Anda di halaman 1dari 1

7.

Elegi Jakarta - Asrul Sani


Pada tapal terakhir sampai ke Yogya,
bimbang telah datang pada nyala
langit telah tergantung suram
Kata-kata berantukan pada arti sendiri
Bimbang telah datang pada nyala
dan cinta tanah air akan berupa
peluru dalam darah
serta nilai yang bertebaran sepanjang masa
bertanya akan kesudahan ujian
mati - atau tiada mati-matinya

O jenderal, bapa, bapa


tiadakah engkau hendak berkata untuk kesekian kali
ataukah suatu kehilangan keyakinan
hanya akan tetap tinggal pada titik-sempurna
dan nanti tulisan yang telah diperbuat sementara
akan hilang ditiup angin
ia berdiam di pasir kering

Baca artikel detiksulsel, "35 Contoh Puisi Pendek Berbagai Tema Lengkap dengan
Penjelasannya" selengkapnya https://www.detik.com/sulsel/berita/d-6369006/35-contoh-
puisi-pendek-berbagai-tema-lengkap-dengan-penjelasannya.

Download Apps Detikcom Sekarang https://apps.detik.com/detik/

Anda mungkin juga menyukai