Anda di halaman 1dari 48

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT

DIREKTORAT JENDERAL PENYEDIAAN PERUMAHAN

STANDAR TEKNIS SPM


BIDANG PERUMAHAN
RAKYAT
PERMEN PUPR NOMOR
29/PRT/M/2018

D i s a m p a i ka n o l e h :
K a s i Ke t e r p a d u a n Pe re n c a n a a n I

Jakarta, 21 Agustus 2019


01 SPM Bidang Perumahan Rakyat

02 Pelaksanaan Penerapan SPM

OUTLINE 2
01 SPM Bidang
Perumahan Rakyat
PEMBAGIAN URUSAN
UU NO. 23 TAHUN 2014
Te n t a n g P e m e r i n t a h a n D a e r a h

URUSAN PEMERINTAHAN

Dibagi berdasarkan
KONKUREN kriteria Eksternalitas,
Akuntabilitas dan
Efisiensi

WAJIB PILIHAN
(24) (8)

YAN DASAR NON YAN DASAR


(6) (18)
1. PENDIDIKAN
2. KESEHATAN
3. PU DAN PR
4. PERUMAHAN RAKYAT
DAN KAW PERMUKIMAN
5. TRAMTIBUM & LINMAS SPM NSPK
6. SOSIAL

4
PENGERTIAN
UU NO. 23 TAHUN 2014
Te n t a n g P e m e r i n t a h a n D a e r a h

Pasal 1 Ayat 17 Pasal 12 Ayat 1


STANDAR PELAYANAN MINIMAL adalah URUSAN PEMERINTAH WAJIB yang berkaitan dengan
ketentuan mengenai jenis dan mutu Pelayanan Dasar Pelayanan Dasar:
yang merupakan Urusan Pemerintahan Wajib yang
berhak diperoleh setiap warga negara secara Perumahan
minimal. Pendidikan Rakyat dan
Kawasan
Permukiman

Ketentraman,
ketertiban umum,
Kesehatan dan pelindungan
masyarakat

Pekerjaan
Umum dan
Sosial
Penataan
Ruang

5
DASAR HUKUM
P A N D U A N B A G I P E M E R I N TA H D A E R A H P R O V I N S I M A U P U N
K A B / K O TA D A L A M R A N G K A P E L A K S A N A A N S P M

UU NO. 23 TAHUN PP NOMOR 2 TAHUN 2018 PERMENDAGRI NOMOR


2014 TENTANG TENTANG STANDAR 100 TAHUN 2018
PEMERINTAHAN PELAYANAN MINIMAL TENTANG PENERAPAN
DAERAH PASAL 18 Pasal 7 SPM
SPM Pekerjaan Umum PERMEN PUPR NOMOR 29
TAHUN 2018 TENTANG
Pasal 8
STANDAR TEKNIS SPM
SPM Perumahan Rakyat PUPR
6
JENIS PELAYANAN DASAR
S TA N D A R T E K N I S S P M P E R U M A H A N R A K YAT ( P A S A L 1 0 )

PENYEDIAAN DAN FASILITASI PENYEDIAAN


REHABILITASI RUMAH LAYAK RUMAH LAYAK HUNI BAGI
HUNI BAGI KORBAN BENCANA MASYARAKAT YANG TERKENA
RELOKASI PROGRAM
PEMERINTAH
7
SPM PERUMAHAN RAKYAT
PASAL 10

FA S I L I TA S I P E N Y E D I A A N R U M A H L AYA K H U N I B A G I M A S YA R A K AT
YA N G T E R K E N A R E L O K A S I P R O G R A M P E M E R I N TA H

Fa s i l i t a s i b e r u p a :

Pendampingan Pembimbingan Penyuluhan Pelayanan Informasi Bantuan Teknis

B a n t u a n Te k n i s m e l i p u t i :

1 Pendampingan penggantian kerugian

Penyusunan Rencana Tapak dan Detail 4 Pembangunan Rumah Khusus

2 Engineering Design (DED) Rumah


Susun Umum atau Rumah Khusus Pengadaan tanah bagi masyarakat
5 terkena relokasi program pemerintah
daerah
3 Pembangunan Rumah Susun Umum,

8
GAMBARAN PROGRAM PEMERINTAH
UU NOMOR 2 TAHUN 2012
T ENTANG PENG ADAAN TANAH BAG I PEMBANG UNAN UNT UK KEPENT I NG AN UMUM

PROGRAM PEMERINTAH NON PKP


P U S AT DAERAH
Pembangunan Jalan oleh Pembangunan Jalan
Pemerintah Pusat Provinsi/Kabupaten/Kota

Pembangunan Pembangunan
Rumah Sakit Tipe A Rumah Sakit Tipe B/C

Pembangunan
Pembangunan SMA (Provinsi)
Perguruan Tinggi SD-SMP(Kabupaten/Kota)

PROGRAM PEMERINTAH PKP


Penataan permukiman kumuh perkotaan dan/atau konsolidasi tanah, serta perumahan untuk
masyarakat berpenghasilan dengan status sewa

Mengacu
UU No. 1/2011 Pasal 140
Setiap orang dilarang membangun, perumahan, dan/atau permukiman di
tempat yang berpotensi dapat menimbulkan bahaya bagi barang ataupun orang
9
GAMBARAN PROGRAM PEMERINTAH
“Tempat yang berpotensi menimbulkan bahaya”

Sempadan Rel KA Daerah Sempadan Daerah SUTET


Sungai (DSS)

Kolong jembatan Permukiman kumuh


Daerah Rawan Bencana
/ilegal
10
KONSIDERAN ARAHAN KEBIJAKAN NASIONAL 2020-
2024
Pergeseran target dan indikator dari backlog menjadi target SDGs, yaitu akses terhadap
rumah yang layak, aman, dan terjangkau (adequate, safe, and affordable)

INDIKATOR UTAMA INDIKATOR TAMBAHAN

Ketahanan Akses Akses Luas Permukiman “Backlog” Keamanan


konstruksi Air Minum Sanitasi per Kapita kumuh Perumahan bermukim (lahan)

SASARAN/INDIKATOR ARAH KEBIJAKAN

Meningkatkan akses masyarakat secara bertahap


Terpenuhinya hunian layak untuk rumah tangga terutama yang berpenghasilan rendah terhadap
perumahan dan permukiman layak, aman, dan
Proporsi rumah tangga yang terjangkau, melalui :
Indikator : menempati hunian layak • Pembangunan baru
(dari 36,58% menjadi 53%) • Peningkatan kualitas
Sumber : Bappenas, 2018
11
SPM PERUMAHAN RAKYAT
PASAL 11 DAN 12

FASILITASI PENYEDIAAN RUMAH LAYAK


PENYEDIAAN DAN REHABILITASI RUMAH
HUNI BAGI MASYARAKAT YANG TERKENA
LAYAK HUNI BAGI KORBAN BENCANA
RELOKASI PROGRAM PEMERINTAH

MUTU PELAYANAN MUTU PELAYANAN


DASAR DASAR

Kualitas Kualitas
Standar Jumlah Standar Jumlah
Pelayanan Dasar Pelayanan Dasar
Setiap unit rumah rusak Ditentukan berdasarkan Setiap Rumah Tangga Ditentukan berdasarkan
yang akan ditangani layanan dan kriteria yang terkena relokasi layanan dan kriteria
dalam dokumen rencana pelayanan dengan sesuai dengan jumlah pelayanan dengan
aksi rehabilitasi dan kualitas sesuai dengan rencana fasilitasi dan kualitas masing-masing
rekonstruksi kriteria rumah layak penyediaan rumah layak layanan terhadap
huni. huni yang akan ditangani fasilitasi dan rumah
layak huni.

PENERIMA PELAYANAN DASAR PENERIMA PELAYANAN DASAR


Setiap Rumah Tangga korban bencana Setiap Rumah Tangga yang terkena
yang memenuhi kriteria relokasi program Pemerintah Daerah yang
memenuhi kriteria
12
JENIS & KUALITAS MUTU PELAYANAN
P E N Y E D I A A N D A N R E H A B I L I TA S I R U M A H L AYA K H U N I
BAGI KORBAN BENCANA

REHABILITASI RUMAH PEMBANGUNAN PEMBANGUNAN BARU/ BANTUAN AKSES RUMAH


KEMBALI RELOKASI SEWA LAYAK HUNI

Rumah rusak ringan,


Rumah rusak ringan Rumah rusak berat
Rumah rusak berat sedang dan berat
dan sedang berstatus rumah sewa
(SK tentang Relokasi)

Pendampingan akses
Rumah Khusus
Rumah layak huni Rumah layak huni sewa rumah layak
Dengan spesifikasi
Dengan spesifikasi Dengan spesifikasi huni terjangkau dan
Ramah bencana.
Ramah bencana. Ramah bencana. subsidi uang sewa
(Tipe 36 m2/ 72 m2)
selama 3 bulan setelah
tanggap darurat
13
JENIS & KUALITAS MUTU PELAYANAN
FA S I L I TA S I P E N Y E D I A A N R U M A H L AYA K H U N I B A G I M A S YA R A K AT
YA N G T E R K E N A R E L O K A S I P R O G R A M P E M E R I N TA H

PENYEDIAAN RUMAH
FASILITASI GANTI UNTUNG SUBSIDI UANG SEWA
LAYAK HUNI
LEGAL ILEGAL ILEGAL
Memiliki bukti penguasaan atas Tidak memiliki bukti Tidak memiliki bukti
tanah dan/atau bangunan penguasaan atas tanah penguasaan atas tanah
dan/atau bangunan dan/atau bangunan

Pendampingan penghitungan
appraisal aset tanah dan/atau
Rumah Layak Huni dalam Bantuan subsidi uang sewa
bangunan; dan
bentuk Rumah Susun sebesar 50%-70% dari tarif
Informasi pengembangan
Umum atau Rumah Khusus sewa rumah layak huni
perumahan baru dan akses
pembiayaan perumahan.
14
PENERIMA LAYANAN

FASILITASI PENYEDIAAN RUMAH LAYAK


PENYEDIAAN DAN REHABILITASI RUMAH
HUNI BAGI MASYARAKAT YANG TERKENA
LAYAK HUNI BAGI KORBAN BENCANA
RELOKASI PROGRAM PEMERINTAH
Setiap Rumah Tangga korban bencana Setiap Rumah Tangga yang terkena
yang memenuhi kriteria relokasi program Pemerintah Daerah

Penghasilan Rumah Tangga kurang atau sama dengan


UMP dan tidak memiliki tabungan yang mencukupi untuk Tidak memiliki aset tanah dan bangunan dalam
menyewa ataumembeli rumah Kabupaten/Kota yang sama, kecuali DKI Jakarta;

Memiliki sertifikat kepemilikan tanah dan bangunan Penghasilan dibawah UMP daerah setempat yang
dibuktikan dengan Surat Pernyataan bermaterai;
Tidak memiliki asset bangunan lain
Mendapatkan Surat Keterangan Tidak Mampu dari
Terkecuali yang tidak memiliki penguasaan atas hak Lurah/Kepala Desa
tanah dan bangunan dapat difasilitasi melalui bantuan
uang sewa rumah layak huni atau akses terhadap rumah
sewa, baik rumah susun sewa maupun rumah sewa
umum.

15
04 Pelaksanaan
Penerapan SPM
KEWAJIBAN PEMDA DALAM PENERAPAN SPM

01 Mengintegrasikan SPM dalam


perencanaan baik perencanaan
lima tahunan maupun tahunan
Menyusun pembiayaan melalui 02
perencanaan anggaran dalam
APBD

03 Mengalokasikan anggaran

Melaksanakan SPM sesuai 04


standar yang telah ditetapkan
pemerintah pusat

05 Melakukan koordinasi dengan


pemerintah pusat

Melaporkan capaian SPM 06


dalam laporan penyelanggaraan
pemerintahan daerah

17
INTEGRASI
DALAM DOKUMEN PERENCANAAN

RPJP PEDOMAN RPJM DIJABARKAN


RKP PUSAT
NASIONAL NASIONAL

DIACU DIPERHATIKAN

PEDOMAN
DIJABARKAN
RPJP RPJM RKPD DAERAH
DAERAH DAERAH
5 TAHUN 1 TAHUN
20 TAHUN
DIACU
PEDOMAN

RENSTRA RENJA
PEMDA
SKPD SKPD
PEDOMAN
5 TAHUN 1 TAHUN

STANDAR PELAYANAN MINIMAL

18
STRATEGI PEMBINAAN
PEMBANGUNAN DAERAH

PEMETAAN DAN ANALISIS ACUAN


Pembinaan dilakukan dengan
mengacu pada PP nomor 12
QUADRAN I QUADRAN I Tahun 2017 tentang Binwas
75%-100% 50%-74% ACUAN
TERPENUHI TERPENUHI
Pembinaan dilakukan
sesuai dengan kondisi,
potensi dan kemampuan
daerah

QUADRAN I QUADRAN I
25%-49% 0%-24% PENGHARGAAN
I 75% - 100% TERPENUHI
TERPENUHI TERPENUHI DAN PEMBINAAN

I 50% - 74% TERPENUHI DORONGAN DAN


I PEMBINAAN

PEMETAAN BERTUJUAN UNTUK MENENTUKAN


BENTUK PEMBINAAN YANG AKAN DILAKUKAN KE
II 25% - 49% TERPENUHI
I
SUATU DAERAH TEGURAN DAN PEMBINAAN
I 0 - 24% TERPENUHI
V

Sumber: Paparan Kemendagri dalam Workshop Dokrenda, 8-10 Juni 2019


19
TARGET SPM URUSAN PERUMAHAN

LAYANAN I LAYANAN II
Penyediaan dan Rehabilitasi Rumah Layak Huni Fasilitasi Penyediaan Rumah Layak Huni Bagi
Bagi Korban Bencana Masyarakat Yang Terkena Relokasi Program
Pemerintah

Target 100% Penyelesaian 3 tahun Target 100% ?


Penyelesaian 5 tahun

Rumah rusak akibat bencana Rumah Tangga harus direlokasi yang


 tertangani  terkena Program Pemerintah bidang
PKP

Berapa % dari angka Backlog


?
Melalui:

Penyediaan Pembangunan Fasilitasi akses


Lahan Rumah Sewa perumahan
Rusunawa/Rusus

20
PENERAPAN SPM
TA H A P A N P E L A K S A N A A N
P E N Y E D I A A N D A N R E H A B I L I TA S I R U M A H L AYA K H U N I B A G I
KORBAN BENCANA

21
PENERAPAN SPM
TA H A P A N P E L A K S A N A A N
P E N Y E D I A A N D A N R E H A B I L I TA S I R U M A H L AYA K H U N I B A G I
KORBAN BENCANA

22
PENERAPAN SPM
TATA C A R A P E M E N U H A N

FASILITASI PENYEDIAAN RUMAH LAYAK


PENYEDIAAN DAN REHABILITASI RUMAH
HUNI BAGI MASYARAKAT YANG TERKENA
LAYAK HUNI BAGI KORBAN BENCANA
RELOKASI PROGRAM PEMERINTAH
1. Melakukan pendataan awal jumlah korban 1. Melakukan pengumpulan data perumahan
bencana dan kerusakan rumah (pengisian dan identifikasi rencana
form A dan B); pengembangan perumahan baru
2. Pembentukan dan pelatihan Tim Satgas 2. Melakukan sinkronisasi program
Bencana sektor perumahan. 3. Melakukan pembinaan masyarakat
3. Penyusunan rencana aksi penyediaan dan 4. Menyusun rencana pemenuhan
rehabilitasi rumah rusak akibat bencana, 5. Menghitung kebutuhan biaya pelaksanaan
dilakukan bersama-sama dengan pemenuhan pelayanan
masyarakat dan dikoordinir oleh BPBD. 6. Melakukan fasilitasi penggantian hak atas
4. Rehabilitasi rumah rusak ringan sampai tanah dan/atau bangunan
sedang 7. Melakukan penyediaan rumah layak huni
5. Pembangunan kembali rumah rusak berat 8. Melakukan subsidi uang sewa
6. Pembangunan baru/ relokasi rumah korban
bencana
7. Bantuan Akses Rumah Sewa Layak Huni

23
TAHAP PERENCANAAN PENERAPAN SPM
P E N Y E D I A A N D A N R E H A B I L I TA S I R U M A H L AYA K H U N I
BAGI KORBAN BENCANA

PENGUMPULAN DATA PENYUSUNAN


DASAR RENCANA PELAKSANAAN SPM PELAPORAN
(updating data setiap tahun) PEMENUHAN
Identifikasi Perumahan di Pengintegrasian hasil Penetapan bencana
lokasi rawan bencana perhitungan kebutuhan Penghitungan pencapaian
Provinsi/Kab/Kota
(berdasarkan pemetaan oleh biaya ke dalam dokumen
BNPB/BPBD) RKPD 2020 Pendataan dan identifikasi
kerusakan rumah
Data rumah korban bencana Sosialisasi dan (maks 3 bulan setelah
kejadian sebelumnya yang pendampingan kepada tanggap darurat)
belum tertangani pelaksana
Verifikasi penerima layanan
SPM
Reviu RPJMD Renstrada Pembentukan tim satgas (maks 1 bulan setelah
bencana pendataan)

PERHITUNGAN Penyusunan Rencana Aksi


KEBUTUHAN BIAYA (maks 1 bulan setelah
penentuan calon penerima
layanan)

Penyediaan dan Rehabilitasi


*Sesuai Nomenklatur

24
TAHAP PERENCANAAN PENERAPAN SPM
FA S I L I TA S I P E N Y E D I A A N R U M A H L AYA K H U N I B A G I M A S YA R A K AT
YA N G T E R K E N A R E L O K A S I P R O G R A M P E M E R I N TA H

PENGUMPULAN DATA PENYUSUNAN


DASAR RENCANA PELAKSANAAN SPM PELAPORAN
(updating data setiap tahun) PEMENUHAN
Identifikasi Perumahan di Verifikasi penerima layanan
lokasi rencana Program PERHITUNGAN SPM
Penghitungan pencapaian
Pemerintah KEBUTUHAN BIAYA
Provinsi/Kab/Kota Pendampingan Teknis
Pengintegrasian hasil Penerima Pelayanan
Identifikasi perumahan di
lokasi yang “menimbulkan perhitungan kebutuhan
bahaya” biaya ke dalam dokumen Fasilitasi Ganti Untung
RKPD 2020
Identifikasi perumahan di Penyediaan Rumah Layak
atas lahan bukan fungsi Sosialisasi dan Huni
permukiman / ilegal pendampingan kepada
pelaksana Subsidi Uang Sewa

Identifikasi lahan potensial *Sesuai Nomenklatur


sebagai lokasi relokasi

Reviu RPJMD Renstrada

25
Strategi PENGUATAN DATA

PENERAPAN SPM
P E N G U M P U L A N D ATA
PENYEDIAAN DAN REHABILITASI RUMAH LAYAK HUNI BAGI KORBAN BENCANA

DATA AWAL KONDISI SAAT TERJADI BENCANA


No Kegiatan Jenis Data Metode No Kegiatan Jenis Data Metode
1. Identifikasi • Lokasi Dilakukan oleh 1. Pendataan • Jumlah Rumah yang terkena Pendataan cepat
Perumahan di • Luasan perumahan (Ha) SKPD Teknis, Cepat bencana alam dikordinasikan oleh Tim
lokasi rawan • Jumlah Rumah (Unit) melalui: • Jumlah RT, KK dan Jiwa Satgas BPBD
bencana • Jumlah Rumah Tangga, KK • Survey korban yang rumahnya bersama Tim Satgas
dan Jiwa Sekunder: terkena bencana OPD
• Kondisi Fisik Rumah o Data wilayah • Pendataan Kerusakan rumah Teknis bidang
• Jumlah Rumah Sewa administrasi (Form A dan B) Perumahan
• Lokasi rumah sewa o Identifikasi • Rekapitulasi data kerusakan dan masyarakat
• Kondisi Fisik Rumah sewa melalui citra rumah dan jumlah calon setempat.
satelit penerima layanan SPM.
(tipe, fasilitas)
• Survey Primer 2. Verifikasi • BNBA Penerima Layanan • Verifikasi oleh Tim
• Tarif sewa per bulan penerima • Jumlah rumah sesuai dengan Satgas BPBD,
• Pemilik rumah sewa layanan klasifikasi kerusakan Satgas OPD
2. Identifikasi • Lokasi (Form C) SPM • Jenis pelayanan yang Teknis bidang
lahan-lahan • Luasan (Ha) diberikan kepada penerima Perumahan dan
potensial layanan SPM masyarakat
sebagai lokasi • • Rembug warga
relokasi penentuan
perumahan penerima layanan
SPM
3. Data rumah • Jumlah rumah korban Survey primer 3. Penyusunan • BNBA penerima layanan yang • Dilakukan oleh tim
korban bencana sebelumnya yang dengan Rencana telah disetujui satgas BPBD dan
bencana alam belum tertangani (unit) berkoordinasi Aksi • Jumlah rumah yang OPD Teknis bidang
kejadian • Jumlah rumah tangga, kk dan dengan BPBD direhabilitasi Perumahan
sebelumnya jiwa yang belum • Jumlah rumah yang Bersama warga
yang belum tertangani dibangunkan kembali
tertangani • Klasifikasi kerusakan rumah • Jumlah rumah pembangunan 26
yang belum tuntas baru/ relokasi
Strategi PENGUATAN DATA
PENERAPAN SPM
P E N G U M P U L A N D ATA
FASILITASI PENYEDIAAN RUMAH LAYAK HUNI BAGI MASYARAKAT YANG
TERKENA RELOKASI PROGRAM PEMERINTAH

DATA AWAL PROVINSI DATA AWAL KABUPATEN/KOTA

No Kegiatan Jenis Data Metode No Kegiatan Jenis Data Metode


1. Pendataan • Lokasi 1) Survey 1 Pendataan • Lokasi 1)Survey Sekunder:
perumahan di • Luasan Perumahan Sekunder: perumahan di • Luasan • Data wilayah
lokasi (Ha) • Data wilayah lokasi yang Perumahan (Ha) administrasi
pengembangan • Jumlah Rumah (unit) administrasi berpotensi penanganan
• Jumlah Rumah
Kawasan • Jumlah Rumah penanganan dapat (RTRW, RDTR,
Strategis Tangga (RTRW, RDTR, menimbulkan (unit) dll)
Provinsi (KSP) • Jumlah Kepala dll) bahaya dan bukan • Jumlah Rumah • Identifikasi
Keluarga • Identifikasi fungsi permukiman Tangga melalui citra
• Status Penghunian melalui citra • Jumlah Kepala satelit
satelit 2 Pendataan 2)Survey Primer
perumahan di Keluarga
2. Pendataan 2) Survey Primer
perumahan di lokasi kumuh • Status Penghunian
lokasi kumuh kab/kota < 10 Ha
provinsi
(10-15 Ha)
3 Pendataan rumah • Lokasi
sewa milik • Jumlah Rumah
3. Identifikasi • Lokasi masyarakat, (unit)
rencana • Luasan Perumahan Rumah Susun
• Luas Hunian
pengembangan (Ha) Umum dan/atau
Rumah Khusus • Tarif Sewa
perumahan- • Jumlah Rumah (unit)
perumahan baru • Kisaran Harga eksisting
Rumah

27
PENERAPAN SPM
KO M P O N E N B I AYA

KEGIATAN VERIFIKASI PENERIMA PENYUSUNAN PEMANTAUAN DAN


SOSIALISASI LAPORAN PENEREPAN EVALUASI
PENGUMPULAN DATA LAYANAN

FASILITASI PENYEDIAAN RUMAH LAYAK


PENYEDIAAN DAN REHABILITASI RUMAH
HUNI BAGI MASYARAKAT YANG TERKENA
LAYAK HUNI BAGI KORBAN BENCANA
RELOKASI PROGRAM PEMERINTAH

Penyusunan Penyediaan
Pembentukan Pembangunan
Rencana Rumah Layak
Tim Satgas Baru/ Relokasi
Pemenuhan Huni

Pendataan Pembangunan Sinronisasi Subsidi Uang


Cepat Kembali Program Sewa

Penyusunan Bantuan Akses Fasilitasi Ganti


Rencana Aksi Rumah Sewa Kerugian

Rehabilitasi
Rumah
28
PELAPORAN PENERAPAN SPM

Menteri
OPD
SKEMA Teknis Bupati/ Dalam
Gubernur Negeri dan
PELAPORAN Pelaksana Walikota Menteri
SPM
PUPR

1 Hasil Penerapan SPM

MUATAN 2 Kendala penerapan SPM

LAPORAN Ketersediaan anggaran dalam penerapan SPM


PENERAPAN 3
SPM Rekapitulasi Penerapan SPM berupa hasil perhitungan
4 kinerja penerapan SPM.

29
PEMBINAAN DAN PENDAMPINGAN
OPD TEKNIS OPD TEKNIS
PEMERINTAH PUSAT
PROVINSI KAB/KOTA

LAYANAN I LAYANAN II
Sosialisasi spesifikasi Rumah Sosialisasi spesifikasi Rumah
Layak Huni dan Ramah Bencana Layak Huni

Pembinaan teknis pengumpulan Pembinaan teknis pengumpulan


data data

Pendampingan penyusunan Sosialisasi program pemerintah


Rencana Aksi

Pelatihan tenaga konstruksi untuk Pendampingan penghitungan


rehabilitasi rumah appraisal

PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN

Pencabutan ijin lokasi yang Evaluasi kinerja teknis dan Sanksi Administrasi untuk
tidak sesuai peruntukan non teknis Pemda yang tidak
melaksanakan SPM
30
PELAKSANAAN PENERAPAN SPM
TA 2019

1 2 3
PENYUSUNAN SK
PENDATAAN INSTRUMEN
TIM PELAKSANA
CAPAIAN MONEV
SPM DI DAERAH

PENYEDIAAN DAN FASILITASI PENYEDIAAN RUMAH • Dokumen


REHABILITASI RUMAH LAYAK LAYAK HUNI BAGI MASYARAKAT Rencana Aksi
HUNI YANG TERKENA RELOKASI Bencana
BAGI KORBAN BENCANA PROGRAM PEMERINTAH • Dokumen RP3KP
• Dokumen
Identifikasi Perumahan di lokasi
rawan bencana
Identifikasi Data Negative List Renstrada
(jumlah lokasi, jumlah rumah serta
(berdasarkan peta rawan bencana
jumlah KK terdampak)
dan IRBI BNPB/BPBD)
(berdasarkan data RTRW dan RP3KP)
Data rumah korban bencana
kejadian sebelumnya yang belum Identifikasi dan pengadaan lahan
tertangani
(Dokumen Rencana Aksi Dokumen Rencana Aksi Pemenuhan
Rehabilitasi dan Rekonstruksi) SPM (penganggaran)
Reviu RPJMD Renstrada Reviu RPJMD Renstrada
31
PEMANTAUAN DAN EVALUASI
PENERAPAN SPM
MATERI PEMANTAUAN

PROGRES FISIK PROGRES KEUANGAN PEMANTAUAN


berupa sandingan terhadap jumlah rumah berupa sandingan terhadap kebutuhan terhadap Penyedia Jasa Untuk Kegiatan
tangga target rencana dengan jumlah rumah dana dengan dana yang digunakan Pembangunan Rumah Baru/ Relokasi
tangga yang telah mendapatkan layanan dilengkapi dengan sumber pendanaan Bagi Korban Bencana

Perangkat yang digunakan untuk memudahkan pemantauan berupa sistem informasi yang secara periodik
dilakukan update kinerja pelaksanaan SPM oleh operator khusus.

PELAKSANAAN EVALUASI

OPD Teknis Perangkat a) Evaluasi Kinerja


Bidang Sistem Teknis
b) Evaluasi Kinerja
Perumahan Informasi
Non Teknis
Daerah
c) Evaluasi
Kondisi
Lingkungan

PELAKSANA PERANGKAT MATERI


32
PERHITUNGAN CAPAIAN AKHIR

FASILITASI PENYEDIAAN RUMAH LAYAK


PENYEDIAAN DAN REHABILITASI RUMAH
HUNI BAGI MASYARAKAT YANG TERKENA
LAYAK HUNI BAGI KORBAN BENCANA
RELOKASI PROGRAM PEMERINTAH
Setiap unit rumah rusak yang akan ditangani Setiap Rumah Tangga yang terkena relokasi
dalam dokumen rencana aksi rehabilitasi sesuai dengan jumlah rencana fasilitasi dan
dan rekonstruksi penyediaan rumah layak huni yang akan
ditangani
PERHITUNGAN CAPAIAN SPM PERHITUNGAN CAPAIAN SPM
Rumah Tangga Penerima Fasilitasi
Jumlah unit rumah korban bencana Penggantian Hak Atas Tanah dan/atau
yang ditangani pada tahun n Bangunan + Rumah Tangga Penerima
Capaian Subsidi Uang Sewa + Rumah Tangga
x100%
SPM = Jumlah total rencana unit rumah Penerima Penyediaan Rumah Layak
Capaian
korban bencana yang akan Huni x100%
SPM =
ditangani pada tahun n
Jumlah Rumah Tangga Terkena
Relokasi Program Provinsi yang
Maksimal target penyelesaian selama 3 tahun untuk satu Memenuhi Kriteria Penerima
kejadian bencana Pelayanan
33
TERIMA KASIH
atas perhatian anda

HO M E
THE STARTING PLACE
OF HOPES AND DREAMS
Marty Weigman
NOMENKLATUR PROGRAM & KEGIATAN
PROVINSI

BID. URUSAN

ORGANISASI

KEGIATAN
PROGRAM
URUSAN
URUSAN/BIDANG URUSAN/ORGANISASI/PROGRAM/KEGIATAN

PROGRAM DAN KEGIATAN PADA SETIAP PD


1 04 PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN
1 04 xx Organisasi Perangkat Daerah Bidang Urusan
1 04 xx 11 PROGRAM PENGEMBANGAN PERUMAHAN
1 04 xx 11 01 Identifikasi perumahan di lokasi rawan bencana
1 04 xx 11 02 Identifikasi lahan-lahan potensial sebagai lokasi relokasi perumahan
1 04 xx 11 03 Pendataan rumah korban bencana kejadian sebelumnya yang belum tertangani, rumah sewa
milik masyarakat, rumah milik (swadaya) masyarakat, rumah susun umum dan/atau rumah
khusus eksisting, perumahan di lokasi yang berpotensi dapat menimbulkan bahaya, peruma

1 04 xx 11 04 Sosialisasi standar teknis penyediaan dan rehabilitasi rumah kepada masyarakat/sukarelawan


tanggap bencana
1 04 xx 11 05 Pelatihan Tim Satgas Pencapaian SPM penyediaan dan rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 06 Koordinasi penyediaan dan rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 07 Kerja sama dalam rangka penyediaan dan/atau rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 08 Pembentukan Tim pendamping rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 09 Pengadaan Fasilitator rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 10 Pelatihan fasilitator rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 11 Penyusunan Detail Engineering Design (DED) dan RAB rehabilitasi rumah korban bencana
dengan bantuan stimulan perumahan swadaya
1 04 xx 11 12 Penyusunan rencana tapak (site plan ) dan Detail Engineering Design (DED) rumah khusus
bagi korban bencana
1 04 xx 11 13 Penyusunan rencana tapak (site plan ) dan Detail Engineering Design (DED) rumah susun
bagi korban bencana
1 04 xx 11 14 Pengadaan lahan untuk pembangunan rumah khusus bagi korban bencana
1 04 xx 11 15 Pengadaan lahan untuk pembangunan rumah susun bagi korban bencana
1 04 xx 11 16 Rehabilitasi rumah bagi korban bencana dengan bantuan stimulan perumahan swadaya
1 04 xx 11 17 Pembangunan rumah khusus bagi korban bencana
1 04 xx 11 18 Pembangunan rumah susun bagi korban bencana
1 04 xx 11 19 Pengadaan jasa konsultan pengawas/supervisi pembangunan rumah khusus bagi korban
bencana
1 04 xx 11 20 Pengadaan jasa konsultan pengawas/supervisi pembangunan rumah susun bagi korban
bencana
35
NOMENKLATUR PROGRAM & KEGIATAN
PROVINSI

BID. URUSAN

ORGANISASI

KEGIATAN
PROGRAM
URUSAN
URUSAN/BIDANG URUSAN/ORGANISASI/PROGRAM/KEGIATAN

1 04 xx 11 21 Pendampingan bagi korban bencana untuk menghuni rumah susun


1 04 xx 11 22 Pemeliharaan dan perbaikan rumah khusus bagi korban bencana
1 04 xx 11 23 Pemeliharaan dan perbaikan rumah susun bagi korban bencana
1 04 xx 11 24 Pembinaan penyediaan dan rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 25 Koordinasi penanganan program pemerintah yang berdampak pada relokasi permukiman
masyarakat
1 04 xx 11 26 Penetapan lokasi tidak layak untuk permukiman
1 04 xx 11 27 Sosialisasi program pemerintah daerah dan rencana relokasi
1 04 xx 11 28 Identifikasi calon penerima fasilitasi penyediaan rumah layak huni bagi masyarakat yang
terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 29 Penyusunan rencana fasilitasi penyediaan rumah layak huni bagi masyarakat yang terkena
relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 30 Verifikasi penerima penggantian hak atas tanah dan/atau bangunan bagi masyarakat yang
terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 31 Sosialisasi mekanisme penggantian hak atas tanah dan/atau bangunan bagi masyarakat yang
terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 32 Pendampingan teknis perhitungan appraisal aset properti
1 04 xx 11 33 Penggantian hak atas tanah dan/atau bangunan bagi masyarakat yang terkena relokasi
program pemerintah daerah
1 04 xx 11 34 Sosialisasi pengembangan perumahan baru dan mekanisme akses perumahan KPR FLPP
atau program pembiayaan perumahan
1 04 xx 11 35 Verifikasi penerima pelayanan subsidi uang sewa bagi masyarakat yang terkena relokasi
program pemerintah daerah
1 04 xx 11 36 Pendampingan penentuan rumah sewa yang layak huni bagi masyarakat yang terkena relokasi
program pemerintah daerah
1 04 xx 11 37 Penyaluran subsidi uang sewa bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah
daerah provinsi
1 04 xx 11 38 Verifikasi penerima pelayanan penyediaan rumah susun umum bagi masyarakat yang terkena
relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 39 Verifikasi penerima pelayanan penyediaan rumah khusus bagi masyarakat yang terkena
relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 40 Penyusunan rencana tapak (site plan ) dan Detail Engineering Design (DED) rumah khusus
bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah daerah
36
NOMENKLATUR PROGRAM & KEGIATAN
PROVINSI

BID. URUSAN

ORGANISASI

KEGIATAN
PROGRAM
URUSAN
URUSAN/BIDANG URUSAN/ORGANISASI/PROGRAM/KEGIATAN

1 04 xx 11 41 Penyusunan rencana tapak (site plan ) dan Detail Engineering Design (DED) rumah susun
umum bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 42 Pengadaan lahan untuk pembangunan rumah khusus bagi masyarakat yang terkena relokasi
program pemerintah daerah
1 04 xx 11 43 Pengadaan lahan untuk pembangunan rumah susun umum bagi masyarakat yang terkena
relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 44 Pembangunan rumah khusus bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah
daerah
1 04 xx 11 45 Pembangunan rumah susun umum bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah
daerah
1 04 xx 11 46 Pengadaan jasa konsultan pengawas/supervisi pembangunan rumah khusus bagi masyarakat
yang terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 47 Pengadaan jasa konsultan pengawas/supervisi pembangunan rumah susun umum bagi
masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 48 Pembongkaran pada lokasi permukiman eksisting yang tidak layak
1 04 xx 11 49 Pendampingan bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah daerah untuk
menghuni rumah susun umum
1 04 xx 11 50 Pemeliharaan dan perbaikan rumah khusus bagi masyarakat yang terkena relokasi program
pemerintah daerah
1 04 xx 11 51 Pemeliharaan dan perbaikan rumah susun umum bagi masyarakat yang terkena relokasi
program pemerintah daerah
1 04 xx 11 52 Kerja sama pembangunan dan/atau pengelolaan rumah susun umum bagi masyarakat yang
terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 53 Pengembangan perangkat pemantauan SPM fasilitasi penyediaan rumah bagi masyarakat
yang terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 54 Pembinaan fasilitasi penyediaan rumah bagi masyarakat yang terkena relokasi program
pemerintah daerah
1 04 xx 11 55 Monitoring, evaluasi dan pelaporan
1 04 xx 11 56 Dst.

37
NOMENKLATUR PROGRAM & KEGIATAN
KABUPATEN/KOTA

BID. URUSAN

ORGANISASI

KEGIATAN
PROGRAM
URUSAN
URUSAN/BIDANG URUSAN/ORGANISASI/PROGRAM/KEGIATAN

PROGRAM DAN KEGIATAN PADA SETIAP PD


1 04 PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN
1 04 xx Organisasi Perangkat Daerah Bidang Urusan
1 04 xx 11 PROGRAM PENGEMBANGAN PERUMAHAN
1 04 xx 11 01 Identifikasi perumahan di lokasi rawan bencana
1 04 xx 11 02 Identifikasi lahan-lahan potensial sebagai lokasi relokasi perumahan
1 04 xx 11 03 Pendataan rumah korban bencana kejadian sebelumnya yang belum tertangani, rumah sewa
milik masyarakat, rumah milik (swadaya) masyarakat, rumah susun umum dan/atau rumah
khusus eksisting, perumahan di lokasi yang berpotensi dapat menimbulkan bahaya,
perumahan di atas lahan bukan fungsi permukiman
1 04 xx 11 04 Sosialisasi standar teknis penyediaan dan rehabilitasi rumah kepada
masyarakat/sukarelawan tanggap bencana
1 04 xx 11 05 Pelatihan Tim Satgas Pencapaian SPM penyediaan dan rehabilitasi rumah korban bencana

1 04 xx 11 06 Koordinasi penyediaan dan rehabilitasi rumah korban bencana


1 04 xx 11 07 Kerja sama dalam rangka penyediaan dan/atau rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 08 Pembentukan Tim pendamping rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 09 Pengadaan Fasilitator rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 10 Pelatihan fasilitator rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 11 Penyusunan Detail Engineering Design (DED) dan RAB rehabilitasi rumah korban bencana
dengan bantuan stimulan perumahan swadaya
1 04 xx 11 12 Penyusunan rencana tapak (site plan ) dan Detail Engineering Design (DED) rumah khusus
bagi korban bencana
1 04 xx 11 13 Penyusunan rencana tapak (site plan ) dan Detail Engineering Design (DED) rumah susun
bagi korban bencana
1 04 xx 11 14 Pengadaan lahan untuk pembangunan rumah khusus bagi korban bencana
1 04 xx 11 15 Pengadaan lahan untuk pembangunan rumah susun bagi korban bencana
1 04 xx 11 16 Rehabilitasi rumah bagi korban bencana dengan bantuan stimulan perumahan swadaya
1 04 xx 11 17 Pembangunan rumah khusus bagi korban bencana
1 04 xx 11 18 Pembangunan rumah susun bagi korban bencana
1 04 xx 11 19 Pengadaan jasa konsultan pengawas/supervisi pembangunan rumah khusus bagi korban
bencana
1 04 xx 11 20 Pengadaan jasa konsultan pengawas/supervisi pembangunan rumah susun bagi korban
bencana
38
NOMENKLATUR PROGRAM & KEGIATAN
KABUPATEN/KOTA

BID. URUSAN

ORGANISASI

KEGIATAN
PROGRAM
URUSAN
URUSAN/BIDANG URUSAN/ORGANISASI/PROGRAM/KEGIATAN

1 04 xx 11 21 Pendampingan bagi korban bencana untuk menghuni rumah susun


1 04 xx 11 22 Pemeliharaan dan perbaikan rumah khusus bagi korban bencana
1 04 xx 11 23 Pemeliharaan dan perbaikan rumah susun bagi korban bencana
1 04 xx 11 24 Pembinaan penyediaan dan rehabilitasi rumah korban bencana
1 04 xx 11 25 Koordinasi penanganan program pemerintah yang berdampak pada relokasi perumahan
masyarakat
1 04 xx 11 26 Penetapan lokasi tidak layak untuk perumahan
1 04 xx 11 27 Sosialisasi program pemerintah daerah dan rencana relokasi
1 04 xx 11 28 Identifikasi calon penerima fasilitasi penyediaan rumah layak huni bagi masyarakat yang
terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 29 Penyusunan rencana fasilitasi penyediaan rumah layak huni bagi masyarakat yang terkena
relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 30 Verifikasi penerima penggantian hak atas tanah dan/atau bangunan bagi masyarakat yang
terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 31 Sosialisasi mekanisme penggantian hak atas tanah dan/atau bangunan bagi masyarakat yang
terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 32 Pendampingan teknis perhitungan appraisal aset properti
1 04 xx 11 33 Penggantian hak atas tanah dan/atau bangunan bagi masyarakat yang terkena relokasi
program pemerintah daerah
1 04 xx 11 34 Sosialisasi pengembangan perumahan baru dan mekanisme akses perumahan KPR FLPP
atau program pembiayaan perumahan
1 04 xx 11 35 Verifikasi penerima pelayanan subsidi uang sewa bagi masyarakat yang terkena relokasi
program pemerintah daerah
1 04 xx 11 36 Pendampingan penentuan rumah sewa yang layak huni bagi masyarakat yang terkena relokasi
program pemerintah daerah
1 04 xx 11 37 Penyaluran subsidi uang sewa bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah
daerah
1 04 xx 11 38 Verifikasi penerima pelayanan penyediaan rumah susun umum bagi masyarakat yang terkena
relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 39 Verifikasi penerima pelayanan penyediaan rumah khusus bagi masyarakat yang terkena
relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 40 Penyusunan rencana tapak (site plan ) dan Detail Engineering Design (DED) rumah khusus
bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah daerah
39
NOMENKLATUR PROGRAM & KEGIATAN
KABUPATEN/KOTA

BID. URUSAN

ORGANISASI

KEGIATAN
PROGRAM
URUSAN
URUSAN/BIDANG URUSAN/ORGANISASI/PROGRAM/KEGIATAN

1 04 xx 11 41 Penyusunan rencana tapak (site plan ) dan Detail Engineering Design (DED) rumah susun
umum bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 42 Pengadaan lahan untuk pembangunan rumah khusus bagi masyarakat yang terkena relokasi
program pemerintah daerah
1 04 xx 11 43 Pengadaan lahan untuk pembangunan rumah susun umum bagi masyarakat yang terkena
relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 44 Pembangunan rumah khusus bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah
daerah
1 04 xx 11 45 Pembangunan rumah susun umum bagi masyarakat yang terkena relokasi program
pemerintah daerah
1 04 xx 11 46 Pengadaan jasa konsultan pengawas/supervisi pembangunan rumah khusus bagi masyarakat
yang terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 47 Pengadaan jasa konsultan pengawas/supervisi pembangunan rumah susun umum bagi
masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 48 Pembongkaran pada lokasi perumahan eksisting yang tidak layak
1 04 xx 11 49 Pendampingan bagi masyarakat yang terkena relokasi program pemerintah daerah untuk
menghuni rumah susun umum
1 04 xx 11 50 Pemeliharaan dan perbaikan rumah khusus bagi masyarakat yang terkena relokasi program
pemerintah daerah
1 04 xx 11 51 Pemeliharaan dan perbaikan rumah susun umum bagi masyarakat yang terkena relokasi
program pemerintah daerah
1 04 xx 11 52 Kerja sama pembangunan dan/atau pengelolaan rumah susun umum bagi masyarakat yang
terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 53 Pengembangan perangkat pemantauan SPM fasilitasi penyediaan rumah bagi masyarakat
yang terkena relokasi program pemerintah daerah
1 04 xx 11 54 Pembinaan fasilitasi penyediaan rumah bagi masyarakat yang terkena relokasi program
pemerintah daerah
1 04 xx 11 55 Monitoring, evaluasi dan pelaporan
1 04 xx 11 56 Dst.

40
DEFINISI OPERASIONAL
P E N Y E D I A A N D A N R E H A B I L I TA S I R U M A H L AYA K H U N I B A G I
KORBAN BENCANA

Penyediaan rumah merupakan kegiatan menyediakan unit rumah

01 yang memenuhi kriteria layak huni dilaksanakan melalui


pembangunan baru dan/atau pembangunan kembali rumah.

Pembangunan baru dalam kegiatan ini merupakan pembangunan

02 rumah layak huni bagi korban bencana alam yang harus direlokasi
ke lokasi baru yang aman dari bencana.

03
Pembangunan kembali terhadap rumah rusak berat merupakan
pengembalian fungsi struktur rumah dengan membangunkan
rumah baru yang berada pada lokasi yang sama.

04 Rehabilitasi rumah korban bencana merupakan kegiatan


perbaikan terhadap rumah yang mengalami rusak ringan dan
sedang.

Bantuan akses rumah sewa layak huni bagi korban bencana

05 dalam hal ini merupakan kegiatan memfasilitasi rumah tangga yang


tinggal di rumah sewa yang rusak karena bencana, difasilitasi ke
rumah susun sewa atau rumah sewa umum layak huni yang ada.
41
DEFINISI OPERASIONAL
FA S I L I TA S I P E N Y E D I A A N R U M A H L AYA K H U N I B A G I
M A S YA R A K AT YA N G T E R K E N A R E L O K A S I P R O G R A M
P E M E R I N TA H
Fasilitasi dalam hal ini merupakan kegiatan-kegiatan yang mencakup antara lain
pendampingan/pembinaan, pembimbingan, penyuluhan, pelayanan informasi dan
bantuan teknis (termasuk pendampingan penggantian kerugian, penyusunan
Rencana Tapak dan/atau DED Rumah Susun Umum dan/atau Rumah Khusus,
pembangunan Rumah Susun Umum, pembangunan Rumah Khusus, dan pengadaan
tanah) bagi masyarakat terkena relokasi program pemerintah daerah.
01
“Tempat yang berpotensi dapat menimbulkan bahaya” antara lain sempadan
rel kereta api, bawah jembatan, daerah Saluran Udara Tegangan Ekstra Tinggi
(SUTET), Daerah Sempadan Sungai (DSS), daerah rawan bencana, dan daerah
kawasan khusus seperti kawasan militer).
02
Relokasi program pemerintah bidang Perumahan dan Kawasan Permukiman
dalam hal ini merupakan kegiatan memindahkan keluarga, rumah tangga atau
masyarakat yang bertempat tinggal di atas lahan bukan fungsi permukiman dan
“tempat yang berpotensi dapat menimbulkan bahaya” dengan status penguasaan
bangunan milik, sewa, atau hak guna pakai/ usaha/pemanfaatan. 03
Subsidi Uang Sewa merupakan bantuan uang sewa rumah layak huni yang
diberikan kepada masyarakat yang terkena relokasi program Pemerintah Daerah
Provinsi atau Kabupaten/Kota 04
42
JENIS KEPENTINGAN UMUM
UU NOMOR 2 TAHUN 2012
T E N TA N G P E N G A D A A N TA N A H B A G I P E M B A N G U N A N U N T U K
KEPENTINGAN UMUM

Tanah untuk Kepentingan Umum digunakan untuk pembangunan:

1. Pertahanan dan keamanan nasional, 10. Fasilitas keselamatan umum


2. Jalan umum, jalan tol, terowongan, jalur 11. Tempat pemakamam umum
kereta api, stasiun kereta api, dan fasilitas pemerintah/pemerintah daerah,
operasi kereta api, 12. Fasilitas sosial, fasilitas umum, dan ruang
3. Waduk, bendungan, bendung, irigasi, saluran terbuka hijau publik,
air minum, saluran pembuangan air dan 13. Cagar alam dan cagar budaya,
sanitasi, dan bangunan pengaitan lainnya,
14. Kantor pemerintah/pemerintah daerah/desa,
4. Pelabuhan, bandar udara, dan terminal,
15. Penataan permukiman kumuh perkotaan
5. Infrastruktur minyak, gas, dan panas bumi, dan/atau konsolidasi tanah, serta perumahan
6. Pembangkit, transmisi, gardu, jaringan, dan untuk masyarakat berpenghasilan dengan
distribusi tenaga listrik, status sewa,
7. Jaringan telekomunikasi dan informatika 16. Prasarana pendidikan atau sekolah
Pemerintah, pemerintah/pemerintah daerah,
8. Tempat pembuangan dan pengolahan 17. Prasarana olahraga pemerintah/pemerintah
sampah, daerah dan
9. Rumah sakit Pemerintah/Pemerintah Daerah, 18. Pasar umum dan lapangan parkir umum

43
JENIS LAYANAN
P E N Y E D I A A N D A N R E H A B I L I TA S I R U M A H L AYA K H U N I B A G I K O R B A N
BENCANA
PROVINSI KAB/ KOTA

Pada saat masa pasca bencana Pada saat masa pasca bencana

Surat penetapan bencana dari Gubernur; dan/ Surat penetapan bencana dari Bupati/Walikota;
atau dan/ atau

Dampak bencana meliputi lebih dari 1 (satu) Dampak bencana di daerah administrasi
wilayah administrasi kabupaten/ kota. kabupaten/ kota

FA S I L I TA S I P E N Y E D I A A N R U M A H L AYA K H U N I B A G I M A S YA R A K AT
YA N G T E R K E N A R E L O K A S I P R O G R A M P E M E R I N TA H

PROVINSI KAB/ KOTA

Program pengurangan kawasan kumuh 5-10


Program pengembangan kawasan strategis;
Ha; dan/atau

Program pengurangan kawasan kumuh


Penataan perumahan dan permukiman yang
10-15 Ha; dan/atau berada di “tempat yang berpotensi dapat
menimbulkan bahaya (Pasal 140 UU No 1 /
Pengembangan perumahan baru skala besar
2011);
melalui penyediaan akses. 44
PEMBINAAN PENERAPAN SPM
PELAKSANAAN PEMBINAAN

OPD TEKNIS OPD TEKNIS


PEMERINTAH PUSAT
PROVINSI KAB/KOTA

FASILITASI PENYEDIAAN RUMAH LAYAK


PENYEDIAAN DAN REHABILITASI RUMAH
HUNI BAGI MASYARAKAT YANG TERKENA
LAYAK HUNI BAGI KORBAN BENCANA
RELOKASI PROGRAM PEMERINTAH

• Pembinaan penerapan standar teknis SPM bidang • Pembinaan penerapan standar teknis SPM bidang
Perumahan Perumahan
• Pedoman spesifikasi rumah layak huni dan ramah • Pedoman perolehan IMB dan spesifikasi rumah layak
bencana huni
• Pembinaan teknis pengumpulan data • Pembinaan pembangunan dan pengelolaan Rumah
• Pelatihan penanggulangan bencana Susun Umum
• Penyusunan Rencana Aksi Rehabilitasi dan • Pedoman pengadaan tanah untuk kepentingan
Rekonstruksi Pasca bencana umum
• Pedoman penyelenggaraan rehabilitasi dan • Pedoman penyelenggaraan Kerjasama Pemerintah
rekonstruksi perumahan • dengan Badan Usaha (KPBU) dalam pembangunan
• Pelatihan pendampingan untuk pelaksanaan Rumah Susun Umum
rehabilitasi rumah

45
PENGUATAN DATA
P E N Y E D I A A N D A N R E H A B I L I TA S I R U M A H L AYA K H U N I
BAGI KORBAN BENCANA

DATA AWAL KONDISI SAAT TERJADI BENCANA


No Kegiatan Jenis Data Metode No Kegiatan Jenis Data Metode
1. Identifikasi • Lokasi Dilakukan oleh 1. Pendataan • Jumlah Rumah yang terkena Pendataan cepat
Perumahan di • Luasan perumahan (Ha) SKPD Teknis, Cepat bencana alam dikordinasikan oleh Tim
lokasi rawan • Jumlah Rumah (Unit) melalui: • Jumlah RT, KK dan Jiwa Satgas BPBD
bencana • Jumlah Rumah Tangga, KK • Survey korban yang rumahnya bersama Tim Satgas
dan Jiwa Sekunder: terkena bencana OPD
• Kondisi Fisik Rumah o Data wilayah • Pendataan Kerusakan rumah Teknis bidang
• Jumlah Rumah Sewa administrasi (Form A dan B) Perumahan
• Lokasi rumah sewa o Identifikasi • Rekapitulasi data kerusakan dan masyarakat
• Kondisi Fisik Rumah sewa melalui citra rumah dan jumlah calon setempat.
satelit penerima layanan SPM.
(tipe, fasilitas)
• Survey Primer 2. Verifikasi • BNBA Penerima Layanan • Verifikasi oleh Tim
• Tarif sewa per bulan penerima • Jumlah rumah sesuai dengan Satgas BPBD,
• Pemilik rumah sewa layanan klasifikasi kerusakan Satgas OPD
2. Identifikasi • Lokasi (Form C) SPM • Jenis pelayanan yang Teknis bidang
lahan-lahan • Luasan (Ha) diberikan kepada penerima Perumahan dan
potensial layanan SPM masyarakat
sebagai lokasi • • Rembug warga
relokasi penentuan
perumahan penerima layanan
SPM
3. Data rumah • Jumlah rumah korban Survey primer 3. Penyusunan • BNBA penerima layanan yang • Dilakukan oleh tim
korban bencana sebelumnya yang dengan Rencana telah disetujui satgas BPBD dan
bencana alam belum tertangani (unit) berkoordinasi Aksi • Jumlah rumah yang OPD Teknis bidang
kejadian • Jumlah rumah tangga, kk dan dengan BPBD direhabilitasi Perumahan
sebelumnya jiwa yang belum • Jumlah rumah yang Bersama warga
yang belum tertangani dibangunkan kembali
tertangani • Klasifikasi kerusakan rumah • Jumlah rumah pembangunan
yang belum tuntas baru/ relokasi
46
PENGUATAN DATA
FA S I L I TA S I P E N Y E D I A A N R U M A H L AYA K H U N I B A G I M A S YA R A K AT
YA N G T E R K E N A R E L O K A S I P R O G R A M P E M E R I N TA H

DATA AWAL PROVINSI DATA AWAL KABUPATEN/KOTA

No Kegiatan Jenis Data Metode No Kegiatan Jenis Data Metode


1. Pendataan • Lokasi 1) Survey 1 Pendataan • Lokasi 1)Survey Sekunder:
perumahan di • Luasan Perumahan Sekunder: perumahan di • Luasan • Data wilayah
lokasi (Ha) • Data wilayah lokasi yang Perumahan (Ha) administrasi
pengembangan • Jumlah Rumah (unit) administrasi berpotensi penanganan
• Jumlah Rumah
Kawasan • Jumlah Rumah penanganan dapat (RTRW, RDTR,
Strategis Tangga (RTRW, RDTR, menimbulkan (unit) dll)
Provinsi (KSP) • Jumlah Kepala dll) bahaya dan bukan • Jumlah Rumah • Identifikasi
Keluarga • Identifikasi fungsi permukiman Tangga melalui citra
• Status Penghunian melalui citra • Jumlah Kepala satelit
satelit 2 Pendataan 2)Survey Primer
perumahan di Keluarga
2. Pendataan 2) Survey Primer
perumahan di lokasi kumuh • Status Penghunian
lokasi kumuh kab/kota < 10 Ha
provinsi
(10-15 Ha)
3 Pendataan rumah • Lokasi
sewa milik • Jumlah Rumah
3. Identifikasi • Lokasi masyarakat, (unit)
rencana • Luasan Perumahan Rumah Susun
• Luas Hunian
pengembangan (Ha) Umum dan/atau
Rumah Khusus • Tarif Sewa
perumahan- • Jumlah Rumah (unit)
perumahan baru • Kisaran Harga eksisting
Rumah

47
PELAPORAN PENERAPAN SPM

Menteri
OPD
SKEMA Teknis Bupati/ Dalam
Gubernur Negeri dan
Pelaksana
PELAPORAN SPM
Walikota Menteri
PUPR

1 Hasil Penerapan SPM

MUATAN
2 Kendala penerapan SPM
LAPORAN
PENERAPAN Ketersediaan anggaran dalam penerapan SPM
3
SPM
Rekapitulasi Penerapan SPM berupa hasil perhitungan
4 kinerja penerapan SPM.

Pelaporan penerapan SPM paling lambat disampaikan 3 (tiga) bulan setelah Tahun Anggaran
berakhir

48

Anda mungkin juga menyukai