Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Nama Sekolah :
Program Studi :Teknik Ketenagalistrikan
Kompetensi Keahlian :Teknik Pembangkit Tenaga Listrik
Mata Pelajaran : Mesin Pembangkit Tenaga Listrik
Kelas / Semester :
Materi Pokok : Pemeliharaan rutin unit mesin pembangkit listrik
Alokasi Waktu : 4 X 7JP

I. Kompetensi Dasar 3.8. Menentukan cara pemeliharaan rutin unit mesin listrik
pembangkit
4.8 Melaksanakan pemeliharaan rutin unit mesin listrik pembangkit

II. Indikator Pencapaian 1. Siswa dapat menjelaskan defenisi pemeliharaan


2. Siswa dapat menjelaskan tujuan pemeliharaan unit mesin
pembangkit listrik
3. Siswa dapat menjelaskan perkembangan pemeliharaan mesin unit
pembangkit.
4. Siswa dapat menjelaskan manajemen pemeliharaan unit mesin
pembangkit listrik
5. Siswa dapat menjelaskan tujuan manajemen pemeliharaan unit
mesin pembangkit listrik
6. Siswa dapat menggambar flow chart prosedur pemeliharaan
preventif/priodik unit mesin pembangkit listrik
7. Siswa dapat mengidentifikasi permasalahan mesin unit
pembangkit listrik sebelum melakukan pemeliharaan rutin
8. Siswa dapat menyusun perencanaan pemeliharaan rutin unit
mesin pembangkit listrik
9. Siswa dapat melakukan pemeliaharaan rutin pada unit mesin
pembangkit listrik
10. siswa dapat melakukan evaluasi dan pelaporan terhadap hasil
pemeliharaan rutin unit mesin pembangkit listrik.

III. Tujuan Pembelajaran 1. Diberikan materi dan LKPD, setelah pembelajaran selesai siswa
dapat menjelaskan defenisi pemeliharaan tanpa kesalahan.
2. Diberikan materi dan LKPD, setelah pembelajaran selesai siswa
dapat menjelaskan tujuan pemeliharaan unit mesin pembangkit
listrik tanpa kesalahan.
3. Diberikan materi dan LKPD, setelah pembelajaran selesai siswa
dapat menjelaskan perkembangan pemeliharaan mesin unit
pembangkit tanpa kesalahan.
4. Diberikan materi dan LKPD, setelah pembelajaran selesai siswa
dapat menjelaskan manajemen pemeliharaan unit mesin
pembangkit listrik tanpa kesalahan.
5. Diberikan materi dan LKPD, setelah pembelajaran selesai siswa
dapat menjelaskan tujuan manajemen pemeliharaan unit mesin
pembangkit listrik tanpa kesalahan.
6. Diberikan materi dan LKPD, setelah pembelajaran selesai siswa
dapat menggambar flow chart prosedur pemeliharaan
preventif/priodik unit mesin pembangkit listrik tanpa
kesalahan.
7. Diberikan materi dan LKPD, setelah pembelajaran selesai siswa
dapat mengidentifikasi permasalahan mesin unit pembangkit
listrik sebelum melakukan pemeliharaan rutin tanpa kesalahan.
8. Diberikan materi dan LKPD, setelah pembelajaran selesai siswa
dapat menyusun perencanaan pemeliharaan rutin unit mesin
pembangkit listrik tanpa kesalahan.
9. Diberikan materi dan LKPD, setelah pembelajaran selesai siswa
dapat melakukan pemeliaharaan rutin pada unit mesin
pembangkit listrik tanpa kesalahan.
10. Diberikan materi dan LKPD, setelah pembelajaran selesai siswa
dapat melakukan evaluasi dan pelaporan terhadap hasil
pemeliharaan rutin unit mesin pembangkit listrik tanpa
kesalahan.
IV. Media Pembelajaran : Handout Bahan Ajar dan Power point.
V. Strategi Pembelajaran : laboratorium training
Langkah – Langkah Pembelajaran :

No Nama Uraian Kegiatan waktu


Kegiatan Kegiatan Guru Kegiatan Siswa
1  Mengucapkan salam  Menjawab salam
 Memeriksa kehadiran dan kesiapan belajar  Menyatakan
siswa kehadiran
 Siswa berdo’a 10
Pendahuluan  Mengawali pembelajaran dengan do’a yang menit
sesuai
dipimpin oleh ketua kelas kepercayaannya
 Memberi motivasi tentang manfaat kalibrasi  Siswa
alat ukur tahanan listrik sebelum melakukan memerhatikan dan
pengukuran tahanan (resistansi) menyimak
argumen guru

2 Mengatur pembentukan Mencari anggota


Pembentukan kelompok siswa kelompok
A. kelompok Pembagian lembar kerja Menerima dan
/LKPD 1C pada masing- mencermati LKPD 1C
masing kelompok siswa
Menyampaikan tujuan Mencermati tujuan
pembelajaran pembelajaran
Penyampaian Memberikan handout menerima handout
B. teori materi dan menyajikan dan memerhatikan
power point penjelasan guru 250
Membimbing diskusi dan mendiskusikan materi menit
Kegiatan tanya jawab antar / tugas LKPD 1C
Inti siswa,dan memberikan
balikan
Membimbing kelompok Mengerjakan tugas
Pemberian siswa menyelesaikan LKPD 1C
C. tugas tugas LKPDD 1C
Memberi balikan Bertanya pada guru
/masukan terhadap bila ada kesulitan
pekerjaan siswa LKPD LKPD 1C
1C
Praktek di Memberikan LKPD 1P siswa mencermati
D. dunia kerja kepada siswa LKPD 1P yang
diberikan
Membimbing kelompok Mengerjakan LKPD
siswa menyelesaikan 1P
LKPD 1P
Memberi Bertanya pada guru
balikan/masukan terhadap apabila ada kesulitan
hasil LKPD 1P yang
dikerjakan oleh siswa
3 Penutup  Guru merangkum dan memberikan umpan  memerhatikan 10
balik hasil kalibrasi yang dilakukan oleh guru menit
siswa.

VI. Uraian Materi


Tertera dalam buku bahan ajar
VII. Penilaian

Tes objektif dan Tes Perlakuan

Anda mungkin juga menyukai