Anda di halaman 1dari 4

RESUME KEPERAWATAN PADA Ny. S.

M DENGAN DIAGNOSA
MEDIS GOUT ATHRITIS DI RUANGAN WISMA TERATAI GRIYA
LANSIA JANNATI KOTA GORONTALO

DISUSUN OLEH :

NURJANA DILIHAMA, S.Kep

NIM. C03121076

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GORONTALO
2022
1. IDENTITAS KLIEN
a. Nama : Ny. S.M
b. TTL : Batudaa, 11 September 1960
c. Jenis Kelamin : Perempuan
d. Status Perkawinan : menikah
e. Pendidikan Terakhir : SMP
f. Suku Bangsa : Gorontalo/Indonesia
g. Diagnosa Medis : Gout Arthritis

2. STATUS KESEHATAN
a. Keluhan utama dalam 1 tahun terakhir
Klien mengatakan mengeluh nyeri pada kaki kanan, nyeri dirasakan saat beraktivitas
maupun tidak beraktivitas, nyeri diarasakan seperti tertusuk-tusuk, nyeri dibagian kaki
kanan, skala nyeri 4 (0-10) sedang, nyeri dirasakan hilang timbul.
b. Gejala yang dirasakan
Nyeri pada kaki kanan, kadang klien susah untuk berjalan
c. Keadaan umum
- Tekanan darah : 130/80 mmHg
- Frekuensi nadi : 84x/menit
- Frekuensi napas : 22x/menit
- Suhu badan : 36ºC

3. KLASIFIKASI DATA
1) Gangguan rasa nyaman
Data Subjektif
- Klien mengatakan nyeri pada kaki kanan
- Klien mengatakan nyeri dirasakan saat beraktivitas maupun tidak beraktivitas
P : Nyeri dirasakan saat beraktivitas maupun tidak beraktivitas
Q : Nyeri dirasakan seperti tertusuk-tusuk
R : Nyeri pada bagian kaki kanan
S : Skala nyeri 4 (sedang)
T : Nyeri hilang timbul
Data Objektif
- Klien tampak tampak waspada/protektif saat berjalan
- Tekanan darah meningkat : 130/90 mmhg
2) Ketidakpatuhan
Data Subjektif
- Klien mengatakan memiliki riwayat asam urat
- Klien mengatakan pengetahuan penyebab asam urat
- Klien tidak mengikuti anjuran untuk mengurangi mengkonsumsi makanan
sayur-sayuran hijau dan kacang-kacangan
Data Objektif
- Klien tidak mengikuti program terapi diet yang dianjurkan oleh tenaga
kesehatan
- Klien tidak mengikuti anjuran untuk mengurangi mengkonsumsi makanan
sayur-sayuran hijau dan kacang-kacangan
- Penyakit klien sering kambuh/berulang
- IMT : 28,5 (obesitas)
4. INTERVENSI KEPERAWATAN

NO. DIAGNOSA LUARAN KEPERAWATAN INTERVENSI


KEPERAWATAN KEPERAWATAN
D.0077 Nyeri akut b.d agen pencedera Setelah dilakukan tindakan Manajemen nyeri
fisiologis d.d mengeluh nyeri keperawatan maka tingkat Observasi
ekstremitas bawah nyeri menurun dengan kriteria 1. Identifikasi lokasi,
DS : hasil : karakteristik, durasi,
- Klien mengatakan nyeri pada 1. Keluhan nyeri menurun frekuensi, kualitas,
kaki kanan 2. Meringis menurun intensitas nyeri.
P : Nyeri dirasakan saat 3. Gelisah menurun 2. Identifikasi skala nyeri
beraktivitas maupun tidak 3. Identifikasi faktor yang
beraktivitas memperberat nyeri
Q : Nyeri dirasakan seperti Terapeutik
tertusuk-tusuk 1. Berikan teknik non
R : Nyeri dirasakan pada farmakologi
bagian kaki kanan Edukasi
S : Skala nyeri 4 (sedang) 1. Jelaskan penyebab,
T : Nyeri hilang timbul periode, pemicu nyeri
Kolaborasi
DO : 1. Kolaborasi pemberian
- Klien tampak waspada analgesik, jika perlu.
/protektif saat berjalan
- Tekanan darah meningkat :
130/90 mmhg

5. IMPLEMENTASI KEPERAWATAN

NO. DIAGNOSA TGL/JAM IMPLEMENTASI EVALUASI


KEPERAWATAN KEPERAWATAN
D.007 Nyeri akut b.d agen 27/09/202 1. Mengidentifikasi lokasi, 13.30
7 pencedera fisiologis 2 karakteristik, durasi, S : Klien mengeluh nyeri
d.d mengeluh frekuensi, kualitas, pada kaki kanan
ekstremitas bawah 10.00 intensitas nyeri O:
Hasil : nyeri dirasakan saat - Skala nyeri 4 (sedang)
beraktivitas maupun tidak - Klien tampak meringis bila
beraktivitas, nyeri dirasakan jalan lama
seperti tertusuk-tusuk, nyeri A : Masalah nyeri akut belum
dirasakan pada bagian kaki teratasi
kanan, skala nyeri 4 P: Lanjutkan intervensi
(sedang), nyeri hilang 1) Mengidentifikasi
timbul lokasi, karakteristik,
durasi, frekuensi,
2. Mengidentifikasi skala kualitas, intensitas
nyeri nyeri.
10.15 Hasil : Skala nyeri 4 2) Mengidentifikasi
(sedang) skala nyeri.
3) Memberikan teknik
3. Memberikan teknik non non farmakologi.
farmakologi 4) Mengidentifikasi
10.20 Hasil : Melakukan penyebab, periode,
kompres air hangat pada pemicu nyeri.
sendi yang terasa nyeri

4. Mengidentifikasi
penyebab, periode,
10.25 pemicu nyeri
Hasil : Menjelaskan pada
klien untuk tidak
mengkonsumsi sayuran
hijau atau makanan yang
mengandung purin

6. IMPLEMENTASI YANG BELUM TERCAPAI


1. Gangguan rasa nyaman
Sampai hari ke 3 implementasi terkait gangguan rasa nyaman klien masih mengeluh
tidak nyaman pada ekstremitas bawah terasa nyeri, kesemutan/kram dan kadang sulit
untuk digerakan ekstremitas bawah. Sehingga perlu adanya pemeriksaan lanjut dari pihak
panti dipelayanan kesehatan.

Anda mungkin juga menyukai