Anda di halaman 1dari 7

LK 0.

1: Lembar Kerja Belajar Mandiri


Judul Modul Pendalaman materi matematika
Judul Kegiatan Belajar (KB) 1. Metode ilmiah, materi dan perubahan
2. Geometri dan Pengukuran
3. Statistika dan peluang
4. Kapita selekta matematika
No Butir Refleksi Respon/Jawaban
1 Garis besar materi yang Kegiatan Belajar 1
dipelajari 1. Pokok-pokok materi :
Memahami konsep esensial dari pengertian
konsep metode ilmiah, langkah-langkah
metode ilmiah, penerapan langkah metode
ilmiah dalam pembelajaran maupun dalam
kehidupan sehari-hari, konsep materi dan
perubahannya, analisis materi (fisika dan
kimia) dalam kehidupan sehari-hari, cara
pemisahan materi, klasifikasi materi dan
partikel materi serta sifat materi.
a. Metode Ilmiah
Metode yang digunakan dalam penelitian
berlandaskan eksperimen.
b. Kruteria metode ilmiah
- Berdasarkan fakta
- Bebas dari prasangka
- Menggunakan prinsip analisi
- Perumusan masalah atau pembuatan
hipotesis
- Ukuran objektif
- Teknik kuantitas dan kualitatif dalam
melakukan eksperimen.
c. Karakteristik metode ilmiah
- Bersifat analistis dan kritis
- Bersifat logis
- Bersifat objektif
- Bersifat empiris
- Bersifat konseptual
d. Materi dan Perubahan
- Bersifat analistis dan kritis
- Klasifikasi materi
- Perubahan Materi

Kegaiatan Belajar 2
1. Dasar-dasar Geometri dan Pengukuran
a. Titik
Garis merupakan konsep abstrak yang
tidak berwujud atau tidak berbentuk,tidak
mempunyai ukuran dan berat
b. Garis
Garis merupakan gagasan abstrak yang
lurus, memanjang kedua arah, tidak
terbatas.
c. Bidang
Bidang dapat diartikan sebagai
permukaan yang rata, meluas ke segala
arah dengan tidak terbatas, serta tidak
memiliki ketebalan.
d. Ruang
Ruang diartikan sebagai unsur geometri
dalam kontek tiga dimensi, karena
memiliki unsur panjang, lebar, dan tinggi.
e. Sudut
Sudut merupakan daerah yang dibentuk
oleh dua sinar garis yang tidak kolinear
dan kongruen yang berhimpit di titik
pangkalnya.
2. Segi Banyak ( Poligon )
a. Kurva
Kurva adalah bangun geometri yang
merupakan kumpulan semua titik yang
digambar tanpa mengangkat pensil dari
kertas.
b. Segitiga
Segitiga adalah poligon ( segi banyak ) Yang
memiliki tiga sisi.
c. Segiempat
Segiempat adalah poligon yang memiliki
empat sisi.
d. Lingkaran
Lingkaran didifisinikan sebagai tempat
kedudukan dari kumpulan titik-titik yang
berjarak sama terhadap sebuah titik
pusat.

3. Keliling dan Luas Bangun Datar


a. Pengukuran Panjang
1. Pengukuran Tidak Baku :
Jengkal,
hasta,depa,kaki,tapak,langkah.
2. Pengukuran baku : km,
hm,dam,m,dm,cm,mm
b. Keliling Bangun Datar
c. Pengukuran Luas
d. Luas Daerah Datar : luas daerah persegi
panjang, lus daerah persegi, luas daerah
segitiga,luas daerah jajargenjang,luas
daerah belah ketupat,luas daerah layang-
layang,luas daerah trapesium,luas daerah
lingkaran.
4. Kekongruenan dan Kesebangunan.
Kekongruenan dan Kesebangunan
merupakan sebuah konsep geometri yang
membahas tentang bentuk goemetri yang
sama dan serupa.
a. Kekongruenan
Merupakan sebuah konsep yang
melibatkan dua atau lebih bangun
geometri yang sama dan sebangun.
Dikatakan kongruen atau sama dan
sebangun jika unsur-unsur yang
bersesuaian pada bangun bangun tersebut
saling kongruen ( sama dan sebangun ).
b. Kesebangunan
Dikatakan saling sebangun jika unsur-
unsur yang bersesuaian saling sebanding.
Syaratnya :
1. Panjang sisi yang bersuaian pada
bangun-bangun tersebut memiliki
perbandingan yang sama.
2. Sudut-sudut yang bersesuaian pada
bangun-bangun tersebut sama besar.
5. Bangun Ruang
Bangun ruang merupakan bentuk
geometri berdimensi tiga bagian
ruangnya dibatasi oleh himpunan titik-
titik yang terdapat pada seluruh
permukaan bangun tersebut.
a. Prisma
Sebuah bangun ruang yang dibatasi
oleh dua bangun datar yang
kongruen sebagai alas dan tutup dan
beberapa buah persegi panjang.

Macam Prisma : kubus,


balok,prisma segitiga,prisma
segiempat,prisma segi n, tabung.

b. Limas
Limas merupakan sebuah bangun
ruang yang memiliki alas segi-n dan
sisi selimut berbentuk segitiga yang
bertemu pada satu titik puncak.
Penamaan limas tergantung pada
jenis alasnya. Sebuah limas yang
alasnya berbentuk lingkaran disebut
kerucut.
Macam limas : limas segitiga,
Limas segiempat,limas
segilima,limas segi-n,kerucut.
c. Bola
Bola merupakan bangun ruang tiga
dimensiyang dibentuk oleh tak
hingga lingkaran berjari-jari sama
panjang dan berpusat pada pada
satu titik yang sama.
6. Luas Permukaan dan Volume Bangun
Ruang
a. Luas Permukaan
Luas permukaan bangun ruang adalah
jumlah luas seluruh permukaan ( bidang )
pembentuk bangun ruang tersebut. Misal :
Luas permukaan kerucut =𝜋𝑟(𝑟 + 𝑠 )
b. Pengukuran Volume
Satuan baku yang dapat digunakan untuk
mengukur volume adalah :
km³,hm³,dam³,m³,cm³,mm³.
c. Volume Bangun Ruang
Hakikat volume adalah isi yang memenuhi
sebuah bangun berongga.
 Volume kubus = sisi xsisi x sisi
 Volume balok = panjang x lebar x tinggi
 Volume prisma = luas daerah alas x
tinggi
 Volume tabung = πr²t
1
 Volume limas = 3 luas daerah alas x
tinggi
1 1
 Volume kerucut = 3 luas alas x tinggi = 3
𝜋𝑟²𝑡
4
 Volume bola = 𝜋𝑟³
3
d. Pengukuran Berat
Satuan baku yang dapat digunakan

untuk mengukur berat adalah : kg,


hg,dag,gram,dg,cg,mg.
7. Debit
a. Pengukuran Waktu
Satuan baku untuk mengukur waktu
Adalah detik, menit, jam, hari,
minggu, bulan, semester,tahun,
lustrum, windu, dasawarsa, dan
abad.
b Debit
Debit digunakan untuk mengukur
volume zat cair yang mengalir untuk
setiap satuan waktu.
Satuan yang biasa digunakan adalah
volume persatuan waktu ( m³/detik,
m³/jam, liter/menit, liter/detik atau
liter/jam ) atau dapat disimpulkan
bahwa ukuran mengisi air atau volume
air tiap satu satuan waktu dinamakan
debit.
volume
Debit =
Waktu

volume
waktu =
debit
8. Jarak, Waktu, dan Kecepatan
Kecepatan merupakan jarak yang
ditempuh persatu satuan waktu.
Satuan yang dapat digunakan antara lain
km/jam, metre/menit, menit/detik dan
sebagainya.
Berikut rumus untuk mencari kecepatan,
jarak,dan waktu :

Jarak
Kecepatan =
Waktu

Jarak = Waktu x Kecepatan

Jarak
Waktu =
Kecepatan

Kegiatan Belajar 3
1. Statistik, Statistika, dan Data
Statistik adalah kesimpulan fakta berbentuk
bilangan yang disusun dalam bentuk daftar
atau tabel yang menggambarkan suatu
kejadian. Data yang diperoleh dari hasil
pengamatan disusun dan disajikan dalam
bentuk bilangan-bilangan pada sebuah daftar
atau tabel, inilah yang dinamakan dengan
statistik. Data merupakan sejumlah informasi
yang dapat memberikan gambaran tentang
suatu keadaan atau masalah, baik yang
berupa bilangan maupun yang berbentuk
kategori
2. Penyajian data
a. Penyajian Data dalam Bentuk Tabel
b. Penyajian Data Dalam Bentuk Diagram
3. Distribusi frekuensi
Distribusi frekuensi adalah suatu susunan
data mulai dari data terkecil sampai dengan
data terbesar dan membagi banyaknya data
menjadi beberapa kelas.
4. Distribusi frekuensi relatif
Distribusi frekuensi relatif yaitu frekuensi dari
sebuah daftar distribusi yang dinyatakan
dalam bentuk persen
5. Ukuran pemusatan data
Ukuran pemusatan data adalah nilai dari data
yang dapat memberikan gambaran yang lebih
jelas dan singkat mengenai keadaan pusat
data yang dapat mewakili seluruh data
6. Ukuran penyebaran data
Ukuran penyebaran data merupakan suatu
ukuran yang menyatakan seberapa besar
penyimpangan nilai-nilai data dari nilai-nilai
pusat datanya.
7. Nilai baku
Nilai baku merupakan sebuah nilai yang
menyatakan perbandingan antara selisih nilai
data dengan reratanya dibagi simpangan
baku data tersebut
8. Kaidah pencacahan
Kaidah pencacahan dapat membantu kita
memecahkan masalah untuk menghitung
banyaknya cara yang mungkin terjadi dalam
suatu percobaan
9. Peluang
Peluang digunakan untuk melihat
kemungkinan terjadinya sebuah kejadian.

Kegiatan belajar 4

1. Logika Matematika
a. Pernyataan adalah kalimat matematika
tertutup yang memiliki nilai kebenaran
benar atau salah, tetapi tidak kedua-
duanya pada saat yang bersamaan
b. Operasi negasi merupakan operasi yang
hanya berkenaan dengan satu unsur
c. Operasi biner adalah operasi yang
berkenaan dengan dua unsur.
d. Tautologi, Kontradiksi, Kontingensi
e. Konvers, Invers, dan Kontrapositif
f. Argumen adalah serangkaian pernyataan-
pernyataan yang mempunyai ungkapan
pernyataan penarikan kesimpulan
2. Pola, Barisan, dan Deret Bilangan
3. Persamaan Linear, Pertidaksamaan Linear,
dan Grafik Fungsi Linear
a. Persamaan linear adalah suatu kalimat
matematika yang mengandung satu atau
lebih variabel yang derajat tertingginya
satu yang dihubungkan dengan tanda “=”.
b. Pertidaksamaan linear adalah suatu
kalimat matematika yang mengandung
satu atau lebih variabel dengan derajat
tertingginya satu dan dihubungkan dengan
tanda “≠”, “<”, “>”, “≤”, atau “≥”.
c. Grafik fungsi linear yaitu Sebuah fungsi
linear 𝑦=𝑓(𝑥) dapat kita gambarkan grafik
fungsi linearnya
4. Persamaan Kuadrat, Pertidaksamaan
Kuadrat, dan Grafik Fungsi Kuadrat
a. Persamaan kuadrat adalah suatu kalimat
matematika yang mengandung satu atau
lebih variabel yang derajat tertingginya dua
yang dihubungkan dengan tanda “=”
b. Pertidaksamaan kuadrat adalah suatu
kalimat matematika yang mengandung
satu atau lebih variabel yang derajat
tertingginya dua yang dihubungkan
dengan tanda ≠ , atau “<”, atau “>”, atau
“≤”, atau “≥”.
c. grafik fungsi kuadrat
5. Trigonometri
Pada segitiga siku-siku berlaku perbandingan
sisi-sisi dengan aturan tertentu. Perbandingan
tersebut dikenal dengan perbandingan
trigonometri.
2 Daftar materi yang sulit 1. Pemisahan campuran secara fisika
dipahami di modul ini 2. Jarak , waktu, dan kecepatan
3. Trigonometri
3 Daftar materi yang sering 1. Perubahan benda
mengalami miskonsepasi 2. Kesebangunan dan kekongruenan
3. Persamaan Linear, Pertidaksamaan Linear,
dan Grafik Fungsi Linear
4. Persamaan Kuadrat, Pertidaksamaan
Kuadrat, dan Grafik Fungsi Kuadrat

Anda mungkin juga menyukai