Anda di halaman 1dari 1

1.

Angka Sisa Makanan Pasien

JUDUL INDIKATOR Angka sisa makanan pasien


DEFINISI OPERASIONAL Porsimakan yang tidak habis dimakan oleh pasien ≥
½ porsi makan yang disediakan

DIMENSI MUTU Kualitas layanan

TUJUAN Tergambarnya mutu dan efektivitas pelayanan gizi


Masih tingginya angka sisa makan pasien, dan dapat
DASAR PEMIKIRAN
mempengaruhi kecukupan nutrisi pasien
Jumlah pasien yang tidak menghabiskan
NUMERATOR
makanannya ≥ ½ porsi per bulan
Jumlah pasien rawat inap yang mendapatkan
DENUMERATOR
makan dalam bulan tersebut
Sisa makan yang tidak habis dimakan oleh pasien≥
INKLUSI ½
Porsi makan yang disediakan
EKLUSI Pasien yang Diit
Jumlah pasien yang tidak menghabiskan
makanannya ≥ ½ porsi per bulan dibagi
FORMULA PENGUKURAN Jumlah pasien rawat inap yang makan dalam bulan
tersebut x 100% = %
METODELOGI
Sensus Harian
PENGUMPULAN DATA
FREKUENSI
Bulanan
PENGUMPULAN DATA
FREKUENSI ANALISA Triwulan
DATA
STANDAR 5%
PENGUMPULAN
DATA/PIC Kepala Instalasi Gizi

PUBLIKASI DATA Rapat Koordinasi

Anda mungkin juga menyukai