Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI PENULISAN SOAL

PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS)


TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023
Satuan Pendidikan : SMP Sains Cahaya Al-Qur’an Jumlah Soal : 40 Soal
Mata Pelajaran : IPA Bentuk Soal : 1. Pilihan Ganda : 35 Soal
Kelas : IX 2. Uraian : 5 Soal

No. Level Nomor


KompetensiDasar Kelas Materi Indikator Soal Bentuk
Urut Kognitif Soal
Soal
1. 3.1 Mendeskripsikan IX Sistem Reproduksi 3.1.1. Peserta didik dapat menjelaskan proses C2 1 PG
struktur dan fungsi Manusia : spermatogenesis
system reproduksi pada 3.1.2. Peserta didik dapat Menjelaskan proses C2 2 PG
 Pembelahan pada
manusia, kelainan dan sel oogenesis
penyakit pada system  Sistem reproduksi 3.1.3. Peserta didik dapat Menjelaskan penyakit C2 3 PG
reproduksi, dan manusia yang menyerang system reproduksi
penerapan pola hidup  Kelainan dan 3.1.4. Disajikan gambar organ reproduksi pria, C1 4 PG
yang menunjang penyakit pada peserta didik dapat Menunjukkan bagian
kesehatan reproduksi. system reproduksi organ reproduksi pria yang berfungsi untuk
 Pola hidup yang menjaga suhu sperma
menunjang
3.1.5. Peserta didik dapat Mendeskripsikan siklus C1 5 PG
kesehatan
reproduksi menstruasi
3.1.6. Peserta didik dapat Menjelaskan fertilisasi C1 6 PG
3.1.7. Disajikan gambar organ reproduksi wanita,
peserta didik dapat Menganalisis C4 7 PG
kemungkinan mempunyai keturunan/tidak
pada pasien yang terkena kanker
3.1.8. Disajikan gambar struktur bunga, peserta
didik dapat menjelaskan bagian bunga-bunga C2 36 Uraian
secara lengkap
2. 3.2. Menganalisis sistem per- IX Sistem perkem- 3.2.1. Peserta didik mampu menentukan C3 8 PG

Kisi-kisi PAS IPA IX Kurikulum 2013 1


No. Level Nomor
KompetensiDasar Kelas Materi Indikator Soal Bentuk
Urut Kognitif Soal
Soal
kembangbiakan pada Bangbiakan pada penyerbukan yang terjadi pada kasus sehari-
tumbuhan dan hewan Tumbuhan dan hari dengan tepat melalui paparan yang
serta penerapan hewan disajikan.
teknologi pada system  Reproduksi pada 3.2.2. Disajikan gambar urutan perkecambahan, C2 9 PG
reproduksi tumbuhan tumbuhan peserta didik dapat menentukan urutan tahap
dan hewan.  Teknologi perkecambahan
reproduksi pada 3.2.3. Peserta didik dapat menganalisis perbedaan C3 37 Uraian
tumbuhan mencangkok dan menanam biji ditinjau dari
 Reproduksi pada sifat keturunan dan kecepatan berbuah
hewan 3.2.4. Peserta didik dapat menjelaskan proses C2 10 PG
 Teknologi fertilisasi dengan benar
reproduksi pada 3.2.5. Peserta didik dapat menjelaskan fungsi C2 11 PG
hewan pengendalian biologis dengan benar
3.2.6. Disajikan gambar teknik perkembangbiakan C3 12 PG
vegetative tumbuhan, peserta didik dapat
mengidentifikasi jenis perkembangbiakannya
3.2.7. Peserta didik dapat menggolongkan hewan C2 13 PG
berdasarkan cara perkembangbiakaan seksual
3.2.8. Peserta didik dapat membedakan C2 14 PG
metamorfosis sempurna dan metamorfosis
tidak sempurna

3. 3.3 Menerapkan konsep IX Pewarisan Sifat 3.3.1 Menganalisis hubungan antara kromosom, C3 15 PG
pewarisan sifat dalam  Materi genetic DNA, gen, RNA dan karakteristik makhluk C2 16 PG
pemuliaan dan  Hukum pewarisan hidup
kelangsungan makhluk sifat 3.3.2 Peserta didik dapat menentukan pernyataan C2 17 PG
hidup  Pewarisan sifat yang benar tentang hukum II Mendel
pada manusia 3.3.3 Peserta didik dapat mengidentifikasi C2 18 PG

Kisi-kisi PAS IPA IX Kurikulum 2013 2


No. Level Nomor
KompetensiDasar Kelas Materi Indikator Soal Bentuk
Urut Kognitif Soal
Soal
 Kelainan sifat pewarisan sifat yang ada pada manusia
menurun pada 3.3.4 Peserta didik dapat menerapkan hokum C2 19 PG
manusia Mendel pada pewarisan sifat makhluk hidup
 Penerapan 3.3.5 Peserta didik dapat menentukan dengan tepat C3 20 PG
pewarisan sifat genotipe parental pada kasus pewarisan sifat
dalam pemulaian yang disajikan.
mahklukhidup 3.3.6 Peserta didik dapat menentukan dengan tepat C3 21 PG
 Adaptasi dan persentase fenotip hasil persilangan dihibrid
seleksi alam pada kasus pewarisan sifat yang disajikan.
3.3.7 Peserta didik dapat menjelaskan interaksi C2 22 PG
muatan-muatan listrik
3.3.8 Peserta didik dapat menganalisis pewarisan C4 38 Uraian
sifat pada manusia
3.3.9 Peserta didik dapat menghitung kuat medan C3 23 PG
listrik dengan persamaan E = F/q0
4. 3.4 Menjelaskan konsep IX Listrik Statis 3.4.1 peserta didik dapat menganalisis pernyataan C4 24 PG
listrik statis dan  Interaksi antara yang benar berkaitan dengan potensial listrik
gejalanya dalam muatan listrik dua muatan
kehidupan sehari hari,  Gaya listrik 3.4.2 disajikan gambar sel saraf, peserta didik C4 25 PG
termasuk kelistrikan  Potensial listrik dapat menunjukkan bagian sel saraf yang
pada sistem saraf dan  Hewan yang berfungsi sebagai tempat terjadinya Tarik
hewan yang mengandung listrik menarik muatan listrik
mengandung listrik. 3.4.3 Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik C2 26 PG
dapat mengidentifikasi sifat-sifat muatan
listrik dengan benar.
3.4.4 Peserta didik dapat memprediksi aliran listrik C2 27 PG
pada peristiwa petir yang menyambar sebuah
rumah dengan seseorang yang berada di atap

Kisi-kisi PAS IPA IX Kurikulum 2013 3


No. Level Nomor
KompetensiDasar Kelas Materi Indikator Soal Bentuk
Urut Kognitif Soal
Soal
rumah
3.4.5 Peserta didik dapat menjelaskan peristiwa C2 39 Uraian
petir lebih sering menyambar pohon kelapa
disbanding pohon mangga
2.4.6 peserta didik dapat menyebutkan system C2 28 PG
khusus pada hewan yang dapat
menghasilkan listrik

5. 3.5 Menerapkan konsep IX Rangkaian Listrik 3.5.1 Disajikan gambar rangkaian listrik, peserta C2 29 PG
rangkaian listrik, energy  Arus listrik didik dapat menentukan keberadaan arus
dan daya listrik, sumber  Hukum Ohm listrik pada suatu rangkaian
enegi listrik dalam  Hukum I 3.5.2 Peserta didik dapat menunjukkan bahan C3 30 PG
kehidupan sehari-hari (satu)Kirchhoff konduktor untuk menyalakan lampu
termasuk sumber energy  Rangkaian listrik 3.5.3 Disajikan gambar rangkaian seri, peserta
listrik alternative serta  Sumber energy didik dapat menghitung hambatan total pada
berbagai upaya listrik rangkaian tersebut C3 31 PG
menghemat energy  Energi dan daya 3.5.4 Peserta didik dapat menghitung banyak
listrik listrik muatan listrik
 Penghematan 3.5.5 Peserta didik dapat menyebutkan salah satu C3 32 PG
energy listrik keuntungan penggunaan energy matahari
3.5.6 Peserta didik dapat menganalisis dan C2 33 PG
 Sumber energy
menghitung biaya dari energy listrik yang
listrik
dipakai berdasarkan kasus yang disajikan. C4 40 Uraian
3.5.7 Peserta didik dapat menyebutkan perubahan
energi listrik pada baterai
3.5.8 Peserta didik dapat menyebutkan upaya- C2 34 PG
upaya penghematan listrik
C3 35 PG

Kisi-kisi PAS IPA IX Kurikulum 2013 4


No. Level Nomor
KompetensiDasar Kelas Materi Indikator Soal Bentuk
Urut Kognitif Soal
Soal

Pekalongan, 16 November 2021


Kepala Sekolah Guru Mapel IPA

Slamet Edi, M.Pd.I. Anis Nabila, S.Pd.

Kisi-kisi PAS IPA IX Kurikulum 2013 5

Anda mungkin juga menyukai