Anda di halaman 1dari 6

INSTITUT KESEHATAN MEDISTRA LUBUK PAKAM

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT


PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT PROGRAM SARJANA
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Nama Mata Kuliah (MK) Kode MK Rumpun MK Bobot (sks) Semester Tanggal Penyusunan
Jaminan Sosial dan Asuransi AJS 242 2 GENAP (IV)
Kesehatan
Otorisasi/ Dosen Pengembang RPS Koordinator Bidang Keahlian (Jika Ada) Ka. Prodi
Pengesahan

Irmayani, SKM., M.P.H

Capaian CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi) Yang Dibebankan Pada Mata Kuliah
Pembelajaran P1 Memiliki penguasaan dasar/ prinsip ilmu kesehatan masyarakat pada tingkat sintesis yang menjadi instrument dalam meningkatkan kesehatan masyarakat setinggi-tingginya,
mencakup ilmu yang berkaitan dengan epidemiologi, biostatistik dan kependudukan, administrasi/ manajemen dan kebijakan kesehatan, serta ilmu sosial dan perilaku, dengan
mempertimbangkan fungsi kesehatan masyarakat yang esensial
KU1 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan
menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya
KU2 Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur
KU5 Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan hasil analisis informasi dan data
KK1 Mampu menerapkan pengkajian dan analisis situasi di bidang kesehatan masyarakat pada kegiatan tingkat primer dengan pendekatan interdisiplin (analysis and assessment skill)
KK2 Mampu menerapkan kebijakan dan perencanaan kesehatan bidang kesehatan masyarakat pada kegiatan tingkat primer dengan pendekatan interdisiplin kesehatan (policy
development and program planning skill)
KK6 Mampu menerapkan prinsip-prinsip perencanaan dan pengelolaan sumber daya / dana di bidang kesehatan masyarakat pada kegiatan di tingkat layanan kesehatan primer
dengan pendekatan interdisiplin (resources/ financial planning and management skill)
KK7 Mampu menerapkan kepemimpinan dan berfikir sistem di bidang kesehatan masyarakat pada tingkat kegiatan di pelayanan kesehatan primer dengan pendekatan interdisiplin
(leadership and system thinking/ total system skill)
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK-1 Mampu memahami mengenai konsep jaminan kesehatan dan asuransi kesehatan
CPMK-2 Mampu menjelaskan komponen pembiayaan kesehatan, jaminan Kesehatan Nasional (JKN), stakeholder, dan monitoring pelaksanaannya.
CPMK-3 Mampu menguraikan dinamika system kesehatan, pembiayan kesehatan, dan ideologi yang menaungi,
Kemampuan Akhir Tiap Tahap Belajar (Sub-CPMK)
Sub CPMK-1 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai konsep jaminan social
Sub CPMK-2 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai konsep asuransi kesehatan
Sub CPMK-3 Mampu menguraikan dan menjelaskan prinsip asuransi kesehatan
Sub CPMK-4 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai asuransi kesehatan sosial dan komersial
Sub CPMK-5 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai good governance dalam asuransi kesehatan
Sub CPMK-6 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai asuransi kesehatan syariah
Sub CPMK-7 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai dampak asuransi bagi sosial dan ekonomi di Indonesia
Sub CPMK-8 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai moral hazard dan fraud dalam asuransi kesehatan
Sub CPMK-9 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai reformasi dalam pembiayaan kesehatan dan asuransi sosial
Sub CPMK-10 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai pemasaran asuransi di Indonesia
Sub CPMK-11 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai pemanfaatan asuransi kesehatan di Jepang dan Korea Selatan
Sub CPMK-12 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai pemanfaatan asuransi kesehatan Filipina dan Taiwan
Sub CPMK-13 Mampu menguraikan dan menjelaskan pemanfaatan asuransi kesehatan Muangtai dan sistem kesehatan Malaysia
Sub CPMK-14 Mampu menguraikan dan menjelaskan mengenai pemanfaatan asuransi kesehatan di Eropa

Korelasi CPMK terhadap Sub-CPMK (Tulikan peta matriks antara CPL dengan CPMK (Sub CPMK)
Sub Sub Sub Sub Sub Sub Sub Sub Sub Sub Sub Sub Sub Sub
CPMK-1 CPMK-2 CPMK-3 CPMK-4 CPMK-5 CPMK-6 CPMK-7 CPMK-8 CPMK-9 CPMK-10 CPMK-11 CPMK-12 CPMK-13 CPMK-14
CPMK-1 √ √ √ √
CPMK-2 √ √ √ √ √
CPMK-3 √ √ √ √ √
Deskripsi Singkat Mata kuliah ini membahas tentang menjelaskan tentang masalah pengertian, prinsip-prinsip, fungsi, peran Asuransi, sejarah perkembangan Asuransi Kesehatan, Askes di Indonesia, Prinsip JPKM,
Mata Kuliah Prinsip Manage Care, Dana Sehat dan DUKM
Bahan Kajian/ 1. Konsep jaminan sosial dan asuransi kesehatan
Materi 2. Prinsip asuransi kesehatan
Pembelajaran 3. Asuransi kesehatan sosial dan komersial
4. Good governance dalam asuransi kesehatan
5. Asuransi kesehatan Syariah
6. Dampak asuransi bagi sosial dan ekonomi di Indonesia
7. Moral hazard dan fraud dalam asuransi kesehatan
8. Perundang-undangan system jaminan sosial dan asuransi kesehatan
9. Reformasi dalam pembiayaan kesehatan dan asuransi social
10. Pemasaran asuransi di Indonesia
11. Pemanfaatan asuransi kesehatan di Jepang dan Korea Selatan
12. Pemanfaatan asuransi kesehatan Filipina dan Taiwan
13. Pemanfaatan asuransi kesehatan Muangtai dan sistem kesehatan Malaysia
14. Pemanfaatan asuransi kesehatan di Eropa

Daftar Pustaka 1. Trisnantoro L. 2017. Kebijakan Pembiayaan dan Fragmentasi Sistem Kesehatan. Inpress.
2. Thabrany ,H, 2014, Jaminan Kesehatan Nasional, Radjawali Pers, Jakarta
3. Permenkes RI, 2012, Peta Jalan Jaminan Kesehatan Nasional 2012-2019, Jakarta.
4. PMK no 28 tahun 2014 : Pedoman Pelaksanaan JKN
Dosen
Pengampu
Mata Kuliah Pra -
Syarat
Bentuk Pembelajaran;
Metode Pembelajaran; Bobot
Kemampuan Akhir yang diharapkan Penilaian Materi Pembelajaran (Pustaka)
Minggu Ke Penugasan Mahasiswa; (%)
(Sub CPMK)
Indikator Kriteria dan Teknik
(1) (2) (3) (4) Tatap Muka (5) Daring (6) (7) (8)
1 Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Penjelasan tentang RPS 2.5
menjelaskan mengenai konsep tentang konsep jaminan sosial Ketepatan uraian Media: Kelas, Google 2. Penjelasan tentang kontrak
jaminan sosial komputer / laptop, Clasroom perkuliahan
 Teknik: LCD, whiteboard. 3. Konsep dasar jaminan sosial
Diskusi tanya jawab, UTS [TM: 2 x 60 menit]

2 Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Konsep dasar asuransi 2.5
menjelaskan mengenai konsep tentang konsep jaminan sosial Ketepatan uraian Media: Kelas, Google kesehatan
asuransi kesehatan komputer / laptop, Clasroom 2. Manfaat asuransi kesehatan
 Teknik: LCD, whiteboard. 3. Macam-macam asuransi
Diskusi tanya jawab, UTS [TM: 2 x 60 menit] kesehatan

3 Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Definisi asuransi kesehatan 5
menjelaskan prinsip asuransi tentang prinsip asuransi Ketepatan uraian Media: Kelas, Google 2. Prinsip dasar asuransi
kesehatan kesehatan komputer / laptop, Clasroom kesehatan
 Teknik: LCD, whiteboard. 3. Penggolongasn asuransi
Diskusi tanya jawab, UTS [TM: 2 x 60 menit] kesehatan

4 Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Pengertian asuransi 10
menjelaskan mengenai asuransi tentang asuransi kesehatan sosial Ketepatan uraian Media: Kelas, Google kesehatan sosial
kesehatan sosial dan komersial dan komersial komputer / laptop, Clasroom 2. Pengertian asuransi
 Teknik: LCD, whiteboard. kesehatan komersial
Diskusi tanya jawab, UTS [TM: 2 x 60 menit] 3. Perbedaan asuransi
kesehatan sosial dan
komersial
4. Prinsip-prinsip asuransi
kesehatan sosial dan
komersial
5. Badan Pengelola asuransi
kesehatan sosial dan
komersial
6. Sistem pengelolaan asuransi
kesehatan sosial dan
komersial

5 Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Defenisi good governance 5
menjelaskan mengenai good tentang good governance dalam Ketepatan uraian Media: Kelas, Google dalam asuransi kesehatan
governance dalam asuransi asuransi kesehatan  Teknik: komputer / laptop, Clasroom 2. Prinsip good governance
kesehatan Diskusi tanya jawab, UTS LCD, whiteboard. dalam asuransi kesehatan
[TM: 2 x 60 menit] 3. Konsep good governance
dalam asuransi kesehatan

6 Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Sejarah asuransi syariah 5
menjelaskan mengenai asuransi tentang asuransi kesehatan Ketepatan uraian Media: Kelas, Google 2. Pengertian asuransi syariah
kesehatan syariah syariah komputer / laptop, Clasroom 3. Ketentuan operasional
 Teknik: LCD, whiteboard. asuransi syariah
Diskusi tanya jawab, UTS [TM: 2 x 60 menit] 4. Prinsip asuransi syariah
5. Perbedaan asuransi
konvensional dengan
asurannsi syariah
6. Kendala pengembangan
7. Sistem Pengelolaan dana

7 Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Fungsi asuransi 10
menjelaskan mengenai dampak dampak asuransi bagi sosial dan Ketepatan uraian Media: Kelas, Google 2. Faktor pendorong timbulnya
asuransi bagi sosial dan ekonomi di ekonomi di Indonesia komputer / laptop, Clasroom usaha asuransi
Indonesia  Teknik: LCD, whiteboard. 3. Pengaruh asuransi terhadap
Diskusi tanya jawab, UTS [TM: 2 x 60 menit] sosial ekonomi
4. Peranan asuransi dalam
produktifitas kegiatan
ekonomi dan sosial
5. Rasa aman dan kontribusi
timbal balik

Ujian Tengah Semester


9 Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Defenisi moral hazard 5
menjelaskan mengenai moral hazard tentang moral hazard dan fraud Ketepatan uraian Media: Kelas, Google 2. Konsep moral hazard dan
dan fraud dalam asuransi kesehatan dalam asuransi kesehatan komputer / laptop, Clasroom efisiensi dalam pelayanan
 Teknik: LCD, whiteboard. kesehatan
Diskusi tanya jawab, UAS [TM: 2 x 60 menit] 3. Klasifikasi moral hazard
4. Penyebab moral hazard

10 Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Sistem jaminan sosial yang 10
menjelaskan mengenai reformasi tentang reformasi dalam Ketepatan uraian Media: Kelas, Google ada pada saat ini
dalam pembiayaan kesehatan dan pembiayaan kesehatan dan komputer / laptop, Clasroom 2. Rncangan undang-undang
asuransi sosial asuransi sosial  Teknik: LCD, whiteboard. sistem jaminan sosial
Diskusi tanya jawab, UAS [TM: 2 x 60 menit] 3. Analisis terhadap RUU
jaminan sosial nasional
11 Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Pasar Produk asuransi 10
menjelaskan mengenai pemasaran tentang pemasaran asuransi di Ketepatan uraian Media: Kelas, Google 2. Sistem penjualan langsung
asuransi di Indonesia Indonesia  Teknik: komputer / laptop, Clasroom 3. Sistem penjualan tidak
Diskusi tanya jawab, UAS LCD, whiteboard. langsung
[TM: 2 x 60 menit] 4. General agent
5. Sistem kantor cabang
6. Keuntungan system
keagenan bagi konsumen
7. Keuntungan system
keagenan bagi perusahaan

Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Sistem asuransi kesehatn di 10
12 menjelaskan mengenai pemanfaatan pemanfaatan asuransi kesehatan Ketepatan uraian Media: Kelas, Google Jepang
asuransi kesehatan di Jepang dan di Jepang dan Korea Selatan komputer / laptop, Clasroom 2. Sistem asuransi kesehatan di
Korea Selatan  Teknik: LCD, whiteboard. Korea Selatan
Diskusi tanya jawab, UAS [TM: 2 x 60 menit]

Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Sistem asuransi kesehatn di 10
13 menjelaskan mengenai pemanfaatan pemanfaatan asuransi kesehatan Ketepatan uraian Media: Kelas, Google Filipina
asuransi kesehatan Filipina dan Filipina dan Taiwan komputer / laptop, Clasroom 2. Sistem asuransi kesehatan di
Taiwan  Teknik: LCD, whiteboard. Taiwan
Diskusi tanya jawab, UAS [TM: 2 x 60 menit]

Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, 1. Sistem asuransi kesehatn di 10
14 menjelaskan pemanfaatan asuransi pemanfaatan asuransi kesehatan Ketepatan uraian Media: Kelas, Google Muangtai
kesehatan Muangtai dan sistem Muangtai dan sistem kesehatan komputer / laptop, Clasroom 2. Sistem asuransi kesehatan di
kesehatan Malaysia Malaysia  Teknik: LCD, whiteboard. Malaysia
Diskusi tanya jawab, UAS [TM: 2 x 60 menit]

Mampu menguraikan dan Mahasiswa mampu menguraikan  Kriteria: Kuliah dan diskusi. Zoom meeting, Sistem asuransi kesehatan di 5
15 menjelaskan mengenai pemanfaatan pemanfaatan asuransi kesehatan Ketepatan uraian Media: Kelas, Google Eropa
asuransi kesehatan di Eropa di Eropa komputer / laptop, Clasroom
 Teknik: LCD, whiteboard.
Diskusi tanya jawab, UAS [TM: 2 x 60 menit]

Ujian Akhir Semester

Catatan sesuai dengan SN Dikti Permendikbud No 3/2020:


1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan
jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek
sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran,
dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-
bukti.
6. Kriteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kriteria penilaian merupakan
pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
7. Teknik penilaian: tes dan non-tes.
8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran
lain yang setara.
9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan
metode lainnya yg setara.
10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-CPMK yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-CPMK tsb., dan totalnya 100%.
12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan Terstuktur, BM=Belajar Mandiri.

Anda mungkin juga menyukai