Anda di halaman 1dari 2

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

CAPAIAN PEMBELAJARAN : Pada akhir fase E, peserta didik mampu memahami jenis sambungan, tumpuan (bushing & bearing),
transmisi mesin, dan pemipaan.
ELEMEN : Dasar sistem mekanik
DURASI (WAKTU) : 12 JP

Kompetensi MATERI AKTIVITAS EVALUASI ALOKASI SUMBER


No yang ingin Tujuan Pembelajaran PEMBELAJARAN WAKTU BELAJAR
dicapai (JP)
1 Menjelaskan a. Siswa mampu  Jenis sambungan  Menampilkan video Formatif dan 6
jenis mengklasifikasikan jenis  Jenis tumpuan mengenai jenis Sumatif
sambungan, sambungan, tumpuan, dan  Pemipaan sambungan, tumpuan, bentuk lisan
tumpuan, dan pemipaan  Perhitungan dan pemipaan dan tulisan
pemipaan b. Siswa mampu menjelaskan kekuatan  Menjelaskan materi
jenis sambungan, tumpuan, sambungan pelajaran mengenai
dan pemipaan  Perhitungan jenis sambungan,
c. Siswa mampu menghitung kekuatan tumpuan tumpuan, dan
kekuatan sambungan dan pemipaan
tumpuan  Memberikan tugas/
pertanyaan kepada
siswa mengenai jenis
sambungan, tumpuan,
dan pemipaan

2 Melakukan a. Siswa mampu  Prinsip dasar  Menampilkan video Formatif dan 6


praktik singkat mengklasifikasikan transmisi mesin mengenai transmisi Sumatif
transmisi mesin transmisi mesin  Jenis- jenis mesin bentuk
b. Siswa mampu menghitung transmisi mesin  Menjelaskan materi tulisan dan
transmisi mesin  Perhitungan pelajaran mengenai unjuk kerja
c. Siswa mampu melakukan transmisi mesin transmisi mesin
bongkar pasang transmisi  Prosedur  Mendemonstrasikan
mesin pemasangan teknik pembongkaran
transmisi mesin dan pemasangan
transmisi mesin sesuai
prosedur
 Memberikan tugas
praktik kepada siswa
membongkar dan
memasang transmisi
mesin

Anda mungkin juga menyukai