Anda di halaman 1dari 5

DAFTAR TILIK PENILAIAN KOMPETENSI

PENGELOLA OBAT DI PUSTU / POSKESDES

Nama : .............................................................................. Pendidikan terakhir : .................................................


Jenis Kelamin : .............................................................................. Tanggal Penilaian : .................................................
Tempat Tugas : ..............................................................................

UNIT I : MERENCANAKAN KEBUTUHAN OBAT DAN ALKES


Jawaban KUNCI
Kriteria
Kinerja
Pertanyaan Tidak Perlu Ket.
Ya Tidak Kurang Baik
dilaksanakan Perbaikan

1.1. Mengidentifikasi Jenis Data dan Sumber Data


1.1.1. Menentukan jenis data yang diperlukan tentang pemakaian obat
Data yang diperlukan untuk menentukan pemakaian obat
a. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah persalinan?

b. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data kunjungan kasus baru?


c. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data kunjungan kasus lama?
d. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah ibu hamil?
e. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah ibu nifas?
f. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah bayi dan balita?
g. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah anak sekolah?
h. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah 10 (sepuluh)
i. penyakit terbesar? mengumpulkan data jumlah kunjungan
Apakah Bapak/Ibu
j. resep?
Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah sisa stock?
1.1.2. a. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data Polindes?
b. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data Pusling?

c. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data Pustu?

d. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data Laboratorium?


e. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data Imunisasi, Kusta,
f. Malaria, ISPA, TB, mengumpulkan
Apakah Bapak/Ibu Paru, Diare, Hepatitis B, Vitamin A dosis
data program:
tinggi,
a. KIA Polio?
b. P2M
c. GIZI

d. Laboratorium
1.1.3. Alat kesehatan apa saja yang dibutuhkan di Sub Unit Pelayanan?
a. KMS
b. Timbangan
c. Alat Suntik
d. Mikroskop

e. Alat Gigi
1.2. Mengumpulkan dan Mengolah Data yang Diidentifikasi
1.2.1. Apakah data yang sudah diolah diarsipkan di Puskesmas?
1.2.2. Apakah ada data jumlah kunjungan perbulan dari semua sub unit
1.2.3. pelayanan?
Apakah ada data tingkat kecukupan obat di gudang obat
puskesmas?
1.2.4. Apakah ada data lama kekosongan obat dan alkes di puskesmas?
1.2.5. Apakah penentuan jenis dan jumlah kebutuhan obat dan alkes
berdasarkan
1.2.6. Dengan hasilapakah
metode evaluasi penggunaan
anda obat
menentukan setiapdan
jumlah bulan (format
jenis
peresepan/alat
kebutuhan kesehatan)?
obat/alkes
a. Metode Konsumsi di puskesmas?

Page 1 of 5
1.1.1.
Data yang diperlukan untuk menentukan pemakaian obat
1.2.6. a. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah persalinan?

b. Metode Epidemiologi
1.3. Menentukan Rencana Kebutuhan Obat dan Alkes Tahunan dan
1.3.1. Triwulan
Apakah anda menyusun rencana kebutuhan obat dan alkes?
1.3.2. Apakah anda mengajukan rencana kebutuhan obat dan alkes
1.3.3. kepada
Apakah Kepala Puskesmas?
anda mengkoordinasikan permintaan kebutuhan obat dan
alkes ke TU untuk dikirim ke Dikes Kabupaten?
1.3.4. Apakah anda melaporkan rencana kebutuhan obat/alkes tahunan di
rapat mini lokakarya Puskesmas?

UNIT II : MENGELOLA GUDANG OBAT

Kriteria Jawaban KUNCI


Kinerja
Pertanyaan Ket.
Perlu
Ya Tidak Tidak Kurang Baik
Perbaikan
2.1. Mengatur Penyimpanan Obat dan Alkes yang sesuai Persyaratan dilaksanakan
2.1.1. Apakah anda telah memeriksa secara rutin keadaan gudang obat
dan alkes? (Pembuktian: - Ventilasi dan syarat gudang lainnya)
2.1.2. Bagaimana cara anda menyusun obat?
- Alphabet

- FIFO/FEFO

2.1.3. Apakah narkotika dan psikotropika disimpan di lemari khusus?


(Pembuktiannya pengamatan langsung)
2.1.4. Dengan program apa saja anda melakukan koordinasi yang
berhubungan
- P2M dengan penyimpanan obat dan alkes? (Pembuktian:
pergi
- Gizike programer untuk menanyakan)
- KIA

- Laboratorium

- Poliklinik Gigi

- Kesling
2.2. Mengatur Pendistribusian Obat dan Alkes
2.2.1. Adakah cara menentukan jumlah obat dan alkes yang akan
2.2.2. didistribusikan sesuai kebutuhan
Apakah pendistribusian obat dan (konsumsi)
alkes secaraatau hasil evaluasi
FIFO/FEFO?
pemakaian obat?
2.2.3. Apakah ada jadwal distribusi obat untuk sub unit yang telah dibuat?

2.2.4. Apakah setiap pendistribusian obat dan alkes mempunyai surat


2.3. tanda terima?
Memantau (Pembuktiannya:
Secara Cek
Kualitatif Mutu ke dan
Obat unit pelayanan
Alkes sesuai
2.3.1. dengan
Apakah tanda terima) kadaluarsa? (Pembuktian)
ada obat/alkes
2.3.2. Apakah ada obat yang mengalami perubahan fisik/rusak?
2.3.3. (Pembuktian)
Apakah dilakukan pemisahan obat yang kadaluarsa/rusak
(Pembuktian)
UNIT III : PERMINTAAN DAN PENERIMAAN OBAT

Kriteria Jawaban KUNCI


Kinerja
Pertanyaan Ket.
Perlu
Ya Tidak Tidak Kurang Baik
Perbaikan
3.1. Permintaan Obat dilaksanakan

Page 2 of 5
1.1.1.
Data yang diperlukan untuk menentukan pemakaian obat
a. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah persalinan?

3.1.1 Frekuensi permintaan obat lebih dari 1 kali

3.1.2 Ada jadwal permintaan obat


3.1.3 Ada format permintaan obat
3.1.4 Ada alur permintaan obat

3.2. Penerimaan Obat

3.2.1. Apakah obat yang diterima dicek ulang fisik dan ED?
3.2.2. Apakah obat yang diterima dicatat ke kartu stock?
3.2.3. Apakah berkas penerimaan obat diarsipkan?

UNIT IV : MELAKUKAN PELAYANAN DI KAMAR OBAT


Kriteria Jawaban KUNCI
Kinerja
Pertanyaan Perlu Ket.
Ya Tidak Tidak Kurang Baik
Perbaikan
4.1. Menyiapkan Perlengkapan Peracikan dilaksanakan
4.1.1. Apakah telah tersedia peralatan habis pakai?
Pembuktian peralatan habis pakai
- Kertas puyer
- Etiket
- Zak obat
- Alat tulis
Peralatan tidak habis pakai
- Mortir dan stamper
- Gelas ukur

- Timbangan
- Sudip
- Lap pembersih
Bahan habis pakai
- Alkohol
- Kapas
4.1.2. Apakah dalam membuat obat racikan jumlahnya telah sesuai
4.1.3. dengan yang
Apakah setiapdibutuhkan? (Pembuktian
selesai mengambil dengan
obat atau observasi
bahan langsung)
dari wadahnya
4.1.4. ditutup kembali? (Pembuktian dengan observasi langsung)
Apakah setelah selesai pelayanan alat dan obat dirapikan dan
4.2. disimpan
Menyiapkankembali pada tempatnya?
dan Menyerahkan Obat(Pembuktian
sesuai Resepdengan observasi
yang Diterima
4.2.1. langsung)
dari Pasien
Apakah setelah menerima resep dipastikan bahwa resep tersebut
4.2.2. sudah sesuai
Apakah dengan
ada tindak identitas
lanjut pasien? (Observasi
yang dilakukan langsung
terhadap resep yangdan
tidak
4.2.3. melihat
jelas? kartu kontrol)
Apakat etiket obat sudah dilengkapi dengan nomor, tanggal, nama
4.2.4. dan aturan
Apakah obatpakai?
yang (Observasi
diserahkan langsung)
disertai dengan etiket yang lengkap?
4.2.5. (Observasi
Apakah langsung)
pasien yang akan menerima obat sudah sesuai dengan
4.2.6. identitaspasien
Apakah yang tertera padainformasi
mendapat resep? (Observasi
tentang: langsung)
- Pemakaian obat

- Pesan untuk kembali

- Keluhan yang timbul akibat penggunaan obat?

(Observasi dan wawancara dengan pasien)

Page 3 of 5
1.1.1.
Data yang diperlukan untuk menentukan pemakaian obat
a. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah persalinan?

4.2.7. Apakah resep disimpan dengan rapi berdasarkan tanggal, bulan dan
tahun dan disimpan selama 3 (tiga) tahun? (Observasi langsung)

UNIT V : MELAKSANAKAN PENCATATAN DAN EVALUASI

Kriteria Jawaban KUNCI


Kinerja
Pertanyaan Ket.
Perlu
Ya Tidak Tidak Kurang Baik
Perbaikan
5.1. Melaksanakan Pencatatan dilaksanakan
5.1.1. Apakah obat/alkes yang anda terima dicatat dalam buku register?
5.1.2. (Observasi
Apakah langsung
obat/alkes pada
yang catatan)
didistribusikan ke Sub Unit pelayanan
5.1.3. dicatat
Apakah anda mengisi format peresepan langsung
dalam buku register? (Observasi padasetiap
di kamar obat catatan)
5.1.4. harinya? (Observasi
Apakah anda mengisilangsung pada
kartu stock format obat
di kamar peresepan)
setiap hari?
(Observasi langsung pada catatan)

5.1.5. Apakah di gudang obat anda mengisi kartu stock setiap mutasi
5.1.6. obat/alkes?
Apakah anda(Observasi
mencatat langsung
obat/alkespada
yangcatatan)
kadaluarsa, hilang dan
5.1.7. rusak?
Apakah ada data jumlah kunjungan resep setiap bulan? (Observasi
5.2. langsung)
Membuat Laporan Narkotika dan Psikotropika
5.2.1. Apakah pemakaian narkotika/psikotropika dicatat setiap hari?
(Observasi langsung)
5.2.2. Apakah penerimaan narkotika/psikotropika dari Dikes Kabupaten
dicatat dalam
5.2.3. Apakah setiapbuku
bulanregister? (Observasi
anda melakukan langsung)dengan bagian
koordinasi
T.U. Puskesmas untuk mengirim laporan narkotika? (Observasi
5.2.4. langsung)
Apakah setiap 3 bulan anda melakukan koordinasi dengan bagian
T.U. Puskesmas untuk mengirim laporan psikotropika ke Dikes
5.3. Kabupaten (Observasi
Membuat Laporan Obatlangsung)

5.3.1. Apakah obat/alkes yang diterima dari Dikes Kabupaten dicatat pada
buku register? (Observasi langsung pada catatan)
5.3.2. Apakah ada data jumlah pemakaian obat setiap bulan dari semua
Sub Unit dan Unit Pelayanan? (Observasi langsung pada catatan)
5.3.3. Apakah anda melakukan koordinasi dengan bagian T.U. Puskesmas
untuk mengirim laporan obat/alkes yang kadaluarsa, rusak, hilang?
5.3.4. (Melihat surat setiap
Apakah anda keluar)bulan mengisi LPLPO?

5.3.5. Apakah anda melakukan koordinasi dengan bagian T.U. Puskesmas


untuk mengirim laporan pemakaian obat/alkes ke Dikes Kabupaten?

5.4. Melaksanakan Evaluasi

5.4.1. Apakah anda melakukan evaluasi kesesuaian permintaan dari Sub


Unit dan Unit Pelayanan dengan penerimaan dari IFK? (Lihat Surat
Bukti Barang Keluar/SBBK dari IFK)

5.4.2. Apakah anda telah mengevaluasi tingkat kecukupan obat? (Lihat


catatan)

5.4.3. Apakah ada data hari kekosongan obat/alkes di gudang obat anda?
5.4.4. Apakah anda menyampaikan hasil evaluasi pada pertemuan per
triwulan? (Pembuktian: Tanya Notulen Rapat)

Page 4 of 5
1.1.1.
Data yang diperlukan untuk menentukan pemakaian obat
a. Apakah Bapak/Ibu mengumpulkan data jumlah persalinan?

PENILAIAN STANDAR KOMPETENSI

No. Kegiatan Penilaian Score Hasil


1 Mengidentifikasi jenis data dan sumber data Jumlah jawaban ya / 29 x 100

....... / 29 x 100
2 Mengumpulkan dan mengolah data yang diidentifikasi Jumlah jawaban ya / 7 x 100 ......... / 7 x 100
3 Menentukan rencana kebutuhan obat dan alkes tahunan Jumlah jawaban ya / 4 x 100 ......... / 4 x 100
4 Mengatur penyimpanan obat dan alkes yang sesuai Jumlah jawaban ya / 10 x 100

....... / 10 x 100
5 Mengatur pendistribusian obat dan alkes Jumlah jawaban ya / 4 x 100
......... / 4 x 100
6 Memantau secara kualitatif mutu obat dan alkes Jumlah jawaban ya / 3 x 100 ......... / 3 x 100
7 Permintaan obat Jumlah jawaban ya / 4 x 100
......... / 4 x 100
8 Penerimaan obat Jumlah jawaban ya / 3 x 100 ......... / 3 x 100
9 Menyiapkan perlengkapan peracikan Jumlah jawaban ya / 14 x 100 ....... / 14 x 100
10 Menyiapkan dan menyerahkan obat sesuai resep yang diterima dari Jumlah jawaban ya / 9 x 100 ......... / 9 x 100
11 pasien
Melaksanakan pencatatan Jumlah jawaban ya / 7 x 100 ......... / 7 x 100
12 Membuat laporan narkotika dan psikotropika Jumlah jawaban ya / 4 x 100 ......... / 4 x 100
13 Membuat laporan obat Jumlah jawaban ya / 5 x 100 ......... / 5 x 100
14 Melaksanakan evaluasi Jumlah jawaban ya / 4 x 100 ......... / 4 x 100
Jumlah penilaian standar kompetensi

Klasifikasi :
A = 80 - 100 Tim Supervisi :
B = 70 - 80 1. 2.
C = 60 - 70

D = < 60

Mengetahui,
Kepala UPTD PUSKESMAS

NASRULLAH, SKM
NIP. 19791020 200501 1 009

Page 5 of 5

Anda mungkin juga menyukai