Anda di halaman 1dari 11

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN

si
Nomor : 279/Pid.B/2017/PN.Bkl.

ne
ng
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Pengadilan Negeri Bangkalan yang memeriksa dan mengadili

do
gu perkara-perkara pidana dengan acara pemeriksaan biasa, dalam tingkat
pertama telah menjatuhkan putusan sebagai berikut atas perkara terdakwa :

In
A
Nama lengkap : ROBITOTUL UMAM ;

Tempat lahir : Bangkalan ;


ah

lik
Umur/tgl. lahir : 19 tahun / 10 Mei 1998

Jenis kelamin : Laki-laki ;


am

ub
Kebangsaan : Indonesia ;

Tempat tinggal : Dusun Jagalan, desa Ketetang, Kec.Kwanyar


ep
k

Kab.Bangkalan ;
ah

R
AgamA : Islam ;

si
Pekerjaan : Wiraswasta ;

ne
ng

Pendidikan : -;

Terdakwa ditangkap pada tanggal 03 Agustus 2017

do
gu

1. Penyidik. tanggal 04 Agustus 2017, No.SP-Han/152/IIII/2017/ Sek


Kwanyar , sejak tanggal 04 Agustus 2017 , s/d 24 Agustus 2017
In
A

2. Perpanjangan PU tanggal 21 Agustus 2017,


No.74/0.5.37/Epp.1/09/2017, sejak tanggal 24 Agustus 2017, s/d 02
ah

lik

Oktober 2017
3. Penuntut Umum 28 September 2017 No. PRINT-1734
m

ub

/0.5.37/Ep.1/09/2017, sejak tanggal 28 September 2017 s/d tanggal


17 Oktober 2017;
ka

4. Hakim PN.Bkl. tanggal 12 Juni 2017 No. 182/Pen.Pid.B /2017/PN.Bkl


ep

sejak tanggal 09 Oktober 2017 s/d. 07 Nopember 2017 ;


ah

5. Ketua PN.Bkl. tanggal 23 Oktober 2017 No.279/Pen.Pid.B


R

/2017/PN.Bkl sejak tanggal 08 Nopember 2017 s/d. 06 Januari 2018 ;


es

Pengadilan Negeri tersebut ;


M

ng

Setelah membaca dan memperlajari berkas dan surat-surat :


on

Setelah mendengar pembacaan Surat Dakwaan Penuntut Umum


tertanggal 09 Juni 2017 No. Reg. : PDM- 55/B-KLN/05/2017 ;
gu

d
In
A

Disclaimer
1
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Setelah mendengar pernyataan terdakwa bahwa terdakwa menolak

si
untuk di dampingi oleh Penasihat Hukum ;
Setelah mendengar keterangan saksi-saksi dan terdakwa, serta

ne
ng
memperhatikan barang bukti yang diajukan di persidangan ;

Setelah mendengar pembacaan Surat Tuntutan Pidana Penuntut Umum

do
gu tertanggal 16 Nopember 2017 Reg.Pkr.No. : PDM-94/BKLN/09/2017 yang
pada pokoknya menuntut supaya Majelis Hakim Pengadilan Negeri Bangkalan

In
A
yang memeriksa dan mengadili perkara ini memutuskan :

1. Menyatakan terdakwa ROBITOTUL UMAM bersalah melakukan tindak


ah

lik
pidana PENCURIAN sebagaimana diatur dalam pasal 362 KUHP;
2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa ROBIATUL UMAM selama 1
am

ub
(satu) tahun dan 3 (tiga) bulan dikurangi selama terdakwa dalam
tahanan dan dengan perintah terdakwa
ep
k

3. Menyatakan barang bukti berupa : sebuah laktop Toshiba type satelit


ah

L645 warna abu-abu lenmgkap dengan chargernya dikembalikan kepada


R
saksi korban

si
4 Menetapkan supaya membayar biaya perkara sebesar Rp. 2000,-

ne
ng

(duaribu rupiah) ;

do
gu

Setelah mendengar pembelaan (pledooi) terdakwa yang disampaikan


secara lisan di persidangan yang pada pokoknya terdakwa menyatakan telah
menyadari akan kesalahannya dan berjanji tidak mengulangi melakukan tindak
In
A

pidana lagi serta mohon keringanan hukuman ;


Menimbang, bahwa terdakwa oleh Penuntut Umum telah didakwa
ah

lik

melakukan tindak pidana sebagai berikut :


Menimbang, Bahwa ia terdakwa ROBITOTUL UMAM pada hari Kamis
m

ub

tanggal 03 Agustus 2017 sekitar pukul 10.00 wib atau setidak-tidaknya dalam

bulan Agustus 2017, atau setidak-tidaknya waktu lain yang masih dalam tahun
ka

ep

2017, bertempat di sebuah rumah Kos yang berada di Dsn. Jagalan Ds.
ah

Ketetang Kec. Kwanyar Kab. Bangkalan atau setidak-tidaknya di suatu tempat


R

es

yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Bangkalan, telah
M

ng

mengambil barang sesuatu yang seluruhnya atau sebagian kepunyaan orang


on

lain dengan maksud untuk dimiliki secara melawan hukum, perbuatan ini
gu

terdakwa lakukan dengan cara-cara sebagai berikut :


d
In
A

Disclaimer
2
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa awalnya pada hari Kamis tanggal 03 Agustus 2017 sekitar jam

si
10.00 wib terdakwa datang ke sebuah rumah kos yang dihuni oleh

ne
saksi Mohammad Abdul Azis yang berada di Dsn. Jagalan Ds.

ng
Ketetang Kec. Kwanyar, melihat situasi rumah kos sedang sepi lalu

do
gu timbul niatan terdakwa untuk mengambil barang-barang milik saksi

Mohammad Abdul Azis. Kemudian terdakwa langsung membuka pintu

In
A
rumah kos yang tidak terkunci dan menuju kamar saksi Mohammad

Abdul Azis yang mana saat itu melihat ada sebuah laptop merk
ah

lik
Toshiba warna abu-abu type Satelit L-645 berikut charger-nya sedang

berada dilantai kamar saksi Mohammad Abdul Azis. Selanjutnya


am

ub
terdakwa tanpa seijin dan sepengetahuan pemiliknya yaitu saksi
ep
Mohammad Abdul Azis langsung mengambil sebuah laptop merk
k

Toshiba warna abu-abu type Satelit L-645 berikut charger-nya


ah

si
tersebut untuk dimilikinya, setelah itu terdakwa keluar dari rumah Kos

lalu menuju rumahnya yang letaknya tidak jauh dari rumah kos saksi

ne
ng

Mohammad Abdul Azis. Kemudian supaya tidak diketahui oleh

pemiliknya atau orang lain lalu sebuah laptop merk Toshiba warna

do
gu

abu-abu type Satelit L-645 berikut charger-nya tersebut oleh terdakwa


In
disimpannya / disembunyikan di atas plafon gudang rumahnya.
A

• Bahwa akibat perbuatan terdakwa, saksi Mohammad Abdul Azis


ah

lik

mengalami kerugian sebesar Rp. 4.000.000,- (empat juta rupiah) atau

setidak-tidaknya lebih dari Rp. 250,- (dua ratus lima puluh rupiah).
m

ub

------------Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam


ka

ep

pidana dalam Pasal 362 KUHP


ah

Menimbang, bahwa setelah mendengar pembacaan Surat Dakwaan


R

es

Penuntut Umum, terdakwa menyatakan telah mengerti terhadap apa yang


M

ng

didakwakan kepadanya dan menyatakan tidak akan mengajukan eksepsi atau


on

keberatan, baik yang menyangkut kesempurnaan dakwaan maupun yang


gu

menjadi kewenangan dalam mengadili dan memeriksa perkara ini ;


d
In
A

Disclaimer
3
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya, Penuntut Umum

si
mengajukan barang bukti berupa :
- sebuah laktop Toshiba type satelit L645 warna abu-abu lenmgkap dengan

ne
ng
chargernya ;
Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umum
selain mengajukan barang bukti tersebut di atas juga saksi-saksi yang

do
gu menerangkan dibawah sumpah sebagai berikut
1. MOHAMMAD ABDUL AZIZ

In
A
- Bahwa keterangan saksi yang diberikan ke Polisi benar ;
- Bahwa Kejadiannya pada hari Kamis , tanggal 03 Agustus 2017 sekira
ah

pukul 16.00.wib dirumah kos-kosan , di Dusun jagalan , Desa

lik
Ketetang,Kec.Kwanyar ,Kab.Bangkalan ;
- Bahwa Awalnya pada tanggal 3 Agustus 2017 saksi berangkat sekolah
am

ub
di SMK Al Asyari di Desa pesanggrahan, Kec.Kwanyar meninggalkan
laktop di kos-kosan dan ketika saksi pulang sekolah sudah tidak melihat
ep
laktop merk Toshiba beserta carger nya
k

- Bahwa Selanjutnya saksi menelpon orang tua saksi dan disarankan


ah

untuk mencari terlebih dahulu kemudian memberitahu teman saksi yang


R

si
bernama Nasrul Hofi dan ibu guru Sulastri masalah kehilangan laktop ;
- Bahwa kemudian setelah berusaha mencari kemudian datang paman

ne
ng

terdakwa yang bernama Mukhlis dan memberitahukan kalau yang


mengambil laktop adalah terdakwa ;

do
gu

- Bahwa selanjutnya mencari terdakwa ditempat dimana terdakwa


nongkrong akan tetapi tidak ketemu dan saksi menunggu sampai
terdakwa datang
In
A

- Bahwa terdakwa datang kerumahnya pukul 17.00 wib setelah ditanyakan


oleh pamanya tidak mengakuinya kalau mengambil dengan maksud biar
ah

lik

diselesaikan secara kekeluargaan , ;


- Bahwa karena terdakwa tidak mengakui mengambil Laktop kemudian
m

ub

saksi bersama Ibu guru Sulastri melapor ke Polsek Kwanyar


Selanjutnjya petugas Polisi menangkap terdakwa dibawa ke Polsek
ka

Kwanyar
ep

- Bahwa terdakwa mengakui kalau sudah mengambil laktop milik saksi


ah

yang disimpan didalam atap plafon di gudang dirumah terdakwa ;


R

- Bahwa saksi membeli laktop dengan harga Rp. 4.000.000 dan dibelikan
es

paman saksi dan saksi sangat membutuhkan laktop tersebut karena


M

ng

untuk menyelesaikan tugas-tugas sekolah . ;


on

- Bahwa saksi membenarkan barang bukti dipersidangan


- Bahwa Terdakwa mengambil laktop dan chargenya saksi tidak ada
gu

ijinnya ;
d
In
A

Disclaimer
4
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
2. NURROHMAN,SH.
- Bahwa keterangan saksi yang diberikan ke Polisi benar ;

ne
ng
- Bahwa Kejadiannya pada hari Kamis , tanggal 03 Agustus 2017 sekira
pukul 16.00.wib dirumah kos-kosan korban , di Dusun jagalan , Desa
Ketetang,Kec.Kwanyar ,Kab.Bangkalan ;

do
gu - Bahwa saksi korban bersama gurunya yang bernama Sulastri melapor
kle Polsek Kwanyar kalau terdakwa 5telah mencuri laktop dan chargenya

In
A
di kos-kosannya di Desa pesanggrahan, Kec.Kwanyar meninggalkan
laktop di kos-kosan dan ketika saksi pulang sekolah sudah tidak melihat
ah

lik
laktop merk Toshiba beserta carger nya ;
- Bahwa Selanjutnya saksi menangkap terdakwa dirumah untuk dibawa ke
kantor Polisi Kwanyar setelah ada pengakuan dari terdakwa kalau sudah
am

ub
mengambil laktop dan charge milik korban ;
- Bahwa selanjutnya Polisi datang ketrumah terdakwa untuk mengambil
ep
laktop dan chargenya yang disimpan diatas atap plafon di gudang
k

rumahnya ;
ah

- Bahwa setelah laktop dan charge berhasil diambil kemudian ditunjukkan


R

si
kepada korban dan membetulkan bahwa laktop dan chargbe miliknya
yang dicuri oleh terdakwa ;

ne
ng

- Bahwa kerugian terdakwa sebesar Rp. 4.000.000


- Bahwa saksi membenarkan barang bukti dipersidangan

do
gu

- Bahwa Terdakwa mengambil laktop dan chargenya saksi tidak ada


ijinnya ;
In
3. SULASTRI
A

- Bahwa keterangan saksi yang diberikan ke Polisi benar ;


- Bahwa Kejadiannya pada hari Kamis , tanggal 03 Agustus 2017 sekira
ah

lik

pukul 16.00.wib dirumah kos-kosan , di Dusun jagalan , Desa


Ketetang,Kec.Kwanyar ,Kab.Bangkalan ;
m

ub

- Bahwa Awalnya pada tanggal 3 Agustus 2017 saksi berangkat sekolah


di SMK Al Asyari di Desa pesanggrahan, Kec.Kwanyar meninggalkan
ka

laktop di kos-kosan dan ketika saksi pulang sekolah sudah tidak melihat
ep

laktop merk Toshiba beserta carger nya , kemudian saksi


ah

memberitahukan kepada saya kalau hilang ;


R

- Bahwa Selanjutnya saksi telah menelpon orang tua saksi dan


es

disarankan untuk mencari terlebih dahulu kemudian memberitahu teman


M

ng

saksi yang bernama Nasrul Hofi


on

- Bahwa kemudian setelah berusaha mencari kemudian datang paman


terdakwa yang bernama Mukhlis dan memberitahukan kalau yang
gu

mengambil laktop adalah terdakwa ;


d
In
A

Disclaimer
5
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa selanjutnya mencari terdakwa ditempat dimana terdakwa

si
nongkrong akan tetapi tidak ketemu dan saksi menunggu sampai
terdakwa datang

ne
ng
- Bahwa terdakwa datang kerumahnya pukul 17.00 wib setelah ditanyakan
oleh pamanya tidak mengakuinya kalau mengambil dengan maksud biar
diselesaikan secara kekeluargaan , ;

do
gu - Bahwa karena terdakwa tidak mengakui mengambil Laktop kemudian
terdakwa bersama saksi melapor ke Polsek Kwanyar Selanjutnjya

In
A
petugas Polisi menangkap terdakwa dibawa ke Polsek Kwanyar
- Bahwa terdakwa mengakui kalau sudah mengambil laktop milik saksi
ah

lik
korban yang disimpan didalam atap plafon di gudang dirumah terdakwa
- Bahwa kerugian saksi korban sebesar Rp. 4.000.000
- Bahwa saksi membenarkan barang bukti dipersidangan
am

ub
- Bahwa Terdakwa mengambil laktop dan chargenya saksi tidak ada
ijinnya ;
ep
Menimbang, bahwa Terdakwa terhadap keterangan saksi ke-1
k

menyatakan benar ;
ah

Menimbang, bahwa karena saksi Moh.Rifai Wijaya dan Aqhmad Faruk


R

si
tidak datang menghadap, maka atas persetujuan Terdakwa dan penuntut
Umum maka keterangannya dibacakan sesuai dengan BAP Penyidik

ne
ng

sebagaimana terlampir dalam BAP;


Menimbang, bahwa Terdakwa terhadap keterangan saksi ke-2

do
gu

menyatakan benar ;
Menimbang, bahwa di persidangan telah didengar keterangan terdakwa
In
yang pada pokoknya sebagai berikut : ;
A

- Bahwa dakwaan Penuntut Penuntut Umum terhadap saya betul ;


- Bahwa Kejadiannya pada hari Kamis , tanggal 03 Agustus 2017 sekira
ah

lik

pukul 10.00.wib dirumah kos-kosan , di Dusun jagalan , Desa


Ketetang,Kec.Kwanyar ,Kab.Bangkalan saya masuk kedalam kos-kosan
m

ub

terdakwa ketika saksi korban berangkat sekolah di SMK Al Asyari di


Desa pesanggrahan, Kec.Kwanyar meninggalkan ;
ka

- Bahwa Selanjutnya terdakwa berniat mencari barang yang berharga


ep

miloik korban dan menemukan laktop dan charge yang ditutupi sarung
ah

kemudian terdakwa bawa ;


R

- Bahwa kemudian terdakwa menaruk laktop dan cahrge di kamar


es

terdakwa karena merasa terlalu dekat dengan kamar korban sekitar jarak
M

ng

30 meter , maka laktop dan charge dipindah dan ditaruk di atap plafon
on

gudang dirumah terdakwa ;


gu

d
In
A

Disclaimer
6
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa terdakwa datang kerumahnya pukul 17.00 wib setelah ditanyakan

si
oleh paman terdakwa tidak mengakuinya maka korban dan ibu gurunya
Sulastri melapor ke Polsek Kwanyar , kemudian saya ditanngkap dan

ne
ng
dibawa ke Kantor Polisi Kwanyar untuk diperiksa ;
- Bahwa terdakwa diminta keterangan oleh Polisi lalu terdakwa mengakui
kalau sudah mengambil laktop milik saksi korban yang disimpan didalam

do
gu atap plafon di gudang dirumah terdakwa ;
- Bahwa saksi membenarkan barang bukti dipersidangan ;

In
A
- Bahwa terdakwa mengambil laktop dan chargenya untuk dijual
membayar hutang ;
ah

lik
- Bahwa Terdakwa mengambil laktop dan chargenya saksi tidak ada
ijinnya ;
- Bahwa Terdakwa mengambil sepeda motor tidak ada ijinnya ;
am

ub
- Bahwa Terdakwa merasa bersalah dan menyesal tidak akan
mengulanginya lagi ;
ep
Menimbang, bahwa di persidangan telah diperlihatkan barang bukti
k

sebagaimana tersebut di atas, kesemuanya sebagaimana terlampir dalam


ah

berkas perkara dan kesemuanya dibenarkan oleh para saksi dan terdakwa ;
R

si
Menimbang, bahwa selanjutnya untuk mempersingkat uraian dalam
putusan ini mengenai kejadian-kejadian dalam persidangan sepanjang yang

ne
ng

belum diuraikan dalam pertimbangan putusan ini, menunjuk berita acara


persidangan dan dianggap telah terurai serta menjadi bagian yang tidak

do
gu

terpisahkan dengan putusan ini ;


Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi, keterangan
In
terdakwa adanya barang bukti, yang kesemuanya sebagaimana tersebut dan
A

terurai di atas ternyata antara satu dengan lainnya terdapat saling keterkaitan
sehingga telah mengungkap fakta-fakta yang terbukti benarnya antara lain
ah

lik

sebagai berikut ;
- Bahwa dakwaan Penuntut Penuntut Umum terhadap saya betul ;
m

ub

- Bahwa Kejadiannya pada hari Kamis , tanggal 03 Agustus 2017 sekira


pukul 10.00.wib dirumah kos-kosan , di Dusun jagalan , Desa
ka

Ketetang,Kec.Kwanyar ,Kab.Bangkalan saya masuk kedalam kos-kosan


ep

terdakwa ketika saksi korban berangkat sekolah di SMK Al Asyari di


ah

Desa pesanggrahan, Kec.Kwanyar meninggalkan ;


R

- Bahwa Selanjutnya terdakwa berniat mencari barang yang berharga


es

miloik korban dan menemukan laktop dan charge yang ditutupi sarung
M

ng

kemudian terdakwa bawa ;


on

- Bahwa kemudian terdakwa menaruk laktop dan cahrge di kamar


terdakwa karena merasa terlalu dekat dengan kamar korban sekitar jarak
gu

d
In
A

Disclaimer
7
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
30 meter , maka laktop dan charge dipindah dan ditaruk di atap plafon

si
gudang dirumah terdakwa ;
- Bahwa terdakwa datang kerumahnya pukul 17.00 wib setelah ditanyakan

ne
ng
oleh paman terdakwa tidak mengakuinya maka korban dan ibu gurunya
Sulastri melapor ke Polsek Kwanyar , kemudian saya ditanngkap dan
dibawa ke Kantor Polisi Kwanyar untuk diperiksa ;

do
gu - Bahwa terdakwa diminta keterangan oleh Polisi lalu terdakwa mengakui
kalau sudah mengambil laktop milik saksi korban yang disimpan didalam

In
A
atap plafon di gudang dirumah terdakwa ;
- Bahwa saksi membenarkan barang bukti dipersidangan ;
ah

lik
- Bahwa terdakwa mengambil laktop dan chargenya untuk dijual
membayar hutang ;
- Bahwa Terdakwa mengambil laktop dan chargenya saksi tidak ada
am

ub
ijinnya ;
- Bahwa Terdakwa mengambil sepeda motor tidak ada ijinnya ;
ep
- Bahwa Terdakwa merasa bersalah dan menyesal tidak akan
k

mengulanginya lagi ;
ah

Menimbang, bahwa dari fakta-fakta hukum sebagaimana tersebut di


R

si
atas, selanjutnya Majelis akan mempertimbangkan apakah terdakwa dapat
dinyatakan bersalah atau tidak. Untuk itu terlebih dahulu akan dipertimbangkan

ne
ng

terbukti tidaknya dakwaan Penuntut Umum kepada terdakwa ;


Menimbang, bahwa walaupun telah terbukti adanya fakta-fakta

do
gu

sebagaimana telah diuraikan di atas, namun untuk dapat terdakwa dinyatakan


bersalah melakukan perbuatan yang didakwakan tersebut, maka harus
In
dibuktikan bahwa terdakwa telah memenuhi unsur-unsur dari pasal undang-
A

undang yang didakwakan ;


Menimbang, bahwa terdakwa telah didakwa dengan dakwaan yaitu
ah

lik

melakukan perbuatan pidana sebagaimana diatur dan diancam dengan


hukuman dalam pasal 362 KUHP :
m

ub

Menimbang, bahwa oleh karena terdakwa didakwa dengan dakwaan


tunggal maka Majelis Hakim akan langsung mempertimbangkan dakwaan
ka

tersebut ;
ep

Menimbang, bahwa unsur-unsur dari pasal 362 KUHP adalah sebagai


ah

berikut :
R

1. Barang siapa ;
es

2. Mengambil sesuatu barang sebagian atau seluruhnya milik orang lain dengan
M

ng

maksud untuk dimiliki dengan melawan hukum ;


on

Ad. 1. Unsur ” barang siapa” ;


Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan barang siapa adalah subyek
gu

hukum yang mampu bertanggung jawab atau dipertanggung jawabkan atas


d
In
A

Disclaimer
8
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
perbuatannya yang dalam perkara ini menunjuk kepada terdakwa ROBIATUL

si
UMAM yang mampu mempertanggung jawabkan perbuatannya ;
Dengan demikian unsur barang siapa telah terbukti secara sah dan

ne
ng
meyakinkan menurut hukum ;
Ad. 2. Unsur Mengambil sesuatu barang sebagian atau seluruhnya milik
orang lain dengan maksud untuk dimiliki dengan melawan hukum ;

do
gu Menimbang, bahwa berdasarkan fakta hukum yang terungkap di
persidangan baik keterangan saksi-saksi maupun keterangan terdakwa

In
A
membuktikan bahwa pada hari Kamis , tanggal 03 Agustus 2017 sekira pukul
10.00.wib dirumah kos-kosan , di Dusun jagalan , Desa Ketetang,Kec.Kwanyar
ah

lik
,Kab.Bangkalan saya masuk kedalam kos-kosan terdakwa ketika saksi korban
berangkat sekolah di SMK Al Asyari di Desa pesanggrahan, Kec.Kwanyar
meninggalkan ;
am

ub
Dengan demikian unsur mengambil suatu barang yang sama sekali atau
sebagian termasuk kepunyaan orang lain dengan maksud akan memiliki barang
ep
itu dengan melawan hak telah terbukti secara sah dan meyakinkan menurut
k

hukum ;
ah

Menimbang, bahwa dari pemeriksaan di persidangan tidak didapatkan


R

si
adanya alasan pemaaf atau alasan pembenar yang dapat menghapus
kesalahan terdakwa, disamping itu juga tidak terdapat adanya petunjuk kalau

ne
ng

terdakwa sakit ingatan sehingga terdakwa harus dianggap sebagai orang yang
mampu bertanggung jawab, oleh karenanya maka terdakwa harus dinyatakan

do
gu

bersalah dan harus mempertanggung jawabkan kesalahannya ;


Menimbang, bahwa berdasarkan apa yang telah dipertimbangkan di atas,
In
maka terdakwa harus dinyatakan terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah
A

melakukan tindak pidana ”PENCURIAN” ;


Menimbang, bahwa oleh karena terdakwa selama dalam pemeriksaan,
ah

lik

baik di tingkat Penyidikan sampai dengan pemeriksaan di persidangan ini telah


dikenakan penangkapan dan penahanan, maka perlu ditetapkan jangka waktu
m

ub

menjalani pidana dalam perkara ini harus dikurangkan seluruhnya dari lamanya
terdakwa ditangkap dan ditahan tersebut ;
ka

Menimbang, bahwa oleh karena pidana penjara yang nantinya akan


ep

dijatuhkan kepada terdakwa lebih lama dari masa penangkapan dan penahanan
ah

yang telah dijalani oleh terdakwa, maka ada cukup alasan untuk memerintahkan
R

dalam putusan ini supaya terdakwa tetap ditahan ;


es

Menimbang, bahwa oleh karena terdakwa dinyatakan bersalah dan


M

ng

dijatuhi pidana, maka kepada terdakwa harus pula dibebani untuk membayar
on

biaya perkara ;
Menimbang, bahwa menjatuhkan pidana terhadap terdakwa perlu
gu

dipertimbang kan hal-hal yang memberatkan maupun yang meringankan


d
In
A

Disclaimer
9
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sehingga pidana yang dijatuhkan adalah setimpal dengan kesalahannya, tepat

si
dan adil yaitu dalam hal-hal sebagai berikut :
Hal-hal yang memberatkan :

ne
ng
- Perbuatan terdakwa merugikan orang lain ;
Hal-hal yang meringankan :
- Terdakwa sopan dan mengaku terus terang dipersidangan ;

do
gu - Terdakwa belum pernah dihukum ;
- Terdakwa belum menikmati hasil pencuriannya ;

In
A
- Terdakwa menyesali perbuatannya dan berjanji tidak akan mengulangi lagi ;
Menimbang, bahwa mengenai barang bukti yang diajukan ke
ah

lik
persidangan sebagaimana tersebut di atas diputuskan seperti tersebut dalam
amar putusan ;
Mengingat dan memperhatikan pasal 362 KUHP serta pasal-pasal dari
am

ub
Undang-undang No. 8 tahun 1981 serta peraturan-peraturan lain yang
bersangkutan ;
ep
k
ah

MENGADILI :
R

si
1 Menyatakan terdakwa ROBIATUL UMAM telah terbukti secara sah dan
meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana “PENCURIAN “ ;

ne
ng

2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa tersebut, oleh karena itu


dengan pidana penjara selama : 11 (sebelas) bulan ;

do
gu

3. Menetapkan bahwa masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani


In
oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;
A

4. Menetapkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan ;


ah

lik

5. Menetapkan barang bukti berupa :


m

ub

- sebuah laktop Toshiba type satelit L645 warna abu-abu lenmgkap dengan
chargernya dikembalikan kepada saksi korban
ka

ep

6. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa sebesar Rp 2.000 (dua


ah

ribu rupiah) ;
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
10
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim

si
Pengadilan Negeri Bangkalan pada hari SENIN tanggal 20 Nopember 2017
oleh BAMBANG TRENGGONO,SH.MHum sebagai Hakim

ne
ng
Ketua,YUKLAYUSHI ,SH. dan ANASTASIA IRENE,SH.MH masing-masing
sebagai Hakim-Hakim Anggota dan Putusan tersebut diucapkan dalam
persidangan yang terbuka untuk umum Pada hari KAMIS tanggal 30

do
gu Nopember 2017 oleh Majelis Hakim tersebut diatas dengan dibantu
oleh NURHAJATI , S.H. sebagai Panitera Pengganti pada Pengadilan

In
A
Negeri Bangkalan dihadiri IRFAN MANGGALE , SH. Penuntut Umum,pada
Kejaksaan Negeri Bangkalan dan dihadiri oleh Para Terdakwa serta
ah

lik
Penasehat Hukumnya ;

Hakim-Hakim Anggota : Hakim Ketua


am

ub
ep
k

YUKLAYUSHI,SH . BAMBANG TRENGGONOSH.MHum


ah

si
ANASTASIA IRENE,SH.MH

ne
ng

Panitera Pengganti

do
gu

NURHAJATI,SH
In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
11
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11

Anda mungkin juga menyukai