Anda di halaman 1dari 32

STIMULASI DAN REDFLAG

PERKEMBANGAN BALITA
dr. Ganda Ilmana, Sp.A
ANAK =
TUMBUH DAN BERKEMBANG
PERTUMBUHAN
Pertambahan ukuran, jumlah sel, dan
jaringan pembentuk tubuh lainnya
sehingga ukuran fisik dan bentuk
tubuh bertambah sebagian atau
keseluruhan
Parameter: Tinggi badan, berat
badan, dan lingkar kepala.
PERKEMBANGAN

Bertambahnya struktur dan fungsi


Motorik Motorik tubuh yang lebih rumit dalam hal
Kasar halus kemampuan gerak kasar, gerak
halus, bicara dan bahasa, serta
sosialisasi dan kemandirian.

Personal Adalah hasil kematangan dari


Bahasa
sosial hubungan berbagai sistem tubuh.

Denver II Developmental Areas


APA SAJA YANG MEMPENGARUHI
TUMBUH KEMBANG ANAK?
- Bermain
- ASI eksklusif - Membaca
- MPASI adekuat
- Suplementasi bila
Stimulasi - Imunisasi
- PHBS
perlu
- Aman dari
Nutrisi Proteksi perundungan,
kriminalitas, dll

- Penyakit - Kunjungan rutin ke


bawaan/kelainan dr/PKM/posyandu
- Tinggi orangtua Tumbuh - Buku KIA
- Riwayat penyakit Genetik Kembang Evaluasi - Aplikasi Tentang
di keluarga Optimal Anak
MENGAPA ANAK HARUS
BERKEMBANG DENGAN BAIK?
• Anak sehat
• Anak bahagia
• Anak cerdas
• Mampu menyelesaikan
tantangan masa depan
• Mampu bersaing sebagai aset
bangsa
MASALAH TUMBUH
KEMBANG ANAK
DI INDONESIA
RISKESDAS INDONESIA 2013 DAN 2018

Kurang energi dan Protein (55,7% dan


34,2%)
Gizi kurang dan gizi buruk (17,7%)
Pendek (37,2% dan 30,7%)
Anemia (28,1%)
Defisiensi Vit A (53,7%)
Sering sakit hingga meninggal (2,6%)
Kecerdasan rendah (0,4% - 19,9%)
MASALAH TUMBUH KEMBANG ANAK DI INDONESIA
• Perundungan
• Depresi
• Bunuh diri
• Kekerasan verbal/fisik/seksual
• Penelantaran
• Eksploitasi
• Kehamilan masa remaja 🡺 angka
kehamilan remaja usia 15-19 tahun
mencapai 48/1.000 kehamilan (SDKI
2012)
SOLUSI MASALAH TUMBUH KEMBANG =
PENUHI KEBUTUHAN DASAR ANAK
• Asuh 🡺 Kebutuhan fisik-biomedis meliputi antara lain pemberian ASI, gizi yang
sesuai, kelengkapan imunisasi, pengobatan bila anak sakit, pemukiman yang
layak, kebersihan individu dan lingkungan, rekreasi dan bermain.
• Asih 🡺 Kebutuhan emosi dan kasih sayang.
• Asah 🡺 Kebutuhan akan stimulasi mental yang merupakan cikal bakal untuk
proses belajar anak.
REDFLAG PERKEMBANGAN
0-6 BULAN
• Usia 3 bulan
○ Tidak membuat suara oooh..aah..
○ Gerakan tangan dan kaki kaku
○ Mata tidak ikut obyek bergerak, tidak memandang saat
diajak bicara
○ Berguling sebelum usia 3 bulan
• Tangan masih mengepal usia 4 bulan
• Kepala belum tegak usia 4 bulan
• Tidak dapat meraih dan memegang benda usia 5 bulan
• Belum tengkurap usia 6 bulan
REDFLAG PERKEMBANGAN
6-12 BULAN

• Refleks primitif menetap setelah usia 6 bulan


• Belum bisa memindahkan benda dari satu tangan ke tangan
lain pada usia 6 bulan
• Hanya bermain dengan jari-jari usia 6-7 bulan
• Tidak menoleh jika dipanggil dari belakang
• Belum bisa duduk mandiri usia 9 bulan
• Tidak ada babbling dan tidak bisa menunjuk usia 12 bulan
• Tidak ekspresif usia 12 bulan
• Tidak bisa berdiri berpegangan usia 12 bulan
REDFLAG PERKEMBANGAN
1-2 TAHUN
• Belum bisa berjalan usia 18 bulan
• Tidak menyebut mama-papa usia 15-16 bulan
• Tidak ada kata berarti usia 16 bulan
• Kosa kata minim, tidak ada kalimat dua kata yang
dimengerti usia 24 bulan
• Belum lancar berjalan usia 24 bulan
• Dominan eksplorasi oral usia 24 bulan
• Tidak bisa menyusun balok lebih dr 4 usia 24 bulan
• Tidak ada keinginan interaksi dengan orang lain
• Tidak bisa menyendok makanan sendiri usia 24
bulan
REDFLAG PERKEMBANGAN
3 TAHUN
• Tidak bicara kalimat sederhana
• 75% ucapan belum dimengerti orang lain
• Belum mahir naik turun tangga, belum bisa berlari dan
melompat dua kaki
• Sulit memanipulasi benda-benda kecil
• Tidak mampu memahami perintah
• Tidak mengajukan pertanyaan-pertanyaan
• Tidak suka bermain “pura-pura”
REDFLAG PERKEMBANGAN
4 TAHUN
• Tidak seimbang saat berdiri 1 kaki
• Tidak bisa menggambar garis dan lingkaran
• Tidak bisa melempar dan menangkap bola
• Tidak bisa menyebutkan nama lengkapnya
• Tidak peduli pada anak lain
• Masih mengompol di siang hari
• Tidak mampu ikuti instruksi dua langkah
• Perkataan sulit dipahami
REDFLAG PERKEMBANGAN
5 TAHUN
• Kurang terkoordinir saat jalan, berlari, memanjat,
atau naik turun tangga
• Tidak bisa menggambar orang sederhana
• Tidak nyaman memegang krayon
• Tidak mampu makan dan berpakaian mandiri
• Tidak bisa berpisah dari orangtua
• Emosi datar
• Tidak ingin bermain bersama teman sebaya
• Memperlihatkan prilaku agresif
• Tidak bisa bedakan fantasi dan realitas
• Sangat mudah terdistraksi
TANTANGAN PERKEMBANGAN ANAK
DI ERA PANDEMI
• Penutupan sekolah dan fasilitas publik/area terbuka
• Isolasi dari teman
• Fatigue/kelelahan mental dari orangtua
• Masalah finansial keluarga
• Kehilangan orangtua
• Screentime bertambah 🡺 Gangguan penglihatan dan pendengaran
STIMULASI ANAK KALA PANDEMI
• Buat rutinitas yang teratur • Rutinkan interaksi orangtua-
• Nutrisi seimbang, makan anak, tanpa distraksi
bersama keluarga • Libatkan anak dalam
pekerjaan rumah tangga
• Cukupkan jam tidur anak
sederhana
• Atur durasi screentime
• Aktivitas fisik rutin sesuai usia
• 30 menit/hari untuk anak < 1 th
• 180 menit/hari untuk anak > 1 th
STIMULASI USIA 0-3 BULAN
STIMULASI USIA 3-6 BULAN
STIMULASI USIA 6 -9 BULAN
STIMULASI USIA 9-12 BULAN
STIMULASI USIA 12-18 BULAN
STIMULASI USIA 18-24 BULAN
STIMULASI USIA 2-3 TAHUN
STIMULASI USIA 3-4 TAHUN
STIMULASI USIA 4-5 TAHUN
“Everybody is a genius. But if
you judge a fish by its ability
to climb a tree, it will live its
whole life believing that it is
stupid.”
TAKE HOME MESSAGES
❏Anak akan berkembang optimal apabila
semua kebutuhan dasarnya terpenuhi
❏Bermain adalah stimulasi yang terbaik
❏Setiap anak itu unik
❏Evaluasi selalu perkembangan anak; di
rumah oleh orangtua, di sekolah oleh guru,
dan di faskes oleh tenaga Kesehatan/kader
terlatih
❏Manfaatkan buku KIA
❏Konsultasikan segera apabila ada
keterlambatan
❏Orangtua harus tenang dan bahagia
TERIMA KASIH
REFERENSI
● https://www.idai.or.id/artikel/seputar-kesehatan-anak/pentingnya-memantau-pertumbuhan-dan-perkembangan-anak
● https://www.idai.or.id/artikel/klinik/pengasuhan-anak/cerdas-memilih-mainan-anak
● https://www.idai.or.id/artikel/seputar-kesehatan-anak/pentingnya-stimulasi-bermain-untuk-merangsang-kecerdasan-multipel
● Buku KIA. Kementerian Kesehatan RI. 2020.
● Materi kuliah tumbuh kembang anak oleh Prof. Dr. dr Soedjatmiko, Sp.A(K), MSi
● Panduan Tumbuh Kembang dan Stimulasi Anak usia 0-5 tahun. Rumah Dandelion. 2015

Anda mungkin juga menyukai