Anda di halaman 1dari 14

ꦩꦺꦴꦣꦸꦭ꧀ꦧꦲꦱꦗꦮ

MODUL BAHASA JAWA


KELAS X
Aksara Jawa Digital

Judul Elemen Membaca


Peserta didik mampu mengevaluasi, menginterpretasi informasi berupa
gagasan, pikiran, perasaan, pandangan, arahan atau pesan dari berbagai
teks dalam bentuk visual untuk menemukan makna tersurat dan tersirat
dari wacana beraksara Jawa.

Menulis
Peserta didik mampu menulis gagasan, pikiran, pandangan, arahan atau
pesan tertulis untuk berbagai tujuan secara logis, kritis, dan kreatif
wacana aksara Jawa.
Deskripsi  Evolusi aksara Jawa
 Font dan UNICODE
 Setting aksara Jawa di software/ gadget
 Mengetik aksara Jawa
Kelas X
Alokasi Waktu 6 JPL
Jumlah Pertemuan 1 – 3 pertemuan
Fase Capaian E
Profil Pelajar Pancasila Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhlak Mulia,
Mandiri, Bernalar Kritis, Percaya diri,
Model Pembelajaran Pembelajaran Langsung (direct learning)
Moda Pembelajaran Tatap muka
Metode Pembelajaran Diskusi, praktik
Bentuk Penilaian Asesmen Kognitif dan praktik.
Sumber Pembelajaran Modul, internet, buku
Bahan Pembelajaran Video, audio, buku
Alat Praktik Pembelajaran Buku, praktik lisan
Media Pembelajaran LCD Projector, Video Pembelajaran, Internet, Slides
Tujuan Pembelajaran 1. Peserta didik mampu memahami bentuk aksara Jawa berdasar
media tulis.
2. Peserta didik memahami aksara Jawa di era metaverse
3. Peserta ddik mampu menginstal aksara Jawa di gadget dan pc.
4. Peserta didik mampu mengetik wacana beraksara Jawa di pc.

Langkah-langkah kegiatan pembelajaran


Pertemuan ke-1
Kegiatan Awal (15 menit) Kegiatan Inti (60 menit)

1. Peserta didik dan guru saling 1. Peserta didik diarahkan untuk mencermati
memberi salam. bentuk media tulis kuno hingga modern.
2. Peserta didik dan guru berdo’a 2. Peserta didik diarahkan untuk
bersama mengidentifikasi karakter aksara Jawa
3. Peserta didik diperiksa berdasar media tulis yang digunakan.
kehadirannya. 3. Peserta didik diberi penjelasan mengenai
4. Peserta didik dan guru cakrik, font, dan Unicode.
berdiskusi melalui pertanyaan 4. Peserta didik dijelaskan pentingnya
pemantik, antara lain: menggunakan aksara Jawa di berbagai media
- Apakah kalian pernah terutama media sosial.
berfikir ada berapa ragam
bentuk aksara Jawa?
- Apakah kaliyan pernah
melihat manuskrip?
- Apakah kalian tahu ada peta
aksara di dunia?
- Apakah kalian pernah
mendengar kata
“UNICODE” dan “FON”

Kegiatan Penutup Referensi

1. Peserta didik menanyakan https://unicode-table.com/en/blocks/javanese-


hal yang belum dipahami alphabet/
pada guru https://merajutindonesia.id/petaaksara
2. Peserta didik https://aksaradinusantara.com/
mengomunikasikan https://budiarto.id/peraga
kendala yang dihadapi https://budiarto.id/peraga2
selama mengerjakan Buku Wibawa
3. Peserta didik diberi Tata Tulis Aksara Jawa KAJ 1 2021
paparan apa yang akan
dipelajari pada pertemuan
selanjutnya, yaitu
membaca wacana
beraksara Jawa.
4. Peserta didik menerima
apresiasi dan motivasi dari
guru.

Refleksi Lembar Kerja


1. Apakah ada kendala pada
kegiatan pembelajaran?
2. Apakah semua Peserta didik
aktif dalam kegiatan
pembelajaran?
3. Apa saja kesulitan Peserta didik
yang dapat diidentifikasi pada
kegiatan pembelajaran?
4. Apakah Peserta didik yang
memiliki kesulitan ketika
berkegiatan dapat teratasi
dengan baik?
5. Apa level pencapaian rata-rata
Peserta didik dalam kegiatan
pembelajaran ini?
6. Apakah seluruh Peserta didik
dapat dianggap tuntas dalam
pelaksanaan pembelajaran?
7. Apa strategi agar seluruh Peserta
didik dapat menuntaskan
kompetensi?

Pertemuan ke-2
Kegiatan Awal (15 menit) Kegiatan Inti (60 menit)

1. Peserta didik dan guru saling 1. Peserta didik diberi penjelasan mengenai
memberi salam. spesifikasi software yang compatible untuk
2. Peserta didik dan guru berdo’a setting aksara Jawa.
bersama 2. Peserta didik bersama-sama melakukan
3. Peserta didik diperiksa setting aksara Jawa di komputer.
kehadirannya. 3. Guru memberikan bimbingan selama proses
4. Peserta didik dan guru setting aksara Jawa.
berdiskusi melalui pertanyaan 4. Peserta didik memahami layout keyboard
pemantik, antara lain: aksara Jawa Javanese Unicode.
- Apakah masih ingat materi 5. Peserta didik memahami layout keyboard
yang diberikan pada aksara Jawa SNI Nataksara.
pertemuan sebelumnya? 6. Peserta didik mengidrntifikasi cara
- Apakah sudah pernah mengetik menggunakan keyboard SNI
mengetik kalimat beraksara Nataksara.
Jawa di perangkat digital?
- Apakah sudah mengetahui
keyboard aksara Jawa?

Kegiatan Penutup Referensi

1. Peserta didik menanyakan https://unicode-table.com/en/blocks/javanese-


hal yang belum dipahami alphabet/
pada guru https://merajutindonesia.id/petaaksara
2. Peserta didik https://aksaradinusantara.com/
mengomunikasikan https://budiarto.id/peraga
kendala yang dihadapi https://budiarto.id/peraga2
selama mengerjakan Buku Wibawa
3. Peserta didik diberi Tata Tulis Aksara Jawa KAJ 1 2021
paparan apa yang akan
dipelajari pada
pertemuan selanjutnya,
yaitu gladhen nembang
macapat Asmaradana
4. Peserta didik menerima
apresiasi dan motivasi dari
guru.

Refleksi Lembar Kerja

1. Apakah ada kendala pada


kegiatan pembelajaran?
2. Apakah semua Peserta
didik aktif dalam
kegiatan pembelajaran?
3. Apa saja kesulitan Peserta
didik yang dapat
diidentifikasi pada kegiatan
pembelajaran?
4. Apakah Peserta didik yang
memiliki kesulitan ketika
berkegiatan dapat teratasi
dengan baik?
5. Apa level pencapaian rata-
rata Peserta didik dalam
kegiatan pembelajaran ini?
6. Apakah seluruh Peserta
didik dapat dianggap tuntas
dalam pelaksanaan
pembelajaran?
7. Apa strategi agar seluruh
Peserta didik dapat
menuntaskan kompetensi?
RINGKASAN MATERI
A. Evolusi Aksara Jawa berdasar Media Tulis
B. Aksara Jawa masuk UNICODE

UNICODE
Unicode adalah suatu standar teknis yang dirancang untuk mengizinkan teks dan simbol dari
semua sistem tulisan di dunia untuk ditampilkan dan dimanipulasi secara konsisten oleh
komputer. Dikembangkan secara tandem dengan standar Universal Character Set dan
dipublikasikan dalam bentuk buku The Unicode Standard. Unicode mengandung suatu
kumpulan karakter, suatu metodologi pengkodean dan kumpulan standar penyandian karakter,
suatu kumpulan bagan kode untuk referensi visual, deskripsi sifat karakter seperti huruf besar
dan huruf kecil, suatu kumpulan data referensi berkas komputer, serta aturan normalisasi,
dekomposisi, pembandingan (collation), serta penggambaran (rendering).
C. Setting Aksara Jawa di Komputer

Anda mungkin juga menyukai