Anda di halaman 1dari 2

Soal KMB (HIV/AIDS)

PG

1.Apa yang di makasud HIV/AIDS.?

a.AIDS adalah sekumpulan gejala akibat infeksi virus HIV

b.AIDS adalah suatu kumpulan kondisi klinis tertentu yang merupakan hasil akhir dari infeksi oleh HIV

c. AIDS adalah infeksi oportunistik yang menyerang seseorang ketika sistim imun menurun dan memiliki
antibodi positive terhadap HIV

d. Semua salah/benar

2. Nama lain dari sel CD 4 antara lain adalah

a limfosit (S)

b ĺimfosit (C)

c limfosit (T)

d limfosit (D 4)

3. Sebutkan pembagian persen (%) resiko penularan dari tranfusi darah, terusuk jarum, dan terpapar
mukosa yang mengandung HIV

a (50-68 %);(0,02%);(0,009%)

b (90-98%);(0,03%);(0,0051%)

c (91-97%);(0,04%);(0,0061%)

d (30-78%);(0,05%);(0,0051%)

4. Berapa kisaran normal limfosit sel CD 4 pada seseorang yang dinyatakan sehat.?

a 500-1500 sel/ml darah

b 400-1000 sel/ml darah

c 800-1300 sel/ml darah

d 800-1400 sel/ml darah

5. Obat obat yang tergolong dalam terapi antiviral baru adalah

a Didonosine
b Ribavirin

c Piedoxycytidine dan Recombinant CD 4 dapat larut

d Semua salah/ benar

Anda mungkin juga menyukai