Anda di halaman 1dari 4

Table 9.

Classification of Diabetic Ketoacidosis

Ketoasidosis diabetik HHS

Ringan (Glukosa Sedang (Glukosa Berat (Glukosa Glukosa plasma


plasma >250 plasma >250 plasma >250 >600 mg/dl
mg/dl) mg/dl) mg/dl)

pH Arterial 7.25-7.30 7.00 to 7.24 <7.00 >7.30

Serum 15-18 10 to <15 <10 >18


Bicarbonate
mEq/l

Keton urin* Positif Positif Positif Sedikit

Keton serum* Positif Positif Positif Sedikit

Osmolalitas Variabel Variabel Variabel >320 mOsm/kg


serum yang
efektif †

Anion Gap ‡ >10 >12 >12 Variabel

Status Mental Alert Alert/drowsy Stupor/coma Stupor/coma

* Metode reaksi nitroprusida. † Osmolalitas serum yang efektif. 2[Na - Terukur (mEq/l). + glucose
(mg/dl)/18. ‡ Anion Gap: (Na+)- [(Cl- + HCO3- (mEq/l)].

Tabel 21.8 Nilai kesadaran menggunakan GCS (Glasgow Coma Scale)


Respon mata Respon verbal Respon verbal (Anak Respon motorik
Nonverbal)

1. Tidak membuka mata 1. Tidak ada respon 1. Tidak ada respon 1. Tidak ada respon
2. Membuka mata verbal 2. Tidak bisa motorik
terhadap reangsang 2. Tidak bisa mengucap ditenangkan, rewel, 2. Ekstensi terhadap
nyeri kata, hanya merintih gelisah, menangis rangsang nyeri
3. Membuka mata dan suara yang tidak 3. Dapat (Decerebrate)
dengan perintah ada artinya dihibur/ditenangkan 3. Fleksi terhadap
4. Membuka mata 3. Bisa menyebutkan namun tidak rangsang nyeri
spontan kata, tapi tidak selalu/tidak secara (decorticate)
nyambung konsisten, 4. Withdrawal terhadap
4. Dapat menjawab mengerang/merintih, rangsang nyeri
pertanyaan namun membuat suara vokal 5. Melokalisir rangsang
dengan disorientasi 4. Dapat ditenangkan nyeri
5. Orientasi bagus, dapat saat menangis dan 6. Mematuhi perintah
melakukan percakapan berinteraksi secara
yang normal tidak tepat
5. Tersenyum,
berorientasi terhadap

GCS terdiri dari tiga parameter dan diberi skor antara 3 dan 15; 3 adalah skor terkecil dan 15 adalah skor
paling besar.55 Salah satu komponen GCS adalah respon verbal dengan skor terbaik, yang tidak dapat dinilai
pada anak kecil nonverbal. Modifikasi GCS dibuat untuk anak-anak yang belum bisa bicara dengan baik.
a
Kata-kata yang tidak pantas, ucapan yang diartikulasikan secara acak, atau seru, tetapi tidak ada pertukaran
percakapan yang berkelanjutan.
b
Terdapat atensi; pasien menanggapi pertanyaan dengan koheren, tetapi ada beberapa disorientasi
dan kebingungan.

Tabel 10. Penegakan diagnosis dan perbedaan antara HHS dan KAD (Cruz dkk., 2016a).
Glukosa pH Serum Keton Osmolalitas Anion Status mental
plasma arterial bikarbonat setum serum yang gap***
(mg/dl) atau (mEq/L) atau efektif**
vena urin (mOsm/kg)
DKA ringan >250 15-18 Positif Variabel >10 Terjaga
DKA sedang >250 10-15 Positif Variabel >12 Terjaga/mengantuk
DKA berat >250 <10 Positif Variabel >12 Stupor/koma
Status >600 >18 Small >320 Variabel Stupor/koma
Hiperglikemik
Hiperosmolar
*Dengan metode reaksi nitroprusida
** Osmolalitas serum yang efektif: 2[measured NA+ (mEq/L)] + [glukosa (mg/dl)]| 18 + [blood urea nitrogen
(mg/dl)|2.8].
***Anion gap: [Na+ (mEq/L)-[(Cl-Meq/L)+ HCO3 (mEq/L)].
Diadaptasi dari refs. 11 dan 13

Tabel 1. Tanda dan gejala hipoglikemia


Tanda Gejala

Diaforesis Neurogenik (autonomi) Neuroglikofenik


Pucat
Detak jantung meningkat Dimediasi oleh Dimediasi asetilkolin Gangguan kognitif
Tekanan darah sistolik katekolamin (adrenergik) (kolinergik) Perubahan perilaku
meningkat Iritabilitas
Mengantuk
Pandangan kabur
Kesulitan berbicara
Bingung
Lelah seperti mau pingsan
Kejang
Koma
Tremor Berkeringat
Palpitasi Rasa lapar
Ansietas Sensasi Kesemutan
Gemetar
Tabel 2. Definisi hipoglikemia dan klasifikasi hipoglikemia pada orang dengan diabetes
menurut ADA

Jenis hipoglikemia Gejala yang muncul


Hipoglikemia berat Suatu kondisi yang membutuhkan bantuan orang lain untuk
secara aktif melakukan tindakan resusitasi
Hipoglikemia simptomatik terdokumentasi Suatu kondisi di mana gejala khas hipoglikemia disertai dengan
konsentrasi glukosa plasma terukur <70 mg/dl
Hipoglikemia asimptomatik Suatu kondisi yang tidak disertai dengan gejala khas hipoglikemia
tetapi dengan konsentrasi glukosa plasma terukur <70 mg/dl
Hipoglikemia symptomatik probable Suatu kondisi di mana gejala khas hipoglikemia tidak disertai
dengan adanya hasil pemeriksaan glukosa plasma (tapi itu
mungkin disebabkan oleh konsentrasi glukosa plasma <70 mg/dl)
Hipoglikemia relatif Suatu kondisi di mana orang dengan diabetes melaporkan salah
satu gejala khas hipoglikemia dan menafsirkannya sebagai
indikasi hipoglikemia, dengan konsentrasi glukosa plasma
terukur> 70 mg/dl tetapi mendekati tingkat hipoglikemik

Tabel 607.13 panduan skrining

Pengujian awal Frekuensi Pemeriksaan


Penyakit tiroid Saat diagnosis Setiap 1-2 tahun atau TSH, Ab tiroid
bila bergejala
Celiac Saat diagnosis dalam 2 tahun dan lagi IgA dan TTG
pada 5 tahun atau lebih
cepat jika bergejala
Hipertensi Saat diagnosis Setiap kunjungan Peningkatan BP
berdasarkan> 90% untuk
usia, jenis kelamin,
tinggi badan pada 3
kesempatan terpisah
Dislipidemia > usia 10 tahun saat diagnosis Jika abnormal setiap Target LDL-C < 100
setelah kontrol glukosa ditetapkan tahun, setiap 5 tahun jika mg/dL
awalnya normal
Nefropati sSat pubertas atau usia >10 tahun Setiap tahun Albuminuria, rasio
mana yang lebih dulu, jika DM kreatinin-albumin urin
Tipe I >5 tahun
Retinopati DM Tipe I >3-5 tahun ketika>10 Setiap tahun Pemeriksaan mata yang
tahun atau pubertas, mana yang berdilatasi
lebih dulu
Neuropati saat pubertas atau usia> 10 tahun Setiap tahun Pemeriksaan kaki
mana yang lebih awal, jika TIDM>
5 tahun

Anda mungkin juga menyukai