konjungtiva bagian medial OD ukuran ±0,5x0,5cm, konjungtiva anemis
(-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Corpus Alienum Conjungtiva OD
P/
- Ekstraksi benda asing
- Paracetamol 3 x 500mg
- Chloramphenicol tetes 4 x 2 tetes

Edukasi : jangan menggosok-gosok mata apabila gatal, jika bekerja atau bepergian
terutama ke tempat yang berdebu gunakan kacamata pelindung
220. An. HW/ 7 tahun/ 120cm/ 30kg– H13/18

S/

Keluhan Utama: nyeri pada telinga kiri dan sejak 2 hari yang lalu

RPS:

- Telinga rasa tersumbat (+), berdenging (-)


- Batuk pilek (+) sejak 4 hari yang lalu
- Riwayat telinga dikorek-korek (-)
- Riwayat berenang (-)
- Hidung tersumbar (+), riwayat keluar cairan dari telinga (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : Membran timpani sinisitra dn dextra tampak hiperemis dan edema
A/
Otitis Media Akut ODS
P/

- Chloramphenicol gtt 3 x 2 gtt


- Paracetamol 3 x 500mg
- Chlorpheniramine meleate 2 x 4 mg

Edukasi

- Jangan mengorek-ngorek telinga


- Apabila keluar cairan dari telinga segera ke dokter
221. Nn. TW/ 17 tahun/ 155cm/ 49kg– A71/19

S/

Keluhan Utama: nyeri pada daun telinga kiri sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Telinga rasa tersumbat (+), berdenging (-)


- Riwayat telinga dikorek-korek (+)
- Riwayat berenang (-), riwayat keluar cairan dari telinga (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : canalis auditorius sinistra hiperemis, nyeri tekan tragus (+), nyerik tarik
pinna (+)
A/
Otitis eksterna OS
P/

- Chloramphenicol gtt 3 x 2 gtt


- Paracetamol 3 x 500mg
- Chlorpheniramine meleate 2 x 4mg

222. Tn. Y/ 15 tahun/ 145cm/ 40kg– A113/18

S/

Keluhan Utama: nyeri dan gatal pada telinga kanan sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Telinga rasa tersumbat (+), berdenging (-)


- Batuk pilek (-)
- Riwayat telinga dikorek-korek (+)
- Riwayat berenang (+) 1 minggu yang lalu
- Hidung tersumbar (-), riwayat keluar cairan dari telinga (-)
RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : canalis auditorius kanan dan kiri edema dan tampak bintik-bintik putih
disekeliling liang telinga
A/
Otomikosis ODS
P/

- Polymyxin tetes 3 x 1 tetes

223. An. TY/ 5 tahun/ 110cm/ 30kg– L383/19

S/

Keluhan Utama: telinga kiri tersumbat sejak 1 minggu ini

RPS:

- Riwayat telinga dikorek-korek (+). Telinga berdenging (-)


- Pendengaran terasa berkurang (+)
- Riwayat berenang (-)
- Hidung tersumbar (-), riwayat keluar cairan dari telinga (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : Membran timpani sinisitra tertutup serumen kecoklatan padat, liang
telinga edema (-)
A/
Cerumen Prop OS
P/

- H2O2 3% 5 x 2 tetes

Edukasi e

- Jangan mengorek-ngorek telinga


- Gunakan obat tetes untuk melunakkan kotoran telinga yang telah memadat,
kemudian kembali ke dokter setelah 3 hari
- Hindari kemasukan air atau benda lain ke dalam telinga

224. Ny. RI/ 29 tahun/ 155cm/ 54kg– B131/20

S/

Keluhan Utama: nyeri pada seluruh kepala rasa tertusuk-tusuk sejak 5 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri dirasakan hilang timbul terutama setelah beraktivitas banyak


- Istirahat kurang
- Riwayat nyeri kepala sebelumnya (-)
- Riwayat trauma pada kepala (-)
- Mual (+), muntah (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/70, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Lhermitte test (+)
A/
Tension Type Headache
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Domperidone 3 x 10mg
- CTM 2 x 4mg

225. Tn. A/ 29 tahun/ 165cm/ 60kg– D43/17

S/

Keluhan Utama: nyeri pada kepala bagian kanan rasa tertusuk-tusuk sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Nyeri dirasakan hilang timbul terutama setelah beraktivitas banyak


- Istirahat kurang
- Riwayat nyeri kepala sebelah sebelumnya (-)
- Riwayat trauma pada kepala (-)
- Mual (+), muntah (-)
- Silau saat serangan sakit kepala (-), mata berair (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 120/70, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Lhermitte test (+)
A/
Migrain tanpa aura
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Vitamin B kompleks 2 x 1

12 Feb 2021 (IGD)


226. An. CG/ 8 tahun/ 120cm/ 24kg– A16/20
S/

Keluhan Utama: telinga kiri kemasukan kapas korek kuping sejak 5 jam yang lalu

RPS:

- Riwayat mengorek telinga lagi setelah masuk kapas +


- Telinga terasa tersumbat

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 129/75, Nd: 84x/i , Nf: 22x/i , T: 37,4

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Telinga : tampak massa warna putih seperti kapas di canalis auditorius kiri, liang telinga
eritem
A/
Corpus Alienum Telinga Kiri
P/

- Ekstraksi benda asing


- Tetes gentamisin 3 x 2 tetes

Edukasi : jangan menggosok-gosok mata apabila gatal, jika bekerja atau bepergian
terutama ke tempat yang berdebu gunakan kacamata pelindung
227. Tn. AR/ 60 tahun/ 162cm/ 69kg – A251/20

S/

Keluhan Utama: Sesak nafas meningkat sejak 3 jam ini

RPS:

- Batuk dan pilek sejak 3 hari yang lau, batuk berdahak


- Nyeri dada (-)
- Kaki sembab + sejak 2 hari ini

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+) sejak 5 tahun yang lalu


O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD : 160/95 Nd: 106x/i , Nf: 21x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor kesan membesar ke lateral bawah dan Pulmo dalam batas normal, ronkhi
(+/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”, udem pitting (+/+)
A/
CHF eksaserbasi akut
P/

- Amlodipin 1 x 10mg
- Furosemide 1 x 40mg
- Conchor 1 x 8mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Parasetamol 3 x 500mg
- Ambroxol 3 x 30mg

228. Tn. AA/ 15 tahun/ 150cm/ 45kg

S/

Keluhan Utama: pasien ditemukan tenggelam di kolam pondok pesantren

RPS:

- Riwayat kejang atau epilepsi –


- Badan membiru, mulut berbuih sedikit

RPD: Riw. Epilepsi -

O/

KU: -, Kes: GCS 3, TD: tdk terukur , Nd: tdk terukur , Nf: tdk ada, T: 34

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Bunyi Jantung -, Suara nafas -
Abdomen: BU (-) normal
Ekstremitas : akral dingin, sianosis perifer, CRT >2”
A/
Drowning
P/

- CPR 5 Siklus
- Menyatakan kematian

15 Feb 2021 (Umum)


229. Tn. A/ 36 tahun/ 160cm/ 55kg – A126/20

S/

Keluhan Utama: wajah tampak tak simetris, tampak lemah sebelah kiri sejak 3 hari ini

RPS:

- Mata kiri terasa kering (+), rasa pengecapan pada lidah kiri berkurang (+)
- Nyeri telinga kiri (+)
- Riwayat terpapar udara malam dan dingin yang berlebihan pada sebelah kiri (+)
- Riwayat penyakit saraf atau benturan pada kepala (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 116/79 , Nd: 89x/i , Nf: 20x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status lokalis : kerutan dahi kiri menghilang, tak bias mengangkat alis kiri, lipatan
nasolabial kanan hilang, kelehmahan otot orbicularis oris kiri
A/
Bell’s Palsy
P/

- Prednison 6 x 2 tablet
- Asiklovir 5 x 400mg

230. Ny. U/ 41 tahun/ 157cm/ 65kg– F50/19


S/

Keluhan Utama: sulit tidur setelah terbangun pada malam hari sejak 1 bulan ini

RPS:

- Waktu mulai tidur biasanya jam 10 malam, kemudian selalu terjaga pada jam 1 atau 2
malam kemudian tidak dapat tertidur kembali hingga pagi
- Lemas (+), Lelah di pagi hari
- Keluhan dirasakan lebih dari 5 hari dalam seminggu
- Tidak maksimal dalam bekerja karena Lelah dan mengantuk disiang hari

RPD: Riw. DM, HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 114/76, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Late Insomnia
P/

- CTM 1 x 4mg (malam)


- Vitamin B Complex 2 x 1

Edukasi

- Hindari bekerja di malam hari


- Jangan minum kopi, alcohol, teh pada sebelum tidur
- Matikan lampu saat hendak tidur, ciptakan ketenangan sebelum tidur (sleep hygiene)

231. Ny. M/ 25 tahun/ 100cm/ 12kg– D76/17

S/

Keluhan Utama: demam sejak 4 hari yang lalu disertai suara hilang sejak 1 hari ini

RPS:

- Batuk berdahak hilang timbul, dahak warna kekuningan


- Nyeri tenggorokan (+), nyeri menelan (+)
- Suara awalnya berubah serak kemudian menghilang sejak 1 hari ini
- Sesak nafas (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: -

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Lokalis : faring hiperemis, tonsil T1-T1 tidak hiperemis
A/
Laringitis Akut
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Ciprofloxasin 2 x 500mg
- Ambroxol 3 x 30mg
- Omeprazol 2 x 20mg

Edukasi

- Istirahatkan suara
- Meningkatkan asupan cairan
- Apabila terdapat sesak nafas segera ke faskes terdekat

232. An. MA/9 tahun/ 125cm/ 25kg – A221/19

S/

Keluhan Utama: sakit tenggorokan sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- Demam (+) sejak 1 hari yang lalu


- Batuk (-)
- Hilangnya penciuman (-)
- Riwayat kontak dengan pasien covid 19 (-)

RPD: Riw. Alergi (-)


O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 100x/i , Nf: 20x/i , T: 37,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Faring tidak hiperemis, granul (-), Tonsil T2-T1 hiperemis, detritus (+), Kripta (-)
A/
Tonsilitis Akut
P/

- Paracetamol 3 x 250mg
- Ctm 3 x 2mg
- Amoxicillin 3 x 250mg
- Dexamethasone 1 x 0,25mg

Edukasi

- Istirahat yang cukup


- Makan yang lunak, hindari makan pedas dan panas
- Sering kumur dengan antiseptik dan gosok gigi sebelum tidur

233. faAn. YA/ 6 tahun/ 120cm/ 23kg – A211/18

S/

Keluhan Utama: batuk berdahak sejak 2 minggu ini

RPS:

- Dahak warna putih kekuningan


- Nafas terdengar berbunyi ngik sesekali, sesak nafas (-),
- Demam hilang timbul
- Penurunan BB (-)
- Hilangnya penciuman (-)
- Riwayat kontak dengan pasien covid 19 (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 100x/i , Nf: 20x/i , T: 37,6


Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)
Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Bronkitis Akut
P/

- Paracetamol 3 x 250mg
- Ambroxol 3 x 15mg
- Salbutamol 2 x 2mg
- Vitamin C 1 x 1

Edukasi :

- Hindari tempat yang berdebu, asap rokok, dan bau-bauan yang merangsang
- Minum dan istirahat yang cukup

234. Tn. LA/ 39 tahun/ 160cm/ 73kg – A131/18

S/

Keluhan Utama: bisul pada hidung bagian dalam sejak 4 hari yang lalu terasa nyeri

RPS:

- Bisul terasa nyeri dan tidak nyaman


- Pilek (-), demam (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 100x/i , Nf: 20x/i , T: 37,6

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Furunkel
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg

Edukasi

- Kompres hangat
- Jangan menusuk atau memencet bisul dengan benda lain
- Hindari mengorek bagian dalam hidung

235. Ny. AS/ 33 tahun/ 165cm/ 56kg – J131/18

S/

Keluhan Utama: hidung tersumbat dan nyeri pada pipi sejak 1 minggu

RPS:

- Pilek dirasakan sejak 1 minggu yang lalu disertai hidung rasa tersumbat
- Batuk (-), demam (+) hilang timbul
- Riw. bersin-bersin di pagi hari, hidung berair di pagi hari dan menghilang pada siang
hari (-)
- Dari hidung keluar ingus kental warna kehijauan kental, hidung tersumbat dan agak
berbau
- Nyeri pada tulang pipi kiri dan kanan terutama saat menunduk

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi sebelumnya (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/79 , Nd: 79x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Nyeri ketok sinus maxillaris
A/
Rhinosinusitis Akut
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Ciprofolksasin 2 x 500mg
- Loratadine 1 x 10mg

236. An.W I/ 5 tahun/ 106cm/ 20kg– A146/20

S/

Keluhan Utama: biduran pada punggung dan dada serta leher sejak 4 hari yang lalu

RPS:

- Biduran terasa gatal terutama saat berkeringat


- Nyeri pada biduran (-)
- Demam (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, Nd: 89x/i , Nf: 22x/i , T: 36.5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : vesikel milier, eritem, nyeri (-) di dada, punggung, leher, terdapat
deskuamasi diatasnya
A/
Miliaria Kristalina
P/

- CTM 3 x 4 mg
- Bedak Kocok 2 x 1

16 Feb 2021 (Lansia)


237. Tn. M/ 69 tahun/ 158cm/ 60kg – A111/19

S/

Keluhan Utama: muncul gambaran berkelok seperti cacing di punggung kaki sejak 2 hari
yang lalu

RPS:
- Gatal pada daerah berkelok +
- Riwayat kaki kontak dengan tanah tanpa alas kaki + karena berkebun di rumah

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (+)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 160/80 , Nd: 88x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Kulit : Tampak papul eritem dengan gambaran berkelok-kelok di punggung kaki
A/
Hipertensi Essensial
Cutaneus Larva Migrans
P/

- Amlodipin 1 x 5 mg
- Albendazol 1x 400mg

238. Ny. S/ 60 tahun/ 157cm/ 64kg – A93/18

S/

Keluhan Utama: gatal-gatal pada punggung bentuk bulat seperti koin sejak 1 minggu ini

RPS:

- Gatal mengganggu tidur


- Daerah gatal tidak terdapat luka
- Demam (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi sebelumnya tidak diketahui

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 130/79 , Nd: 79x/i , Nf: 23x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : plak eritema membentuk coin
A/
Dermatitis Numularis
P/

- Chlorpheniramine meleate 2 x 4mg


- Betametasone cream 2 x 1

239. Tn. M/ 69 tahun/ 158cm/ 60kg-J010/21

S/

Keluhan Utama: Gatal pada kedua kaki dan bersisik sejak 3 bulan ini

RPS:

- Gatal pada kedua kaki hilang timbul dan meningkat ketika stress
- Keluhan lain -

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 130/80 , Nd: 88x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Kulit : Tampak plak eritem dengan likenifikasi pada kedua kaki
A/
Neurodermatitis
P/

- Chlorpheniramine meleate 2 x 4mg


- Betametason 0,1% salp 2 x 1

240. Ny. TS/ 64 tahun/ 150cm/ 54kg– A548/19

S/
Keluhan Utama: gatal dan bersisik pada telinga, belakang telinga dan kulit kepala sejak 2
minggu ini

RPS:

- Gatal meningkat saat berkeringat


- Sisik berawarna putih kekuningan
- Riwayat alergi sebelumnya (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 110/76, Nd: 92x/i , Nf: 24x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan epigastrium (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : plak eritem dengan skuama kekuningan diatasnya pada telinga,
belakang telinga dan kepala
A/
Dermatitis Seboroik
P/

- Chlorpheniramine meleate 3 x 4mg


- Betamethasone cream 0,1% 2x1
- Ketokonazol 1 x 200mg

241. Ny. A/ 59 tahun/ 153cm/ 57kg-A110/19

S/

Keluhan Utama: Luka pada betis sebelah kanan sejak 5 hari yang lalu

RPS:

- Luka pada betis sebelah kanan sejak 5 hari yang lalu


- Pada luka pus (+)
- Riwayat terkena knalpot dibetis kanan 5 hari yang lalu
- Demam (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)


O/

KU: Sedang, Kes: CMC , Nd: 91x/i , Nf: 20x/i , T: 36,7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Kulit : Tampak tukak seluas 3 x 3 x 0,5 cm disertai pus pada betis kanan
A/
Ektima / Pioderma
P/

- Amoxicillin 3 x 500mg
- Paracetamol 3 x 500 mg
- Gentamicin salp 3 x 1

242. Ny. SR/ 64 tahun/ 156cm/ 58kg– K008/21

S/

Keluhan Utama: bisul pada bokong kanan disertai nyeri hilang timbul sejak 1 minggu
yang lalu

RPS:

- Bisulan muncul di bokong kanan awalnya sebesar biji jagung, tidak nyeri, sejak 4 hari
yang lalu bisul makin membesar dan nyeri disertai merah disekitar bisul
- Demam (-)
- Keluhan lain (-)

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD 124/76, Nd: 98x/i , Nf: 22x/i , T: 36.7

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status dermatologikus : pustule bentuk dome-shaped, single, dengan folikel rambut
diatasnya, eritema kulit sekitarnya.
A/
Folikulitis et gluteus dextra
P/

- Paracetamol 3 x 500mg
- Amoxicillin 3 x 500mg
- Gentamisin Salep 3 x 1

243. Tn. N/ 78 tahun/ 155cm/ 50kg-B034/21

S/

Keluhan Utama: BAK sakit sejak 3 hari yang lalu

RPS:

- BAK sakit sejak 3 hari yang lalu


- Kencing terputus-putus (+)
- Sering terbangun malam hari untuk BAK
- Sakit pada ulu hati sejak 1 hari yang lalu
- Mual (+) Muntah (-)

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 131/90 , Nd: 89x/i , Nf: 19x/i , T: 36,9

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
ISK
Dispepsia
P/

- Ciprofloxacin 2 x 500 mg
- Omeprazole 1 x 20 mg
- Ranitidin 1 x 150 mg
- Vit. B Comp 1 x 1

17 Feb 2021 (IGD)


244. Tn. S/ 18 tahun/ 163cm/ 59kg

S/

Keluhan Utama: Sesak napas disertai bunyi mengi sejak pagi hari ini

RPS:

- Batuk hilang timbul dan sesak memberat ketika batuk


- Sulit berbicara -, riwayat serangan asma sampai membiru -, riwayat serangan asma
hingga di rawat di RS -

RPD: Riw. Asma (+) sejak kecil

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 111/84 , Nd: 96x/i , Nf: 20x/i , T: 36.8

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo wheezing +/+
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Asma Bronkial Persisten Ringan
P/

- Nebu Ventolin 1 respule


- Salbutamol 2 x 2mg
- Cetrizine 2 x 10mg
- Dexamethasone 2 x 0.5mg
- Ambroxol 3 x 30mg

245. Nn. R/ 14 tahun/ 145cm/ 45kg

S/

Keluhan Utama: Jempol kaki kiri digigit biawak saat bermain di sawah 30 menit sebelum
masuk UGD

RPS:
- Luka akibat gigitan tanpa perdarahan +, memar +
- Sesak nafas -, badan dan bibir membiru -, mual dan muntah -

RPD: Riw. Alergi (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/80 , Nd: 87x/i , Nf: 20x/i , T: 36,5

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dbn
Abdomen: NT (-), BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
A/
Vulnus Morsum ec Biawak
P/

- Inj. Difenhidramin
- Asam Mefenamat 2 x 500mg
- Dexamethasone 2 x 0.5 mg
246. Tn. Y/ 20 tahun/ 165cm/ 56kg – J31/19

S/

Keluhan Utama: tangan kiri terkena mesin potong kayu sejak 15 menit sebelum masuk
UGD

RPS:

- Jari telunjuk tangan kiri lepas satu ruas karena terkena mesin potong kayu
- Perdarahan aktif -, nyeri +
- Riw. Benturan pada kepala dan dada -

RPD: Riw. DM (-), Riw. HT (-), Riw. Alergi sebelumnya (-)

O/

KU: Sedang, Kes: CMC, TD: 120/79 , Nd: 79x/i , Nf: 22x/i , T: 37

Mata: konjungtiva anemis (-/-), sclera ikterik (-/-)


Thorak: Cor dan Pulmo dalam batas normal, wheezing (-/-), ronkhi (-/-)
Abdomen: Nyeri Tekan (-), Bising Usus (+) normal
Ekstremitas : akral hangat pada kaki dan tangan, CRT <2”
Status Lokalis : terdapat luka Amputasi pada jari telunjuk kiri ruas ke 1
A/
Vulnus Amputatum
P/

- Hecting 6
- Asam mefenamat 3 x 500mg
- Metronidazol 2 x 500mg
- Lansoprazol 1 x 30mg

Anda mungkin juga menyukai