Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

KEPEMIMPINAN
2 SKS

PROGRAM MAGISTER ( S2 ) TEKNOLOGI PENDIDIKAN


PASCASARJANA
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2022
PROGRAM MAGISTER ( S2) TEKNOLOGI PENDIDIKAN
UNIMED

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

Kode Bobot Status Mata Mata Kuliah


Mata Nama Mata Kuliah (SKS) Semester Kuliah Prasyarat
Kuliah

KEPEMIMPINAN 2 2 MK Prodi -

Setelah menyelesaikan pembelajaran mata kuliah Kepemimpinan, mahasiswa mampu:

Menguasai teorikepemimpinan dan manajemen secara umum, serta mengidentifikasi


CPMK1
konsep-konsep kepemimpinan sesuai dengan bidang keahliannya.
Memvalidasi dan mengaplikasikan pengetahuan kepemimpinan dalam penyelesaian
CPMK2 masalah serta mampu beradaptasi dengan situasi yang dihadapi dalam perkembangan
organisasi.
CPMK3 Meningkatkan kapasitas kepemimpinan operasional, organisasi dan publik.
Mengembangkan pengetahuan kepemimpinan melalui riset dan pengayaan berdasarkan
CPMK4 pranata-pranata sosial dan kearifan lokal.

Mengambil keputusan berdasarkan analisis data dan informasi secara mandiri atau
CPMK5
kelompok.
Bertanggungjawab terhadap kinerja organisasi dan dapat diberi wewenang dalam
CPMK6
mempimpin unit organisasi.
Mahasiswa Mampu Menguasai teorikepemimpinan dan manajemen secara umum, serta
CPMK1.1 mengidentifikasi konsep-konsep kepemimpinan sesuai dengan bidang keahliannya.

Mahasiswa mampu Memvalidasi dan mengaplikasikan pengetahuan kepemimpinan


CPMK2.1 dalam penyelesaian masalah serta mampu beradaptasi dengan situasi yang dihadapi
dalam perkembangan organisasi.
Mahasiswa mampu Meningkatkan kapasitas kepemimpinan operasional, organisasi dan
CPMK3.1 publik.
Mahasiswa mampu Mengembangkan pengetahuan kepemimpinan melalui riset dan
CPMK4.1 pengayaan berdasarkan pranata-pranata sosial dan kearifan lokal.
Mahasiswa mampu Mengambil keputusan berdasarkan analisis data dan informasi
CPMK5.1
secara mandiri atau kelompok.
Mahasiswa mampu Bertanggungjawab terhadap kinerja organisasi dan dapat diberi
CPMK6.1 wewenang dalam mempimpin unit organisasi.

Deskripsi Mata kuliah ini membahas pengetahuan dan keterampilan dalam menganalisis, memverifikasi, dan memvalidasi teori dan aplikasi
Singkat Mata kepemimpinan dalam menghasilkan lulusan berkarakter unggul.
Kuliah

1. Konsep kepemimpinan dan manajemen


2. Perbedaan manajer dengan pemimpin.
3. Konsep dan struktur kepemimpinan organisasi terutama sesuai bidang keahlian/program studi.
4. Permasalahan kepemimpinan berbasis data. (fakta dan opini)
5. Gaya-gaya kepemimpinan dalam penyelesaian masalah organisasi.
Bahan 6. Kepemimpinan operasional, organisasi dan publik serta simulasi kepemimpinan publik.Melaksanakan evaluasi
Kajian/Materi ( mengumpulkan informasi)
Pembelajaran 7. Konsep dan nilai-nilai kepemimpinan
8. Pengambilan keputusan organisasi berdasarkan analisis data dan informasi secara mandiri.
9. Koordinasi dan etika komunikasi dalam pengambilan keputusan organisasi.
10. Tanggungjawab dan pendelegasian wewenang organisasi.
11. Peningkatan etos kerja, komitmen dan kinerja organisasi.
12. Aplikasi temuan evaluasi

Pendekatan,
Strategi dan
1. Daring: SIPDA, ZOOM, GOOGLE MEET, GOOGLE CLASSROOM, (conditional)
Kegiatan
2. Tatap muka
Pembelajara
n
Komponen CPMK
Persentase
Penilaian
1 2 3 4 5 6
Tugas 1. Tugas Rutin 10 √ √
1
Tugas II. Critical Book Report 5 √

Tugas III. Critical Jurnal Report 5 √ √ √


Metode UJIAN MID SMESTER 15 √ √ √
Penilaian dan Tugas IV Rekayasa Ide 10 √ √ √
Kaitan dengan Kemampuan presentasi kelompok 5 √
CPMK
Tugas IV. Mini Riset 10 √
Tugas IV. Project 10 √
Presentasi kehadiran 5 √ √ √
UJIAN FINAL 25 √ √ √

100

1. Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael J. Wesson. Organization Behavior: Improving Performance and
Commitment in the Workplace. New York: The McGraw-Hill Com., Inc, 2013.
2. Garner, Eric, The Art of Leadership, London: Eric Garner & Ventur Publishing ApS, 2012.=
3. Gibson, James L., John M. Ivancevich, dan James H. Donnelly, Jr., dan Robert Konopaske. Organizations: Behavior
Structure, Processes. New York: McGraw-Hill, 2006.
4. Grace, Gerald. School Leadership:Beyond Education Management An Essay in Policy Scholarship. London: The Falmer
Press, 1995
Referensi:
5. Jessen, Svein-Anne, Project Leadership – Step by Step: Part One (A Handbook an How to Master Small), 2nd Edition,
London: Bookboon.com, 2012.
6. Jones, Douglas L, Empowering Leadership, 1st Edition, London: Bookboon.com, 2013.
7. Keating, Charles J. Kepemimpinan: Teori dan Pengembangannya, terjemahan A. M. Mangunhardjana. Yogyakarta:
Penerbit Kanisius, 1993.
8. Kreitner, Robert dan Angelo Kinicki. Perilaku Organisasi: Organizational Behavior, terjemahan Erly Suandy. Jakarta:
Salemba Empat, 2005.

1. Prof. Dr. Sahat Siagian. M.Pd

2. Dr. Mursid, S.T., M.Pd

Nama Dosen
3.
Pengampu
(Team 4.
Teaching)
5.
6.

7.

Tanggal Koordinator Ketua Program Magister ( S2) Teknologi


Penyusunan Mata Kuliah Pendidikan

Otorisasi
Dr. Mursid, S.T., M.Pd
Februari 2022 Prof.Dr. SAHAT SIAGIAN.M.Pd
Minggu Indikator Metode Penilaian Bahan Kajian (Materi Pembelajaran) Metode Beban Waktu Pengalaman Belajar Media Fasilitator
Ke- (Kemampuan Pembelajaran Pembelajaran Mahasiswa Pembelajaran
akhir yang Indikator Komponen Bobo
direncanakan t
) (
1 Perkenalan dan Mahasiswa Tugas mandiri 5 Orientasi perkuliahan dan pokok bahasan 1 Kuliah online Belajar materi a. Berdiskusi Google Meet,
penjelasan mengetahui menggunakan dan diskusi di secara SIPDA
kontrak kontrak SIPDA: melalui eLearning: sinkron
perkuliahan, perkuliahan, menganalisis Google 2 x 50 menit melalui
tujuan, isi, dan tujuan, isi, dan materi, menyusun Meet, ZOOM GoogleMeet,
dampak mata dampak mata makalah dan Meeting dan Belajar b. Berdiskusi
kuliah kuliah mendiskusikan isi forum Mandiri dan melalui Forum
makalah tentang diskusi di Tugas Diskusi di
Landasan Ilmiah SIPDA. Terstruktur: SIPDA,
Ilmu Pendidikan 2 x 120 menit c. Berkolaborasi
multidisiplin

2 Konsep Mahasiswa Mereview LK 10 Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael J. Wesson. Kuliah online Belajar a. Berdiskusi Google Meet,
kepemimpinan Memiliki analisis mahasiswa tentang Organization Behavior: Improving Performance and dan diskusi materi di secara sinkron SIPDA
dan yang kritis materi Commitment in the Workplace. New York: The McGraw-Hill melalui eLearning: melalui Google
manajemen. terhadap kepemimpinan dan Com., Inc, 2013, Garner, Eric, The Art of Leadership, 2 x 50 menit Meet,
Google
pendapat ahli manajemen. London: Eric Garner & Ventur Publishing ApS, 2012.=,
Meet, ZOOM b. Berdiskusi
Gibson, James L., John M. Ivancevich, dan James H.
dan teman Refleksi materi Meeting dan Belajar melalui Forum
Donnelly, Jr., dan Robert Konopaske. Organizations:
sejawad dan perkuliahan dan forum Mandiri dan Diskusi di
Behavior Structure, Processes. New York: McGraw-Hill,
Menyadari merumuskan 2006, Grace, Gerald. School Leadership:Beyond Education diskusi di Tugas SIPDA,
pentingnya terus kesimpulan. Management An Essay in Policy Scholarship. London: The SIPDA. Terstruktur: c. Belajar
menggali ilmu Falmer Press, 1995, Jessen, Svein-Anne, Project Leadership 2 x 120 menit mandiri dan
kepemimpinan – Step by Step: Part One (A Handbook an How to Master mengerjakan tugas
sesuai perkem- Small), 2nd Edition, London: Bookboon.com, 2012, Jones, di SIPDA.
bangan sosial Douglas L, Empowering Leadership, 1st Edition, London:
dan organisasi. Bookboon.com, 2013, Keating, Charles J. Kepemimpinan:
Teori dan Pengembangannya, terjemahan A. M.
Mangunhardjana. Yogyakarta: Penerbit Kanisius, 1993.
,Kreitner, Robert dan Angelo Kinicki. Perilaku Organisasi:
Organizational Behavior, terjemahan Erly Suandy. Jakarta:
Salemba Empat, 2005.
3 Perbedaan Meningkatnya Mereview LK 10 Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael J. Kuliah online Belajar a. Berdiskusi secara Google Meet,
manajer minat mahasiswa tentang Wesson. Organization Behavior: Improving Performance dan diskusi materi di sinkron melalui SIPDA
dengan mahasiswa materi kepemimpinan and Commitment in the Workplace. New York: The melalui eLearning: Google
pemimpin. menjadi dan manajemen. McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Garner, Eric, The Art of 2 x 50 menit Meet,
Google
pemimpin Refleksi materi Leadership, London: Eric Garner & Ventur Publishing
Meet, ZOOM b. Berdiskusi
ApS, 2012.=, Gibson, James L., John M. Ivancevich, dan
sesuai bidang perkuliahan dan Meeting dan Belajar melalui Forum
James H. Donnelly, Jr., dan Robert Konopaske.
keahliannya, merumuskan forum Mandiri dan Diskusi di SIPDA,
Organizations: Behavior Structure, Processes. New York:
Menyadari kesimpulan. McGraw-Hill, 2006, Grace, Gerald. School diskusi di Tugas c. Belajar mandiri
pentingnya terus Leadership:Beyond Education Management An Essay in SIPDA. Terstruktur: dan mengerjakan
menggali ilmu Policy Scholarship. London: The Falmer Press, 1995, 2 x 120 tugas dan kuis di
kepemimpinan. Jessen, Svein-Anne, Project Leadership – Step by Step: menit SIPDA.
Part One (A Handbook an How to Master Small), 2nd
Edition, London: Bookboon.com, 2012, Jones, Douglas L,
Empowering Leadership, 1st Edition, London:
Bookboon.com, 2013, Keating, Charles J.
4 Konsep dan Meningkatnya Mereview LK 5 Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael J. Kuliah online Belajar Belajar Mandiri, Coursera,
struktur minat mahasiswa mahasiswa tentang Wesson. Organization Behavior: Improving dan diskusi materi di Berdiskusi, dan SIPDA
kepemimpinan menjadi materi Performance and Commitment in the Workplace. melalui eLearning: mengerjakan Tugas
organisasi pemimpin sesuai kepemimpinan dan New York: The McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Google 2 x 50 menit Lab 1.
terutama bidang manajemen. Garner, Eric, The Art of Leadership, London: Eric Meet, ZOOM
sesuai bidang keahliannya, Refleksi materi Garner & Ventur Publishing ApS, 2012.=, Gibson, Meeting dan Belajar
keahlian/progra Menyadari perkuliahan dan James L., John M. Ivancevich, dan James H. forum Mandiri dan
m studi. pentingnya terus merumuskan diskusi di Tugas
Donnelly, Jr., dan Robert Konopaske.
menggali ilmu kesimpulan. SIPDA. Terstruktur:
Organizations: Behavior Structure, Processes.
kepemimpinan. . 2 x 120 menit
New York: McGraw-Hill, 2006, Grace, Gerald.
School Leadership:Beyond Education
Management An Essay in Policy Scholarship.
London: The Falmer Press, 1995, Jessen, Svein-
Anne, Project Leadership – Step by Step: Part One
(A Handbook an How to Master Small), 2nd
Edition, London: Bookboon.com, 2012, Jones,
Douglas L, Empowering Leadership, 1st Edition,
5 Permasalahan Mahahsiswa Mereview LK 5 Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael Kuliah online Belajar Belajar Mandiri, Coursera,
kepemimpinan ingin menjadi mahasiswa tentang J. Wesson. Organization Behavior: Improving dan diskusi materi di Berdiskusi, dan SIPDA
berbasis data. pemimpin yang materi kepemimpinan Performance and Commitment in the Workplace. melalui eLearning: mengerjakan Tugas
(fakta dan opini) benar dan baik. dan manajemen. New York: The McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Google 2 x 50 menit Lab 2.
Kritis terhadap Mempresentasikan Garner, Eric, The Art of Leadership, London: Eric Meet, ZOOM
pendapat ahli dan memberi ilustrasi Garner & Ventur Publishing ApS, 2012.=, Gibson, Meeting dan Belajar
dan teman tentang James L., John M. Ivancevich, dan James H. forum Mandiri dan
sejawad. permasalahan diskusi di Tugas
Donnelly, Jr., dan Robert Konopaske.
Menyadari kepemimpinan SIPDA. Terstruktur:
Organizations: Behavior Structure, Processes.
pentingnya terus berbasis data (fakta 2 x 120 menit
New York: McGraw-Hill, 2006, Grace, Gerald.
menggali ilmu dan opini).Refleksi
materi perkuliahan School Leadership:Beyond Education
kepemimpinan Management An Essay in Policy Scholarship.
dan merumuskan
kesimpulan. London: The Falmer Press, 1995, Jessen, Svein-
Anne, Project Leadership – Step by Step: Part
One (A Handbook an How to Master Small), 2nd
Edition, London: Bookboon.com, 2012, Jones,
6 Gaya-gaya Mahahsiswa Mereview LK 5 Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael J. Kuliah online Belajar Belajar Mandiri, Coursera,
kepemimpinan ingin menjadi mahasiswa tentang Wesson. Organization Behavior: Improving dan diskusi materi di Berdiskusi, dan SIPDA
dalam pemimpin yang materi kepemimpinan Performance and Commitment in the Workplace. melalui eLearning: mengerjakan Tugas
penyelesaian benar dan baik. dan manajemen. New York: The McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Garner, Google 2 x 50 menit Lab 2.
masalah Kritis terhadap Mempresentasikan Eric, The Art of Leadership, London: Eric Garner & Meet, ZOOM
organisasi. pendapat ahli dan memberi ilustrasi Ventur Publishing ApS, 2012.=, Gibson, James L., Meeting dan Belajar
dan teman tentang Gaya-gaya John M. Ivancevich, dan James H. Donnelly, Jr., dan forum Mandiri dan
sejawad. kepemimpinan dalam diskusi di Tugas
Robert Konopaske. Organizations: Behavior
Menyadari penyelesaian SIPDA. Terstruktur:
Structure, Processes. New York: McGraw-Hill, 2006,
pentingnya terus masalah 2 x 120 menit
Grace, Gerald. School Leadership:Beyond Education
menggali ilmu organisasi.Refleksi
kepemimpinan materi perkuliahan Management An Essay in Policy Scholarship. London:
dan merumuskan The Falmer Press, 1995, Jessen, Svein-Anne, Project
kesimpulan. Leadership – Step by Step: Part One (A Handbook an
How to Master Small), 2nd Edition, London:
7 Solusi adabtif Mahahsiswa Mereview LK 5 Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael J. Kuliah online Belajar Belajar Mandiri, Coursera,
dan rekayasa ingin menjadi mahasiswa tentang Wesson. Organization Behavior: Improving dan diskusi materi di Berdiskusi, dan SIPDA
ide pemimpin yang materi Performance and Commitment in the Workplace. melalui eLearning: mengerjakan Tugas
kepemimpinan benar dan baik. kepemimpinan dan New York: The McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Garner, Google 2 x 50 menit Lab 2.
terhadap Kritis terhadap manajemen. Eric, The Art of Leadership, London: Eric Garner & Meet, ZOOM
permasalahan pendapat ahli Mempresentasikan Ventur Publishing ApS, 2012.=, Gibson, James L., Meeting dan Belajar
internal dan dan teman dan memberi John M. Ivancevich, dan James H. Donnelly, Jr., dan forum Mandiri dan
ekternal sejawad. ilustrasi tentang diskusi di Tugas
Robert Konopaske. Organizations: Behavior
organisasi Menyadari Solusi adabtif dan SIPDA. Terstruktur:
Structure, Processes. New York: McGraw-Hill, 2006,
pentingnya terus rekayasa ide 2 x 120 menit
Grace, Gerald. School Leadership:Beyond Education
menggali ilmu kepemimpinan
kepemimpinan terhadap Management An Essay in Policy Scholarship.
permasalahan London: The Falmer Press, 1995, Jessen, Svein-
internal dan ekternal Anne, Project Leadership – Step by Step: Part One
organisasi.Refleksi (A Handbook an How to Master Small), 2nd Edition,
materi perkuliahan London: Bookboon.com, 2012, Jones, Douglas L,
dan merumuskan Empowering Leadership, 1st Edition, London:
kesimpulan. Bookboon.com, 2013, Keating, Charles J.
Kepemimpinan: Teori dan Pengembangannya,
CASE METHOD :

Leader merupakan kunci suatu Organisasi, oleh karena itu Matakuliah ini mengajak mahasiswa utk berperan sebagai pemimpin dan mampu memecahkan masalah organisasi. Setiap Oraganisasi
punya karakteristik yang memiliki keunikan masing masing. Oleh karena itu pemimpin harus mampu menyesuaikan gaya kepemimpinannya sesuai dengan konsidi yang ada

8 UTS UTS online di 1 Ujian online Mengerjakan UTS online di


SIPDA 5 ujian online SIPDA
9 Kepemimpinan Mahahsiswa Mereview LK mahasiswa 5 Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael J. Kuliah online Belajar Belajar Mandiri, Coursera,
operasional, ingin menjadi tentang materi Wesson. Organization Behavior: Improving dan diskusi materi di Berdiskusi, dan SIPDA
organisasi dan pemimpin yang kepemimpinan dan eLearning: mengerjakan Tugas
Performance and Commitment in the Workplace. melalui
manajemen.
publik serta benar dan baik. Mempresentasikan dan New York: The McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Garner, Google 2 x 50 menit Lab 2.
simulasi Kritis terhadap memberi ilustrasi Eric, The Art of Leadership, London: Eric Garner & Meet, ZOOM
kepemimpinan pendapat ahli tentang Solusi adabtif Ventur Publishing ApS, 2012.=, Gibson, James L., Meeting dan Belajar
publik. dan teman dan Kepemimpinan John M. Ivancevich, dan James H. Donnelly, Jr., dan forum Mandiri dan
sejawad. operasional, organisasi diskusi di Tugas
dan publik serta simulasi Robert Konopaske. Organizations: Behavior
Menyadari SIPDA. Terstruktur:
kepemimpinan Structure, Processes. New York: McGraw-Hill, 2006,
pentingnya terus 2 x 120 menit
publik..Refleksi materi Grace, Gerald. School Leadership:Beyond Education
menggali ilmu perkuliahan dan
kepemimpinan Management An Essay in Policy Scholarship.
merumuskan
London: The Falmer Press, 1995, Jessen, Svein-
kesimpulan.
Anne, Project Leadership – Step by Step: Part One
(A Handbook an How to Master Small), 2nd Edition,
10 Konsep dan Mahahsiswa Mereview LK 10 Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael J. Kuliah online Belajar Berdiskusi secara Google Meet ,
nilai-nilai ingin menjadi mahasiswa tentang Wesson. Organization Behavior: Improving Performance dan diskusi materi di online melalui Google SIPDA
kepemimpinan pemimpin yang materi kepemimpinan and Commitment in the Workplace. New York: The melalui eLearning: Meet dan
etnik serta benar dan baik. dan manajemen. McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Garner, Eric, The Art of Google 2 x 50 menit Forum Diskusi di
kearifan lokal Kritis terhadap Mempresentasikan dan Leadership, London: Eric Garner & Ventur Publishing Meet, ZOOM SIPDA, serta
Sumatera pendapat ahli memberi ilustrasi ApS, 2012.=, Gibson, James L., John M. Ivancevich, dan Meeting dan Belajar berkolaborasi
Utara dan etnik dan teman tentang Konsep dan James H. Donnelly, Jr., dan Robert Konopaske. forum Mandiri dan multidisiplin
lainnya di sejawad. nilai-nilai diskusi di Tugas
Organizations: Behavior Structure, Processes. New York:
Indonesia. Menyadari kepemimpinan etnik SIPDA. Terstruktur:
McGraw-Hill, 2006, Grace, Gerald. School
pentingnya terus Refleksi materi 2 x 120 menit
Leadership:Beyond Education Management An Essay in
menggali ilmu perkuliahan dan
kepemimpinan merumuskan Policy Scholarship. London: The Falmer Press, 1995,
kesimpulan. Jessen, Svein-Anne, Project Leadership – Step by Step:
Part One (A Handbook an How to Master Small), 2nd
Edition, London: Bookboon.com, 2012, Jones, Douglas L,
Empowering Leadership, 1st Edition, London:
11 Penggalian Mahahsiswa Mereview LK mahasiswa 10 Bookboon.com,
Colquitt, Jason 2013, Keating,
A.; Jeffery A. Charles
Lepine;J.dan Michael J. Kuliah online Belajar Berdiskusi secara Google Meet ,
dan analisis ingin menjadi tentang materi Wesson. Organization Behavior: Improving dan diskusi materi di online melalui Google SIPDA
konsep serta pemimpin yang kepemimpinan dan Performance and Commitment in the Workplace. melalui eLearning: Meet dan
nilai-nilai benar dan baik. manajemen. New York: The McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Google 2 x 50 menit Forum Diskusi di
kepemimpinan Kritis terhadap Mempresentasikan dan Garner, Eric, The Art of Leadership, London: Eric Meet, ZOOM SIPDA, serta
terhadap pendapat ahli memberi ilustrasi tentang Meeting dan Belajar berkolaborasi
Garner & Ventur Publishing ApS, 2012.=, Gibson,
pranata sosial dan teman Penggalian dan analisis forum Mandiri dan multidisiplin
dan kearifan sejawad. James L., John M. Ivancevich, dan James H.
konsep serta nilai-nilai diskusi di Tugas
lokal Menyadari Donnelly, Jr., dan Robert Konopaske. Organizations:
kepemimpinan terhadap SIPDA. Terstruktur:
pentingnya Behavior Structure, Processes. New York: McGraw-
pranata sosial dan 2 x 120 menit
terus menggali Hill, 2006, Grace, Gerald. School Leadership:Beyond
ilmu kearifan lokal Refleksi Education Management An Essay in Policy
kepemimpinan materi perkuliahan dan Scholarship. London: The Falmer Press, 1995,
merumuskan kesimpulan. Jessen, Svein-Anne, Project Leadership – Step by
Step: Part One (A Handbook an How to Master
Small), 2nd Edition, London: Bookboon.com, 2012,
12 Pengambilan Mahahsiswa Mereview LK 10 Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael J. Kuliah online Belajar Berdiskusi secara Google Meet ,
keputusan ingin menjadi mahasiswa tentang Wesson. Organization Behavior: Improving Performance dan diskusi materi di online melalui Google SIPDA
organisasi pemimpin yang materi kepemimpinan and Commitment in the Workplace. New York: The melalui eLearning: Meet dan
berdasarkan benar dan baik. dan manajemen. McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Garner, Eric, The Art of Google 2 x 50 menit Forum Diskusi di
analisis data Kritis terhadap Mempresentasikan dan Leadership, London: Eric Garner & Ventur Publishing ApS, Meet, ZOOM SIPDA, serta
dan informasi pendapat ahli memberi ilustrasi 2012.=, Gibson, James L., John M. Ivancevich, dan James Meeting dan Belajar berkolaborasi
secara mandiri. dan teman tentang Pengambilan H. Donnelly, Jr., dan Robert Konopaske. Organizations: forum Mandiri dan multidisiplin
sejawad. keputusan organisasi diskusi di Tugas
Behavior Structure, Processes. New York: McGraw-Hill,
Menyadari berdasarkan analisis SIPDA. Terstruktur:
2006, Grace, Gerald. School Leadership:Beyond
pentingnya data dan informasi 2 x 120
Education Management An Essay in Policy Scholarship.
terus menggali secara mandiri. menit
ilmu Refleksi materi London: The Falmer Press, 1995, Jessen, Svein-Anne,
kepemimpinan perkuliahan dan Project Leadership – Step by Step: Part One (A Handbook
merumuskan an How to Master Small), 2nd Edition, London:
kesimpulan. Bookboon.com, 2012, Jones, Douglas L, Empowering
Leadership, 1st Edition, London: Bookboon.com, 2013,
Keating, Charles J. Kepemimpinan: Teori dan
13 Koordinasi Mahasiswa Mereview LK 5 Brinkerhoff, R. O., Brethower, D.M., Hluchyj, Kuliah online Belajar materi Berdiskusi secara Google Meet ,
dan etika mampu mahasiswa tentang T., dan Nowakowksi, J.R. (1983). Program dan diskusi di online melalui Google SIPDA
komunikasi Mahahsiswa materi kepemimpinan evaluation: A prctitionner’s guide for triners melalui eLearning: Meet dan Forum
dalam ingin menjadi dan manajemen. and educators. Bonston: Kluwer-Nijhoff Google 2 x 50 menit Diskusi di SIPDA,
pengambila pemimpin yang Mempresentasikan Publishing, Cronbach, L.J. (1983). Meet, ZOOM serta berkolaborasi
n benar dan baik. Desingning evalutions of educational and Meeting dan Belajar multidisiplin
dan memberi ilustrasi
keputusan Kritis terhadap social program. San Franciso: Josses-Bass forum Mandiri dan
organisasi. pendapat ahli tentang Koordinasi Publishers, Isaac, S. & Michael W. B. (1981). diskusi di Tugas
dan teman dan etika komunikasi Handbook in research and evaluation. San SIPDA. Project:
sejawad. dalam pengambilan Diego: edits Publishers, Kirkparick, D.L
Menyadari keputusan (1996). Evaluating training program, the four
pentingnya terus organisasi.Refleksi level: san Francisco: Bernett-Koehler
menggali ilmu materi perkuliahan Publishers, Worthen, B.R & sanders, J.R.
kepemimpinan dan merumuskan (1973). Education evaluation: theory and
. kesimpulan. practice. Ohio: Charles A. Jones Publishing
Company. Berbagai artikel jurnal yang
relevan, Buku-Buku lain yang sesuai dengan
Topik Pembahas
14 Tanggungja Mahasiswa Mereview LK Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael Kuliah online Belajar materi Berdiskusi secara Google Meet ,
wab dan mampu mahasiswa tentang J. Wesson. Organization Behavior: Improving dan diskusi di online melalui Google SIPDA
pendelegasi Mahahsiswa materi kepemimpinan Performance and Commitment in the Workplace. melalui eLearning: Meet dan Forum
an ingin menjadi dan manajemen. New York: The McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Google 2 x 50 menit Diskusi di SIPDA,
wewenang pemimpin Mempresentasikan Garner, Eric, The Art of Leadership, London: Eric Meet, ZOOM serta berkolaborasi
organisasi. yang benar Garner & Ventur Publishing ApS, 2012.=, Gibson, Meeting dan Belajar multidisiplin
dan memberi ilustrasi
dan baik. James L., John M. Ivancevich, dan James H. forum Mandiri dan
Kritis tentang
Donnelly, Jr., dan Robert Konopaske. diskusi di Tugas
terhadap Tanggungjawab dan SIPDA.
Organizations: Behavior Structure, Processes. Project:
pendapat ahli pendelegasian
wewenang New York: McGraw-Hill, 2006, Grace, Gerald.
dan teman
sejawad. organisasi.Refleksi School Leadership:Beyond Education
Menyadari materi perkuliahan Management An Essay in Policy Scholarship.
pentingnya dan merumuskan London: The Falmer Press, 1995, Jessen, Svein-
terus kesimpulan. Anne, Project Leadership – Step by Step: Part
menggali ilmu One (A Handbook an How to Master Small), 2nd
kepemimpina Edition, London: Bookboon.com, 2012, Jones,
n Douglas L, Empowering Leadership, 1st Edition,
London: Bookboon.com, 2013, Keating, Charles J.
Kepemimpinan: Teori dan Pengembangannya,
terjemahan A. M. Mangunhardjana. Yogyakarta:
Penerbit Kanisius, 1993. ,Kreitner, Robert dan
Angelo Kinicki. Perilaku Organisasi:
Organizational Behavior, terjemahan Erly
Suandy. Jakarta: Salemba Empat, 2005.
15 Peningkata Mahasiswa Mereview LK Colquitt, Jason A.; Jeffery A. Lepine; dan Michael Kuliah online Belajar materi Berdiskusi secara Google Meet ,
n etos kerja, mampu mahasiswa tentang J. Wesson. Organization Behavior: Improving dan diskusi di online melalui Google SIPDA
komitmen Mahahsiswa materi Performance and Commitment in the Workplace. melalui eLearning: Meet dan Forum
dan kinerja ingin menjadi kepemimpinan dan New York: The McGraw-Hill Com., Inc, 2013, Google 2 x 50 menit Diskusi di SIPDA,
organisasi. pemimpin manajemen. Garner, Eric, The Art of Leadership, London: Eric Meet, ZOOM serta berkolaborasi
yang benar Garner & Ventur Publishing ApS, 2012.=, Gibson, Meeting dan Belajar multidisiplin
Mempresentasikan
dan baik. James L., John M. Ivancevich, dan James H. forum Mandiri dan
dan memberi
Kritis diskusi di Tugas
ilustrasi tentang Donnelly, Jr., dan Robert Konopaske.
terhadap SIPDA. Project:
Peningkatan etos Organizations: Behavior Structure, Processes.
pendapat ahli
kerja, komitmen dan New York: McGraw-Hill, 2006, Grace, Gerald.
dan teman
sejawad. kinerja School Leadership:Beyond Education
Menyadari organisasi..Refleksi Management An Essay in Policy Scholarship.
pentingnya materi perkuliahan London: The Falmer Press, 1995, Jessen, Svein-
terus dan merumuskan Anne, Project Leadership – Step by Step: Part
menggali ilmu kesimpulan. One (A Handbook an How to Master Small), 2nd
kepemimpina Edition, London: Bookboon.com, 2012, Jones,
n Douglas L, Empowering Leadership, 1st Edition,
London: Bookboon.com, 2013, Keating, Charles J.
Kepemimpinan: Teori dan Pengembangannya,
terjemahan A. M. Mangunhardjana. Yogyakarta:
Penerbit Kanisius, 1993. ,Kreitner, Robert dan
Angelo Kinicki. Perilaku Organisasi:
Organizational Behavior, terjemahan Erly
Suandy. Jakarta: Salemba Empat, 2005.

PROJEK BASED LERANING :

Produk dari matakuliah ini, mahasiswa harus dapat mengembangkan model Pemimpin masa Depan dalam bentuk pelaksanaan secara berkelompok. Hasil yang diharapkan dapat menunjukkan atau
mempraktekkan model model pemimpin melalui berbagai kegiatan

16 Ujian Akhir Final Project 1 Project Based Mengerjakan Project SIPDA


Semester 5 Learning
(UAS)
STRUKTUR 6 TUGAS YANG DI SARANKAN

Tugas Rutin/
CJR CBR
Discovery Learning
Penugasan bersumber dari tugas rutin, CJR dan CBR.
CBR dan CJR harus didasari pertanyaan yang dirumuskan
oleh dosen, agar mahasiswa dapat menemukan
(discorvery learning) pada buku dan jurnal yang dibaca.
Kajian Pustaka yang dilakukan melalui CJR dan CBR
Penentuan Topik atau Tema atau Fenomena/ Case Study akan menghasilkan satu topik atau tema yang menarik
atau bahkan memunculkan satu problem atau perbedaan
di antara sumber-sumber yang direview, hingga perlu
penelitian lebih lanjut. Oleh sebab itu,, hal yang muncul
dari hasil Tugas Rutin, CBR dan CJR, adalah adanya
masalah. Di sinilah digunakan pendekatan atau
Rekayasa Ide pembelajaran Case Study, yang menjadi dasar untuk
melakukan mini riset. Dari hasil mini riset akan muncul
gambaran terhadap permasalahan di awal, dan akan
membuahkan ide-ide baru dan rekomendasi berdasar hasil
penelitian yang dilakukan pada mini riset. Oleh sebab itu
dikumpulkan ide-ide tersebut disebut Rekayasa Ide, dan
Mini Riset dibuatkan sebagai dasar pelaksanaan tugas project.
Project harus diruntut dari permasalahan awal hingga
pelaksanaan mini riset dan adanya ide untuk pelaksanaan
Tugas Project. Maka yang dikumpulkan pada akhir
pembelajaran hanyalah Tugas Project saja, akan tetapi di
Latar Belakang dipaparkan hasil TR, CBR, CBR, Mini
Project Riset dan Rekayasa Ide yang disusun dalam satu alur .
EVALUASI HASIL BELAJAR
Penilaian MK Kepemimpinan dilakukan berdasarkan PAP, mengacu pada ketentuan yang ditetapkan Unimed Secara rinci adalah
sebagai berikut:

a. Ketentuan Umum
1) Mahasiswa tidak dapat mengikuti ujian akhir jika tidak memenuhi 75 % kehadiran.
2) Mahasiswa diberi nilai 0 (nol) jika terbukti memiliki tugas atau karya yang sama dengan mahasiswa lainnya.
3) Penilaian dilakukan oleh dosen .
b. Penilaian tugas
 Rubrik penilaian tugas makalah, Mini Riset, Rekayasa Ide dan presentasi

Aspek yang dinilai Kriteria Penilaian


Sangat Kurang Kurang Cukup Baik Sangat Baik
(Skor<30) (30-49) (50-69) (70-89) (Skor≥90)
Isi Makalah/Mini Isi tidak akurat atau Isi kurang akurat, Isi secara umum Isi akurat dan Isi mampu
Riset/Rekayasa Ide. terlalu umum. karena tidak ada akurat, tetapi tidak lengkap. Menambah menggugah
Pendengar/pembaca data faktual, tidak lengkap. Para wawasan baru pendengar/pembaca
tidak belajar apapun menambah pendengar/pembaca tentang topik untuk
atau kadang pemahaman bisa mempelajari tersebut bagi para mengembangkan
menyesatkan. pendengar/pembaca. beberapa fakta yang pendengar/pembaca. pikiran.
tersirat, tetapi tidak
menambah wawasan
baru tentang topik
tersebut.
Gaya Presentasi Pembicara cemas Berpatokan pada Secara umum Pembicara tenang Berbicara dengan
dan tidak nyaman, catatan, tidak ada ide pembicara tenang, dan menggunakan semangat,
dan membaca yang tetapi dengan nada intonasi yang tepat, menularkan
berbagai catatan dikembangkan di yang datar dan berbicara tanpa semangat dan
darMMda berbicara. luar catatan, suara cukup bergantung pada antusiasme pada
Pendengar sering monoton. sering catatan, dan pendengar.
diabaikan. Tidak bergantung pada berinteraksi secara
terjadi kontak mata catatan. Kadang- intensif dengan
karena pembicara kadang kontak mata pendengar.
lebih banyak melihat dengan pendengar Pembicara selalu
ke materi presentasi. diabaikan. kontak mata dengan
pendengar.
 Rubrik penilaian tugas CBR (Critical Book Report)
Skor nilai CJR rentang 1 – 100
Persentase proporsi bobot penilaian CBR
No Aspek Penilaian Proporsi bobot
1 Kesesuaian Format 10 %
2 Isi Bab I Pendahuluan dan cover laporan 15 %
3 Isi Bab II Ringkasan Buku 15 %
4 Isi Bab III Pembahasan 50 %
5 Isi Bab IV Penutup, daftar pustaka dan 10 %
lampiran

 Rubrik penilaian tugas CJR (Critical Book Report)


Skor nilai CJR rentang 1 – 100
Persentase proporsi bobot penilaian CJR
No Aspek Penilaian Proporsi bobot
1 Kesesuaian Format 10 %
2 Isi Bab I Pendahuluan dan cover laporan 15 %
3 Isi Bab II Ringkasan Isi Jurnal 15 %
4 Isi Bab III Pembahasan 50 %
5 Isi Bab IV Penutup, daftar pustaka dan 10 %
lampiran

 Rubrik penilaian tugas Mini Riset


Skor nilai CJR rentang 1 – 100
Persentase proporsi bobot penilaian MR
No Aspek Penilaian Proporsi bobot
1 Kesesuaian Format 10 %
2 Isi Bab I Pendahuluan dan cover laporan 15 %
3 Isi Bab II Ringkasan Isi Jurnal 15 %
4 Isi Bab III Pembahasan 50 %
5 Isi Bab IV Penutup, daftar pustaka dan 10 %
lampiran

 Rubrik penilaian tugas Project (Menyusun Bahan Ajar MM SD)


Aspek yang dinilai Kriteria Penilaian
Sangat Kurang Cukup Baik Sangat Baik
Kurang
(Skor<30) (30-49) (50-69) (70-89) (Skor≥90)
Halaman Cover (Terdapat judul; kata Kurang dari Memenuhi 4 Memenuhi 5 Memenuhi 6 Memenuhi
pengantar; daftar isi; daftar gambar; daftar tabel; 4 kriteria kriteria kriteria kriteria keseluruhan kriteria.
penomoran halaman;informasi tentang penulis)
Aspek Materi (data mutakhir; sumber materi Kurang dari Memenuhi 2 Memenuhi 3 Memenuhi 4 Memenuhi
akurat; inovatif, memotivasi siswa untuk mandiri; 2 kriteria kriteria kriteria kriteria keseluruhan kriteria.
mampu menjaga persatuan dan kesatuan bangsa
dan menghargai perbedaan)
Aspek Kebahasaan (penggunaan bahasa jelas Kurang dari Memenuhi 2 Memenuhi 3 Memenuhi 4 Memenuhi
dan sesuai tingkat usia; ilustrasi materi jelas; 2 kriteria kriteria kriteria kriteria keseluruhan kriteria.
bahasa yang digunakan komunikatif; dan
informatif; judul buku dan judul bagian bagian-
bagian buku harmonis dan menarik.
Aspek Penyajian Materi Kurang dari Memenuhi 2 Memenuhi 3 Memenuhi 4 Memenuhi
(Materi disajikan secara runtut; mudah 2 kriteria kriteria kriteria kriteria keseluruhan kriteria.
dMMhami; penggunaan ilustrasi tidak
mengandung SARA, radikalisme dan pornografi;
penyajian materi dapat merangsang berpikir
kreatif dan kritis; menumbuhkan rasa
keingintahuan yang mendalam.)
Aspek Kegrafikaan (ukuran buku sesuai tingkat Kurang dari Memenuhi 2 Memenuhi 3 Memenuhi 4 Memenuhi
usia; tampilan tata letak cover menarik; 2 kriteria kriteria kriteria kriteria keseluruhan kriteria.
pemberian warna buku secara keseluruhan
menarik; penggunaan jenis dan ukuran huruf
sesuai tingkatan usia; ilustrasi yang digunakan
mampu memperjelas hal yang ingin
disampaikan.
 Rubrik penilaian tugas Project (Menyusun Buku Saku MM SD)

GRADE SKOR KRITERIA PENILAIAN


Sangat Kurang <30 Rancangan yang dihasilkan tidak menarik
dan tidak sesuai materi pembelajaran
Kurang 30 – 49 Rancangan yang dihasilkan tidak sesuai
dengan materi pembelajaran dan tidak
menarik.
Cukup 50 – 69 Rancangan yang dihasilkan sesuai
materi pembelajaran namun tidak
menarik.
Baik 70 - 89 Rancangan yang dihasilkan sesuai
materi pembelajaran dan menarik.
Sangat Baik ≥90 Rancangan media yang dihasilkan sesuai
materi pembelajaran, penggunaan
bahan ramah lingkungan, menarik dan
inovf
c. Penilaian Mata Kuliah (Sikap, Pengetahuan dan Keterampilan)
Konversi Nilai
No. Indikator Penilaian
Formatif (F)
NF1
1. Kehadiran
NF2
2. Ujian Tengah Semester (UTS)
NF3
3. Ujain Akhir Semester (UAS)
4. Case Method/ Team Based Project/ 6 Tugas KKNI yang bisa diintegrasikan
kedalam
Case Method dan Team Based Project NF4

4) NA =( 5%) F1 + (20%) F2 + (25%) F3 + (50%) F4

b. Penilaian Sikap
Ada 10 indikator penilaian sikap (karakter/soft skills): 1) etika berkomunikasi, 2) kejujuran, 3) tangung jawab, 4) kerja sama, 5)
ketangguhan, 6) kepedulian, 7) kedisiplinan, 8) ketekunan, 9) kemandirian, dan 10) keberinisiatifan. Masing-masing indikator diberi bobot
anatar 1 s-d 4

Jika mahasiswa dinilai oleh 80% dosen dalam kategori “kurang” pada akhir semester akan diberi surat peringatan, maksimal sebanyak 3
kali (SP 1, SP 2, dan SP3), hingga yang bersangkutan diberhentikan serta diberi surat keterangan dan daftar nilai selama mahasiswa tersebut
kuliah.
Jika mahasiswa dinilai oleh 80% dosen dalam kategori “kurang” dan berturut-turut selama 4 semester maka mahasiswa diberi kesempatan
untuk melanjutkan kuliah dengan syarat yang bersangkutan tidak akan mendapat ijazah hanya diberi surat keterangan.
c. Rentangan Nilai

NILAI MATA KULIAH NILAI SIKAP


Rentang Nilai Huruf Bobot Taraf kompetensi Retang Nilai Kategori
90 - 100 A 4 Sangat Kompeten 3,51 – 4,00 Sangat Baik (SB)
80 - 89 B 3 Kompeten 2,51 – 3,50 Baik (B)
70 - 79 C 2 Cukup Kompeten 1,51 – 2,50 Kurang Baik (KB)
0 - 69 E 0 Tidak Kompeten 0,00 – 1,50 Sangat Kurang Baik (SKB)

Anda mungkin juga menyukai