Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

I-1. Latar Belakang

Karbohidrat memegang peranan penting dalam alam karena merupakan sumber energi
utama bagi manusia dan hewan Semua karbohidrat berasal dan tumbuh-tumbuhan. melalui
fotosintesis. klorofildengan bantuan sinar matahari mampu membentuk karbohidrat dari
karbondioksida (Co2 ), berasal dari udara dan air (H2O) dari tanah karbohidrat yang dihasilkan
adalah karbohidrat sederhana glukosa Disamping itu dihasilkan oksigen (O2) yang lepas di
udara. Produk yang di hasilkan terutama dalam bentuk gula sederhana yang mudah larut dalam
air dan mudah diangkut ke seluruh sel-sel guna Penyediaan energy. Sebagian dari gula sederhana
ini kemudian mengalami polimerase dan membentuk Polisakarida (Sudarmadji, dek 1989).

Sebagai nutrisi untuk manusia 1 gram karbohidrat memilik nilai 4 energi kalori. Dalam
menu makanan orang Asia Tenggara termasuk Indonesia umumnya kandungan Karbohidrat
cukup tinggi Yaitu antara 7o -80%. Bahkan makanan Sumber karbohidrat ini misalnya Padi-
Padian atau sereal ( gandum dan beras), umbi-umbian (kentang, singkong ubi jalar) dan gula.
Hidrolisis adalah Proses dekomposisi kimia dengan menggunakan air untuk memisahkan ikatan
kimia dari substratnya.Hidrolisis pati merupakan proses pemicahan amilum menjadi bagan-
bagian Penyusunya yang lebih sederhana seperti dekstrin, isomaltosa dan glukosa (Rundit dkk,
1998).

Pati merupakan karbohidrat yang tersebar dalam tanaman terutama tanaman berklorofil.
Bagi tanaman, pati merupakan cadangan makanan yang terdapat pada biji,batang dan Pada
bangian umbi tanaman. Banyaknya kandungan Pati Pada tanaman tergantung pada asal pati
tersebut, misalnya Pati yang berasal dari biji beras mengandung 50-60 % dan pati yang berasal
dari singkong mengandung pati 80%. (Fauziah, 2022).

Polisakarida mempunyai fungsi metabolik selain fungsi struktural dalam tumbuhan dan
hewan. Pati sebagai akhir proses hotosintese disimpan dalam tumbuhan. Sedangkan glikogen
disimpan dalam hewan dan barteri. Pati dan glikogen adalah Polimer dari D. glukosa yang terikat
melalui ikatan α- glikosidik dengan berat molekul yang berfariasi dari beberapa ribu sampai
Jutaan. Pada umumnya karbohidrat berwarna putih yang sukar larut dalam Pelarul organik tetapi
larut datam air. Dalam sel-sel tubuh karbohidrat mengalami proses kimia. Misalnya apabila kita
banyak glukosa yang teroksidasi untuk memperoleh energi maka glikogen dalam hati akan
mengalami proses hidrolisis yang membentuk glukosa. sebaliknya apabila suatu reaksi tertentu
dalam air berlebihan. maka ada reaksi lain yang akan menghambat Produksi tersebut. Dalam
hubungan antar reaksi ini enzim . Enzim mempunyai peranan untuk mengatur atau pengendali.
Proses yang terjadi ini di dalam sel disebut dingan metabolisme (Poedjiadi 2009).

Enzim adalah satu atau beberapa gugus polipeptida (protein) Iyong berfungsi sebagai
katalis (senyawa yang mempercepat proses reaksi tanpa habis bereaksi). dalam suatu raksi kimia
Enzim bekerja dengan cara menempercepat pada permukaan molekul zat-zat yang bereaksi dan
dengan demikian mempercepat proses reaksi. Sebagian besar enzim bekerja secara khas,yang
artinya setiap jenis enzim hanya dapat bekerja pada suatu macam senyawa atau reaksi kimia.hal
ini disebabkan perbedaan struktur kimia tiap enzim yang bersifat tetap.sebagai contoh,enzim
amylase hanya dapat digunakan pada proses perombakan pati menjadi glukosa.(

Enzim merupakan komponen penting yang diperlukan untuk proses pencernaan dan
penyerapan makanan. Tunpa bantuan enzim. semua bahan makanan yang masuk tubuh hanya
akan numpang lewat. enzim bertanggung Jawab menjaga kesehatan dan proses metabolisme di
dalam tubuh. kkurungan enzim dapat menyebabkan tubuh mengalami gangguan pencernaan
(maaldigesti ), yang selanjutnya menyebabkan gangguan penyerapan (malab Sorpsi).(

Glukosa (C6H12O6) adulah heksosa-manosakarida yang mengandung enam atom


kaarbon. Glukosa merupakan aldehida (mengandung gugus- CHO). Lima karbon dan satu
oksigen nya membentuk cincin young disebut "cincin paranosa” bentuk paling stabil untuk
aldosa berkabon enam. Dalam cincin ini tiap karbon terikat pada gugus samping hidroksil dan
hidrogen. kecuali atom kelimanya, yang terikan pada atom karban keenam diluar cincin,
membentuk suatu gugus CH₂OH struktur cincinn ini berada dalam kesetimbangan dengan
bentuk yang lebih reaktif. yang proporsinya 0,002690 Pada PH 7. (

Glukosa merupakan sumber tenaga yang terdapar di mana-mana dalam biologi. Glukosa
dapat dibentuk dari formal dehida pada keadaan abiotik, sehingga akan mudah tersedia bagi
sistem biokimia tingkat atas. Primitif. Hal yang lebih penting bagi organisme tingkat atas adalah
kecenderungan glukosa, dibanding dengan gula heksosa lainya.(

I.2 Tujuan Percobaan

1. untuk mengetahui adanya senyawa karbohidrat secara umum.


2. untuk mengetahui adanya gula pereduksi dalam karbohidrat melalui uji benedict.
1. 3.untuk mengetahui adanya polisakarida dalam karbohidrat melalui uji iodin.

Anda mungkin juga menyukai