Anda di halaman 1dari 11

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA


FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

JUDUL MATA KULIAH : Kesehatan Global/Global Health


KODE MATA KULIAH/SKS : / 2 SKS
SEMESTER :I
JURUSAN : S-1 Kesehatan Masyarakat
DOSEN PENGAMPU : Ir. Etti Sudaryati, M.K.M.,Ph.D, Dr. Siti Khadijah Nasution S.K.M.,M.Kes, Dr.Umi
Salmah, S.K.M.,M.Kes, Risanti Situmorang S.K.M.,M.Sc, Izzah Dienillah Saragih
S.K.M.,M.Epid, Arifah Masyitah Panjaitan S.K.M.,M.Kes, Alam Bakti, Ir.Indra
Chahaya, M.Si, Ferry, AMG.DC Nutri S.H.,S.Si.,M.Kes, Dhani Bukit S.K.M.,M.K.M
DESKRIPSI MATA KULIAH : Mata kuliah ini merupakan mata kuliah umum dengan bobot 2 SKS. Tujuan mata kuliah
ini adalah memberikan pengantar prinsip-prinsip dasar kesehatan global dan membahas
isu-isu kesehatan global yang berkembang.

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN:

SIKAP :
S3 : Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan peradaban berdasarkan Pancasila.
S5 : Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain.
S9 : Menunjukkan sikap bertanggunjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

KETRAMPILAN UMUM
KU1 : Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan/atau teknologi sesuai dengan bidang keahliannya.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

KU2 : Mampu menunjukkan kerja mandiri, bermutu, dan terukur


KU9 : Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang kesehatan masyarakat, berdasarkan
hasil analisis informasi dan data.

KETRAMPILAN KHUSUS
KK2 : Mampu berkomunikasi
KK3 : Mampu bekerjasama
KK5 : Mampu menciptakan cara-cara yang inovatif dalam memecahkan masalah kesehatan masyarakat berbasis kearifan lokal
KK14 : Mampu melakukan pemecahan masalah kesehatan di masyarakat
KK15 : Mampu memobilisasi masyarakat untuk melaksanakan perubahan perilaku kesehatan
KK16 : Mampu melakukan pendampingan pada masyarakat untuk melaksanakan perubahan perilaku kesehatan
KK20 : Mampu menguasai metode dan media edukasi sesuai dengan sasaran
KK21 : Mampu memahami masalah kesehatan masyarakat

PENGETAHUAN
P2 : Menguasai ilmu komunikasi
P6 : Menguasai konsep ilmu kesehatan masyarakat
P9 : Menguasai komunikasi publik dan advokasi
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah :


1. Mampu menjelaskan prinsip dan ruang lingkup kesehatan global
2. Mampu menjelaskan keterkaitan antara Kesehatan, Pendidikan, Kemiskinan dan Ekonomi
3. Mampu menjelaskan sistem kesehatan di tingkat global
4. Mampu menjelaskan keterkaitan antara sosial, budaya dan Kesehatan mental
5. Mampu menjelaskan prinsip umum One Health
6. Mampu menjelaskan isu terkini Penyakit Menular dan Penyakit Tidak Menular
7. Mampu menjelaskan isu terkini lingkungan global
8. Mampu menjelaskan International Health Regulation
9. Mampu menjelaskan masalah gizi dalam perspektif global
10. Mampu menjelaskan masalah kesehatan ibu dan anak
11. Mampu menjelaskan KLB, Bencana dan Kegawatan Kemanusiaan global
12. Mampu menjelaskan Sains, Teknologi, dan Kesehatan Global
13. Mampu menjelaskan konsep mobilisasi sumber daya, Organisasi, Manajemen, Kepemimpinan dan Kemitraan.
14. Mampu menjelaskan trend kesehatan masyarakat di masa yang akan datang
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

Kemampuan Bentuk
Minggu Pengalaman Belajar Kriteria dan Indikator Bobot
Akhir yang Bahan Kajian Pembelajara Waktu
ke- Mahasiswa Penilaian Nilai
Diharapkan n
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1. Mampu Kontrak Ceramah 2 x 50 Memperhatikan dan Kriteria : keaktifan 5%
menjelaskan Perkuliahan Diskusi menit Mengajukan mahasiswa dalam proses
prinsip dan ruang pertanyaan. belajar mengajar
lingkup kesehatan
Prinsip dan
global
ruang
lingkup
kesehatan
global.

Keterkaitan
SDG’s dan
global health.

2. Mampu Kesehatan, Case study 2 x 50 Diskusi video yang Kriteria : 5%


menjelaskan Pendidikan, menit membahas korelasi Keaktifan mahasiswa
keterkaitan antara Kemiskinan antara Kesehatan, dalam berdiskusi
Kesehatan, dan Ekonomi
Pendidikan,
Pendidikan,
Kemiskinan dan Kemiskinan dan Kemampuan mahasiswa
Ekonomi Ekonomi berpikir kritis dan
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

Kemampuan Bentuk
Minggu Pengalaman Belajar Kriteria dan Indikator Bobot
Akhir yang Bahan Kajian Pembelajara Waktu
ke- Mahasiswa Penilaian Nilai
Diharapkan n
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
menggali informasi di
dalam video.

3. Mampu Defenisi, Ceramah dan 2 x 50 Mahasiswa menggali Kriteria : 5%


menjelaskan sistem pengelolaan diskusi menit informasi tentang Kemampuan mahasiswa
kesehatan di dan contoh sistem kesehatan global memahami dan menggali
tingkat global sistem
informasi tentang sistem
Kesehatan
Global. kesehatan global yang
disusun dalam bentuk mini
report.

4. Mampu Keterkaitan Case study 2 x 50 Mahasiswa mencari Kriteria : 5%


menjelaskan antara sosial, menit contoh kasus Mahasiswa melakukan
keterkaitan antara budaya dan keterkaitan antara presentasi dan diskusi.
sosial, budaya dan Kesehatan
sosial, budaya, dan
Kesehatan mental mental
kesehatan mental dari
beberapa negara.
5. Mampu Prinsip dan Ceramah dan 2x50 Mahasiswa Kriteria : 5%
menjelaskan konsep One diskusi menit mendengarkan ceramah Mahasiswa aktif di dalam
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

Kemampuan Bentuk
Minggu Pengalaman Belajar Kriteria dan Indikator Bobot
Akhir yang Bahan Kajian Pembelajara Waktu
ke- Mahasiswa Penilaian Nilai
Diharapkan n
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
prinsip umum One health dalam dan aktif melakukan forum diskusi.
Health kesehatan diskusi.
masyarakat
6. Mampu Isu Terkini Project 2x50 Mahasiswa menyusun Kriteria : 15%
menjelaskan isu Penyakit Based menit review article seputar Mahasiswa mampu
penyakit menular Menular Learning isu penyakit menular menulis review article.
dan penyakit tidak Tidak
terkini.
menular. Menular.
(Covid-19,
Cacar
Monyet)

7. Mampu Isu terkini Case study 2 x 50 Mahasiswa mencari Kriteria : 5%


menjelaskan isu lingkungan menit contoh kasus isu terkini Mahasiswa melakukan
terkini lingkungan global lingkungan global presentasi dan diskusi.
global

UTS
8. Mampu Konsep, ruang Ceramah dan 2 x 50 Mahasiswa Kriteria : 5%
menjelaskan lingkup dan diskusi menit mendengarkan ceramah Mahasiswa aktif di dalam
International
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

Kemampuan Bentuk
Minggu Pengalaman Belajar Kriteria dan Indikator Bobot
Akhir yang Bahan Kajian Pembelajara Waktu
ke- Mahasiswa Penilaian Nilai
Diharapkan n
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Health Regulation tujuan IHR dan aktif melakukan forum diskusi.
diskusi.
Public Health
Emergency of
International
Concern
(PHEIC)

Peranan WHO
dalam IHR
9. Mampu Gizi dalam Case study 2 x 50 Mahasiswa mencari Kriteria : 5%
menjelaskan Perspektif menit contoh kasus masalah Mahasiswa melakukan
masalah gizi dalam global gizi dalam perspektif presentasi dan diskusi.
perspektif global
global
10. Mampu Determinan, Case study 2x50 Mahasiswa mencari Kriteria : 5%
menjelaskan tantangan, menit contoh kasus masalah Mahasiswa melakukan
masalah kesehatan dan kesehatan ibu dan anak presentasi dan diskusi.
ibu dan anak
intervensi
Kesehatan
ibu dan anak
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

Kemampuan Bentuk
Minggu Pengalaman Belajar Kriteria dan Indikator Bobot
Akhir yang Bahan Kajian Pembelajara Waktu
ke- Mahasiswa Penilaian Nilai
Diharapkan n
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
secara global
11. Mampu KLB, Case study 2 x 50 Mahasiswa mencari Kriteria : 5%
menjelaskan KLB, Bencana dan menit contoh kasus KLB, Mahasiswa melakukan
Bencana dan Kegawatan Bencana dan presentasi dan diskusi.
Kegawatan Kemanusiaan
Kegawatan
Kemanusiaan Global
global Kemanusiaan global
Mobilisasi
bantuan
international.
12. Mampu Organisasi, Project Based 2 x 50 Mahasiswa mampu Kriteria : 15%
menjelaskan Manajemen, Learning : menit melakukan Mahasiswa memahami
konsep mobilisasi Kepemimpin Role Play Organisasi, prinsip organisasi,
sumber daya, an dan Manajemen,
manajemen,
Organisasi, Kemitraan Kepemimpinan dan
Manajemen, Kemitraan dalam kepemimpinan dan
Kepemimpinan dan global health. kemitraan yang dimainkan
Kemitraan. melalui peran.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

Kemampuan Bentuk
Minggu Pengalaman Belajar Kriteria dan Indikator Bobot
Akhir yang Bahan Kajian Pembelajara Waktu
ke- Mahasiswa Penilaian Nilai
Diharapkan n
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
13. Mampu Sains, Case study 2 x 50 Mahasiswa melakukan Kriteria : 5%
menjelaskan Sains, Teknologi, menit article critical review Kemampuan mahasiswa
Teknologi, dan dan dalam menganalisa dan
Kesehatan Global Kesehatan
memberi pendapat tentang
Global
artikel ilmiah.

14. Mampu Trend Project 2 x 50 Pemodelan trend Kriteria : 15%


menjelaskan trend kesehatan Based menit kesehatan global di Mahasiswa menghasilkan
kesehatan global di Learning masa yang akan datang poster ilmiah yang
masyarakat di masa masa yang
memuat trend kesehatan
yang akan datang akan datang
masyarakat.

Ujian Akhir Semester


KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

Sumber Pustaka :
1. Koop, C. E., Pearson, C. E., & Schwarz, M. R. (2001). Critical Issues in Global Health. San Francisco: Jossey-Bass.
2. Markle, W. H., Fisher, M. A., & Smego, R. A. (2007). Understanding Global Health. New York: McGraw-Hill Medical.
3. Remais JV, Zeng G, Li G, Tian L, Engelgau MM. Convergence of non-communicable and infectious diseases in low- and middle-
income countries. Int J Epidemiol. 2013 Feb;42(1):221-7.
4. Skolnik, R. L., & Skolnik, R. L. (2012). Global Health 101. Burlington, MA: Jones & Bartlett Learning.
5. WHO. Global status report on noncommunicable diseases 2010. Chapter 1: Burden: mortality, morbidity and risk factors: 9-31. •

Disusun oleh: Diperiksa oleh: Disahkan oleh:


Dosen Pengampu Ketua Program Studi S1 Kesmas Wakil Dekan I

( Ir. Etti Sudaryati, MKM, PHD) ( Dr. Evi Naria, MKes ) ( Umi Salmah, SKM, MKes )

Jadual kuliah tim pengajar:


KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
Jalan Universitas No. 21 Kampus USU Medan 20155
Telepon/ Fax: (061) 8213221
Laman : fkm.usu.ac.id

Minggu Topik Dosen


1 Prinsip dan ruang lingkup kesehatan global Etti Sudaryati
2 Keterkaitan antara Kesehatan, Pendidikan, Kemiskinan dan Ekonomi Etti Sudaryati
3 Sistem kesehatan di tingkat global Siti Khadijah
4 Keterkaitan antara sosial, budaya dan Kesehatan Mental Alam Bakti
5 Prinsip umum One Health Izzah Dienillah Saragih
6 Isu terkini Penyakit Menular dan Tidak Menular Izzah Dienillah Saragih
7 Isu terkini lingkungan global Indra Chahaya
8 International Health Regulation Ferry
9 Masalah gizi dalam perspektif global Risanti
10 Masalah kesehatan ibu dan anak Arifah Masyita
11 KLB, Bencana dan Kegawatan Kemanusiaan global Umi Salmah
12 Sains, Teknologi, dan Kesehatan Global Dhani Syahputra
13 Konsep mobilisasi sumber daya, Organisasi, Manajemen, Kepemimpinan dan Siti Khadijah
Kemitraan
14 Trend kesehatan masyarakat di masa yang akan datang Risanti

Anda mungkin juga menyukai