Anda di halaman 1dari 5

Pemberian Pakan Otomatis dalam Budidaya Perikanan

Gyn Gyn Yulianyndyaz1*, Raj Surya2, Zulfiqor Meetrand3, Yunita Rahma Wati4.
1
Perikanan PSDKU Pangandaran, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan,
Universitas Padjadjaran Jatinangor
*Korespondensi: gyn21001@mail.unpad.ac.id

ABSTRAK

Pemberian pakan dalam budidaya perlu adanya monitor agar pemberiannya sesuai dengan frekuensi
pakan yang dibutuhkan oleh ikan, kelebihan frekuensi pemberian pakan akan menyebabkan ikan
dalam kolam sakit. Namun dalam pemonitoran budidaya tidak dalam dilakukan selama 24 jam dalam
secara manual. Maka dari itu tujuan dari studi literatur review ini adalah untuk mengetahui pemberian
pakan alternatif berupa perakitan alat yang mempunyai beberapa komponen yang berkesinambungan.
Penyusunan artikel ini menggunakan metode komparatif yang dilakukan dengan cara literatur review
jurnal. Hasil dari artikel ini dapat mengetahui bahwa alat pemberi pakan ini memiliki beberapa
potensi dalam penggunaanya baik potensi keunggulan maupun kekurangan. Dengan adanya alat
pemberi pakan otomatis ini monitoring budidaya ikan akan lebih mudah dan dapat dilakukan
kapanpun.

Kata kunci: Komponen, Pakan, Potensi.

ABSTRACT

Feeding in aquaculture needs to be monitored so that it is given according to the frequency of feed
needed by the fish, excess frequency of feeding will cause the fish in the pond to get sick. However,
monitoring of cultivation is not done manually for 24 hours. Therefore the purpose of this literature
review study is to find out alternative feeding in the form of tool assembly which has several
continuous components. The preparation of this article uses a comparative method which is carried
out by means of literature review journals. The results of this article can be seen that this feeder has
some potential in its use, both potential advantages and disadvantages. With this automatic feeder,
monitoring fish farming will be easier and can be done at any time.

Keywords: Component, Feed, Potency.

1. PENDAHULUAN yang teratur untuk mencapai hasil dan


keuntungan yang maksimal. Namun, jika
Kegiatan budidaya perikanan di dalam memelihara ikan seukuran burayak,
Indonesia adalah salah satu dukungan ikan cenderung mati karena suhu air di dalam
substansial untuk meningkatkan produksi kolam budidaya yang tidak terkontrol dan
perikanan serta ketersediaan pangan [1]. kurangnya pemberian pakan ikan yang tepat
Terkadang biaya produksi pakan melonjak waktu. Persyaratan Suhu air pada kolam
naik, mungkin terlalu mahal dan membatasi budidaya berkisar 25-30 °C [3].
budidaya ikan. untuk mengurangi biaya Pemberian pakan secara manual tidak
tersebut pakan harus digunakan secara efisien dapat mengefisiensikan waktu dan menambah
[2]. Penaburan pakan secara merata dan kerjaan bagi pelaku budidaya, maka
distribusikan di kolam budidaya. metode keberadaan alat pemberi pakan otomatis
pemberian makan yang baik dilakukan untuk sangat membantu bagi para pelaku budidaya
mengatasinya, faktor yang mempengaruhi ikan. Pemberian pakan otomatisasi budidaya
pertumbuhan. Budidaya ikan memerlukan ikan, telah dicoba oleh beberapa peneliti
pemeliharaan dan jadwal pemberian pakan membuat alat untuk pemberi pakan ikan
otomatis [4]. Ada beberapa hal yang perlu potensi keunggulan yaitu, pemberian pakan
diperhatikan dalam budidaya ikan, yaitu waktu ikan dapat dipantau secara otomatis melalui
pemberian pakan ikan, tingkat keasaman dan pengaturan, adanya optimalisasi biaya
kekeruhan di kolam budidaya [5]. Pakan ikan operasional, sedikitnya keterlibatan manusia
yang baik diberikan secara teratur dan sesuai sehingga manajemen pakan dapat dilakukan
dengan kebutuhan ikan dalam budidaya. Jika dengan mudah, dengan kemajuan teknologi
pakan yang diberikan terlalu sedikit akibatnya pemberi pakan otomatis ini dapat di
pertumbuhan ikan menjadi kurang optimal kembangkan lebih lanjut sehingga dapat diatur
seiring dengan pertumbuhan ikan atau melalui internet dengan bantuan handphone,
malnutrisi, nutrisi jauh lebih dibutuhkan oleh produktivitas ternak ikan juga dapat meningkat
ikan. jika pakan diberikan terlalu berlebihan dengan pemberi pakan otomatis ini. Selain
dapat menyebabkan kontaminasi limbah adanya potensi keunggulan alat pemberi pakan
makanan. bersama memastikan pemberian otomatis ini juga memiliki beberapa potensi
pakan ikan secara teratur bisa menjadikan kekurangan seperti jadwal pemberian pakan
pengoptimalan pemberian pakan [6]. yang mengalami kesalahan input[11]. Potensi
Pembuatan alat pemberi pakan kekurangan lain juga ada pada jenis alat nya
otomatis dapat menggantikan tenaga manusia itu sendiri, karena ada beberapa alat pemberi
dalam memberi makan ikan secara teratur pakan otomatis yang tidak mempunyai sensor
otomatis serta lebih menyesuaikan dengan atau tanda peringatan ketika pakan dalam alat
takaran kebutuhan ikan. Dengan alat sudah menipis atau sudah habis sehingga
Otomatisasi ini dapat meningkatkan efisiensi menyebabkan alat terhenti dengan sendirinya
dan efektivitas bisnis budidaya ikan [7]. Dari tanpa sepengetahuan pembudidaya[12].
sekian banyak faktor, Pasokan pakan yang
cukup dan benar merupakan faktor yang
sangat penting untuk memastikan ikan 4. PEMANFAATAN AUTOMATIC
budidaya mencapai target panen yang FEEDING
ditargetkan dalam kerangka waktu tertentu.
Oleh karena itu upaya perbaikan harus Pemberian pakan secara otomatis yang
dilakukan untuk mengoptimalkan operasional dapat diatur secara berkala dapat dilakukan
pakan untuk pertumbuhan maksimal ikan menggunakan alat automatic feeder [13]. Alat
budidaya. ini dapat meningkatkan efisiensi dalam
pemberian pakan serta dapat meminimalkan
2. METODE tenaga kerja dalam pembudidayaan [14].
Penggunaan alat ini diasumsikan sebagai
Pada proses penyusunan artikel ini upaya pemberian pakan sesuai dengan
menggunakan metode komparatif yang kebutuhan sehingga keutuhan pakan yang
dilakukan dengan cara literature review jurnal. diberikan tidak tersisa dan dapat terserap
Metode ini yaitu mengidentifikasi, menelaah, dalam tubuh ikan [15]. Pakan dikeluarkan
dan menilai temuan - temuan pada literatur secara otomatis berdasarkan waktu yang telah
jurnal. Hasil dari review jurnal ini kemudian disetting selama sekian sekon. [15]. Unsur
diuraikan dalam bentuk tulisan yang berisi penting dalam menunjang pertumbuhan dan
tentang jenis - jenis, metode penggunaan, dan kelansungan hidup pada budidaya tergantung
teori tentang topik penelitian yang dijadikan pada pakan yang diberikan[16]. Pemberian
sebagai rujukan [8]. Studi literatur ini pakan pada budidaya secara teratur, terjadwal
dilakukan oleh peneliti setelah menentukan dan tidak telat merupakan salah satu upaya
topik penelitian dan mengkonfirmasikan pentingnya pengelolaan pakan yang dapat
rumusan masalah yang dihadapi [9]. mempengaruhi perkembangan dan
pertumbuhan [16].

3. POTENSI PENGGUNAAN
5. KOMPONEN-KOMPONEN PADA
Pemberi pakan otomatis merupakan ALAT PEMBERI PAKAN
salah satu alat bantu untuk budidaya OTOMATIS
perikanan. Menurut Fauzi et al. (2020)[10]
Pemberi pakan otomatis memiliki beberapa
Pada umumnya alat pemberi pakan otomatis menutup alur pakan dari tempat penyimpanan.
merupakan kumpulan beberapa komponen setelah menerima perintah dari arduino uno
komputer yang dirakit menjadi satu lalu di komponen ini akan membuka tutup pada
program oleh manusia. Komponen-komponen pakan yang akan keluar.[17]
tersebut biasanya menggunakan tenaga listrik Load Cell Module komponen terakhir
namun hemat energi sehingga tidak membuat yang diperlukan dalam alat pemberi pakan
penggunaan listrik meningkat. otomatis. Alat ini bertindak sebagai sensor
Menurut Fauzi et al.(2020)[10] jembatan antara servo motor dan arduino uno.
komponen tersebut yang pertama adalah arduino uno tidak bisa memberikan perintah
arduino uno komponen ini merupakan otak langsung kepada servo motor oleh karena itu
dari alat pemberi pakan otomatis karena komponen ini diperlukan untuk menjembatani
komponen ini mampu untuk mengatur buka perintah tersebut yang dimana ketika arduino
tutup pada tempat pakan sesuai dengan uno memberi perintah maka sensor agar
keinginan pembudidaya. ada banyak jenis mengetahui perintah tersebut dan melanjutkan
arduino namun hanya jenis ini yang mampu perintah tersebut ke servo motor untuk
mengendalikan alur pakan yang keluar dari membuka tutup pakan.[10]
tempat penyimpanan sesuai dengan perintah
yang telah di program[10] Ketiga komponen tersebut merupakan
Servo Motor merupakan komponen bagian-bagian terpenting dalam alat pemberi
kedua yang saling berkesinambungan dengan pakan otomatis jika salah satu komponen
arduino uno karena komponen ini bertindak tersebut tidak terpenuhi maka alat tidak dapat
sebagai gerbang untuk mengeluarkan atau di jalan sebagaimana mestinya.

Tabel 1. Sintesis
Spesies Ikan Jenis Pakan Tipe alat Keakuratan Referensi

Udang Vanamei Pelet IoT 97 % [22]


(Litopenaeus
vannamei)

Ikan Nila Pelet alat pemberi pakan 94,63%


(Oreochromis rakitan [19]
niloticus)

Ikan Zebra (Danio Pelet Raspberry Pi 3 B + 5% dari bobot [20]


rerio) ikan

Killifish Afrika Pelet Raspberry Pi 98.1% [21]


(Aphyosemion)

Ikan Koi (Cyprinus Pelet Arduino uno 90% [18]


carpio)

Ikan Gurame Pelet IoT 90,47% [23]


(Osphronemus
goramy)

6. KESIMPULAN pemberian pakan secara otomatis dapat dengan


menggunakan beberapa komponen komputer
Alat pemberian pakan alternatif yang dapat yang berkesinambungan komponen tersebut
memudahkan manusia dalam pemantauan yaitu Arduino uno, Servo motor, dan Load cell
module. Alat pemberian pakan otomatis kekurangan pada alat pemberian pakan secara
memiliki potensi dalam menekan biaya otomatis ini yaitu dapat terjadinya kesalahan
operasional, memudahkan pemantauan input pada jadwal pemberian pakan dan pada
pemberian pakan, serta memudahkan dalam sebagian alat tidak ada sensor atau tanda
manajemen pakan. Namun, terdapat peringatan jika pakan habis.

DAFTAR PUSTAKA [10] Fauzi, A. I., Hiron, N., & Busaeri, N.


(2020). MESIN DISPENSER PAKAN
[1] M. S. Daulah, D. Syauqy, and R. OTOMATIS HEMAT ENERGI. Journal of
Primananda, “I P MQTT P M g S D K P I P A Energy and Electrical Engineering, 1(2).
” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput. https://doi.org/10.37058/jeee.v1i2.826
e-ISSN, vol. 2548, p. 964X, 2018.
[11]Muharram, Aditiya, et al. "Sistem Cerdas
[2] P. C. S g “P g P S A Terhadap dan Penampungan dan Pemberian Pakan Ikan pada
Kelangsungan Benih Hidup Ikan Nila O N ” Pusat Budidaya Ikan Berbasis
Repos. Institusi USU, 2018 Mikrokontroler." Pekan Ilmiah Mahasiswa
. Nasional Program Kreativitas Mahasiswa -
[3] Salsabila, M., & Suprapto, H. (2018). Teknologi 2013, Jakarta, Indonesia, 2013.
TEKNIK PEMBESARAN IKAN NILA Indonesian Ministry of Research, Technology
(Oreochromis niloticus) DI INSTALASI and Higher Education, 2013.
BUDIDAYA AIR TAWAR PANDAAN, JAWA
TIMUR. Jurnal Aquaculture, 7(3), 3–8. [12] Prawiraharja, Gumilar. 2012. Alarm
Kolam dan Pemberi Makan Ikan Otomatis
[4] GINTING, T. A. P. (2020). RANCANG http://www.scribd.com/doc/89435347/
BANGUN ALAT PEMBERSIH AKUARIUM Pemberi-Makan-Ikan-Otomatis.
DAN PEMBERI MAKAN IKAN OTOMATIS
BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA [13] Uddin, M. N. (2016). Development of
8535. automatic fish feeder. Global Journals of
Research in Engineering, 16(A2), 15-23.
[5] S. Weku, V. C. Poekoel, F. Robot, “rancang
bangun alat pemberi pakan ikan otomatis [14] Md Jamal, M. H. (2013). Modelling and
berbasis mikrokontroler,” e-journal tek. control of the fish feeder system (Doctoral
Elektro dan komput., vol. 4, no. 7, pp. 54–64, dissertation, Universiti Tun Hussein Onn
2015. Malaysia).

[6] Dedy Prijatna, Handarto, Yosua Andreas . [15] Arsad, S. (2019). Pemberdayaan
2018. Rancang Bangun Pemberi Pakan Ikan pembudidaya kerapu melalui aplikasi
Otomatis. Jurnal Teknotan Vol. 12 No. 1. automatic fish feeder untuk efisiensi pakan di
tambak budidaya semi intensif. ETHOS:
[7] Eri Haryanto . 2021. Perancangan Dan Jurnal Penelitian dan Pengabdian kepada
Implementasi Alat Pemberi Makan Ikan Masyarakat, 7(1), 108-113.
Otomatis Berbasis Mikrokontroler AT89S52.
Jurnal Jurusan Teknik Informatika Fakultas [16] Samawi, G., Panjaitan, A. S., Marlina, E.,
Teknik Universitas Janabadra. Pamaharyani, L. I., Bosman, O., & Suseno, D.
N. (2021). EFEKTIVITAS PENGGUNAAN
[8] Zed, Mestika 2003. Metode Penelitian AUTOMATIC FEEDER PADA BUDIDAYA
Kepustakaan. Jakarta : Yayasan Obor UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei)
Indonesia. DI PT. WINDU MARINA ABADI
KECAMATAN SAMBELIA, LOMBOK
[9] Darmadi, H. (2011). Metode Penelitian TIMUR. Buletin Jalanidhitah Sarva Jivitam,
Pendidikan. Bandung: Alfabeta 3(2), 93-99.
[17]Putra, A. M., & Pulungan, A. B. (2020). [21] McKay, A., Costa, E. K., Chen, J., Hu, C.
Alat Pemberian Pakan Ikan Otomatis. JTEV K., Chen, X., Bedbrook, C. N., ... & Brunet, A.
(JURNAL TEKNIK ELEKTRO (2022). An automated feeding system for the
DANVOKASIONAL), 6(2), 113-121.
African killifish reveals the impact of diet on
doi:https://doi.org/10.24036/jtev.v6i2.108580.
lifespan and allows scalable assessment of
[18] Cucu Suhery, Yudha Arman Kartika Sari, associative learning. Elife, 11, e69008.
"IMPLEMENTASI SISTEM PAKAN IKAN
MENGGUNAKAN BUZZER DAN [22] Samawi, G., Panjaitan, A. S., Marlina, E.,
APLIKASI ANTARMUKA BERBASIS Pamaharyani, L. I., Bosman, O., & Suseno, D.
MIKROKONTROLER ," Jurnal Coding N. (2021). EFEKTIVITAS PENGGUNAAN
Sistem Komputer Untan Volume 03, No. 2 AUTOMATIC FEEDER PADA BUDIDAYA
(2015), hal 111-122 , UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei)
DI PT. WINDU MARINA ABADI
[19] Prijatna, D., Handarto, & Andreas, Y.
(2018). RANCANG BANGUN PEMBERI KECAMATAN SAMBELIA, LOMBOK
PAKAN IKAN OTOMATIS. Jurnal Teknotan, TIMUR. Buletin Jalanidhitah Sarva Jivitam,
12(1), 30-35. 3(2), 93-99.

[20]Lange, M., Solak, A., Vijay Kumar, S., [23] Anindita, S., Mahendra, C., & Hadiyanto.
Kobayashi, H., Yang, B., & Royer, L. A. (2022). SISTEM PEMBERI PAKAN IKAN
(2021). ZAF, the first open source fully OTOMATIS BERBASIS INTERNET OF
automated feeder for aquatic facilities. Elife, THINGS DENGAN WEMOS D1R1. Jurnal
10, e74234. Muara Sains, Teknologi, Kedokteran, dan Ilmu
Kesehatan, 6(1), 91-100.

Anda mungkin juga menyukai