Anda di halaman 1dari 20

MANAJEMEN ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR FISIOLOGI

PADA BAYI NY. “N” HARI PERTAMA, DI RUANG

BERSALIN PUSKESMAS KOLAKAASI

TANGGAL 08 FEBRUARI 2023

No.Registrasi :

Tanggal Masuk : 08 Februari 2023, Pukul 01.40 Wita

Tanggal Lahir : 08 Februari 2023, Pukul 06.30 Wita

Tanggal Pengkajian : 08 Februari 2023, Pukul 14.30 Wita

LANGKAH I : IDENTIFIKASI DATA DASAR

A. Identitas

1. Identitas bayi

Nama bayi : Bayi Ny. “ N “

Tanggal lahir/jam : 08 Februari 2023, Pukul 06.30 Wita

Anak ke : 1 (Pertama)

Jenis kelamin : Perempuan

Berat badan lahir : 2.600 gram

Panjang badan lahir : 45 Cm

2. Identitas ibu/ayah

Nama : Ny. ”N”/ Tn. “M”

Umur : 20 tahun/ 25 tahun

Nikah/ Lamanya : 1 kali /± 2 tahun

1
Suku : Bugis/ Bugis

Agama : Islam/ Islam

Pendidikan : SMP / SMA

Pekerjaan : IRT / Wirauswasta

Alamat : Jln Abadi Kolakaasi

B. Data Biologis/ Fisiologi

1. Riwayat Kehamilan

a. GI PI A0

b. HPHT tanggal 11 Mei 2022

c. HTP tanggal 17 februari 2023

d. Ibu mengatakan rajin memeriksakan kehamilannya di

puskesmas Kolakaasi

e. Ibu mengatakan tidak ada riwayat penyakit, seperti hipertensi ,

jantung dan diabetes militus

f. Ibu mengatakan hamil 9 bulan

2. Riwayat Persalinan Sekarang dan kelahiran

a. Ibu mengatakan melahirkan tanggal 08 Februari 2023, Pukull

06.30 Wita

b. Ibu mengatakan melahirkan normal pervagina

c. Ibu mengatakan ini persalinan yang kelima dan tidak pernah

mengalami keguguran

d. Ibu mengatakan haid terakhir tanggal 13 Mei 2021

e. Ibu mengatakan bayi lahir langsung menangis

2
f. Umur kehamilan 39 minggu

g. Tempat persalinan : Ruang bersalin puskesmas Kolakaasi

h. Penolong persalinan : Bidan

i. Bayi lahir spontan, menangis kuat pada tanggal 08 Februari

2023, Pukul 06.30 Wita

C. Riwayat pemenuhan kebutuhan dasar bayi

1. Nutrisi atau cairan

a. Ibu tidak menyusui bayinya karena produksi ASI belum keluar

b. Kemampuani mengisap bayi belum terlihat karena ibunya

belum dapat menyusui bayinya

c. Kesulitan menyusui ada, yakni produksi ASI ibu belum keluar

2. Eliminasi

a. Eliminasi BAK

Frekuensi BAK : Ibu mengatakan bayinya sudah BAK 3 kali

Warna : Kuning muda

b. Eliminasi BAB

Frekuensi BAB : Ibu mengatakan bayinya BAB 1 kali

Warna : Hitam (Mekonium)

3. Personal Hygiene

a. Ibu mengatakan bayinya belum dimandikan

b. Rambut, mata, hidung, telinga, badan, kuku tangan, dan kuku

kaki tampak bersih

c. Genitalia dan anus dibersihkan setiap kali BAB/BAK

3
d. Pakaian diganti setiap kali basah atau lembab

4. Tidur/Istirahat

a. Bayi tidur sesering mungkin dan terbangun jika popoknya basah

b. Waktu tidur bayi tidak menentu

D. Data psikologis

1. Pola emosi bayi

a. Bayi menangis ketika bayi merasa haus dan popoknya basah

b. Bayi sering kaget

2. Pola emosional orang tua

a. Harapan orang tua semoga bayinya sehat dan mereka sangat

senang dengan kelahiran bayinya.

E. Data sosial ekonomi orang tua

1. Interaksi orang tua dengan bayinya baik

2. Status rumah : Rumah pribadi

3. Penghuni rumah : Ibu, bapak, dan anak – anak .

F. Pemeriksaan Fisik

1. Pemeriksaan umum

a. Berat badan lahir : 2.600 gram

b. Panjang badan lahir : 45 cm

c. Jenis kelamin : Perempuan

2. Tanda-tanda vital

a. Suhu badan : 37,5°C

b. Respirasi : 68 x/menit

4
c. Denyut nadi : 130 x/ menit

3. a. Kepala dan wajah

1) Rambut : Tebal, hitam, lurus

2) Ubun-ubun : Terasa lembek, belum menutup

3) Sutura : Tampak jelas

4) Tidak ada caput atau benjolan

b. Mata

1) Simetris kiri dan kanan

2) Sclera mata tidak ikterus

3) Konjungtiva tidak pucat

c. Hidung

1) Simetris kiri dan kanan

2) Gerakan cuping hidung : Tidak ada

3) Tampak bersih

d. Telinga

1) Lekuk telinga : Normal

2) Daun telinga : Lunak

3) Secret : Tidak ada

e. Mulut dan bibir

1) Refleks mengisap : Belum baik

2) Keadaan bibir : Merah muda dan basah

3) Keadaan lidah : Tidak ada kelainan

4) Gusi : Tidak ada kelainan

5
5) Tampak bersih

f. Leher

1) Tonus otot leher baik

g. Dada dan perut

1) Gerakan dada : Seirama dengan nafas, baik

2) Tali pusat dibiarkan terbuka

3) Tampak pembuluh darah pada tali pusat yang terpotong, tali

pusat tampak masih basah

h. Punggung dan bokong

1) Tidak ada tonjolan pada punggung

2) Tidak ada lipatan pada kulit bokong

3) Intergritas kulit : Baik

i. Genitalia dan Anus

1) Keadaan uretra : Berlubang

2) Keadaan genital : testis sudah turun

3) Tampak lubang anus

4) Tampak bersih

5) Terdapat verniks caseosa

j. Estremitas

1) Atas : Jari-jari lengkap, tidak oedema,dan

gerak aktif.

2) Bawah : Jari-jari kaki lengkap, tidak oedema,

gerakan aktif.

6
k. Pemeriksaan refleks

1) Refleks moro : Baik, saat di rangsang kedua tangan dan

kaki bayi seakan merangkul.

2) Refleks Rooting : Baik, saat bayi di rangsang pada pipi,

bayi langsung menoleh.

3) Refleks suckling : Baik, bayi menghisap kuat saat di beri

ASI.

4) Refleks Grasting : Baik, pada saat telapak tangannya di

sentuh bayi menggenggam.

5) Refleks babynsky : Ada, bayi bila dirangsang pada

telapakkakinyamemperlihatkan gerakan

seperti menendang

4. Pemeriksaan pengukuran

a. Ukuran lingkaran

1) Lingkar kepala : 33 cm ( 33 cm – 35 cm )

2) Lingkar perut : 31 cm ( 31 cm – 35 cm )

3) Lingkar dada : 32 cm ( 30 cm – 38 cm )

4) Lingkar lengan atas : 11 cm ( 11 cm – 15 cm )

b. Ukuran panjang

1) Kepala-simpisis : 35 cm

2) Simpisis-kaki : 14 cm

3) Panjang Badan Lahir : 45 cm

7
LANGKAH II : IDENTIFIKASI DIAGNOSA /MASALAH AKTUAL

Bayi baru lahir hari pertama, Bayi Cukup Bulan Sesuai Masa Kehamilan,

spontan.

1. Bayi baru lahir hari pertama

DS : Ibu mengatakan melahirkan tanggal 08 Februari 2023, Pukul

06.30 Wita

DO :Tanggal pengkajian 08 Februari 2028, Pukul 14.30 Wita

Analisis dan interpretasi data

a. Bayi baru lahir adalah individu baru yang lahir di dunia dalam

keadaan yang terbatas, janin yang lahir melalui proses persalinan

dan telah mampu hidup di luar kandungan.

b. Bayi lahir tanggal 08 Februari 2023, Pukul 06.30 Wita dan di

lakukan pengkajian 08 Februari 2028, Pukul 14.30 Wita berarti

bayi lahir memasuki hari pertama. ( Buku Ajar Asuhan Kebidanan

Edisi 4 Volume hal : 879 ).

2. Bayi cukup bulan

DS :

a. Ibu mengatakan melahirkan tanggal 08 Februari 2023,

Pukul 06.30 Wita

b. Ibu mengatakan HPHT tanggal 11 Mei 2022

c. Ibu mengatakan hamil 9 bulan

DO :

a. Umur kehamilan 39 minggu

8
b. Bayi lahir spontan, Letak Belakang Kepala, langsung

menangis kuat

c. Apgar/score : 8/9

d. BBL : 2.600 gram

e. PBL : 45 cm

f. Lingkar kepala : 33 cm

g. Lingkar perut : 31 cm

h. Lingkar dada : 32 cm

i. Lingkar lengan atas : 11 cm

j. Terdapat verniks caseosa

k. Refleks baik

Analisis dan interpretasi data

1) Bayi cukup bulan adalah bayi yang dilahirkan dengan umur

kehamilan antara 37-42 minggu ( Ilmu Kebidanan Penyakit

Kandungan, Manuaba, 1998 : 21 ).

2) Pada bayi cukup bulan organ-organ tubuh bayi sudah sempurna,

selain itu bayi cukup bulan mempunyai verniks caseosa

( Pengertian Obstetric dan Adaptasi Bayi Baru Lahir, 2019 ).

3. Sesuai masa kehamilan

DS : Ibu mengatakan HPHT tanggal 11 Mei 2022

DO:

a. Ibu datang ke puskesmas Kolakaasi tanggal 15

Februari 2022

9
b. Gestasi 39 minggu

Analisi dan interpretasi data

Bayi yang lahir 39 minggu adalah termasuk sesuai masa kehamilan,

karena masa kehamilan antara 37-42 minggu atau 259-294 hari

adalah masa kehamilan yang sesuai (Buku ajaran bidan/ mayes 2009)

4. Lahir spontan

DS :Ibu mengatakan melahirkan normal pervagina

DO :Tanggal 08 Februari 2023 bayi lahir spontan, langsung menangis

Analisis dan interpretasi data

Persalinan spontan adalah suatu cirri persalinan sejati yang meliputi

penipisan dan dilasi servix (buku ajar bidan / myles 2009, hal 431)

LANGKAH III : IDENTIFIKASI DIAGNOSA/MASALAH POTENSIAL

Tidak di temukan masalah potensial

LANGKAH IV : PERLUNYA TINDAKAN SEGERA/KOLABORASI

Tidak ada data yang mendukung perlunya tindakan segera atau pun

kolaborasi.

LANGKAH V : RENCANA TINDAKAN

A. Tujuan

1. Bayi dapat beradaptasi dengan perubahan lingkungan dari intra

uterin ke ekstra uterin

2. Tidak terjadi infeksi tali pusat

10
B. Kriteria

1. Bayi sehat, tanda-tanda vital dalam batas normal

S : 36,5°C – 37,5°C

P : 40 – 60 x/menit

N :120 – 140 x/menit

2. Tidak ada tanda-tanda infeksi seperti : tali pusat berwarna merah,

timbul bau yang tidak sedap dan tali pusat bernanah

C. Rencana Tindakan

1. Beri kehangatan bayi dengan membungkus/menyelimuti tubuh bayi

dengan menggunakan kain yang bersih dan kering

Rasional : Bayi pada awal kehidupannya masih sangat mudah

kehilangan panas melalui evaporasi, konveksi dan

radiasi, karena bayi berada di tempat yang suhu

lingkungan lebih rendah dari dalam Rahim.

2. Observasi keadaan umum dan tanda-tanda vital bayi

Rasional : Pemantauan observasi keadaan umum dan tanda-

tanda vital bayi bertujuan untuk mengidentifikasi secara

dini masalah kesehatan bayi baru lahir segera sebagai

indikator untuk melakukan tindakan selanjutnya

3. Anjurkan kepada ibu untuk memberi ASI saja selama 6 bulan tanpa

makanan pendamping

Rasional : ASI mengandung laktosa dengan konsentrasi tinggi

11
(4 % kolostrum dan meningkat 7 % pada ASI matur)

dimana laktosa merupakan HA utama dalam ASI dan

nutrien spesifik untuk bayi

4. Ajarkan ibu cara menyusui yang baik dan benar

Rasional : Dengan menyusui yang baik dan benar, selain bayi

dapat memperoleh cukup ASI juga mencegah

terjadinya lecet pada puting susu.

5. Anjurkan ibu untuk mengganti popok bayinya ketika basah

Rasional : Mengganti popok setiap kali basah, merupakan salah

satu upaya untuk mencegah terjadinya ruam popok,

yaiyu warna menyeluruh pada daerah bokong. Ruam

popok merupakan reaksi kulit terhadap bakteri yang

dapat menyebabkan terjadinya infeksi.

6. Ajarkan kepada ibu mengenai perawatan tali pusat dan tanda-tanda

infeksi

Rasional :Perawatan tali pusat bertujuan untuk mencegah infeksi

mempercepat puputnya tali pusat serta memberikan

rasa nyaman bagi bayi

Pengenalan tanda-tanda infeksi sehingga dapat

mengambil tindakan yang sesuai jika menemukan

tanda-tanda infeksi tersebut.

12
LANGKAH VI : IMPLEMENTASI

Tanggal 08 Februari 2022, Pukul 06.35 Wita

1. Memberi kehangatan bayi dengan menyelimuti tubuh bayi dengan

menggunakan kain bersih dan kering

2. Mengobservasi keadaan umum dan tanda-tanda vital dalam batas

normal

( SB : 36,5°C, P : 68 x/menit, N : 130x/menit )

3. Menganjurkan kepada ibu untuk memberikan ASI saja selama 6 bulan

tanpa makanan tambahan

4. Mengajarkan ibu untuk menyusui bayinya dengan benar, yaitu:

a. Cuci tangan yang bersih dengan sabun, perah sedikit ASI dan

oleskan disekitar putting

b. Cari posisi nyaman, usahakan ibu rileks

c. Lengan ibu menopang kepala, leher, dan seluruh badan bayi

(kepala dan tubuh berada dalam garis lurus), muka bayi

menghadap ke payudara ibudan hidung bayi di depan putting susu

ibu

d. Dekatkan bayi ke tubuh ibu

e. Sentuhkan putting susu ke bibir bayi, menunggu hingga mulut bayi

terbuka lebar kemudian mengarahkan mulut bayi ke putting susu

ibu hingga bayi dapat menangkap putting susu. Ibu memegang

payudara dengan satu tangan dimana empat jari diletakkan di

bawah payudara dan ibu jari di atas payudara

13
f. Pastikan bahwa sebagian besar areola masuk ke dalam mulut bayi.

Dagu rapat ke payudara dan bibir bawah melengkung ke luar

g. Jika bayi sudah selesai menyusui, ibu mengeluarkan putting dari

mulut bayi dengan memasukkan jari kelingking ibu diantara mulut

dan payudara

5. Anjurkan ibu untuk mengganti popok bayinya ketika basah

6. Mengajarkan kepada ibu mengenai perawatan tali pusat dan tanda-

tanda infeksi tali pusat yaitu:

a. Perawatan tali pusat

1) Tidak meletakkan benda apapun di atas perut bayi

2) Tidakmembungkus tali pusat dengan tujuan untuk

mempercepat proses pengeringan

3) Jika kotor bersihkan dengan air DTT dan keringkan

4) Lipat pakaian di bawah puntung tali pusat

b. Tanda-tanda bahaya infeksi tali pusat

1) Tali pusat berwarna merah

2) Mengeluarkan bau tidak sedap

3) Tali pusat bernanah

LANGKAH VII : EVALUASI

Tanggal 08 Februari 2023, Pukul 14.00 Wita

1. Bayi sudah dapat beradaptasi dengan perubahan lingkungan dari intra

uterin ke ekstra uterin ditandai dengan tanda-tanda vital bayi normal

14
( S : 36,5°C, P : 68 x/menit, N : 130 x/menit )

3. Tidak ada tanda-tanda infeksi ( infeksi tidak terjadi )

a. Tali pusat berwarna merah

b. Timbul bau yang tidak sedap

c. Tali pusat bernanah

15
PENDOKUMENTASIAN HASIL ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU

LAHIR FISIOLOGI PADA BAYI NY. “N’ HARI PERTAMA,

DI RUANG BERSALIN PUSKESMAS KOLAKAASI

TANGGAL 08 FEBRUARI 2023

No.Registrasi :

Tanggal Masuk : 08 Februari 2023, Pukul 01.40

Tanggal Lahir : 08 Februari 2023, Pukul 06.30 Wita

Tanggal Pengkajian : 08 Februari 2023, Pukul 14.00 Wita

LANGKAH I : IDENTIFIKASI DATA DASAR

A. Identitas

1. Identitas bayi

Nama bayi : Bayi Ny. “N’

Tanggal lahir/jam : 03 Februari 2022, Pukul 02.10 Wita

Anak ke : 1 (Pertama)

Jenis kelamin : Perempuan

2. Identitas ibu/ayah

Nama : Ny. ”N”/ Tn. “M”

Umur :20 tahun/ 25 tahun

Nikah : 1 kali /± 2 tahun

Suku : Bugis / Bugis

Agama : Islam/ Islam

16
Pendidikan : SMP / SMA

Pekerjaan : IRT / Wiraswasta

Alamat : Jl Abadi Kolakaasi

DATA SUBJEKTIF ( S )

1. Ibu mengatakan ini adalah persalinan yang pertama dan tidak pernah

keguguran

2. Ibu mengatakan melahirkan tanggal 08 Februati 2023, Pukul 06.30

Wita

3. Ibu mengatakan bayi lahir langsung menangis

4. Ibu mengatakan haid terakhir tanggal 09 Mei 2022

5. Ibu mengatakan belum menyusui bayinya karena tidak ada produksii

ASI

6. Ibu mengatakan hamil 9 bulan

DATA OBJEKTIF ( O )

1. Ibu melahirkan tanggal 08 Februari 2023, Pukul 06.30 Wita

2. Bayi lahir spontan langsung menangis

3. Kulit tampak kemerahan

4. Apgar score : 8/9

5. BBL : 2.600 gram

6. PBL : 45 cm

7. TTV bayi

17
a. Suhu badan : 36,5°C

b. Pernapasan : 68 x/menit

c. Denyut nadi : 130 x/menit

8. Pemeriksaan fisik

a. Kepala : Rambut hitam dan lurus

b. Mulut : Refleks mengisap baik

c. Dada : Pergerakan dada mengikuti gerakan napas

d. Genitalia : Labia minora dan labia mayora normal

9. Refleks moro, Rooting, Suckling, Grasting : Baik

10. Pengukuran lingkaran

a. Lingkar kepala : 33 cm

b. Lingkar perut : 31 cm

c. Lingkar dada : 33 cm

d. Lingkar lengan atas : 11 cm

ASSESMENT (A)

Aktual : Bayi baru lahir hari pertama , Bayi cukup bulan, sesuai

umur kehamilan,spontan

PLANNING (P)

Tanggal 08 Februari 2023, Pukul 06.30 Wita

1. Memberi kehangatan bayi dengan menyelimuti tubuh bayi dengan

menggunakan kain bersih dan kering

18
2. Mengobservasi keadaan umum dan tanda-tanda vital dalam batas

normal

( SB : 36,5°C, P : 64 x/menit, N : 80x/menit )

3. Menganjurkan kepada ibu untuk memberikan ASI saja selama 6 bulan

tanpa makanan tambahan

4. Mengajarkan ibu untuk menyusui bayinya dengan benar, yaitu:

a. Cuci tangan yang bersih dengan sabun, perah sedikit ASI dan

oleskan disekitar putting

b. Cari posisi nyaman, usahakan ibu rileks

c. Lengan ibu menopang kepala, leher, dan seluruh badan bayi

(kepala dan tubuh berada dalam garis lurus), muka bayi

menghadap ke payudara ibudan hidung bayi di depan putting susu

ibu

d. Dekatkan bayi ke tubuh ibu

e. Sentuhkan putting susu ke bibir bayi, menunggu hingga mulut bayi

terbuka lebar kemudian mengarahkan mulut bayi ke putting susu

ibu hingga bayi dapat menangkap putting susu. Ibu memegang

payudara dengan satu tangan dimana empat jari diletakkan di

bawah payudara dan ibu jari di atas payudara

f. Pastikan bahwa sebagian besar areola masuk ke dalam mulut bayi.

Dagu rapat ke payudara dan bibir bawah melengkung ke luar

19
g. Jika bayi sudah selesai menyusui, ibu mengeluarkan putting dari

mulut bayi dengan memasukkan jari kelingking ibu diantara mulut

dan payudara

5. Anjurkan ibu untuk mengganti popok bayinya ketika basah

6. Mengajarkan kepada ibu mengenai perawatan tali pusat dan tanda-

tanda infeksi tali pusat yaitu:

a. Perawatan tali pusat

1) Tidak meletakkan benda apapun di atas perut bayi

2) Tidakmembungkus tali pusat dengan tujuan untuk

mempercepat proses pengeringan

3) Jika kotor bersihkan dengan air DTT dan keringkan

4) Lipat pakaian di bawah puntung tali pusat

b. Tanda-tanda bahaya infeksi tali pusat

1) Tali pusat berwarna merah

2) Mengeluarkan bau tidak sedap

3) Tali pusat bernanah

20

Anda mungkin juga menyukai