Anda di halaman 1dari 28

Laporan Hari : Selasa

MK. Manajemen Catering Tanggal : 30 Agustus 2022

CATERING SEHAT

Disusun oleh :
Kelompok 3
Aisyah Nadiah Putri (P032013411044)
Badzlina Farahiyati JF (P032013411049)
Dwiyanti Butar-Butar (P032013411053)
Helza Mutiarahma (P032013411058)
Laila Putri Fatma Sari (P032013411062)
Nindy Shalshabilla Putri (P032013411067)
Rahma Utari (P032013411071)
Syahara Arianingsih (P032013411075)
Vivi Aulia (P032013411080)

DIII Gizi TK. 2B

Dosen Pengampu:
Roziana, SST, M.Gz
Hesti Atasasih, SP, MKM

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES RIAU
JURUSAN GIZI
2022
1. Kuesioner Survey Konsumen

1
2
2. Hasil Kuesioner Survey Konsumen
Pada survey pasar, yang menjadi sasaran kuesioner adalah anak kos yang
berjumlah 124 orang. Kuesioner disebar menggunakan google form. Total kuesioner
yang disebar sebanyak 124 kuesioner, dan 4 kuesioner tidak dapat diolah. Hasil
penyebaran kuesioner dapat dilihat pada tabel dibawah ini:
Keterangan Total
Kuesioner yang dihasilkan 124
Kuesioner tidak lengkap 4
Kuesiner yang dapat dianalisis 120

3
3. Deskripsi Responden
Data primer yang telah berhasil dikumpulkan oleh peneliti kemudian dianalisis.
Analisis karakteristik responden meliputi jenis kelamin, usia, pendidikan dan
penghasilan.
a. Usia

Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa responden terdiri dari usia
17 tahun, 18 tahun, 19 tahun, 20 tahun, 21 tahun, 22 tahun, 23 tahun dan 24 tahun.
Dari hasil analisis deskriptif di atas, dapat disimpulkan bahwa mayoritas responden
adalah mereka dengan usia 19 tahun sebesar 40 responden atau 33,33%.

b. Jenis Kelamin

Deskripsi jenis kelamin responden, terdiri atas dua karakteristik yaitu laki-laki
dan perempuan. Grafik di atas menunjukkan deskripsi jenis kelamin responden.

4
Grafik di atas menunjukkan responden terdiri dari laki-laki dan perempuan.
Hasil deskripsi responden menunjukkan mayoritas responden adalah perempuan
sebanyak 105 orang atau 84,7% sedangkan laki-laki sebanyak 19 orang atau 15,3%.

c. Pekerjaan
Karakteristik responden berdasarkan pekerjaan adalah sebagai berikut:

Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa responden terbagi menjadi 4


kategori yaitu siswa/i, mahasiswa/i, karyawan swasta, dan POLRI. Pengumpulan
data yang telah dilakukan menghasilkan data responden mayoritas adalah responden
yang bekerja sebagai mahasiswa/i yaitu sebesar 115 responden atau 92,7%.

d. Frekuensi Makan

Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa responden terbagi menjadi 3


kategori yaitu 1 kali, 2 kali, dan 3 kali. Pengumpulan data yang telah dilakukan

5
menghasilkan data responden mayoritas adalah responden yang makan 2 kali sehari
sebanyak 70 responden atau 56,5%

e. Jenis makanan yang biasa dikonsumsi

Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa responden terbagi menjadi 8


kategori. Pengumpulan data yang telah dilakukan menghasilkan data responden
mayoritas adalah responden yang mengonsumsi makanan pokok + lauk + pauk +
sayur sebanyak 44 responden atau 35,5%.

f. Frekuensi membeli makanan

Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa responden terbagi menjadi 3


kategori. Pengumpulan data yang telah dilakukan menghasilkan data responden
mayoritas adalah responden yang sering membeli makanan sehari-hari sebanyak 87
responden atau 70,2%.

6
g. Frekuensi memperhatikan kebersihan makanan

Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa responden terbagi menjadi 3


kategori. Pengumpulan data yang telah dilakukan menghasilkan data responden
mayoritas adalah responden yang sering memperhatikan kebersihan makanan
sebanyak 101 responden atau 81,5%.

h. Biaya makan/porsi

Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa responden terbagi menjadi 4


kategori. Pengumpulan data yang telah dilakukan menghasilkan data responden
mayoritas adalah responden dengan biaya makan Rp.10.000-Rp.15.000/porsi
sebanyak 66 responden atau 53,2%.

7
i. Menu makanan yang disukai

Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa responden terbagi menjadi 5


kategori. Pengumpulan data yang telah dilakukan menghasilkan data responden
mayoritas adalah responden yang menyukai makanan pedas sebanyak 52 responden
atau 41,9%.

j. Yang pernah berlangganan catering

Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa responden terbagi menjadi 2


kategori. Pengumpulan data yang telah dilakukan menghasilkan data responden
mayoritas adalah responden yang tidak pernah berlangganan catering sebanyak 95
responden atau 76,6%.

8
k. Anggaran biaya jika berlangganan catering

Berdasarkan grafik di atas dapat diketahui bahwa responden terbagi menjadi 3


kategori. Pengumpulan data yang telah dilakukan menghasilkan data responden
mayoritas adalah responden dengan anggaran biaya Rp.10.000-Rp.15.000/porsi
sebanyak 111 responden atau 89,5%.

l. Jenis catering yang banyak diminati


Berdasarkan kuesioner yang telah disebarkan banyak responden yang
menginginkan menu catering yang lengkap (makanan pokok, lauk pauk, sayur, dan
buah) dan memenuhi kebutuhan gizi, harga yang terjangkau, beragam, makanan
rumahan, dan bersih.

9
10
4. Analisis SWOT
a. Strength (kekuatan)
Kekuatan usaha ini adalah dari segi promosi, cita rasa dan nilai gizi. Dikarenakan :
- Segi Promosi
Proses pemasaran menggunakan sistem online sehingga jangkauan distribusinya
luas dan mudah dikenal dikalangan msyarakat. Pemilik usaha juga melayani
delivery Order yang dapat memudahkan konsumen. Pelayanan yang ramah juga
akan membuat konsumen nyaman saat order dan bisa untuk repeat order.
- Cita Rasa
Produk mempunyai cita rasa khas dengan bahan baku pilihan yang berkualitas
dan cocok dengan lidah orang Indonesia khususnya untuk target konsumen kami
yaitu anak kost.

11
- Nilai Gizi
Produk mempunyai nilai gizi yang seimbang dengan jenis catering yaitu catering
tinggi energi. Target konsumen dari catering ini adalah untuk anak kost yang
cenderung memiliki aktifitas yang padat dan memiliki waktu yang terbatas
sehingga, tujuan dari catering tinggi energi ini adalah untuk memenuhi energi
yang cukup dalam sekali makan.

b. Weakness (kelemahan)
Kelemahan dari usaha catering ini adalah karena menggunakan sistem pre order
sehingga masih membatasai jumlah porsi yang dijual setiap harinya dan para
konsumen sering tidak mendapat kesempatan untuk memesan catering. Untuk
menjaga kualitas makanan catering kami juga membatasi wilayah order. Dengan
wilayah yang terjangkau akan dipastikan makanan catering sampai di tangan
konsumen dengan kualitas yang masih baik.

c. Opportunity (peluang)
Biasanya konsumen khususnya target konsumen kami yaitu anak kost memiliki
aktiftas yang padat dan waktu yang terbatas, maka usaha catering ini memberikan
pelayanan delivery order yang sangat cocok utuk memenuhi kebutuhan konsumen.
Selain itu, target konsumen belum terlalu memperhatikan nilai gizi maka usaha
catering ini memberikan tawaran catering tinggi energi.

d. Threat (ancaman)
Adanya kenaikan harga bahan baku yang dapat berpengaruh terhadap produk dan
minat konsumen untuk membeli. Banyaknya usaha catering yang sudah mulai
memperhatikan nilai gizi dari makanan catering yang ditawarkan.

12
5. Siklus Menu
Hari 1 2 3 4 5 6 7

Bahan
Siang Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi
Ayam Ikan Ikan teri Ayam Ikan serai Cumi Telur
Tempe Tongkol Kacang Kacang Tahu Tahu Tempe
Wortel Tahu tanah panjang Daun Bayam Jagung
Buncis Kangkung Sawi putih Timun singkong Apel Labu
Timun Jeruk Semangka Pir Kacang siam
Bunga panjang Terong
kol Tauge Nangka
Sawi Kelapa Kacang
Pisang parut Panjang
Melon Melinjo
Salak
Malam Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi
Telur Telur Ikan nila Telur Ayam Ikan Ayam
Tahu Tempe Tahu puyuh Tempe sarden Tempe
Bayam Timun Selada Tempe Kol Tahu Selada
Semangka Pisang pepaya Tauge Timun Toge Timun
Semangka Kemangi Papaya Jeruk
Pisang

6. Master Menu
Hari 1 2 3 4 5 6 7

Bahan
Siang Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi
Ayam Ikan Gulai ikan Ayam ikan Cumi Pepes
Semur tongkol teri bakar serai crispy telur
Tempe balado Oseng Tempe cabe asam Bola-bola
Mendoan Pepes kacang bacem hijau manis tempe
Capcay tahu tanah Lalapan Tahu Tahu Sayur
Pisang Tumis Rebus (timun, crispy bacem asem
kangkung buncis selada) Urap Bening Salak
Jeruk Semangka Pir (kacang bayam
J Panjang, Apel
tauge)
Melon

13
Malam Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi Nasi
Telur goreng Ikan nila Telur Ayam Sarden Opor ayam
balado Telur bakar puyuh bakar balado Tempe
Tahu ceplok Tahu balado sambal Rollate goreng
goreng Tempe Bacem Tempe Tempe tahu Lalapan(sel
Bayam Goreng Lalapan balado goreng Tumis ada,timun)
bening Timun Sambal Tumis Lalapan toge Jeruk
Semangka Pisang Pepaya Tauge Pisang Pepaya
Semangka

7. Kebutuhan Alat dan Ruangan

Menu item Porsi Situasi Penempatan Persiapan Cooking


persiapan makanan waktu tools
Karbohidrat
Nasi 1000 Prepare kitchen Banquet box Day of delivery Rice cooker
Protein Hewani

Ayam semur 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula
Ayam bakar 1000 Range top Banquet box Day of delivery Kompor grill
Ayam bakar 1000 Range top Banquet box Day of delivery Kompor grill,
sambal blender
Opor ayam 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula
Ikan tongkol 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
balado spatula,
saringan
Gulai ikan teri 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula
Ikan serai cabe 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
hijau spatula,
saringan
Ikan nila bakar 1000 Range top Banquet box Day of delivery Kompor grill
Telur balado 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula
Telur ceplok 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula
Pepes telur 1000 Range top Banquet box Day of delivery Kukusan
Telur puyuh 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
balado spatula
Cumi crispy 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
asam manis spatula,
saringan

14
Protein Nabati
Tempe mendoan 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula,
saringan
Tempe bacem 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula
Bola bola tempe 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula,
saringan
Tempe goreng 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula,
saringan
Tempe balado 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula,
blender,
saringan
Pepes tahu 1000 Range top Banquet box Day of delivery Kukusan
Rolade tahu 1000 Range top Banquet box Day of delivery Teflon,
kukusan
Tahu crispy 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula,
saringan
Tahu bacem 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula
Tahu goreng 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula,
saringan
Kacang tanah 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula,
saringan
Sayuran
Capcay 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula
Tumis kangkung 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula
Rebus buncis 1000 Range top Banquet box Day of delivery Panci,
saringan
Lalapan 1000 Prep kitchen Banquet box Day of delivery Mangkok
(timun,selada)
Urap 1000 Range top Banquet box Day of delivery Panci,
spatula,
saringan,
parutan
Bening bayam 1000 Range top Banquet box Day of delivery Panci, spatula
Sayur asem 1000 Range top Banquet box Day of delivery Panci, spatula

15
Timun 1000 Prep kitchen Banquet box Day of delivery Mangkok
Tumis tauge 1000 Range top Banquet box Day of delivery Wajan,
spatula
Buah
Pisang 1000 Prep kitchen Banquet box Day of delivery Piring
Apel 1000 Prep kitchen Banquet box Day of delivery Piring, pisau
Jeruk 1000 Prep kitchen Banquet box Day of delivery Piring
Papaya 1000 Prep kitchen Banquet box Day of delivery Piring, pisau
Semangka 1000 Prep kitchen Banquet box Day of delivery Piring, pisau
Pir 1000 Prep kitchen Banquet box Day of delivery Piring, pisau
Melon 1000 Prep kitchen Banquet box Day of delivery Piring, pisau
Salak 1000 Prep kitchen Banquet box Day of delivery Piring

16
8. Design Menu

17
18
9. Harga dan Laba
a) Biaya Tetap (Fixed cost)
Nama Deskripsi Harga (tahun) Harga /bulan
Sewa bangunan Ruko - Rp. 1.100.000
Pajak transportasi Motor 1 tahun : Rp. 20.833
Rp. 250.000
Depresiasi alat Biaya penyusutan alat 5 tahun : Rp. 13.077
Rp. 784.600
Total Rp. 1.133.910

Nama Jumlah Upah /hari Jumlah x Gaji /bulan Jumlah x Gaji


Upah /hari /bulan
Karyawan 10 orang Rp. 50.100 Rp. 501.000 Rp. 180.000 Rp. 15.030.000

Diketahui :
Jumlah karyawan : 10 orang
Jumlah jam kerja : 8,35 jam/hari
1 porsi : 5 menit
Jumlah keluaran standar/jam : 12 (60 menit: 5 menit)
Upah pokok/jam : Rp. 6.000,- tarif persatuan adalah Rp. 500 (6.000:12)

Penyelesaian :
1 jam : 12 porsi
8,35 jam : 1.002 porsi
Upah perjam : 12 x Rp. 500,- = Rp. 6.000,-/orang
Upah perhari : Rp. 6.000 x 8,35 jam = Rp. 50.100,.
Upah perbulan : Rp. 6000,- x 30 = Rp180.000,-/bulan
Rentang : Rp. 207.000 – Rp. 216.000
Biaya upah perhari : Rp. 50.100,- x 10 =Rp. 501.000,-/hari
Biaya upah perminggu : Rp. 501.000,- x 7 = Rp. 3.507.000,-/minggu
Biaya upah perbulan : Rp. 501.000,- x 30 = Rp. 15.030.000 /10 orang

19
b) Biaya Variabel (Variabel cost)
- Packaging
Nama alat Deskripsi Harga Harga /jumlah Total harga Sisa alat
/satuan customer perbulan
(1000)
Paper box Ukuran : Rp. 925 Rp. 925.000 Rp. -
packaging 16 cm x 9 cm x 5 55.500.000
cm
Warna : coklat
Bahan :
kraft laminasi PE

Dengan desain logo


dan tulisan catering
sehat
Sendok dan garpu Ukuran : standar 100 pasang : Rp. 212.860 Rp. -
Warna : putih Rp. 21.286 12.771.600
Plastik Ukuran : 63 lbr: Rp. 57.600 Rp. 3.456.000 8 lbr
30 cm x 15 cm Rp. 3.600
Warna : bening
Total Rp. 71.727.600

- Media promosi
Nama alat Deskripsi Harga Total harga Sisa alat
/satuan perbulan
Poster menu Bahan : Rp. 12.000 Rp. 24.000 -
art karton tebal
Ukuran : A3 dua
sisi
Jumlah : 2 lembar
Total Rp. 24.000

20
- Bahan makanan (food cost)
Hari 1 (Siang)
Nama Bahan Makanan Ukuran Unit Isi Harga Satuan Biaya
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Ayam 50 gr 1000 Rp.30.000 1500
Tempe 30 gr 200 Rp.5.000 750
Wortel 20 gr 1000 Rp.12.000 240
Buncis 10 gr 500 Rp.5.000 100
Timun 30 gr 1000 Rp.6.000 180
Bunga kol 15 gr 500 Rp.7.500 225
Sawi 15 gr 500 Rp.5.000 150
Pisang 50 gr 1200 Rp.11.000 458
Total Cost 4.253
Target Cost 28,3%
Harga Jual 15.000

Hari 1 (Malam)
Nama Bahan Makanan Ukuran Unit Isi Harga Satuan Biaya
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Telur 50 gr 55 Rp.2.500 2.272
Tahu 40 gr 400 Rp.5.000 500
Bayam 50 gr 400 Rp.2.500 313
Semangka 50 gr 1000 Rp.7.500 375
Total Cost 4.110
Target Cost 41%
Harga Jual 15.000
-
Hari 2 (Siang)
Nama Bahan Makanan Ukuran Unit Isi Harga Satuan Biaya
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Ikan Tongkol 60 gr 1000 Rp.35.000 2.100
Tahu 30 gr 400 Rp.5.000 500

21
Kangkung 50 gr 400 Rp.3.000 375
Jeruk 50 gr 1000 Rp.25.000 1.250
Total Cost 4.875
Target Cost 33%
Harga Jual 15.000

Hari 2 (Malam)
Nama Bahan Makanan Ukuran Unit Isi Harga Satuan Biaya
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Telur 50 gr 55 Rp.2.500 2.272
Tempe 30 gr 200 Rp.5.000 750
Timun 20 gr 1000 Rp.6.000 120
Pisang 50 gr 1200 Rp.11.000 458
Total Cost 4.250
Target Cost 28,3%
Harga Jual 15.000

Hari 3 (Siang)
Nama Bahan Makanan Ukuran Unit Isi Harga Satuan Biaya
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Ikan teri 5 gr 30 Rp15.000 2.500
Kacang tanah 10 gr 500 Rp.15.000 300
Sawi putih 30 gr 400 Rp.5.000 375
Semangka 50 gr 1000 Rp.7.500 375
Total Cost 3.825
Target Cost 26%
Harga Jual 15.000

Hari 3 (Malam)
Nama Bahan Makanan Ukuran Unit Isi Harga Satuan Biaya
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Ikan nila 40 gr 1000 Rp.30.000 1.200

22
Tahu 30 gr 400 Rp.5.000 500
Selada 10 gr 200 Rp.7.900 395
pepaya 50 gr 1000 Rp.7.000 350
Total Cost 3.095
Target Cost 21%
Harga Jual 15.000

Hari 4 (Siang)
Nama Bahan Makanan Ukuran Unit Isi Harga Satuan Biaya
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Ayam 50 gr 1000 Rp.30.000 1500
Kacang panjang 30 gr 100 Rp.5.000 1.500
Timun 30 gr 1000 Rp.6.000 180
Pir 50 gr 1000 Rp.12.800 640
Total Cost 4.470
Target Cost 30%
Harga Jual 15.000

Hari 4 (Malam)
Nama Bahan Makanan Ukuran Unit Isi Harga Satuan Biaya
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Telur puyuh 50 gr 1200 Rp.22.000 917
Tempe 30 gr 200 Rp.5.000 750
Tauge 15 gr 1000 Rp.6.000 90
Semangka 50 gr 1000 Rp.7.500 375
Total Cost 2.782
Target Cost 19%
Harga Jual 15.000

Hari 5 (Siang)
Nama Bahan Makanan Ukuran Unit Isi Harga Satuan Biaya
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650

23
Ikan serai 50 gr 1000 Rp.30.000 1.500
Tahu 30 gr 400 Rp.5.000 500
Daun singkong 15 gr 250 Rp.5.000 300
Kacang panjang 10 gr 100 Rp.5.000 500
Tauge 10 gr 1000 Rp.6.000 60
Kelapa parut 15 gr 100 Rp.3.000 450
Melon 50 gr 1000 Rp.15.800 790
Total Cost 4.750
Target Cost 31,6%
Harga Jual 15.000

Hari 5 (Malam)
Nama Bahan Makanan Ukuran Unit Isi Harga Satuan Biaya
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Ayam 50 gr 1000 Rp.30.000 1500
Tempe 30 gr 200 Rp.5.000 750
Kol 15 gr 1000 Rp.5.000 75
Timun 20 gr 1000 Rp.6.000 120
Kemangi 5 gr 20 Rp.1.500 375
Pisang 50 gr 1200 Rp.11.000 458
Total Cost 3.928
Target Cost 26%
Harga Jual 15.000

Hari 6 (Siang)
Nama bahan Ukuran Unit Isi Harga Biaya
makanan satuan
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Cumi 50 gr 250 Rp.25.000 5000
Tahu 40 gr 400 Rp.5.000 500
Bayam 50 gr 400 Rp.2.500 313
Apel 50 gr 1000 Rp.28.000 1400

24
Total cost 7863
Target cost 52,4%
Harga jual 15.000

Hari 6 (Malam)
Nama bahan Ukuran Unit Isi Harga Biaya
makanan satuan
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Ikan sarden 35 gr 425 Rp.28.000 2305
Tahu 40 gr 400 Rp.5.000 500
Tauge 15 gr 1000 Rp.6.000 90
Pepaya 50 gr 1000 Rp.7.000 350
Total cost 3895
Target cost 26%
Harga jual 15.000

Hari 7 (Siang)
Nama bahan Ukuran Unit Isi Harga Biaya
makanan satuan

Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650

Telur 50 gr 55 Rp.2.500 2272

Tempe 30 gr 200 Rp.5.000 750

Jagung 30 gr 1000 Rp.6.000 180

Labu siam 25 gr 500 Rp.11.000 550

Terong 30 gr 1000 Rp.12.000 360

Nangka 30 gr 500 Rp.15.000 900

Kacang 30 gr 100 Rp.5.000 1500


panjang

Melinjo 10 gr 100 4.700 470

25
Salak 40 gr 500 10.000 800
Total cost 8432
Target cost 56,2%
Harga jual 15.000

Hari 7 (Malam)
Nama bahan Ukuran Unit Isi Harga Biaya
makanan satuan
Beras 50 gr 1000 Rp.13.000 650
Ayam 50 gr 1000 Rp.30.000 1500
Tempe 30 gr 200 Rp.5.000 750
Selada 10 gr 200 Rp.7.900 395
Timun 30 gr 1000 Rp.6.000 180
Jeruk 60 gr 1000 Rp.24.800 1488
Total cost 4963
Target cost 33,1%
Harga jual 15.000

Bahan Makanan
Harga Menu Harga Menu /1000 Harga Menu 1000
Konsumen Konsumen /bulan
Siang 1 Rp.4.253 Rp.4.253.000 Rp. 127.590.000
Siang 2 Rp.4.875 Rp.4.875.000 Rp. 146.250.000
Siang 3 Rp.3.825 Rp.3.825.000 Rp. 114.750.000
Siang 4 Rp.4.470 Rp.4.470.000 Rp. 134.100.000
Siang 5 Rp.4.750 Rp.4.750.000 Rp. 142.500.000
Siang 6 Rp.7.863 Rp.7.863.000 Rp. 235.890.000
Siang 7 Rp.8.432 Rp.8.432.000 Rp. 252.960.000
Malam 1 Rp.4.110 Rp.4.110.000 Rp. 123.300.000
Malam 2 Rp.4.250 Rp.4.250.000 Rp. 127.500.000
Malam 3 Rp.3.095 Rp.3.095.000 Rp. 92.850.000
Malam 4 Rp.2.782 Rp.2.782.000 Rp. 83.460.000
Malam 5 Rp.3.928 Rp.3.928.000 Rp. 117.840.000

26
Malam 6 Rp.3.895 Rp.3.895.000 Rp. 116.850.000
Malam 7 Rp.4.963 Rp.4.963.000 Rp. 148.890.000
Total Rp. 1.964.730.000

- Bahan bakar produksi


Deskripsi Harga Jumlah Total harga
/satuan penggunaan perbulan
Gas perbulan
Ukuran : 12 kg Rp. 145.000 1 Rp. 145.000
Total Rp. 145.000

- Biaya bahan bakar transportasi


Harga /liter Jarak Harga Harga
Pertalite (10 km) tempuh (5 km) /bulan
Rp. 10.000 5 km Rp. 5.000 Rp. 150.000
Total Rp. 150.000

- Biaya listrik
Biaya perbulan
Listrik (1.200 watt)
Rp. 400.000

c) Overhead
biaya tetap + biaya variabel
biaya overhead =
taksiran jumlah persatuan produk

Rp. 16.163.910 + 2.037.176.600


biaya overhead = = 𝐑𝐩. 𝟐. 𝟎𝟓𝟑. 𝟑𝟒𝟎, 𝟓𝟏
1000

27

Anda mungkin juga menyukai