Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA


PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS NEGERI MANADO
MATA KULIAH KODE KMK BOBOT (SKS) SEMESTER DIREVISI
KIMIA TERAPAN MKP 8542321 T=2 P=0 3 TGL RPS DIBUAT
OTORISASI Pengembang RPS Koordinator KBK Ka Prodi

Dr. Emma Julin Pongoh, M.Si Prof. Dr. Sanusi Gugule, MS Dr. Anatje Lihiang, MP
NIP. 19620105 198803 2 003 NIP. 19640407 198703 1 003 NIP. 19600609 198710 2 001
Capaian Program Studi
Pembelajaran CP-SI.2 Mampu menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dan memiliki moral, dan etika.
CP-SI.3 Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik.
CP-SI.5 Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang
lain
CP-SI.7 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
CP-SI.8 Mentaati hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.
CP-SI.10 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.
CP-KK.1 Melakukan pengkajian berbagai konsep pengetahuan IPA serta pendidikan dan pembelajaran IPA untuk
mengembangkan strategi pembelajaran IPA yang lebih efektif melalui pendekatan interdisipliner dan
multidisipliner.
CP-KU-2 Menyusun dan mengkomunikasikan ide, hasil pemikiran atau argumen saintifik secara bertanggung jawab dan
didasarkan pada etika akademik, melalui media kepada masyarakat akademik dan masyarakat luas.
CP-PP-1 Menguasai teori pedagogi dan andragogi dalam bidang pendidikan IPA serta teori-teori IPA yang relevan.
CP-PP-2 Menguasai genetika dalam rangka mengembangkan pendidikan IPA berdasarkan isu terkini dan
mengkomunikasikan hasilnya.
Mata Kuliah
Mahasiswa mampu memahami teknologi proses industri
Mahasiswa mampu memahami limbah industri serta pengelolaanya.
Mahasiswa mampu memahami penarapan ilmu kimia dalam bidang pertanian khususnya terkait dengan pestisida
Mahasiswa mampu memahami penarapan ilmu kimia dalam bidang kimia tanah
Mahasiswa mampu menjelaskan peranan kimia dalam bidang kesehatan khususnya terkait obat-obatan dan
peralatan radiokimia
Mahasiswa mampu memahami konsep analisis bahan pangan serta pengawetan dalam proses pengolahan bahan
makanan
Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan bahan alam secara kimia
Deskripsi Kajian Deskripsi Kajian
& Topik Bahasan Mata kuliah ini merupakan matakuliah pilihan dalam bidang fisika yang mempelajari tentang: Asal – Usul Terjadinya Alam Semesta,
Black Hole, Gelombang Gravitasi, Galaksi Bimasakti (Milky Way), Matahari dan Radiasinya dan Asteroid dan Komet
Topik Bahasan
1. Pengantar kimia indrustri dan teknologi proses dalam indrustri
2. Limbah indrustri
3. Ilmu kimia dalam bidang pertanian
4. Kimia tanah
5. Obat-obatan dan alat radioaktif
6. Analisis bahan pangan dan pengawetan dalam proses pengolahan bahan makanan
7. Kimia bahan alam
Pustaka Utama:
1. Hynek, J.A., Necia. H. Apfel. 1972. Astronomy One. Northwestern University.California. W.A. Benjamin. Inc
2. Choudhuri, A. R. 2010. Astrophysics For Physicists. Cambridge University Press. New York
Pendukung:
1. Gunawan Admiranto.2000, “Tata Surya dan Alam Semesta”. Penerbit Kanisius, Yogjakarta
Media Software: Hardware:
Pembelajaran - Laptop, LCD, dll

Team Teaching Prof. Dr. Sanusi Gugule, MS


Dr. Emma Julin Pongoh, M.Si
Mata Kuliah Syarat -
Mg Ke- Sub-CPMK Indikator Penilaian Kriteria & Bentuk Bentuk/Metode Materi Pembelajaran Bobot
(1) (2) (3) Penilaian Pembelajaran & Penilaian
Penugasan Mahasiswa (%)
(4) (5) (6) (7)
1 Kontrak Kuliah 1. Mahasiswa mampu 1. Diskusi dan - Diskusi, Pendahuluan 2
menjelaskan penerapan tanya jawab - Tanya Jawab
Mahasiswa mampu memahami garis besar ilmu kimia dalam
terapan ilmu kimia dalam kehidupan sehari-hari
kehidupan sehari-hari
terutama dalam bidang
industri, pertanian,
kesehatan, bahan
pangan, dan bahan alam.
3-4 Mahasiswa mampu memahami teknologi proses 1. Mahasiswa mampu Sesuai dengan ditambah Estimasi Pengantar kimia Setiap Sub-
industri menjelaskan indikator Waktu (TM, TT, TM) industri dan teknologi CPMK
pengertian kimia proses dalam industri
industri dan
contohnya.
2. Mahasiswa mampu
menjelaskan teknologi
proses beserta
contohnya.
3. Mahasiswa mampu
menjelaskan konsep
dasar pemisahan
campuran dalam
industry
4. Mahasiswa mampu
memberikan contoh
pemisahan campuran
dalam bidang industry

5-6 Mahasiswa mampu memahami limbah industri 1. Mahasiawa mampu Limbah industri
serta pengelolaanya. menjelaskan konsep
limbah industri (B3),
daya dukung
lingkungan, dan nilai
ambang batas
2. Mahasiswa mampu
menyebutkan kriteria
bahan pencemar dan
sumber B3
3. Mahasiswa mampu
menyebutkan dan
menjelaskan faktor
yang berperan dalam
daya dukung
lingkungan.
4. Mahasiswa mampu
menjelaskan
sistematika identifikasi
pencemar pada pabrik.
5. Mahasiswa mampu
menjelaskan faktor
yang mempengaruhi
kualitas limbah.
6. Mahasiswa mampu
menjelaskan jenis
limbah beserta
contohnya.
7. Mahasiswa mampu
menjelaskan proses
terjadinya hujan asam
8. Mahasiswa mampu
memberikan solusi
pencemaran limbah
industri
7-8 Mahasiswa mampu memahami penarapan 1. Mahasiswa dapat Ilmu Kimia dalam 100%
ilmu kimia dalam bidang pertanian khususnya menyebutkan bahan bidang Pertanian
terkait dengan pestisida kimia dalam
pestisida
2. Mahasiswa mampu
menjelaskan efek
penggunaan pestisida
baik dari segi positif
maupun negatifnya
3. Mahasiswa mampu
memberikan alternatif
solusi dalam mengatasi
bahaya penggunaan
pestisida yang tidak
sesuai aturan.

9 UJIAN TENGAN SEMESTER (UTS)


10-11 Mahasiswa mampu memahami penarapan ilmu 1. Mahasiswa mampu Kimia tanah
kimia dalam bidang kimia tanah menyebutkan unsur-
unsur kimia dalam
tanah.
2. Mahasiswa mampu
menjelaskan unsur-
unsur kimia dalam
tanah yang
bermanfaat untuk
lingkungan
3. Mahasiswa mampu
menjelaskan sumber
dan dampak
pencemaran tanah.
4. Mahasiswa mampu
memberikan ide
mengatasi pencemaran
tanah.
12 Mahasiswa mampu menjelaskan peranan kimia 1. Mahasiswa mampu - Obat-Obatan
dalam bidang kesehatan khususnya terkait obat- menyebutkan - Alat radiokimia
obatan dan peralatan radiokimia kandungan obat
tertentu.
2. Mahasiswa mampu
menjelaskan proses
penyembuhan
penyakit menggunakan
obat
3. Mahasiswa mampu
menjelaskan
kandungan beberapa
macam obat dan
fungsinya
13-14 Mahasiswa mampu memahami konsep analisis 1. Mahasiswa mampu - Analisis bahan
bahan pangan serta pengawetan dalam proses menjelaskan pangan
pengolahan bahan makanan proses/reaksi kimia - Pengawetan
yang terjadi pada dalam proses
analisis bahan pangan. pengolahan
2. Menjelaskan kaitan bahan makanan
bahan yang digunakan
dan fungsinya.
3. Menjelaskan proses
pengalengan makanan
15 Mahasiswa mampu menjelaskan pemanfaatan 1. Mahasiswa mampu Kimia bahan alam
bahan alam secara kimia menyebutkan
kandungan kimia
dalam bahan alam
seperti minyak adas,
eugenol, dll.
2. Mahasiswa mampu
menjelaskan
pemanfaatan senyawa
bahan alam.

16 UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)


Tomohon, 10 Agustus 2021
Mengetahui: Koordinator/Penanggung Jawab,
Ketua Prodi Pendidikan IPA,

Dr. Anatje Lihiang, MP. Prof. Dr. Sanusi Gugule, MS.


NIP. 19600609 198710 2 001 NIP. 19640407 198703 1 003

Anda mungkin juga menyukai