Anda di halaman 1dari 5

Lembar Kerja Peserta Didik

Kerajaan Hindu - Buddha secara diakronis


(kronologi) dan/atau sinkronis

Nama Sekolah : SMAN Taruna Nala Jawa Timur


Mata Pelajaran : Sejarah
Kelas : X (Sepuluh)
Penyusun : Destya Adi Rahmawan, S.Pd
Materi : Analisis dan evaluasi Kerajaan Hindu - Buddha secara diakronis (kronologi)
dan/atau sinkronis

Fase E (Kelas X)
CP Melalui literasi, diskusi, kunjungan langsung ke tempat bersejarah, dan
penelitian berbasis proyek kolaboratif peserta didik mampu menganalisis
serta mengevaluasi berbagai peristiwa sejarah yang terjadi di Indonesia
meliputi konsep asal-usul nenek moyang dan jalur rempah di Indonesia,
kerajaan Hindu-Buddha, dan kerajaan Islam di Indonesia
Elemen Pada akhir fase ini, peserta didik mampu mengamati, menanya, mengumpulkan
informasi, mengorganisasikan informasi, menarik kesimpulan,
mengomunikasikan, merefleksikan dan merencanakan proyek lanjutan secara
kolaboratif tentang kerajaan Hindu- Buddha
Sub Elemen Mengolah informasi sejarah tentang Manusia dalam Kerajaan Hindu buddha
secara non digital maupun digital dalam berbagai bentuk aplikasi sejarah,
rekaman suara, film dokumenter, foto, maket, vlog, timeline, story board,
infografis, videografis, komik, poster, dan lain-lain.
Tujuan 1. Melalui tayangan video peserta didik dapat menentukan pertanyaan
pembelajaran mendasar tentang kerajaan hindu dan buddha secara diakronis dan
sinkronis secara kritis
2. Melalui desain proyek peserta didik dapat memecahkan permasalahan
tentang kerajaan hindu dan buddha secara diakronis dan sinkronis secara
kreatif
3. Melalui penerapan model PJBL Peserta didik membuat karya/produk
dalam berbagai bentuk aplikasi sejarah, rekaman suara, film dokumenter,
foto, maket, vlog, timeline infografis, story board, videografis, komik,
poster, dan lain-lain tentang Manusia dalam kerajaan Hindu-Buddha secara
kreatif (timeline infografis)
4. Melalui presentasi peserta didik dapat melaporkan proyek tentang
kerajaan Hindu-Buddha secara diakronis dan sinkronis secara kritis dan
kolaboratif
5. Melalui infografis peserta didik dapat melakukan refleksi dan evaluasi
tentang kerajaan Hindu-Buddha secara diakronis dan sinkronis secara kritis
dan kolaboratif
6. Melalui pembelajaran dengan model Project Based Learning peserta didik
dapat mengembangkan sikap beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME
dan berakhlak mulia, bernalar kritis dan Bergotong Royong sesuai profil
pelajar pancasila
A. Identitas

Nama Peserta Didik :


Tanggal :…
Kelas :…
Materi :

B. Media Pembelajaran
Video Pembelajaran :
https://www.youtube.com/watch?v=RPNNGYLkKRk
Tutorial menggunakan Canva :
https://www.youtube.com/watch?v=UFhKRS0gHrY
C. Sumber Belajar
Video Terkait : https://www.youtube.com/watch?v=T5cn-LGmubk
https://www.youtube.com/watch?v=X3t10msSqhM
https://www.youtube.com/watch?v=RPNNGYLkKRk
https://www.youtube.com/watch?v=mytmH6U5XIQ
Artikel Terkait : https://historia.id/kuno/articles/sejarah-nusantara-bermula-di-kutai-kartanegara-
P1Rz2/page/1
https://historia.id/kuno/articles/persembahan-terakhir-bagi-rajasa-PKNGQ
https://historia.id/kuno/articles/membentuk-sekutu-politik-P3Ngo/page/1
D. Langkah-langkah pembelajaran project based learning
1. Penentuan Pertanyaan Mendasar
 Unduhlah Bahan ajar dibagikan oleh pendidik kepada peserta didik dengan
mengakses berikut (http://gg.gg/kerajaanhindubuddha)
 Amatilah video berikut ini :
https://www.youtube.com/watch?v=RPNNGYLkKRk
Tuliskan segala permasalahan yang kamu temukan di LK 1.1 dibawah ini

LK 1.1 Penentuan Pertanyaan Mendasar


No Permasalahan / Perntanyaan yang dirumuskan
1

2. Mendesain Perencanaan Produk


 Berkumpulah dengan anggota kelompok yang telah dibentukan oleh pendidik
 Tuliskan anggota Kelompokmu di LK dibawah ini
LK 1.2 Penentuan Anggota kelompok

No. Nama Anggota Nomor presensi

 Lakukanlah penyelidikan berkelompok dengan memanfaatkan :


 https://www.youtube.com/watch?v=RPNNGYLkKRk
 https://www.youtube.com/watch?v=mytmH6U5XIQ
 https://historia.id/kuno/articles/sejarah-nusantara-bermula-di-kutai-kartanegara-
P1Rz2/page/1
 Buku Teks Pelajaran yang kalian miliki
 Penelusuran internet lainnya
 Tuangkanlah hasil penyelidikan ikedalam LK dibawah ini
LK 1.3 Penyelidikan kelompok

No. Permasalahan yang dipilih Hasil Penyelidikan


3. Menyusun Jadwal Pembuatan
 Berdiskusilah dengan rekan kelompokmu untuk mendesain timeline infografis
tentang kerajaan Hindu dan Buddha (Kutai, Tarumanegara, Sriwijaya dan
mataram Kuno)
 Lakukan pembagian tugas kepada rekan kelompok untuk menyelesaikan
penyusunan timeline infografis tentang kerajaan Hindu dan Buddha (Kutai,
Tarumanegara, Sriwijaya dan mataram Kuno)
 Pembagian tugas kelompok bisa meliputi (Pencarian konten isi dari infografis,
membuat draft infografis, mendesain timeline infografis)
 Akseslah tautan dibawah ini :
https://www.youtube.com/watch?v=UFhKRS0gHrY
untuk mengetahui tutorial pembuatan infografis melalui Canva

4. Monitoring Keaktifan dan Perkembangan Projek


 Susunlah timeline infografis dengan menggunakan webtool Canva
 Konsultasikan hasil perkembangan projek timeline infografisnya kepada pendidik

5. Menguji Hasil
 Lakukanlah presentasi untuk hasil infografis yang kalian selesaikan.
 Mintalah tanggapan dari kelompok lain terkait hasil karya kalian
 Tuliskan Hasil Presentasi pada LK dibawah ini

LK 1.4 Presentasi Solusi Pemecahan Masalah


Identitas Pertanyaan yang muncul Jawaban Atas Saran dan Masukan
Responden ketika presentasi Pertanyaan yang muncul
ketika presentasi
6. Evaluasi Pengalaman Belajar
 Perbaikilah projekmu sesuai saran dan masukan dari rekan rekan sejawat
Infografis yang telah selesai dapat dikumpulkan melalui
http://gg.gg/infografiskerajaanhindubuddha
 Kerjakanlah post tes yang disediakan oleh pendidik dengan mengakses Quizizz.com
dan masukan kode yang dibagikan oleh pendidik

Anda mungkin juga menyukai