Anda di halaman 1dari 2

A.

SIMBOL BUNYI

Dalam KKBI Simbol memiliki arti lambang, sedangkan Bunyi yang artinya sesuatu
yang terdengar (didengar) atau ditangkap oleh telinga.
Simbol disini menandai sesuatu yang dipelajari dan disepakati oleh para
penggunanya, tidak secara alamiah dan langsung. Seperti halnya dengan bendera merah
yang memiliki arti berani dan putih artinya suci, berbeda dengan kartu merah pada
pertandingan sepakbola yang menandakan pelanggaran berat bagi pemainnya. Sama-
sama merah tapi memiliki arti yang berbeda, karna simbol bersifat arbitrer yang artinya
tidak ada hubungan langsung dengan simbol dan yang disimbolkan.
Bunyi tidak semuanya dapat digolongkan sebagai bahasa, hanya bunyi yang
dihasilkan dari mulut manusialah yang digolongkan sebagai bahasa, namun tidak bagi
suara batuk, bersin. Hanya bunyi yang berupa perkataanlah yang disebut dengan bahasa.
Sifatnya pun arbitrer atau manasuka.
Bisa disimpulkan bahwa Simbol bunyi adalah lambang yang mengggambarkan
suara-suara, ungkapan, makna-makna tertentu.

B. ARBITRER

Dalam KKBI Arbitrer memiliki arti sewenang-wenangan; manasuka,

C. BERMAKNA

Dalam KKBI Makna memiliki arti (1)“Arti”: ia memperhatikan setiap kata yang terdapat
dalam tulisan kuno itu; (2) maksud pembicara dan penulis; pengertian yang diberikan
kepada suatu bentuk pembahasan.

D. NON DISTINGTIF

E. KONVENSIONAL

F. UNIK
G. UNIVERSAL

H. PRODUKTIF

I. BERVARIASI

J. DINAMIS

K. MANUSIAWI

Anda mungkin juga menyukai